Panglima TNI - epaper harian suara merdeka

Transcription

Panglima TNI - epaper harian suara merdeka
MINGGU PON, 8 JUNI 2014
TAHUN 65 NO. 112
■ TERBIT
28 HALAMAN
JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu menyatakan pasangan capres-cawapres Prabowo Subianto-Hatta Rajasa dan capres Joko Widodo tidak melanggar aturan kampanye. PrabowoHatta dinilai tidak melakukan pelanggaran saat menyampaikan visi-misi di
hadapan pengurus dan kader Partai
Demokrat pada 1 Juni lalu.
”Bawaslu berkesimpulan pasangan
calon nomor urut 1 tidak terbukti
kunjungi kami di :
www.suaramerdeka.com
m.suaramerdeka.com
Prabowo dan Jokowi Tak Langgar Kampanye
melakukan kampanye di luar jadwal,”
kata Komisioner Bawaslu Nelson
Simanjuntak dalam jumpa pers, Sabtu
(7/6).
Nelson menjelaskan, penyampaian
materi tersebut merupakan dialog
dengan elite Demokrat yang dilakukan
secara tertutup.
1
epaper.suaramerdeka.com
”Pasangan calon tersememutuskan capres Joko
but tidak mengetahui sama
Widodo tidak mencuri
sekali bahwa dialog terstart kampanye. Jokowi
sebut disiarkan langsung
dilaporkan ke Bawaslu
oleh TVOne,” ujarnya.
oleh tim pemenangan
Sebelumnya, tim huPrabowo-Hatta, karena
kum Prabowo-Hatta
dianggap melakukan
PILPRES
2014
telah mendatangi Bakampanye dini.
waslu untuk menyamJokowi dinilai menpaikan klarifikasi atas tuduhan kampa- gajak orang agar memilihnya, saat
nye dini saat pemaparan visi-misi di pengambilan nomor urut di Komisi
hadapan Partai Demokrat. Hatta juga Pemilihan Umum pada Minggu (1/6).
mendatangi Bawaslu dan memberi Padahal, saat itu belum masuk waktu
keterangan di bawah sumpah.
kampanye.
Dalam rapat kemarin, Bawaslu juga
Nelson menjelaskan, berdasarkan
hasil pemeriksaan Bawaslu, tidak ada
bukti-bukti yang bisa menjerat Jokowi.
”Tidak ada bukti yang bisa menjerat
terlapor (Jokowi-Red) . Bawaslu
menyimpulkan bahwa perbuatan terlapor dalam ajakan memilih nomor urut
dua tidak merupakan pelanggaran
pemilu,” paparnya.
Keputusan itu diambil setelah
Bawaslu meminta keterangan Jokowi.
Menurut Nelson, berdasarkan Pasal 1
ayat 22 Undang-Undang Nomor 42 Tahun 2008 tentang Pemilu Presiden dan
Wakil Presiden, kampanye adalah
kegiatan meyakinkan para pemilih
dengan menawarkan visi-misi pasangan calon.
(Bersambung hlm 11 kol 1)
AKTIVITAS JOKOWI DAN HATTA : Kanan, calon presiden
Joko Widodo menyalami anggota Bawaslu Nelson Simanjuntak
saat akan dimintai klarifikasi, Sabtu (7/6). Calon wakil presiden
Hatta Rajasa berdialog dengan santriwati saat berkunjung ke
Pesantren Yapink El-Nur El-Kasyaf, Bekasi, Jabar. (58)
SM/Antara
Beda Nasib
Bintang Cedera
Badai cedera mendera sejumlah
pemain penting menjelang Piala
Dunia 2014 Brasil. Mimpi tampil
dalam ajang akbar empat tahunan
itu pun harus dikubur. Tapi, ada pula
yang tetap masuk tim meski dalam
kondisi tak prima.
KURANG dari sepekan sebelum Piala Dunia
2014 digelar 12 Juni mendatang, Marco Reus
harus menelan salah satu pil terpahit dalam kariernya. Gelandang timnas Jerman itu gagal
berangkat ke Brasil setelah mengalami cedera
engkel kala Jerman memenangi laga uji coba
melawan Armenia, Sabtu (7/6) dini hari. Pemain
Borussia Dortmund itu pun dipastikan absen.
”Ia mengalami cedera serius pada ligamen
anterior pada engkel kirinya,” demikian
pernyataan Federasi Sepakbola
Jerman (DFB). Cedera
Reus merupakan kehilangan besar
bagi tim
berjuluk Der Panzer itu, yang akan menghadapi
Portugal, Ghana, dan Amerika Serikat di fase
grup.
”Ini sangat mengecewakan baginya dan juga
bagi kami,” kata pelatih tim nasional Jerman
Joachim Low kepada Goal.
Pasalnya, menurut dia, Reus seharusnya bisa memainkan peran khusus di timnya. Apalagi
sebelum ini Reus berada dalam kondisi terbaik.
Low pun memanggil pemain pengganti Reus,
yaitu Shkodran Mustafi, bek Sampdoria.
Riccardo Montolivo juga tak pernah menyangka dirinya harus absen di Piala Dunia-nya
yang kedua.
Dua pekan sebelum turnamen digelar, gelandang AC Milan itu masih bugar dan bersiap turun
memperkuat negaranya, Italia, dalam laga persahabatan melawan Republik Irlandia.
Akan tetapi, dalam laga yang digelar hari
Sabtu, 31 Mei, di Craven Cottage, kandang Fulham, itu, mimpi buruk datang. Ia harus ditandu
pada menit ke-10 karena cedera usai dilanggar
pemain belakang Republik Irlandia, Alex Pearce.
Montolivo mencoba berdiri, namun kembali terjatuh dan harus ditandu ke
luar lapangan.
(Bersambung
hlm 11 kol 1)
Bawaslu Panggil
Panglima TNI
● Dugaan Babinsa Tak Netral
JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu merespons laporan
yang menyebutkan ada anggota Bintara Pembina Desa
(Babinsa) memengaruhi warga untuk memilih capres
Prabowo-Hatta.
Bawaslu akan memanggil Panglima
TNI Jenderal Moeldoko untuk dimintai
klarifikasi.
”Hari Senin akan ada rapat koordinasi dengan Panglima TNI terkait isu
keberpihakan TNI dalam pemilu,” ujar
anggota Bawaslu Nelson Simanjuntak
dalam konferensi pers di kantornya,
Sabtu (7/6/).
Menurut Nelson, ini merupakan isu
sensitif. Bawaslu berharap masalah
tersebut segera diselesaikan. Panglima
TNI diminta turun tangan.
”Ini termasuk sesuatu yang sensitif
karena kita tahu (TNI) lembaga yang cukup berkuasa. Apalagi mereka tidak
menggunakan hak pilih, sehingga jika
mereka melakukan kegiatan-kegiatan
yang mengindikasikan keberpihakan,
maka itu akan menimbulkan isu yang
mencurigakan. Kecurigaan-kecurigaan
itu harus segera kita singkirkan karena
mengganggu,” paparnya.
Menurut Nelson, Panglima TNI
berkali-kali mengatakan bahwa jajarannya harus netral. ”Namun kenyataannya ada yang seperti ini.
Karena itu Panglima TNI harus
melakukan
sesuatu supaya
penyim-
pangan-penyimpangan di bawah ini
tidak terjadi lagi,” ujarnya.
Kepala Dinas Penerangan TNI AD
Brigjen TNI Andika Perkasa mengatakan, pihaknya serius mengusut kasus
itu. TNI AD tak mau main-main karena
sudah ditegaskan bahwa TNI netral
dalam pilpres.
Sedang Berlangsung
”Pengusutan sedang berlangsung.
Paling lambat besok (Senin ini-Red)
selesai,” katanya.
Andika mengungkapkan, Kepala
Staf TNI AD Jenderal Budiman juga
telah memerintahkan Asisten Operasi
KSAD dan Wakil Asisten Pengamanan KSAD melakukan telekonferensi dengan seluruh Pangdam untuk
menekankan tentang posisi netral prajurit TNI dalam pilpres.
(Bersambung
hlm 2 kol 2)
Nelson
Simanjuntak
SM/dok
2
NASIONAL
TNI Tembak Mati Komandan OPM
PRAJURIT TNI dari Batalyon Infantri 751/Vira Jaya
Sakti Kodam XVII/Trikora di Tingginambut, Puncak
Jaya, Papua, menembak mati Komandan Organisasi
Papua Merdeka (OPM) di Papua, Sabtu (7/6).
11
INTERNASIONAL
Kampus Diserang, Ratusan Disandera
SEJUMLAH pria bersenjata menduduki sebuah
universitas di Provinsi Anbar, Irak, kemarin. Mereka
menyandera ratusan mahasiswa dan profesor kampus
tersebut.
Bertahap Kurangi Bobot, Lawan Kegemukan
(Kanal Sehat)
Sajian Cumi ala Montong Vegetarian
(Kanal Kuliner)
L A P O R A N U TA M A
Mending Menari ketimbang Berkelahi
TARI sufi, tari
cinta, mevlevi
sema ceremony atau
sema, whirling dervishes atau tarian para darwis.
Itulah sebutan bagi
tarian ciptaan Maulana Jalaludin
Rumi (1207- 1273), sufi agung dari
Persia. Di sini, jauh dari negeri asal
tarian itu, lima tahun terakhir bermunculan kelompok tari sufi di
berbagai kawasan. Ya, ya, bertumbuhanlah kelompok tari sufi di
Jepara, Grobogan, Solo, Salatiga,
Kaliwungu (Kendal), Semarang,
dan entah kelak di mana lagi.
Tarian sufi ditarikan pada pengajian, pertunjukan musik, pemba-
caan puisi, dan lain-lain. Musik pengiring pun bisa bermacam-macam:
gamelan, rock, jazz, atau keroncong. Tempat pun bermacammacam: pesantren, hotel,
taman budaya, kampus, atau di
mana saja. Jangan heran jika suatu
saat Anda menjumpai Kiai Budi,
misalnya, menarikan tarian cinta di
trotoar Simpanglima, di pelataran Taman Budaya Raden
Saleh (TBRS) di bawah gerimis menderai, di perhelatan
musik siang bolong bersama
kelompok musik jazz Absurdnation, atau bersama kelompok musik ”antiharmoni”
Sistem Busuk dari Dalam.
Apa yang mendorong kemunculan berbagai kelompok itu?
Apa tujuan mereka? Apa filosofi di
balik tarian itu?
Tarian cinta, seperti cabang seni
lain, ujar Kiai Budi Harjono suatu
ketika, adalah abstraksi keindahan ilahiah. Dan, dalam
penghayatan seni semacam itu,
kita terhantarkan ke haribaan Gusti
Allah: lewat gerakan memperindah
keindahan dunia, memayu hayuning bawana. Karena itulah, dia
senang ketika makin banyak orang
di banyak kota mendirikan komunitas tari sufi. Dia makin senang ketika orang-orang itu menari kapan
pun dan di mana pun. Sebab, bagi
dia, senyampang bisa, kenapa
kita tak menyatakan keindahan
cinta Sang Mahacinta dengan
cara indah pula?
Sebenarnya tarian sufi bukan
untuk dipertontonkan. ”Namun ka-
rena bertujuan mengenalkan, ya tidak masalah,” ujar Gus Mbodo dari
Pesantren Daarul Falah Kiai Ageng
Mbodo, Sendangsari, Tambirejo,
Toroh, Grobogan. Dialah, yang bernama asli Muhamad Ghufron, yang
memperkenalkan tarian sufi di Grobogan pada 2011. Kini, dia berharap tarian itu memasyarakat. Bukan
cuma sebagai tarian, melainkan
bisa memperbaiki dan menjaga
akhlak Islam sang penari dan menjadi salah satu syiar keagamaan.
Karena itu, ayolah, jangan
berkelahi: berebut tulang tanpa isi.
Mari menari, mari menyanyi: tarian
cinta, tembang asmara. Bukankah
kita bersaudara, sesama anak
Adam dan Hawa? (51)
● Gunawan Budi Susanto
MINGGU, 8 JUNI 2014
TNI Tembak Mati
Komandan OPM
SM/Antara
KAMPANYE SIMPATIK: Juru bicara tim sukses capres dan cawapres
Jokowi-Jusuf Kalla, Khofifah Indar Parawansa, berjabat tangan dengan
jamaah Majelis Pengajian Nahdlatul Ulama (NU) wilayah Kabupaten Kediri
di Islamic Center, Banyakan, Kediri, Jatim, Sabtu (7/6). Anggota Tim Kampa-
nye Pasangan Capres dan Cawapres Prabowo Subianto-Hatta Rajasa mengadakan kampanye simpatik dengan membagi-bagikan selebaran berisi visi
misi pasangan tersebut di Pasar Mardika, Ambon, Maluku. (58)
TINGGINAMBUT - Prajurit TNI dari Batalyon
Infantri 751/Vira Jaya Sakti Kodam XVII/Trikora,
yang bertugas di Tingginambut, Puncak Jaya, Papua,
menembak mati Komandan Organisasi Papua Merdeka di Papua, Sabtu (7/6).
Sebelum Komandan OPM ditembak, terjadi baku
tembak sekitar pukul 05.00 pagi antara pasukan TNI
dan OPM. Saat itu, prajurit TNI sedang berpatroli di
wilayah sekitar Tingginambut, Puncak Jaya, Papua.
”Dalam baku tembak itu prajurit TNI melumpuhkan
salah satu komandan gerakan pengacau keamanan,
Timika Wonda, yang selama ini mengganggu di wilayah Tingginambut,” kata Kapuspen TNI Mayjen TNI
Fuad Basya. TNI kemudian merebut dua pucuk senjata api laras panjang usai menembak Timika Wonda.
Fuad mengatakan, kelompok sipil bersenjata OPM
merupakan kelompok Tentara Pembebasan NasionalOrganisasi Papua Merdeka(TPN-OPM) yang selalu
mengganggu keamanan di wilayah Puncak Jaya dan
sering menembak petugas keamanan, baik TNI maupun Polri. (viva-85)
Capres Berebut Dukungan Ulama
JAKARTA - Dua pasangan capres-cawapres,
Jokowi-JK dan Prabowo-Hatta, saling berebut untuk
mencari dukungan para ulama. Pada safari
politiknya di Bogor, capres Jokowi mengunjungi
Kantor Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU)
Kabupaten Bogor dan disambut lantunan shalawat.
Jokowi tiba di PCNU, Bogor, sekitar
pukul 17.20, Sabtu (7/6). Warga NU
menyambut Jokowi dengan lantunan
shalawat. Acara tersebut merupakan
deklarasi Aliansi Masyarakat Nahdliyin
(Amanah) untuk kemenangan caprescawapres Jokowi-JK. Acara dihadiri
ulama, tokoh masyarakat, dan warga
NU. Deklarasi dibacakan oleh Ketua PC
NU Bogor Ramdoni lalu diikuti oleh
semua warga NU.
“Kami menyatakan dukungan pada
Jokowi-JK dan berikhtiar menggalang
dukungan untuk kemenangan caprescawapres tersebut pada Pilpres 9 Juli
2014. Semoga Allah merahmati dan
meridoi langkah kita semua,” kata Ramdoni.
Selesai pembacaan deklarasi, Jokowi
menandatangani surat deklarasi. Kemudian, gubernur DKI nonaktif itu langsung meninggalkan Kantor NU tersebut. Jokowi dilepas dengan bacaan shalawat dan surat Al Fatihah. Jokowi pergi
sekitar pukul 17.46.
Sementara dukungan pada capres
Prabowo Subianto juga terus mengalir.
Kali ini dia mendapat dukungan penuh
dari Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) di
Cibubur, Jakarta Timur.
Prabowo datang sekitar pukul 18.00
di Taman Wiladatika Cibubur, Jakarta
Timur, Sabtu (7/6). Acara deklarasi berlangsung tertutup. Prabowo datang
sendiri. Dia menumpang mobil Lexus
putih. Sementara dai yang menghadiri
dukungan Prabowo sekitar ratusan
orang. Usai acara, Prabowo menyatakan, dalam acara itu diminta memaparkan visi misinya di depan para dai.
“Ya tadi acaranya baik. Saya diminta
pemaparan oleh Ikadi. Jadi, ya saya
datang memenuhi undangan mereka,”
kata Prabowo yang mengenakan batik
ini.
Pada kesempatan yang lain, Ketua
Umum Partai Gerindra Suhardi menyatakan, elektabilitas pasangan Prabowo-Hatta kian melambung dan semakin mengalahkan pasangan Jokowi-JK.
Jika hasil tersebut bisa dipertahankan
maka pasangan ini akan keluar sebagai
pemenang pada Pilpres nanti. “Hasil
survei kami semakin tinggi. Kami sudah
sangat imbang dengan Jokowi, bahkan
menjelang detik-detik pilpres nanti kami
pasti mampu melebihi Jokowi-JK,”
katanya di Jakarta, Sabtu (7/6).
Pertumbuhan Ekonomi
Untuk memenangkan pertarungan
pilpres nanti, Prabowo-Hatta bakal
mematangkan program subsidi pangan
nasional untuk menekan serbuan
barang-barang impor yang masih mendominasi. Dia menyebut, sebenarnya
sumber bahan pangan nasional sangat
melimpah. “Tapi kenapa kita selalu
impor yang menghabiskan uang
banyak,” kata Suhardi.
Jika Prabowo-Hatta terpilih di Pilpres
mendatang, maka anggaran pangan
yang bersumber dari APBN akan ditingkatkan dari Rp 17 triliun menjadi Rp 160
triliun. “Kami sudah memberikan semangat baru kepada rakyat. Prabowo terbukti bisa menjadi pilihan yang tepat dan
punya pengalaman panjang memimpin
dunia militer Indonesia,” ujarnya.
Sementara itu, dalam kampanyenya,
cawapres Jusuf Kalla menjanjikan pencapaian pertumbuhan ekonomi yang
lebih baik sebagai upaya menghadirkan
kesejahteraan bagi masyarakat.
Hal tersebut dikatakan Jusuf Kalla di
hadapan ribuan orang yang menghadiri
deklarasi Relawan Dulur Jokowi-JK di
Sabuga Bandung, Sabtu (7/6).
“Tujuan kita semua ingin maju. Jika
diberikan amanah, kami akan bekerja
setinggi-tingginya untuk kemakmuran.
Sekarang, pertumbuhan 5 persen akan
kami tingkatkan menjadi 8 persen,” tandasnya.
Dengan langkah tersebut, JK yang
berpasangan dengan capres Jokowi
menginginkan semua bidang bisa bergerak ke arah kemajuan, tak hanya perdagangan dan target kerja, tapi pendidikan,
hingga sosial.
Kondisi yang positif itu akan memudahkan tujuan bangsa ke arah kemajuan,
yakni menghadirkan kemakmuran dan
kesejahteraan bagi masyarakatnya.
Dalam kaitan itu, dia berharap sukarelawan Dulur Jokowi-JK bisa berjuang
bersama-sama selama 30 hari guna mengamankan hasil Pilpres pada 9 Juli
mendatang.
“Ingat 5 menit di kotak suara akan
menentukan masa 5 tahun mendatang,”
katanya meminta agar masyarakat tak
salah pilih capres. (dwi, D3, dtc-85)
Polemik tentang Pilpres Dua Putaran
Talak Televisi
KOMPLEKS kemanusiaan kini adalah keberjangkitan
wabah ‘’serbaterlalu’’. Dari terlalu banyak duduk, terlalu
banyak makan gorengan, terlalu banyak main game dan
internet sampai terlalu banyak menonton televisi. Menderita salah satu jenis terlalu saja sudah berbahaya, misalnya
terlalu banyak makan gorengan, apalagi jika seseorang,
atau malah kita, menderita terlalu hampir semuanya.
Sudah terlalu banyak duduk tambah terlalu banyak main
game ditambah main internet dan nonton TV, masih ditambah sambil terlalu banyak makan gorengan.
Bagaimana itu mungkinkah? Sangat mungkin karena
berbagai jenis ‘’terlalu’’ itu seperti didesain untuk saling
melengkapi dan berada di satu tarikan garis. Ia seperti nasi
dan lauk-pauknya. Ia seperti sayur rames yang boleh
memasukkan apa saja menjadi satu adonan. Bayangkanlah rasanya nonton film kesukaan, di gedung bioskop
mewah, sambil makan popcorn, bersama orang tercinta,
berangkat diantar, pulang dijemput dengan mobil mahal,
sudah begitu tiketnya pun dbelikan teman, eh pulang masih
dibelikan oleh-oleh pula.
Kisah itu seperti rangkaian kebetulan belaka dan sulit terjadi di kenyataan. Jangan salah: peristiwa yang sama persis memang sulit terjadi, tetapi peristiwa dengan prinsip
serupa telah terjadi hampir setiap hari. Hidup Anda dan
saya kini, diancam tidak dengan perang dan kelaparan,
tetapi diancam oleh berbagai hiburan dan keasyikan yang
hebatnya bisa diletakkan di sebuah garis lurus tempat
Anda bisa mendapatkan semuanya sekaligus hanya
dalam satu tarikan.
Baru soal televisi saja ia bisa menarik Anda terlalu dalam
jika dituruti. Untuk menonton satu stasiun yang bersiaran
24 jam saja kita telah kehabisan waktu. Apalagi jika harus
menonton ratusan hingga ribuan channel. Kini, bukan
cuma induk televisi yang bisa memecah diri, tapi sebuah
mata acara juga mulai membelah diri dan menjadi TV
sendiri. TV khusus musik saya telah terpecah: ada siaran
musik khusus video clip, ada khusus live concert. Dan ini
pasti baru awal. Nanti pasti akan ada siaran khusus konser
musik kulit putih saja, atau kulit hitam saja, atau pop saja,
jazz saja, rock saja, atau kombinasi itu semua: khusus pop,
kulit hitam, live, dan jumlah personelnya harus empat dan
semua rambutnya harus keriting, misalnya. Akan lahir
aneka kombinasi tak terbatas dan setiap kombinasi baru
akan mendapat saluran siarannya sendiri. Sungguh,
hanya untuk bisa menonton acara TV saja seluruh umur tak
mencukupi dan kita butuh hidup berkali-kali.
Padahal tawaran keasyikan itu tak cuma televisi, bahkan
cukup dengan smartphone Anda yang makin hari makin
‘’smart’’ itu bisa menenggelamkan Anda dengan
keasyikannya yang terus-menerus diperbarui. Candu
keasyikan itulah ancaman yang sedang kita hadapi. Asyik
untuk akhirnya lupa, bahwa hidup mestinya bisa lebih
punya arti. Jadi, kita sedang digiring untuk menuju zona
tanpa arti. (62)
Oleh A Zaini Bisri
KETIKA Pilpres 2014 sudah
memasuki tahapan kampanye
dan sebulan lagi pemungutan
suara, Komisi Pemilihan Umum
(KPU) melontarkan wacana
bahwa pilpres satu putaran barulah asumsi. Alasannya, pilpres
hanya diikuti dua pasangan,
padahal aturan dibuat untuk dua
putaran.
Masyarakat awam tentu saja
dibuat terperangah dengan
wacana itu. Selama ini, pikiran
yang hidup di kalangan masyarakat tentang syarat kemenangan pasangan capres-cawapres
adalah perolehan suara terbanyak. Kalau hanya dua
pasangan, maka sudah pasti
suara terbanyak itu adalah 50
persen lebih.
Asas representasi geografis
dengan sendirinya sudah tercakup dalam suara terbanyak itu.
Meski wilayah Jawa dengan
enam provinsi (Banten, DKI
Jakarta, Jawa Barat, Jawa
Tengah, DIY, Jawa Timur)
menguasai jumlah pemilih,
sebaran suara tidak mungkin
hanya menumpuk di Jawa.
Pendapat yang mengatakan
bahwa presiden Indonesia
jangan hanya dipilih oleh penduduk Jawa, jelas tidak realistik.
Opini ini didasarkan pada asumsi bahwa pemilih luar Jawa
semuanya golput.
Pemilih pilpres sebanyak
186,5 juta orang. Dari jumlah itu,
108 juta orang lebih atau 58
persen dari total pemilih tinggal di
Jawa. Selebihnya, yaitu 42
persen, tinggal di 27 provinsi
yang tersebar di empat pulau
super besar, sekitar 10
pulau besar, dan 6.000an pulau sedang dan
kecil.
Ini merupakan refleksi
dari tingginya tingkat
kepadatan penduduk di
Pulau Jawa. Padahal, luas
pulau ini kurang dari 7 persen
luas daratan Indonesia. Realitas
demografis ini tidak bisa
dipungkiri, apa pun pemicu dan
latar belakang historisnya.
Jika cukup banyak pasangan
capres seperti dalam Pilpres
2004, yaitu lima pasangan, maka
satu putaran tidak akan mewakili
Bawaslu...
(Sambungan Hal 1)
”Kepala Staf TNI AD memerintahkan untuk
mengusut tuntas dugaan keberpihakan Babinsa,” tegasnya.
Kubu Jokowi-Jusuf Kalla menyebut
pengerahan Babinsa terkait pelaksanaan pilpres terjadi di Waru, Sidoarjo dan Jatinunggal,
Sumedang. Mereka berencana melapor ke
Bawaslu dan meminta klarifikasi TNI sejelasjelasnya.
Hal tersebut dikatakan anggota Tim Pemenangan Jokowi-JK, Tubagus Hasanuddin, di
sela-sela deklarasi Relawan Dulur Jokowi-JK
di Gedung Sabuga, Bandung, kemarin.
Sebelumnya, pengerahan Babinsa dilaporkan
terjadi di Cideng, Jakarta Pusat dan
Gunungkidul, DIY. ”Kami baru mendapat laporan bahwa tadi malam (Jumat malam-Red) ada
Babinsa memasang baliho pasangan lain.
Karena ketahuan warga, baliho itu diturunkan
beramai-ramai,” jelasnya.
Menurut Wakil Ketua Komisi I DPR itu, data
tersebut valid. Identitas Babinsa itu sudah dike-
jumlah pemilih, apalagi jumlah
penduduk. Pasangan SBY-Jusuf
Kalla dalam putaran pertama
meraih 30 juta suara atau 33,58
persen, sama dengan jumlah
yang golput, tapi tertinggi dari
pasangan lain.
Sementara jumlah pemilih
sebanyak 153 juta.
Tafsir UU Pilpres
Wacana pilpres dua putaran
muncul dari kebimbangan sebagian komisioner KPU atas
tafsir Pasal 6AAyat 3 UUD 1945
nal secara luas oleh masyarakat setempat.
Demikian pula dengan kejadian di Sumedang.
”Kejadiannya Rabu (4/6) di Desa Cimanintin, Kecamatan Jatinunggal, Sumedang. Ada
Babinsa keliling-keliling mengajak warga mencoblos nomor tertentu,” jelasnya.
Menurut Hasanuddin, tak tertutup kemungkinan pengerahan tersebut dilakukan atas perintah atasan. Terlebih sebelumnya, kasus serupa dilaporkan terjadi di Jakarta dan
Gunungkidul. ”Kalau sifatnya sporadis, bisa
karena perintah,” jelasnya.
Purnawirawan perwira tinggi TNI AD itu
meminta Mabes TNI memberikan penjelasan
yang gamblang. Dia menagih komitmen TNI
yang akan mengambil tindakan tegas terhadap
prajurit yang tidak netral.
Dalam penilaiannya, kecenderungan ketidaknetralan tersebut terjadi karena beberapa
sebab. Selain perintah atas, Babinsa itu bisa
saja mengambil inisiatif sehingga mengambil
risiko indispliner, atau mendapat bayaran.
‘’Banyak mantan prajurit yang memiliki
kualifikasi intelijen yang berada di tim JokowiTNI. Jadi saya harap TNI membukanya, benar
atau tidak. Jangan sampai kami mengeluarkan
data,” katanya.
Wakil Ketua Persatuan Purnawirawan TNI
AD Letnan Jenderal (Purn) Kiki Syahnakri
dan Pasal 159 Ayat 1 UU Nomor
42/2008 tentang Pilpres. KPU
khawatir akan muncul gugatan
dari pasangan yang kalah.
Aturan yang diperdebatkan
itu menyebutkan, pasangan
calon terpilih adalah pasangan
calon yang memperoleh suara
lebih dari 50 persen dari jumlah suara dalam pemilu presiden dan wakil presiden,
dengan sedikitnya 20
persen suara di setiap provinsi yang tersebar di lebih
dari setengah jumlah provinsi di Indonesia.
Jika suara pasangan
yang memperoleh lebih
dari 50 persen tidak tersebar di 17 provinsi, menurut
aturan itu, maka harus
digelar putaran kedua. Inilah pasal yang dinilai
rawan gugatan.
Sejumlah ahli hukum
terbelah dalam menafsirkan maksud pasal itu.
Patrialis Akbar, yang ikut
dalam pembahasan UU Pilpres,
mengatakan, aturan itu menekankan pentingnya representasi
presiden terpilih.
Sistem pilpres bukan sekadar
mengakomodasi suara ter-
meminta Badan Intelijen Negara mengungkap
kasus dugaan pelanggaran oleh Babinsa.
Pasalnya menurut dia, dalam bekerja di
lapangan, anggota Babinsa tidak bisa bergerak sendiri. Saat bekerja, anggota Babinsa
mengikuti instruksi dari atas, seperti Koramil,
Kodim, atau Kodam.
Kiki menambahkan, salah satu tugas
Babinsa memang mendata penduduk. Itu dilakukan dalam konteks pertahanan negara,
namun tidak semestinya dilakukan saat kampanye pilpres seperti saat ini.
Jangan Asal Fitnah
Mantan Panglima TNI yang juga anggota
Dewan Penasihat Prabowo-Hatta, Jenderal
(Purn) TNI Djoko Santoso berharap pelapor
kasus Babinsa agar langsung membuktikan
tuduhannya. Dia mengaku geram mendengar
kabar tersebut. Djoko mendesak pemerintah
mengusut tuntas. Pelaku harus ditindak tegas.
”Di depan polisi, dia (pelapor) harus berani
tunjuk langsung, mana orangnya. Jadi, jangan
asal fitnah. Kalau terbukti ada Babinsa yang
terlibat mengerahkan massa menjelang pilpres, harus ditindak tegas,” ungkap Djoko di
sela-sela menghadiri deklarasi Komunitas
Masyarakat Penyelamat Indonesia (Kompi) di
Jakarta, kemarin.
Dia menegaskan, jangan ada orang yang
banyak tapi juga sebaran suara.
Ketua Dewan Kehormatan
Penyelenggara Pemilu (DKPP)
Jimly Asshiddiqie berpendapat
lain. Syarat persebaran suara di
separo lebih jumlah provinsi tidak
berlaku dalam pilpres yang
hanya diikuti dua pasangan
capres-cawapres. Konstitusi
mengatur pemenang pilpres
adalah peraih suara terbanyak.
Biarlah logika hukum berjalan sampai menemukan tafsir
yang otoritatif lewat fatwa atau
putusan Mahkamah Konstitusi.
KPU sebenarnya tidak perlu
gusar, apalagi ketika kompetisi
pilpres sudah mendekati garis
finish.
Secara logika politik, putaran
kedua tidak ada urgensinya.
Tidak mungkin pemilih disuruh
memilih lagi dua pasangan yang
sama. Lagi pula, putaran kedua
hanya menghamburkan dana
Rp 3,9 triliun.
Dalam sepak bola, ada partai
final dua kali secara home and
away. Kalau pilpres disamakan
dengan sepak bola, maka putaran pertama digelar di Rumah
Polonia dan putaran kedua di
Gedung Joang 1945. Aneh
bukan? (85)
memecah belah Indonesia selama pilpres berlangsung. Menurutnya, isu Babinsa baru mencuat kali ini. Selama dirinya menjabat Panglima
TNI, pada Pemilu 2009 tidak ada satu pun
aparat TNI yang terlibat. Djoko kecewa kasus
ini mencuat saat pilpres karena bisa merusak
persatuan bangsa.
Djoko mengimbau elemen-elemen masyarakat agar tidak memecah belah demokrasi
yang sedang berjalan saat ini.
Penggagas Kompi, Komjen Pol (Purn)
Nugroho Djayusman mengungkapkan, mencuatnya isu keterlibatan Babinsa bisa saja
karena ulah orang yang sengaja memberikan
informasi sesat. ”Itu tindakan yang tidak benar.
Saya minta para purnawirawan TNI dan Polri
jangan saling menuduh. Pilihan boleh berbeda,
tapi jangan sampai menghancurkan nama baik
seseorang,” paparnya.
Guru besar Universitas Pertahanan Salim
Said mengatakan, kasus dugaan pelanggaran
oleh Babinsa belum pernah terbukti. Dia tak
mau berspekulasi terkait kemungkinan operasi
intelijen dalam kasus tersebut. Namun jika ada
dugaan keterlibatan intelijen, TNI harus membuktikan. ”Harus dibuktikan, kalau tidak kepercayaan terhadap TNI akan merosot. Harus
diusut dan hasilnya dilaporkan kepada publik,”
katanya. (dwi,F4,D3,dtc-59)
MINGGU, 8 JUNI 2014
FOXBOROUGH Portugal sungguh kehilangan
daya gedor akibat ketiadaan
kapten Cristiano Ronaldo.
Para penyerang lain
tidak memiliki cukup
kemampuan
untuk menutup
absennya sang
maestro itu.
Meski menang 1-0 atas
sesama tim peserta Piala
Dunia, Meksiko, dalam
laga pemanasan di Foxborough, Amerika Serikat, Sabtu (7/6), tim Paulo
Bento itu terlihat miskin
kreativitas.
Portugal dicemaskan oleh
masalah kebugaran Ronaldo,
yang absen sejak final Liga
Champions antara Real Madrid melawan Atletico pada
SM/Reuters
RAYAKAN GOL:Bruno
Alves (2) merayakan
golnya ke gawang
Meksiko dalam laga
pemanasan di
Foxborough, AS,
kemarin. (43)
MISKIN
KREASI
25 Mei lalu. Padahal Piala Dunia
tinggal enam hari lagi. Setelah
bermain imbang 0-0 melawan
Yunani akhir pekan lalu, mereka
kembali tampil tak bergigi.
Setelah bertahun-tahun mendasarkan permainan di sekitar
playmaker, pertama Rui Costa dan
kemudian Deco, Portugal mengubah gaya mereka untuk mencoba
mendapatkan yang terbaik dari
Ronaldo.
Taktik Campuran
Di bawah Bento, mereka mulai
mencampur taktik tiki taka dengan
umpan-umpan panjang untuk
Ronaldo dan Nani.
Selain Ronaldo, gelandang Joao
Moutinho menjadi pemain berpengaruh lain di tim.
Pemain Monaco itu menjadi
bagian dari tiga penggawa lini
tengah segitiga yang menentukan
kecepatan, tanpa lelah mengalirkan bola ke depan.
Tanpa Ronaldo, kinerja Helder Postiga dan Hugo Almeida
tidak akan cukup untuk membantu tim.
Pertandingan kontra Meksiko
tampaknya juga seperti akan ber-
akhir seri tanpa gol sampai kapten
cadangan, Bruno Alves, menggedor gawang Jesus Corona pada
masa injury time dengan sundulan.
Pemain sayap Manchester
United Nani dan penyerang Eder
juga tampil kurang meyakinkan.
Pelatih Portugal Paulo Bento harus
lebih banyak merenung untuk
memikirkan taktik lain menjelang
pemanasan terakhir, Selasa pekan
depan, melawan Republik Irlandia.
Portugal merespons ketika
Vieirinha menciptakan tembakan
menyasar target pertama pada
menit ke-14, namun kiper Jesus
Corona menghalau bola ke luar
gawang.
Selain Ronaldo, Portugal yang
akan menghadapi Jerman dalam
laga pembuka pada 16 Juni juga
kehilangan bek kunci Pepe dan
gelandang berpengalaman Raul
Meireles karena cedera.
Selain melawan Jerman, Portugal juga akan melawan AS dan
Ghana, sedangkan Meksiko menghadapi tuan rumah Brasil, Kamerun, dan Kroasia. (rtr,F3-43)
Der Panzer pun Menangis
SM/Reuters
DIPAPAH KELUAR : Marco Reus dipapah keluar akibat cedera pada akhir babak pertama uji coba Jerman
melawan Armenia, kemarin. Reus dipastikan absen. (43)
MAINZ - Jerman mendapatkan pukulan hebat menjelang
putaran final Piala Dunia. Gelandang enerjik Marco Reus menderita cedera pergelangan kaki sehingga dipastikan absen.
Federasi Sepak Bola Jerman
(DFB), Sabtu (7/6), mengumumkan, pemain tengah Borussia
Dortmund itu terpaksa dicoret.
Pemain yang dijuluki ’’Rolls
Reus’’ karena kecepatannya di
lapangan itu sudah mencetak tujuh
gol dalam 21 penampilan bersama
Jerman.
Dia terlihat menangis ketika
dipapah keluar lapangan akibat
cedera ligamen pergelangan kaki
dalam laga pemanasan melawan
Armenia di Coface Arena, Mainz,
Sabtu (7/6).
Reus cedera beberapa saat
sebelum babak pertama berakhir.
Kemenangan 6-1 Der Panzer atas
Armenia pun terasa hambar.
Dia dipapah ke luar lapangan
oleh dua staf medis dan dibawa ke
rumah sakit di Mainz. Hasil pemindaian menunjukkan dia men-
derita cedera parah.
”Marco jelas sangat kecewa
absen dari Piala Dunia. Bagi kami,
ini adalah pukulan nyata,” kata
pelatih timnas Jerman Joachim
Loew.
”Ketika kami tahu bahwa cederanya pada ligamen, kami sudah
tahu peluangnya ke Piala Dunia
telah berakhir.”
Loew lalu memanggil bek
tengah berusia 22 tahun, Shkodran
Mustafi, yang hanya pernah sekali
bermain untuk timnas dan kini
memperkuat klub Serie A Sampdoria.
Pukulan Hebat
Mundurnya Reus adalah pukulan hebat bagi Loew karena
selama ini dia tampil istimewa
sampai akhir musim. Reus mencetak delapan gol dan menciptakan
lima gol dalam sembilan laga terakhir di Bundesliga.
Dia juga mencetak dua gol kala
menghadapi juara Liga Champions Real Madrid pada leg kedua
perempat final turnamen itu.
Reus adalah bintang terakhir
yang harus menyaksikan harapannya tampil di Piala Dunia kandas
karena cedera.
Stiker Kolombia Radamel
Falcao, pemain sayap Prancis
Franck Ribery dan gelandang
Italia serta kapten AC Milan Riccardo Montolivo semuanya tersingkir karena cedera dalam pekanpekan terakhir.
Mustafi, yang pernah memperkuat klub Inggris Everton sebelum bergabung dengan Sampdoria, sudah dicampakkan dari
skuad 23 pemain yang diumumkan Loew, Senin lalu, menyusul
seri 2-2 dalam laga persahabatan
melawan Kamerun.
”Kami memanggil Mustafi
yang sudah bersama kami di
kamp pelatihan (di Italia) dan
yang masuk ritme skuad,” kata
Loew.
”Untuk mengisi posisi Reus,
kami memiliki banyak pemain.
Ada (Thomas) Mueller, (Mario)
Goetze, (Lukas) Podolski, (Andre) Schuerrle, dan (Julian) Draxler.’’ (rtr,F3-43)
’’Saya Brasil, tapi Ingin Juara Bersama Spanyol’’
BARCELONA - Brasil tak akan pernah
hilang dari dada Diego Costa. Sampai
kapan pun, dia akan tetap merasa sebagai
orang Brasil.
Namun, Costa ingin memenangi Piala
Dunia bersama Spanyol. Karena itu dia
kemudian memilih memperkuat timnas
Matador ketimbang Brasil, meskipun Piala
Dunia digelar di negeri kelahirannya.
Alasan lain, Costa tak pernah mendapat
tawaran dari pelatih Luiz Felipe Scolari untuk
memperkuat Brasil, sementara bos Spanyol
Vicente del Bosque mengajaknya makan
malam kemudian melamarnya untuk
Spanyol.
Costa dengan tegas membantah klaim
Scolari yang mengaku pernah menghubunginya untuk bermain di Piala Dunia atas
nama tuan rumah.
Costa, andalan Atletico Madrid, melakukan debut untuk Spanyol dalam pertandingan persahabatan melawan Italia, Maret
lalu.
Dia menjadi salah satu pemain fenomenal
di La Liga musim lalu, mencetak 36 gol untuk
membantu Atletico memenangi liga dan
mencapai final Liga Champions. Costa kini
juga menjadi amunisi utama Spanyol dalam
kampanye mempertahankan trofi Piala
Dunia.
Dia mengatakan, Del Bosque meyakin-
kannya untuk bermain bagi juara dunia,
sementara Scolari tak pernah mendekatinya.
”Scolari tidak pernah menelepon saya.
Satu-satunya pelatih yang berbicara
dengan saya adalah Del Bosque. Dia
menunjukkan minat, mengundang saya
untuk makan, dan membuat saya menyadari bahwa saya dalam rencananya,” kata
Costa di Washington, tempat Spanyol mempersiapkan diri untuk Piala Dunia.
”Saya Brasil dan itu tidak akan berubah.
Tapi saya ingin memenangi Piala Dunia
bersama Spanyol.”
Dimainkan
Costa melontarkan komentar itu menanggapi Scolari, yang Jumat lalu mengatakan
bahwa dia ingin striker itu bermain bagi
Brasil.
”Saya akan memanggilnya untuk Piala
Dunia. Apakah saya salah? Saya tidak
tahu,” kata Scolari.
”Dia akan berada di Piala Dunia bersama
Brasil. Saya berbicara dengannya dua kali
tentang hal itu.’’
”Masalahnya adalah bahwa ada kepentingan lain di balik segala sesuatu. Diego
Costa juga warga Spanyol dan itu membuka
pintu di Eropa.”
Costa masih cedera dan belum pasti bisa
tampil di Brasil pekan depan. Namun Del
Bosque memberi sinyal akan
memainkan penyerang itu
pada laga pemanasan terakhir melawan El Salvador
di Washington, dini hari tadi.
”Diego Costa akan bermain. Jika kami pikir itu risiko, saya tidak akan menurunkannya, tapi itu tidak,”
kata Del Bosque.
”Dia telah berlatih dengan baik, dalam bentuk
yang baik, dan kami ingin
mencoba dia di lapangan.”
Spanyol akan menghadapi Belanda, Cile, dan Australia di Grup B. (rtr,F3-43)
BERSAMA PELATIH :
Diego Costa
bersama pelatih
Spanyol Vicente
del Bosque dalam
latihan di
Washington,
kemarin. (43)
SM/Reuters
MINGGU, 8 JUNI 2014
BERBURU
REKOR
PARIS - Rafael
Nadal dan Novak
Djokovic akan bertemu untuk
kali ke-42, Minggu (8/6) ini, untuk
memperebutkan gelar juara Prancis Terbuka.
Pertandingan ini, siapa pun pemenangnya, akan
memunculkan rekor baru.
SM/Reuters
Novak Djokovic
Nadal,
petenis nomor
satu dunia, berharap merebut titel untuk
kali kesembilan di Paris sekaligus menciptakan rekor 66 kali
menang dan hanya satu kali kalah.
Kemenangan akan membuat
petenis berusia 28 tahun itu menjadi
orang pertama yang menjuarai
Roland Garros lima tahun berturutturut.
Itu juga membuatnya menggondol gelar Grand Slam kali ke-14, tiga
trofi di bawah rekor 17 gelar Roger
Federer yang hampir lima tahun
lebih tua darinya.
Djokovic, yang telah enam kali
menjuarai Grand Slam, memerlukan trofi Roland Garros
untuk menjadi petenis ketujuh
dalam sejarah yang memenangi semua dari empat turnamen Grand Slam.
Dia memiliki motivasi
lebih karena telah mengalahkan Nadal dalam empat
pertemuan terakhir, termasuk
di final Roma Masters bulan
lalu.
”Bukan hal baru bagi Novak berada di final. Dia punya motivasi
untuk menjuarai Roland Garros
untuk kali pertama,” kata Nadal,
yang telah memenangi tiga pertemuan Grand Slam dan semua dari
pertemuan dengan Djokovic sebelumnya di Roland Garros.
Djokovic kalah dari Nadal pada
final turnamen 2012. Dia hampir
menang pada semifinal 2013 ketika memimpin 4-2 pada set terakhir.
Petenis Serbia berusia 27 tahun
itu akan memainkan final Grand
Slam ke-13, sedangkan Nadal ke-20.
Memancing Keluar
Dia yakin bahwa kunci kemenangan adalah memancing petenis
Spanyol itu keluar dari zona nyaman
di lapangan Philippe Chatrier. Nadal
Indonesia Kejar
Kemenangan Kedua
SOLO - Indonesia memburu kemenangan kedua saat menghadapi Hong Kong pada duel Grup B Kejuaraan Pelajar U-18 Asia
di Stadion Sriwedari, Solo, Minggu (8/6). Kemenangan 2-0 atas
Brunei Darussalam menjadi bekal pelatih Maman Suryaman guna
meneruskan tren positif skuadnya.
’’Mental anak-anak terangkat dengan kemenangan pertama.
Mudah-mudahan besok (hari ini-red) pemain tidak lagi nervous,’’
kata Maman, kemarin.
Menghadapi Hong Kong, mantan pelatih Persija Jakarta itu
mengaku tak mengubah komposisi pemain. Skema 4-3-3 disiapkan lebih matang. Trio Indra Kelana Nasution, Sandi Pratama, dan
Gilang Rossa Isya sebagai trisula. Hidayatullah, Andreas Aldo,
Ihcsan Wahyu dipercaya mengisi lini tengah. Sedangkan kuartet
Aldo Claudio, Arie Sandi, Aamirul Mukminin, dan kapten Riyan
Ardiansyah bertugas menjaga sektor pertahanan. Kiper Rafli
Mahreza diharapkan bisa memastikan gawang tuan rumah tetap
clean sheet.
’’Kami akan memaksimalkan pola permainan yang tak berjalan bagus pada pertandingan pertama,’’ tuturnya.
Menurutnya, kualitas tim Hong Kong tak jauh berbeda dengan
tim-tim peserta lain, sehingga wajib diwaspadai. Kekalahan calon
lawan 0-4 dari Thailand, justru bisa memacu motivasi Hong Kong
untuk bertarung habis-habisan.
’’Saya sempat melihat permainan Hong Kong meski cuma satu
babak. Mereka tim bagus. Saya tekankan kepada anak-anak agar
tidak meremehkannya,’’ tandas mantan pemain timnas Indonesia
era 1980-an itu.
Korea Menang
Sementara itu di Stadion Manahan, juara bertahan Korea
meraih kemenangan atas Malaysia 2-1. Dua gol tim Negeri
Gingseng diborong gelandang Hwang Yoo-seung menit 44 dan
50. Tim Harimau Malaya memperkecil ketertinggalan lewat gol
Muhammad Saiful Amri menit 77. ’’Malaysia memang bukan
lawan biasa. Anak-anak berkonsentrasi penuh untuk menang agar
lolos ke babak selanjutnya,’’ kata pelatih Korea, Jang So-yung.
Pertandingan lain di Stadion Sriwedari, skuad Tiongkok
mengalahkan Hong Kong 2-0. Gol Tiongkok dicetak Jiang Feng
menit 13 dan Leng Shio enam menit menjelang bubaran.
(ger,D11-43)
SM/Setyo Wiyono
BEREBUT BOLA : Pemain Korea You Hong-yeon
(kanan) berebut bola atas melawan pemain Malaysia
Muhammad Azrie Reza bin Zamri pada laga ASF U-18 di
Stadion Manahan Solo, kemarin. Korea menang 2-1. (43)
hanya sekali kalah pada babak empat
dari Robin Soderling di lapangan itu,
pada 2009.
”Ini adalah lapangan yang sangat
lebar dan besar,” kata Djokovic.
”Dia merasa lebih nyaman ketika
bermain di lapangan lebih besar.
Itulah salah satu alasan mengapa dia
begitu sukses di sini”.
”Namun kami pernah memainkan pertandingan ketat dan bagus,
pertandingan-pertandingan berkualitas dalam dua tahun terakhir di sini,
khususnya tahun lalu. Itu pertandingan yang sangat ketat”.
Persaingan kedua pemain puncak
dunia itu sudah dimulai pada 2006.
Pertemuan pertama mereka terjadi di
perempat final Prancis Terbuka ketika Djokovic mundur karena cedera
punggung.
Sejak itu mereka bertarung dalam
serangkaian pertandingan klasik,
yang terkenal adalah di final Australia Terbuka 2012. Laga itu berlangsung hampir enam jam.
Pertandingan dimenangi Djokovic di bawah temperatur 30 derajat. Tak salah jika Nadal kini tersenyum.
”Bagi saya adalah jauh lebih baik
ketika cuaca seperti saat ini,” kata
Nadal yang punya catatan menang
kalah 13-4 dari Djokovic.
Sejak menggondol trofi pertama di Sopot pada
2004, Nadal telah menelan 15 kekalahan, tiga
di antaranya terjadi tahun ini, yang terbaru
adalah dari Djokovic
di Roma.
”Kemenangan di
Roma sungguh memberi saya kepercayaan diri dan semoga
keyakinan diri,” kata
Djokovic. (rtr,F3-43)
Rafael Nadal
Maria Sharapova Juara
Maria Sharapova
SM/Reuters
PARIS - Maria Sharapova memenangi gelar Prancis Terbuka setelah
mematahkan perlawanan unggulan
keempat asal Rumania, Simona Halep,
6-4, 6-7 ( 5 ) 6-4 dalam permainan maraton, Sabtu (7/6).
Ini gelar grand slam kelima bagi
unggulan ketujuh dari Rusia itu. Sebelumnya, dia merebut gelar Wimbledon 2004, AS Terbuka 2006,
Australia Terbuka 2008, dan gelar di
Roland Garros dua tahun lalu.
Halep, yang tidak kehilangan satu
set pun dalam perjalanan ke final, gagal
setelah berjuang selama tiga jam dua
menit. Ini final terlama tunggal putri di
Paris sejak 1996.
”Ini final grand slam terberat yang
pernah saya mainkan. Dia memainkan
pertandingan yang luar biasa hari ini,”
kata Sharapova dengan maskara luntur
di bawah matanya. (rtr,F3-43)
Beban Persip Sangat Berat
●
Sore Ini Hadapi PSIR Rembang
PEKALONGAN - Persip
Pekalongan akan menjamu PSIR
Rembang dalam lanjutan kompetisi Divisi Utama di Stadion Kota
Batik, Minggu (8/6). Dalam laga
tersebut, beban tuan rumah boleh
dikatakan sangat berat. Laskar
Kalong harus menang jika tak ingin
berada di zona degradasi Grup 4.
Pelatih Persip Sugeng Widodo
mengakui, timnya menanggung
beban berat. Ditambah dengan
kekalahan telak pada pertandingan terakhir melawan PPSM Magelang 1-5, membuat mental Aris
Fandi dkk menurun. Untuk memulihkan mental itu, sebelum per-
tandingan melawan Rembang,
para pemain dikumpulkan dan
diberi motivasi.
Pada laga nanti, kapten tim Aris
Fandi yang berposisi sebagai bek
tak bisa dimainkan. Mantan pemain Persis Solo itu terkena kartu
merah ketika bertandang ke Magelang. Sebagai pengganti, Sugeng menurunkan Azizi yang
diduetkan dengan Sugiat.
Lebih Sabar
Bek kanan dan kiri tetap dipercayakan kepada Agung Prasetyo
dan Risman. Di lini tengah juga disiapkan sejumlah pergantian. Misalnya Siaka Dembele dipa-
sangkan dengan Gipsi yang
sebelumnya bermain di depan. Di
posisi itu, keduanya akan dibantu
Iwan ’’Samson’’ Wahyudi dan
Hersan Masihor. Lini depan ditempati Rozikin dan ekspatriat
asal Kamerun, Orock.
Sugeng meminta pemain lebih
sabar ketika menggalang serangan.
Apabila waktunya tak tepat, tak
perlu menyerang. ’’Tunggu sampai
pemain belakang mengatur pertahanan, baru menekan,’’ katanya.
Strategi lain yang harus dijalankan anak asuhannya adlah
tidak boleh memberi ruang lawan
menguasai bola cukup lama.
Begitu melihat lawan membawa
bola, harus langsung dikawal
ketat. (H4-43)
Divisi Utama
Grup 4
Jadwal Pertandingan Minggu (8/6)
Persitema vs Persiku
Persip vs PSIR
Klasemen
1. Persis
2. PSIS
3. PPSM
4. PSIR
5. Persipur
6. Persiku
7. Persip
8. Persitema
10
9
10
9
9
9
8
8
6
6
4
3
3
1
2
0
4
2
2
3
2
6
1
2
0
1
4
3
4
2
5
6
15-7
22
18-7
20
19-21
14
11-8
12
14-12
11
12-13
9
7-16
7
5-17
2
(K18-43)
Eko Riyadi Intip Laga Persitema
SEMARANG- Pelatih
PSIS Eko Riyadi berencana
mengintip laga Persitema
Temanggung kontra Persiku Kudus di Stadion Bhumi Phala, Minggu (8/6). Dia
ingin tahu lebih dekat kekuatan Persitema yang akan menjadi lawan PSIS selanjutnya.
Pelatih 45 tahun itu mengaku
belum banyak mengetahui kekuatan lawan. Pasalnya, pada paruh
musim, tim berjuluk Laskar Bambu Runcing melakukan banyak
perombakan. Di kursi pelatih, Sri
Widadi digantikan Yopie Riwoe.
Hampir setengah dari skuad
Persitema ikut diganti.
’’Persitema yang sekarang
sudah berbeda dibandingkan
putaran pertama. Dengan melihat
langsung pertandingannya, kami
akan tahu di mana letak kelebihan
dan kekurangan mereka,’’ ujar
Eko.
Saat ini, Persitema dalam kondisi kurang bagus. Mereka menempati posisi juru kunci. Mereka
pernah meraih kemenangan.
Hasil terbaik adalah menahan
imbang Persipur 2-2 dan PSIR 00 saat berlaga di kandang sendiri.
Terakhir, pasukan Riwoe dipaksa
takluk 0-2 saat bertandang ke
markas Persis Solo.
Namun, Eko meminta agar
anak-anak asuhannya tidak meremehkan calon lawan. Untuk ter-
hindar dari degradasi, Persitema pasti akan tampil
habis-habisan di dua laga
kandang, menjamu Persiku Kudus dan PSIS. Untuk menang, Fauzan Fajri
dkk harus lebih bersemangat.
Performa
PSIS belum menemukan lagi
performa terbaik. Keperkasaan
pada putaran pertama belum tampak selama putaran kedua ini.
Alih-alih meraih kemenangan di
dua laga awal putaran kedua,
Laskar Mahesa Jenar hanya
mampu menuai hasil imbang.
PPSM Sakti yang berada di
peringkat ketiga pun mulai memangkas jarak. Kini tim berjuluk
Laskar Tidar itu hanya membutuhkan dua kemenangan lagi
untuk menyamai poin PSIS. Bila
hal itu terjadi, impian untuk
melaju ke babak 16 besar akan
buyar.
Direktur teknik PSIS Setyo
Agung Nugroho meminta agar
para pemain percaya diri bisa
memenangi pertandingan. Secara
kualitas, para personel PSIS lebih
unggul dibandingkan tim-tim
pesaing.
’’Intinya jangan minder saat
tampil di kandang lawan. Tetapi
juga jangan over confidence. Bermain penuh semangat,’’ kata
Agung. (K18,H85-43)
SM/Hendra Setiawan
TENDANG BOLA: Dikawal Sunar Sulaiman, gelandang PSIS M Yunus menendang
bola dalam latihan di Stadion Jatidiri, kemarin. (43)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Luka Kaki dan Hati
INILAH vonis berat bagi Didier
Deschamps, Prancis, dan bagi dunia.
Piala Dunia 2014 tanpa Franck Ribery.
Tim Ayam Jantan dipastikan akan
berlaga di Brasil tanpa pemain terbaiknya itu.
Karena cedera punggung yang tak
bisa pulih hingga turnamen dimulai,
keputusan pun terpaksa diambil.
Sesuatu yang bagi Ribery dirasakan
seperti "kehilangan jiwa".
Bayangkan pulalah ini: saat nanti
seluruh Italia bersatu menyaksikan
penampilan tim nasionalnya melalui
siaran langsung televisi dari Brasil, apa
yang dirasakan oleh seorang Riccardo
Montolivo?
Itulah saat-saat paling memedihkan
dalam episode karier sang gelandang
cerdas Squadra Azzurra. Cedera patah
kaki dalam laga uji coba melawan
Republik Irlandia, pekan lalu, menerbangkan harapan deputi kapten Italia
itu. Luka kaki, sekaligus luka hati.
SImak jugalah Radamel Falcao.
Tak seorang pun yang tidak menanti
"aksi-aksi kejamnya" merobek gawang
lawan. Namun Kolombia hanya bisa
membawanya ke Brasil sebagai
penggembira, karena cedera bomber
AS Monaco itu pada Januari lalu tak
kunjung membaik. Apakah empat
tahun mendatang si Macan akan
berkesempatan merasakan atmosfer
Piala Dunia? Ya, andai Kolombia lolos.
Juga kalau dalam usia 32 tahun ia
masih mampu bersaing dengan talenta-talenta muda yang tumbuh subur di
negerinya.
Piala Dunia adalah juga drama
manusia, bahkan sebelum perhelatan
akbar itu digelar. Kisah Montolivo menjadi bagian dari kegalauan sejumlah
pemain bintang karena bahkan
berangkat ke Brasil pun tidak. Ada yang
karena negerinya gagal di babak kualifikasi, karena lilitan cedera, karena
kalah bersaing dengan pemain lain
untuk posisi yang sama, atau tidak
masuk dalam skema teknis dan psikologis kebutuhan pelatih.
Termasuk dalam kategori-kategori
itu adalah Zlatan Ibrahimovic, Theo
Walcott, Rafael van der Vaart, Victor
Samurai Biru
Jaga Momentum
TAMPA - Yoshito Okubo mencetak gol penentu kemenangan pada menit terakhir untuk mengantarkan Jepang
menang 4-3 atas Zambia dalam laga uji coba di Tampa, Sabtu
(7/6).
Striker AC Milan, Keisuke Honda, mencetak dua gol.
Pemain depan Manchester United Shinji Kagawa menambahkan satu lagi, namun gol Okubo yang membuat Jepang
tiga kali menang dalam tiga laga persahabatan menjelang ke
Brasil.
Samurai Biru tertinggal 0-2 lebih dulu oleh gol Christopher
Katongo dan Nathan Sinkala. Honda menciptakan gol dari
titik penalti pada menit 40, disusul Kagawa menciptakan gol
penyama kedudukan pada menit 73.
Honda lalu membawa Jepang berbalik unggul menit 75,
sebelum Zambia menyamakan lewat gelandang remaja
Lubambo Musonda pada menit 89, yang sukses menaklukkan
kiper Shusaku Nishikawa.
Okubo lalu menciptakan gol kemenangan ketika gelandang ini mengolah bola memanfaatkan umpan jauh ke kotak
penalti. Dia mengakhiri tiki takanya dengan tembakan keras
kaki kiri ke arah gawang Zambia.
Jepang akan membawa momentum kemenangan tersebut
ketika terbang ke Brasil, Minggu ini, atau sepekan sebelum
laga pembuka mereka di Piala Dunia melawan Pantai Gading
di Grup C. Jepang --peringkat 30 dunia-- juga akan menghadapi Yunani dan Kolombia.
Pertandingan ini mengakhiri kamp pelatihan seminggu
penuh di Florida, yang dianggap beriklim sama dengan Brasil.
Jepang mengalahkan Siprus 1-0 dan Kosta Rika 3-1 pada
dua laga pemanasan sebelumnya dalam dua pekan terakhir.
(rtr,F3-43)
Australia
Kembali Kalah
SALVADOR - Australia kembali menelan kekalahan. Gol Nikica Jelavic pada menit ke-58 membuat
mereka menyerah 0-1 dari Kroasia dalam laga pemanasan di Salvador, Sabtu (7/6).
Ini merupakan kekalahan kedua dari tiga pertandingan terakhir yang diderita Australia. Sebelumnya,
Mile Jedinak dkk kalah dari Ekuador dan ditahan
imbang Afrika Selatan 1-1.
Jelavic, striker Hull City, memecah kebuntuan
pada menit 58 setelah memanfaatkan bola mental.
Dia meneruskan bola rebound itu ke gawang yang
tidak terjaga. Bagi Kroasia, kemenangan itu menjadi
modal penting menjelang laga melawan tuan rumah
Brasil pada 12 Juni mendatang.
Gol Jelavic terjadi setelah kombinasi permainan
menawan antara playmaker Real Madrid Luka Modric
dan pemain Inter Milan Mateo Kovacic di kotak
penalti. Modric kemudian ditarik keluar oleh pelatih
Niko Kovac.
Tapi, kemenangan itu harus dibayar mahal.
Kroasia kemungkinan kehilangan bek kiri Danijel
Pranjic karena cedera pergelangan kaki di tengah
babak pertama.
Ujian Bagus
Pemain Panathinaikos itu menderita cedera setelah dilanggar bek kanan Australia Ivan Franjic dan
jatuh kesakitan untuk kemudian keluar dari pertandingan.
Kroasia --peringkat 18 dunia-- membutuhkan
waktu hampir satu jam untuk menaklukkan
Socceroos, namun kemudian mengendalikan laga
persahabatan itu pada paruh kedua. Mereka mendominasi penguasaan bola lewat umpan-umpan
terukur.
Australia yang memburu kemenagan pertama
dalam 14 kesempatan di Amerika Selatan, mengalami periode terbaik pada awal pertandingan ketika
pemain New York Red Bulls Tim Cahill menciptakan
peluang.
Kapten Mile Jedinak masuk pada menit 74, untuk
kali pertama sejak cedera selangkangan sewaktu
membela Crystal Palace pada laga terakhir Liga
Utama Inggris.
Socceroos jarang menciptakan ancaman begitu
Kroasia mengendalikan permainan dan menemukan
ritme bermain. Mark Bresciano masuk menggantikan
Cahill ketika waktu tersisa 24 menit dan menunjukkan
pengalamannya dalam mengolah bola yang dibutuhkan. Australia akan memainkan laga pembuka
Grup B melawan Chile di Cuiaba pada 13 Juni.
"Saya kira ini ujian yang bagus, memalukan tidak
mencetak gol, namun kami akan banyak mendapat
nilai positif dari pertandingan ini," kata Jedinak.
(rtr,F3-43)
Valdes, Thiago Alcantara, Holger
Badstuber, Mario Gomez, Lars Bender,
Sven Bender, Makoto Hasebe, Carlos
Tevez, Samir Nasri, Giuseppe Rossi,
Alvaro Negredo, dan Fernando
Llorente.
* * *
INIKAH takdir? Bukan pesta untuk
mereka-kah kemeriahan Piala Dunia?
Ya, mereka adalah manusia-manusia dengan kemampuan istimewa yang
seharusnya terwadahi di ajang puncak
itu, dan rasanya seperti sebuah ketidakadilan mendapati seorang
Ibrahimovic hanya berada di luar ring
karena Swedia kalah play off melawan
Portugal. Tetapi, andai Swedia yang
lolos, bukankah dunia juga akan kecewa karena Cristiano Ronaldo tak bisa
memeragakan kehebatannya di sana?
Nasib Ibra adalah konsekuensi
kompetisi. Tetapi bagaimana dengan
takdir Walcott, Montolivo, Van der
Vaart, atau Hasebe?
Dua tahun lalu di Polandia-Ukraina,
Riccardo Montolivo menjadi kunci
orkestrasi Italia. Gli Azzurri punya mas-
ter pengatur permainan Andrea Pirlo,
dan Montolivo melengkapinya dengan
show kesegaran lini tengah yang
mengingatkan pada gaya bermain
legenda Italia Giancarlo Antognoni di
masa jayanya.
Walaupun Cesare Prandelli punya
substitusi untuk mempertahankan kualitas barisan gelandangnya, tetapi kehilangan Montolivo jelas sebuah kerugian
besar. Pemain keturunan Jerman itu
punya bakat kepemimpinan kuat.
Sebagai wakil kapten Gianluigi Buffon,
kapten AC Milan itu memancarkan pesona sebagai inspirator bagi rekanrekannya.
Carlos Tevez dan Samir Nasri menjalani nasib yang nyaris sama. Pelatih
Alejandro Sabella mengabaikan keberadaan Tevez sebagai kekuatan pembeda lebih karena keinginan menjaga
harmoni, karena Tevez sering mendahulukan kata hati ketimbang keutuhan tim. Sabella merasa cukup
dengan penggawa lini depannya:
Sergio Aguero, Gonzalo Higuain,
Lavezzi, Rodrigues, dan Angel di Maria.
Nasri menyuguhkan ceritera yang
hampir sama. Ia sempat optimis
penampilannya yang terus membaik
bersama Manchester City bakal menjadi pertimbangan Didier Deschamps
untuk memanggilnya.
Tetapi pelatih yang juga kapten tim
Prancis juara Piala Dunia 1998 dan
Euro 2000 itu rupanya punya catatan
tersendiri tentang reputasi Nasri sebagai pengoyak harmoni. Peristiwa Piala
Dunia 2010 dan Euro 2012 cukup
membuat Deschamps memilih
meninggalkan pemain keturunan
Aljazair itu.
Dalam kasus berbeda, nasib
Giuseppe Rossi yang tidak dibawa oleh
Prandelli, atau Negredo dan Llorente
yang ditinggalkan oleh Vicente del
Bosque juga menimbulkan respons
yang berbeda-beda. Masalahnya
adalah pilihan dan keyakinan.
Sama-sama luka, pedihnya kenyataan cedera dan keputusan pelatih
menguarkan nuansa yang sama, yakni
kehilangan kesempatan merasakan
atmosfer Piala Dunia.
* * *
MONTOLIVO dan Falcao tentu
akan menyesal sepanjang hidup, karena dalam usianya sekarang yang
sudah mendekati kepala tiga, Piala
Dunia empat tahun berikutnya tentu
bukan impian logis dari berbagai
kemungkinan.
Walcott pun demikian justru ketika
pada 2006 ia menjadi pemain termuda
di tim Inggris, namun tidak dimainkan
oleh Sven Goran-Eriksson. Lalu di
Afrika Selatan 2010, Fabio Capello seolah-olah mengabaikan jasanya di
babak kualifikasi. Ia sama sekali tidak
dimainkan. Jadi masih adakah kesempatan pada empat tahun mendatang?
Itu pun kalau Inggris lolos bukan?
Sepak bola adalah kehidupan itu
sendiri. Suka dan duka tak hanya
memancar dari kemenangan dan
kekalahan.
Bahagia dan luka bisa memercik
sebelum pesta dimulai. Mendekati
momen bersejarah kick off di Sao
Paulo, nasib Diego Costa juga belum
pasti.
Striker Spanyol kelahiran Brasil itu
tetap dibawa, tetapi apakah waktu akan
cukup mengejar pemulihan cedera?
Dan, sang waktu adalah vonis yang
akan membawa para pemain seperti
Falcao, Montilivo, dan Ribery mereka
ke ruang kebahagiaan atau kepedihan...(43)
Hazard Diusulkan Dicadangkan
BRUSSELS - Kinerja Eden Hazard memicu
perdebatan di Belgia. Sebagian menyerukan agar bintang
Chelsea itu disingkirkan dari line up.
Belgia disebut-sebut sebagai tim yang
bisa mengganggu tim-tim favorit di Piala
Dunia 2014. Namun Hazard bisa
merusak mimpi mereka karena
sikapnya yang terkadang tidak
fokus.
Marc Degryse, veteran dua
Piala Dunia, mengatakan bahwa
Hazard harus lebih disiplin.
Tanpa itu, pemain 23
tahun tersebut bisa
membahayakan
peluang Iblis Merah dalam kampanye di Grup H
yang dimulai
dengan melawan Aljazair
pada 17 Juni.
''(Pelatih
Belgia) Marc
Wilmots harus
bersikap tegas
kepada Eden
(Hazard),'' tandas Degryse, Jumat (6/6) waktu setempat.
Degryse mengakui, Hazard memiliki
peran penting ketika Belgia memukul
Swedia 2-0 dalam uji coba di Stockholm,
Minggu (1/6) lalu.
Namun pemain Chelsea itu terlihat malas turun untuk membantu
pertahanan.
Kritik Degryse --yang bermain bersama
Wil-
mots di tim
nasional-- mirip dengan
keluhan manajer Chelsea
Jose Mourinho setelah
Chelsea kalah 1-3 dari klub
Spanyol Atletico Madrid di
semifinal Liga Champions.
Mourinho ketika mengungkapkan rasa tak puasnya
dengan ''kemalasan'' Hazard.
"Dia harus bekerja lebih
keras dalam (membantu) pertahanan," kata Degryse, 48 tahun,
yang mencetak 23 gol dalam 63
penampilan untuk Belgia.
"Melawan Swedia dia terlihat sedikit
malas. Itu seperti yang dia lakukan di Liga
Champions saat Chelsea melawan Atletico
Madrid. Jika tidak berubah, Wilmots harus
mengatasinya dengan menyingkirkan dia."
''Jika dia bermain buruk, saya tidak akan
ragu untuk menggantinya,'' tambah
Degryse.
Hazard Pindah
Hazard pindah ke Liga Inggris tahun
2012 dengan kontrak 54 juta dolar AS setelah menginspirasi Lille meraih gelar Ligue
1 Prancis pada 2011.
Degryse, yang mencetak dua gol dalam
tujuh penampilan di Piala Dunia 1990 dan
1994, menekankan pentingnya Hazard
untuk selalu fokus.
"Ini adalah waktunya
bagi dia
untuk
menunjukkan kinerja
yang baik. Kami telah
menunggu lama untuk
ini. Jika dia merasa tidak
mampu, dia harus memberi jalan
kepada orang lain," kata Degryse.
Namun Wilmots menepis keprihatinan
Degryse. Dia yakin Hazard akan berada
pada kondisi puncak akhir pekan ini.
"Dia (Hazard) memiliki dukungan
penuh dari saya," tegas Wilmots. ''Dia perlu
pertandingan untuk masuk ke irama.
Namun tak ada keraguan tentang kemampuannya."
Salah satu penyebab Hazard kehilangan
fokus kemungkinan adalah adanya godaan
transfer dari juara Prancis Paris Saint
Germain.
PSG baru saja membeli rekan setimnya,
David Luiz. Klub itu masih membutuhkan
tenaga tambahan.
Hazard masuk
radar mereka.
Wilmots berharap Hazard
melupakan
urusan tersebut.
"Jika
saya masih
menjadi pemain,
saya akan meletakkan segala sesuatu
yang lain ke tempat tidur
dan menunggu hingga
Piala Dunia berakhir," kata
Wilmots. (rtr,F3-43)
KUASAI BOLA: Eden Hazard mempertahankan bola dari incaran tiga
pemain Swedia dalam uji coba di Stockholm, 1 Juni lalu. Dia dikritik karena
tidak fokus. (43)
SM/Reuters
MINGGU, 8 JUNI 2014
Pembangkit Cinta
PEMIMPIN tari sufi Pesantren Nailun Najah, Desa
Kriyan, Kecamatan Kalinyamatan, Jepara, Muhammad
(35), menuturkan tari sufi adalah tarian budaya yang berdimensi estetika, logika, dan etika. "Jadi salah besar jika
orang menganggap tari sufi adalah jogetan, ngibing, atau
goyang semata," ujar Gus Mad, sapaan akrabnya.
Dia menuturkan jogetan, ngibing, atau goyang -- apalagi
goyang bugil -- tak menunjukkan dimensi etika , adab
sopan santun, apalagi berakhlakul karimah. Karena itu, jika
putaran penari sufi tak mengandung tiga dimensi budaya
itu, tariannya jadi tak berbudaya.
Tari sufi melukiskan perjuangan mencapai hidup yang
indah. Sulung dari delapan bersaudara anak almarhum
Kiai Suhaimi dan Hj Maisun Mahsunah itu menuturkan
syarat jadi penari sufi harus pasrah pada Allah, Rasulullah,
dan guru pembimbing. Jadi saat menari tiudak jatuh,
selaras dengan musik, indah, dan menikmati.
Itu penggambaran dalam kehidupan nyata, kaum muslim harus kuat menghadapi ujian sehingga tidak stres dan
gila. Meski menghadapi masalah berat, tetap berupaya
memperlihatkan keindahan kehidupan. Tetap ayem dan
berwajah manis. Ujian adalah kebutuhan seperti makan
dan minum, sehingga harus dinikmati sebaik-baiknya.
"Bukankah Allah telah mewahyukan, orang mukmin akan
diuji untuk meningkatkan derajat keimanannya," tutur ayah
dua anak hasil pernikahan dengan Yeni Rahmawati itu.
Dua Versi Makna
Dia mendirikan kelompok tari sufi pada 2010 dengan
hanya dua anggota. Kini, sudah beranggota 21 anggota.
Semua laki-laki. Itulah satu-satunya di Jepara. "Kami belajar pada Kiai Budi di Semarang," tutur Gus Mad.
Ada dua versi makna tarian sufi. Pertama, kata dia,
kematian (dari pakaian peci hingga jubah adalah simbol
kematian). Kedua, cinta (diambil dari dalil Jalaludin Rumi).
Manfaatnya, untuk membangkitkan mahabah (cinta) pada
Allah, Rasul, guru. Tarian itu juga sangat baik bagi kesehatan jasmani dan rohani. "Pernah Jalaluddin Rumi menari
sufi hari tanpa putus dan tetap bugar."
Dia menyarankan siapa pun yang ingin mendalami tari
sufi bisa nyantri di Pesantren Nailun Najah. Sebab, belajar
tari sufi harus dibimbing terus-menerus. Jika nglajo tentu
sulit. Karena bisa saja belajar tari sufi pada fajar hari, setelah salat tahajud dan dalam kondisi fisik segar.
Untuk sementara, tak ada santri putri yang belajar tari.
Sebab, sangat merepotkan. Namun di Semarang atau
Jogja ada. Apalagi saat tampil penari sufi putri harus berada di tempat khusus.
"Beberapa waktu lalu, saat
kami mendampingi pengajian
dan salawatan Habib Syekh
di Demak, tuan rumah
memaksa ada penari putri
tampil. Akhirnya ditegur
Habib Syekh."
Belajar tak ada batasan
umur. Saat ini, anggota
kelompok termuda berusia
tujuh tahun dan tertua 55
tahun. Untuk mencapai
kemampuan dasar, rata-rata
butuh waktu antara tiga dan
lima bulan. Awal belajar,
Gus Mad diundang
tampil di pendapa
Kabupaten
Jepara pada
peluncuran
kumpulan puisi
Kesaksian
Rumput karya
penyair
Jepara. Dia
dan kawankawan juga
pernah pentas langsung
di beberapa
televisi nasional serta tampil di Bali,
Jakarta,
Banjarmasi,Ma
lang, Banyuwangi,
Semarang,
Kudus, dan
Pati. (51)
● Sukardi
Gus Mad
SM/Muhammad Syukron
Perempuan penari sufi beraksi
SM/Muhammad Syukron
Kiai Budi menarikan tarian cinta
Menarilah dalam Tarian Cinta
Irama musik gambus yang dimainkan grup orkestra
mengentak malam yang melarut. Ratusan orang
berbondong-bondong, membanjiri halaman
Pesantren Raudhatun Nikmah, Jalan Supriyadi
Gang Kalicari IV Nomor 3, Pedurungan, Kota
Semarang.
M
alam makin malam. Musik
makin mendayu. Lalu, muncullah puluhan pemuda-pemudi
berpakaian hampir sama dengan warna
berbeda. Celana panjang dan rok melebar
di bagian bawah serta berpeci tinggi.
Setelah menghormat dengan kedua
tangan menyilang di dada, mereka
berputar mengikuti irama musik gambus
dan salawat. Mereka berputar, terus
berputar seperti gasing, melawan arah perputaran jarum jam. Kaki kiri sebagai poros
putaran, kaki kanan jadi kemudi. Telapak
tangan kanan ke atas, tangan kiri ke
bawah.
Itulah tari sufi. Tarian itu diperkenalkan
Maulana Jalaludin Rumi (1207- 1273),
sang penyair sufi agung dari Persia. Di
negeri asal, Turki, tarian itu dinamakan
mevlevi sema ceremony atau sema. Kata
itu berasal dari bahasa Arab yang bermakna "mendengar". Penari bergerak dalam
suka cita seirama musik. Berputar sesuai
dengan arah putaran alam semesta.
Di Barat, tarisan itu disebut whirling
dervishes atau darwis yang berputar dan
digolongkan sebagai divine dance. Pada
dasarnya tarian sufi memiliki gerakan
lebih sederhana ketimbang gerakan tarian
umumnya. Gerakan tarian sufi hanyalah
memutar di tempat ke arah berlawanan
dengan perputaran jarum jam.
Saat berputar, penari tak memiliki
patokan "berapa lama harus berputar" atau
"seberapa cepat berputar". Penari terus
berputar hingga kehilangan emosi dan
menyerahkan diri sepenuhnya pada Yang
Mahakuasa.
Gerakan berputar melawan arah perputaran jarum jam itu dalam tarian sufi
memiliki arti, pada dasarnya semua
berputar. Segala yang ada berputar; tak ada
beda atau satu makhluk pun tidak berputar.
Itulah yang terjadi karena elektron, proton,
dan neutron yang merupakan inti
penyusun semua makhluk dan benda
berputar. Semua putaran bergerak melawan arah perputaran jarum jam.
"Ada tiga unsur penting karakteristik
tari sufi, yakni pikiran, hati, dan tubuh.
Ketiganya menyatu lewat ekspresi perasaan, puisi, dan musik. Penari harus berkonsentrasi penuh. Tak boleh ada masalah apa
pun yang menganggu pikiran, hati, dan
tubuh," tutur pengasuh Pesantren
Raudhatun Nikmah KH Drs Ali Shodiqin,
yang akrab disapa Gus Ali.
Ekspresi Cinta
Tari sufi, tutur Gus Ali, merupakan ekspresi rasa cinta, kasih, dan sayang hamba
pada Allah dan Nabi Muhammad. Salah
satu tuntunan Nabi untuk mendekatkan
diri kepada Allah adalah berzikir. Rumi
mengembangkan metode zikir dengan
gerakan berputar, sehingga terciptalah tari
sufi.
Dalam Islam, para darwis yang terlibat
tarian itu berjubah putih. Itu melambangkan warna kain kafan. Namun pada
awal tarian, pakaian itu ditutupi jubah
hitam yang melambangkan pusara.
Mereka bertutup kepala tinggi dan bundar
berwarna cokelat atau putih yang melambangkan batu nisan.
Keteladanan Rumi, ujar
Gus Ali, bukan sekadar syair
dan tarian sufi. Sebagai tokoh
sufi yang berpengaruh pada
zamannya, Rumi adalah guru
nomor satu Thariqat
Maulawiah, tarekat yang berpusat di Turki dan berkembang di daerah sekitarnya.
Thariqat Maulawiah berpengaruh besar di lingkungan
Istana Turki Utsmani dan kalangan seniman pada 1648. Pada 5 Jumadil Akhir 672
H atau 17 Desember 1273 saat berusia 68
tahun Rumi wafat.
"Tari sufi dibawa ke Indonesia oleh para
mursyid yang menikah dengam mursyid
Maulawiyah pada 2000. Karena, Tarekat
Maulawiyah di Indonesia tak ada," ujar
Gus Ali.
Dua Zikir Utama
Pengasuh Pesantren Al Ishlah KH Amin
Budi Harjono menuturkan Rumi sangat
menentang pendewaan akal dan indra
dalam menentukan kebenaran. Pada
zamannya, umat Islam dilanda penyakit
itu. Bagi mereka, sesuatu dianggap benar
bila dapat digapai indra dan akal. Segala
yang tak dapat diraba indra dan akal,
dengan cepat mereka ingkari dan tak
mereka akui. Rumi menyatakan justru
pemikiran itulah yang melemahkan iman
pada yang gaib.
"Cinta Rumi pada Allah dan Rasulullah
seperti lukisan tanpa bingkai. Pecahnya
jabariyah, muktazilah itu adalah penggalan
sejarah, seperti aliran sungai, semua berujung ke samudra. Yang najis jadi suci atau
disucikan. Itulah keindahan ketika kita
memahami cinta," tandas KH Amin Budi
Harjono yang akrab disapa Kiai Budi.
Bagi penari sufi, pemilik Zawiyah
Pondok Rumi, Workshop Whirling
Dervishes Rumi & Sufi Meditation
Center, Arief Hamdani, ada beberapa
tahap yang bermuara pada kecintaan pada
Sang Pencipta sebelum menarikan tari
sufi. "Sebelum mulai, berzikir, lalu
bersalawat Nabi. Penari sufi tak akan pusing karena tubuhnya teraliri rasa cinta
mendalam pada Allah. No
love, no movement," katanya.
Dia menuturkan ada dua
zikir utama yang wajib dibaca, yakni Asma'ul Husna dan
salawat Nabi Muhammad.
Tak perlu semua Asma'ul
Husna yang berjumlah 99
dibaca, cukup beberapa.
Frekuensi berputar pun tidak
baku. Bisa 100 kali, bisa ribuan.
Bagaimana cara berlatih? Cukup
mudah. Penari sufi pemula dianjurkan
membaca zikir minimal 20 menit sehari
sambil bergerak memutar. Sehari 20
menit, tetapi pada awal-awal dua menit
cukuplah, baru lanjutkan terus-menerus.
"Minimal sekali seminggu berlatih. Tak
bisa langsung karena pasti jatuh. Kalau
sudah makin lama berzikir, muncul kecintaan makin kuat, baru terasa," ujarnya.
Selain zikir, penari sufi perlu latihan
fisik seperti olah napas. Namun melalui
zikir, semua latihan itu dapat dilakukan
lebih luwes. "Sama ketika membaca
Alquran, zikir terus-menerus otomatis
melatih napas. Untuk benar-benar bisa
menari butuh waktu sekitar empat bulan
berlatih. Itu berlaku bagi semua usia. Zikir
itu ada hitungannya. Ya, sampai bisa 3 X
40 hari. Latihan itu sekaligus latihan
mengendalikan ego. Kalau bisa mengendalikan ego, di situ ada cinta. Tarian ini tarian cinta," ujar dia.
Kini, kelompok tari sufi merebak. Di
Bojonegoro, Tuban, Bantul, Purwodadi,
Demak, Kudus, Jepara, Pekalongan, dan
Kota Semarang, mereka menari dibina
Gus Ali dan Kiai Budi. Nafid Ibnu Sabil
dan Nidhom Ahmed, penari kelompok
Republik Sufi dari Demak, misalnya, telah
pentas di banyak kota di Nusantara. Belum
lama ini mereka pun tampil di Singapura.
Bagaimana dengan Anda? Masih galau
dan ingin beroleh ketenangan hati?
Berputar, berzikir, dan menarilah:
menarikan tarian cinta. (51)
● Muhammad Syukron
SM/Sukardi
Syiar Keagamaan lewat Tarian
Oleh Hanung Soekendro
TARI sufi tak lagi asing di Kabupaten Grobogan. Tarian dengan ciri
khas penari berjubah itu cukup mudah
ditemui pada berbagai kegiatan
keagamaan. Terlebih lagi pada bulan
Ramadan. Itu berbeda dari tiga-empat
tahun lalu, saat kemunculan kali pertama. Saat itulah tari sufi jadi perbincangan masyarakat. Bahkan dimusyawarahkan Nahdlatul Ulama (NU)
soal boleh atau tidak ditarikan.
Salah satu pesantren yang memopulerkan tari sufi adalah Pesantren
Daarul Falah Kiai Ageng Mbodo di
Dusun Sendangsari RT 5 RW 7 Desa
Tambirejo, Kecamatan Toroh, Kabupaten Grobogan. Meski pesantren
itu didirikan pada 2005, baru enam
tahun kemudian para santri mempelajari dan mempraktikkan tari sufi. Dan,
sang pencetus adalah Muhamad
Ghufron atau lebih dikenal dengan
sapaan Gus Mbodo.
Perkenalan dengan Syekh Nadhim
Haqoni, Syekh Hisyam Kabbani, Kang
Aad, dan Kiai Budi Harjono menjadi
awal mula bagi Gus Mbodo memperlajari tari sufi. "Belajar A-Z. Semua. Dari
gerakan dan maknanya. Ternyata itu
bukan sekadar tarian biasa," kata Gus
Mbodo di kediamannya, kemarin.
Mulailah dia menunjukkan gerakangerakan tari dengan ciri khas gerakan
memutar. Ujung kaki kanan sedikit
menginjak ujung kaki kiri. Kemudian
gerakan salam dengan menyilangkan
tangan di dada. Dilanjutkan gerakan
seperti orang rukuk dalam shalat yang
berarti kepasrahan.
Badannya mulai memutar ke ke kiri
dengan dua telapak tangan membuat
simbol "cinta" tepat di bawah pusar.
Tak berapa lama, tangan ditarik ke atas
dan direntangkan. "Terus berputar.
Mata menatap jari tangan kiri dan
mulut terus berzikir. Pasrah," ujarnya.
Namun tujuan penari untuk mencapai derajat kepasrahan pada Sang
Khaliq tidak akan tercapai jika hawa
nafsu masih menguasai. Karena itu,
penari sufi tidak boleh ditunjuk, melainkan berdasar kesadaran masingmasing. Penari sufi hendaknya juga
menjaga wudu selama 24 jam dan
senantiasa ingat pada Yang Kuasa.
Tak Sembarangan
Sebelum Gus Mbodo melanjutkan
penjelasan, dua santri datang. Mereka
mengenakan jubah putih dan peci berbentuk memanjang sebagai simbol
batu nisan. Penari tidak boleh sembarangan mengenakan jubah. Mesti
berwudu dulu, berzikir, dan mengenakan jubah sebagaimana diumpamakan seperti kain kafan.
Mulailah dua santri mempraktikkan
tarian. Muhammad Luthfi yang berusia
Sembilan setengah tahun yang juga
putra Gus Mbodo dan Miftahulk Khoir
(19) berputar dan berputar. Setelah 10
menit, barulah Gus Mbodo meminta
mereka berhenti. Biasanya mereka
dan sepuluh santri lain yang sudah
boleh mengenakan jubah bisa menari
SM/Hanung Soekendro
Dua santri mempraktikkan tarian sufi diawasi Gus Mbodo
berjam-jam tanpa henti.
"Gerakannya mudah. Namun harus
benar-benar konsentrasi, zikir, dan
pasrah agar tidak terjatuh," kata Mifta.
Tiga tahun berlatih menari, Mifta
merasakan tubuhnya makin sehat.
Gerakan memutar menguras fisik
sama seperti olahraga. Ketenangan
batin dan pikir menjadi keuntungan
selanjutnya yang mereka peroleh.
Gus Mbodo, yang lahir di
Purwodadi, 20 April 1980, menuturkan
minat masyarakat terhadap tari sufi
makin bagus. Itu terlihat dari banyak
permintaan bagi para santri untuk
tampil di luar kota pada acara-acara
pengajian atau peresmian gedung
atau yayasan Islam. "Pada dasarnya
tarian ini bukan untuk dipertontonkan.
Namun karena bertujuan mengenalkan, ya tidak masalah," ujar dia.
Gus Mbodo berharap tari sufi makin
memasyarakat. Bukan hanya sebagai
tarian, melainkan bisa memperbaiki
dan menjaga akhlak Islam sang penari
serta menjadi salah satu syiar
keagamaan. (51)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Arie Sujito:
Kampanye Hitam
Tanda Disorientasi
Pemilihan presiden diramaikan dengan kampanye
pendukung kedua kubu calon presiden dan wakli presiden:
Prabowo Subianto-Hatta Rajasa dan Joko Widodo-Jusuf
Kalla. Kampanye seru terjadi pula di media sosial, baik
kampanye negatif maupun kampanye hitam. Bagaimana
menyikapinya? Berikut perbincangan dengan pengamat
politik dari UGM Yogyakarta Arie Sujito.
SM/Sony Wibisono
Oleh Sony Wibisono
A
pa sebenarnya beda
kampanye negatif dan
kampanye hitam?
Kampanye negatif mengungkap data dan fakta dengan
tujuan mengungkap kelemahan
lawan politik. Erat berkait
dengan rekam jejak pada masa
lalu; kira-kira apakah kekurangan itu menganggu atau tidak
jika kelak menjadi pemimpin.
Itu sikap kritis atas fakta.
Namun jangan lupa, hal-hal
yang menyangkut etnis dan
agama itu juga fakta. Jika itu
digunakan untuk membuat sentimen atau tujuan yang tidak
kontekstual dengan kepemimpinan akan menjadi kampanye
hitam. Kampanye hitam juga
berkait dengan hal-hal bersifat
halusinasi atau asumsi dengan
data lemah. Jokowi, misalnya,
sering dikampanyekan sebagai
orang China, nonmuslim, calon
presiden boneka.
Mengapa kampanye hitam
menguat menjelang pemilihan
presiden?
Politik kita telah mengalami
disorientasi. Itu terjadi ketika
election (pemilihan umum) ini
hanya berhenti sebatas prosesi
pergantian kekuasaan. Election
itu ukuran demokrasi. Mengapa
ada election? Karena, kita butuh
kekuasaan yang legitimate, sah.
Dengan kekuasaan yang sah,
rakyat mau bersama-sama
mewujudkan program pembangunan, kebijakan politik, dan
sebagainya. Ketika pemilihan
umum mendangkal, sekadar
untuk meraih jabatan presiden,
itulah tanda-tanda kemunculan
disorientasi politik. Karena disorientasi politik, mereka mengabaikan nilai. Mereka berpikir
sing penting menang.
Kembali lagi karena disorientasi politik itu. Jadi mereka
merasa melakukan apa saja
boleh. Nah, itu yang ingin saya
katakan. Politikus kita banyak
yang tua, senior, tetapi tidak
matang mentalnya, cara menyerangnya, sehingga melahirkan
kampanye hitam. Wong pidato
di depan publik kok provokasi.
Ada juga yang selama ini
berekam jejak bagus, tiba-tiba
menggok. Saya sayangkan
orang-orang seperti itu. Itu yang
membuat banyak tokoh di
Indonesia “tidak jadi”. Ada
suatu proses ketika ia tidak
mencapi finis, dan itu tidak
“jadi”. Bisa menjadi presiden
belum tentu bisa menjadi
negarawan. Gus Dur, Nurcholish Madjid adalah contoh tokoh
yang “jadi”. Mereka telah menjadi negarawan. Itu yang saya
maksud kematangan.
Era media sosial membuat
orang mudah membikin kampanye dengan berbagai cara.
Pihak manakah yang sebenarnya paling memengaruhi kemunculan hal semacam itu?
Kampanye yang berkembang di media sosial sebenarnya
layer kedua. Mereka kelompok
kreatif yang mendistorsi suasana politik menjelang pemilihan presiden. Mereka bikin gambar atau tulisan yang mengolokolok atau menertawakan dan
tidak ada yang bisa menghentikan.
Namun sebenarnya kemunculan layer pertama tentu dari
elite. Lihat, betapa para elite
partai atau orang-orang yang
dekat dengan calon presiden
tertentu menunjukkan perilaku
yang tidak patut. Dan, itu menjadi santapan kelompok kreatif
tersebut. Mereka mendapat
bahan yang makin banyak.
Selama ini kedua pasangan
calon presiden-wakil presiden
tidak pernah menunjukkan cara
elegan untuk menangkal kampanye hitam atau kampanye
negatif. Apa yang seharusnya
mereka lakukan?
Mereka harus menunjukkan.
Mengaku itu bukan kesalahan.
Saya pernah begini-begini, tetapi itu masa lalu. Sekarang saya
punya komitmen. Prabowo,
misalnya, semua sudah tahu dia
dipecat dari militer. Tunjukkan
saja pada rakyat, tak perlu
menutupi, wong semua sudah
tahu. Begitu juga Megawati
yang terus-menerus menunjukkan ketegangan dengan SBY.
Sikap mereka juga menunjukkan kematangan mereka sebagai negarawan. Tidak usah alergi terhadap kampanye negatif.
Ungkap saja kelemahan Jokowi
yang berkait dengan policy-nya.
Ungkap saja rekam jejak
Prabowo. Biar publik yang
menilai.
Berkait dengan hubungan
kampanye hitam dan publik,
kelompok masyarakat manakah yang paling rentan termakan?
Masyarakat kelas bawah.
Mereka hanya dapat SMS liar
atau selebaran yang menjelekkan calon tertentu. Karena
faktor keterbatasan pendidikan,
pengetahuan, atau akses, penilaian mereka ya hanya berkutat
pada itu-itu saja. Kalau kelas
menengah masih bisa cross
check lewat rekan, mencari
informasi dari sumber lain yang
bisa menjadi pembanding. Jadi
mereka bisa mengamati permasalahan lebih jernih.
Itu sangat mengkhawatirkan karena rakyat berbeda dari
elite. Elite punya otoritas,
sedangkan rakyat tidak. Kalau
yang tidak matang hanya rakyat, tidak apa-apa. Namun
kalau elite juga tidak matang,
bagaimana? Padahal apa yang
dilakukan elite itu diikuti. Elite
hanya sedikit, tetapi mereka
berbuat, memberi pernyataan,
seolah-olah menjadi representasi.
Jika kampanye hitam menjadi indikator disorientasi
politik para elite, apa yang
harus dilakukan masyarakat
secara konkret?
Penguatan civil society.
Demokrasi harus didukung
civil society yang kuat.
Ciptakan ruang-ruang diskusi
di masyarakat tentang politik
yang sehat, pelayanan publik,
hak-hak warga negara. Kelas
menengah, akademisi, aktivis,
LSM, jurnalis harus bergandeng untuk menggarap rakyat.
Kalau energi terus-terusan
diarahkan ke alat-alat politik,
ya sama saja.
Hampir lima belas tahun
Mencari Pemimpin
Oleh Eko Budihardjo
KULANUWUN. Beberapa hari
belakangan ini, boleh dikata hampir
semua orang sibuk membicarakan calon
pemimpin negeri ini: mau milih Owo
(Prabowo) atau Owi (Jokowi). Partai-partai
pendukung terbelah. Pilihan sesama anggota partai pun beda-beda. Menyimak
acara di televisi pun nampak jelas siapa
tokoh yang didukung. Bahkan dalam satu
keluarga pun, tokoh pilihan sang suami
sering beda dari tokoh pilihan sang istri.
Di kalangan ilmuwan dan ulama juga
jelas terlihat perbedaan pendapat tajam.
Termasuk, para profesor atau guru besar
yang urusan utamanya adalah mengungkap kebenaran. Ada seorang profesor
berapi-api mengatakan, “Inilah saatnya
kita mengambil sikap, menentukan pilihan
secara transparan.” Guru besar lain
dengan sedikit hati-hati bilang, “Lebih baik
kita sebagai begawan saja, tidak terlibat
Terbit sejak 11 Februari 1950
PT Suara Merdeka Press
Pendiri : H Hetami
Komisaris Utama : Ir Budi Santoso
Pemimpin Umum: Kukrit Suryo Wicaksono
Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab :
Amir Machmud NS
Direktur Operasional : Hendro Basuki
Direktur Pemberitaan : Sasongko Tedjo
Direktur SDM : Sara Ariana Fiestri
pertarungan kekuasaan.”
Perbedaan adalah rahmat. Pertarungan
mencari pemimpin bukan berarti permusuhan, melainkan persaingan yang
bersahabat. Kata gagahnya friendly rivalry.
Prabowo pintar karena memilih Rajasa
sebagai wakil. Kalau wakilnya saja pakai
sebutan raja, yang diwakili pasti lebih
hebat. Jokowi juga pintar memilih Jusuf
Kalla sebagai wakil, karena tanpa JK
namanya jadi Oowi.
***
DULU pernah ada yang meledek,
leader di Indonesia adalah dealer alias
tukang transaksi, jual-beli kedudukan. Ada
juga yang menilai leader di negeri kita ini
tidak banyak beda dari cheerleader atau
pemandu sorak. Artinya, kita hanya diajak
menyaksikan sosok dan keindahan fisik,
tetapi tidak dibawa ke mana-mana. Cuma
berputar-putar di tempat.
Saya dapat kiriman puisi Kahlil Gibran
via surel (e-mail) dari Prof Sofian Effendi,
sobat saya di Akademi Ilmu Pengetahuan
Indonesia (AIPI). Judulnya “Kasihan
Bangsa”. Saya kutip sebagian, berbunyi
begini: Kasihan bangsa/yang mengenakan
pakaian yang tidak ditenunnya/memakan
nasi bukan dari padi yang
ditanamnya/meminum susu yang tidak
diperasnya//Kasihan bangsa/yang menjadikan orang dungu sebagai
pahlawan/dan menganggap penindasan
penjajah sebagai hadiah//Kasihan bangsa/yang dipimpin oleh serigala/dengan
filosofi gentong nasi/dan ilmuwan serta
senimannya tukang tambal dan tukang tiru.
Weladalah, itu baru sebagian dari baitbait puisi Kahlil Gibran yang amat panjang.
kita disibukkan dengan hal itu
tanpa hasil berarti. Membuat
civil society kuat memang juga
butuh waktu lama, tetapi itu
akan membuat perubahan jauh
Sungguh sangat menohok dan sepertinya
memotret keadaan di negeri kita sekarang
ini. Maka kita mesti hati-hati betul memilih
pemimpin. Mesti memilih yang memiliki
visi, misi, strategi, dan aksi yang jelas.
Saya sering mengisahkan tentang visi
negeri Tiongkok yang jelas, yaitu
hardware. Maksudnya, memproduksi
segala sesuatu faster, cheaper, better.
Lebih cepat, lebih murah, lebih baik.
Singapura juga memiliki visi yang jelas,
yaitu software. Sudah dikumandangkan
Singapura sebagai intelligent tropical
country. Maksudnya, sebagai negara tropis yang pintar. Nah, manakala visi China
jelas hardware, visi Singapura jelas software, visi Indonesia nowhere.
***
KEMBALI tentang pemilihan presiden
yang mesti dilaksanakan dengan prinsip
persaingan bersahabat. Ternyata untuk
dapat terpilih jadi pemimpin mesti punya
sahabat, kerabat, teman, rekan yang baik.
Teman senam pagi sehat atau senam tera
saya, Mas Munarto, pernah bersajak di
GOR Jatidiri: Seribu teman rasanya masih
terlalu sedikit/sedangkan satu musuh
rasanya sudah terlalu banyak/Permusuhan
hanya jadi beban hati/maka janganlah
membuat musuh tetapi peliharalah pertemanan dan persahabatan/Teman lama
adalah emas, teman baru adalah
lebih baik. Dampingi rakyat,
karena energi itu ada di sana.
Jika civil society sudah kuat,
kampanye hitam tak perlu
dikhawatirkan lagi. (51)
berlian/Jika anda mendapatkan sebuah
berlian jangan lupakan emas/Karena untuk
meletakkan sebuah berlian diperlukan
dudukan yang terbuat dari emas.
Saya malah berpikir nggiwar, yang pasti
akan mengundang debat dan dianggap
ngayawara. Bagaimana bila kedua tokoh
calon presiden itu digandengkan saja.
Misalnya, Jokowi jadi presiden, Prabowo
jadi wakil presiden. Kan seperti Gubernur
DKI Jakarta dari PDIP dan wakil gubernur
dari Gerindra, atau sebaliknya. Jadi biaya
pemilihan presiden yang triliunan itu bisa
dihemat dan digunakan untuk membangun perumahan rakyat atau memperbaiki
sekolah-sekolah yang mirip kandang
ayam.
Lantas, bagaimana dengan Jusuf Kalla
dan Hatta Rajasa. Ya, diangkat saja
dengan posisi lebih bermartabat.
Misalnya, menjadi penasihat presiden dan
penasihat wakil presiden. Betapa indah,
orang-orang terbaik bahu-membahu
menyejahterakan dan membahagiakan
rakyat yang selalu sengsara.
Liding dongeng, pemimpin dan rakyat
mesti luluh jadi satu. Ibarat lampu dan
cahayanya. Ibarat lilin dan panasnya.
Ibarat angin dan semilirnya. Ibarat payudara dan dada.
Sakmanten rumiyin atur kula, kepareng,
nuwun. (51)
Wakil Pemimpin Redaksi : Gunawan Permadi. Redaktur Senior: Sri Mulyadi, AZaini Bisri, Heryanto Bagas Pratomo. Redaktur Pelaksana : Ananto Pradono, Murdiyat Moko, Triyanto Triwikromo. Koordinator Liputan: Hartono, Edy Muspriyanto. Sekretaris Redaksi : Eko
Hari Mudjiharto Staf Redaksi : Soesetyowati, Cocong Arief Priyono, Zaenal Abidin, Eko Riyono, Darjo Soyat , Ghufron Hasyim, Muhammad Ali, Bambang Tri Subeno, Simon Dodit, Budi Surono, Renny Martini, Diah Irawati, Agustadi,Gunarso, Ahmad Muhaimin, Bina Septriono,
Nugroho Dwi Adiseno, Nasrudin, M.Asmu’i, Ali Arifin, Sri Syamsiyah LS, Gunawan Budi Susanto, Imam Nuryanto, Arwan Pursidi, Arie Widiarto, Zulkifli Masruch, Agus Fathudin Yusuf, Petrus Heru Subono, Tavif Rudiyanto, M Jokomono, Saroni Asikin, Purwoko Adi Seno, Karyadi,
Arswinda Ayu Rusmaladewi, Maratun Nashihah, Mundaru Karya, Sarby SB Wietha, Mohamad Annas, Kunadi Ahmad, Ida Nursanti, Aris Mulyawan, Setyo Sri Mardiko, Budi Winarto, Sasi Pujiati, Hasan Hamid, Rony Yuwono, Sumaryono HS, M Norman Wijaya, Surya Yuli P, A Adib,
Noviar Yudho P, Yunantyo Adi S, Fahmi Z Mardizansyah, Saptono Joko S, Dian Chandra TB, Roosalina, Dicky Priyanto, Hasan Fikri, Tri Budianto, Wahyu Wijayanto. Litbang :Djurianto Prabowo ( Kepala ),Dadang Aribowo. Pusat Data, Analisa dan Produksi: Dwi Ani Retnowulan
(Kepala) Djito Patiatmodjo, Mohammad Saronji. Personalia: Sri Mulyadi (Kepala), Dyah Anggarini. RedakturArtistik:: Toto Tri Nugroho (Koordinator), Joko Sunarto, Djoko Susilo, Sigit Anugroho. Kepala Pracetak: Putut Wahyu Widodo. Reporter Biro Semarang : Edi Indarto (
Kepala), Widodo Prasetyo (wakil), Sutomo, Irawan Aryanto, Moh. Kundori, Adhitia Armitrianto, Rosyid Ridho, Yuniarto Hari Santosa, Maulana M Fahmi, Fani Ayudea, Hartatik, Leonardo Agung Budi Prasetya, Modesta Fiska Diana, Royce Wijaya Setya Putra. Biro Jakarta : Hartono
Harimurti, ( Kepala), Wahyu Atmadji, Fauzan Djazadi, Budi Yuwono, Sumardi, Tresnawati, Budi Nugraha, RM Yunus Bina Santosa, Saktia Andri Susilo, Kartika Runiasari, Mahendra Bungalan Dharmabrata, Wisnu Wijarnako. Biro Surakarta : Budi Cahyono ( Kepala ), Won Poerwono,
Subakti ASidik, Joko Dwi Hastanto, Bambang Purnomo, Anindito, Sri Wahyudi, Setyo Wiyono, Merawati Sunantri, Sri Hartanto, Wisnu Kisawa, Achmad Husain, Djoko Murdowo, Langgeng Widodo, Yusuf Gunawan, Evi Kusnindya, Budi Santoso, Irfan Salafudin, Heru Susilowibowo,
Basuni Hariwoto, Khalid Yogi Putranto, Budi Santoso. Biro Banyumas : Sigit Oediarto (Kepala), Khoerudin Islam, Budi Hartono, Agus Sukaryanto, RPArief Nugroho, Agus Wahyudi, M Syarif SW, Mohammad Sobirin, Bahar Ibnu Hajar, Budi Setyawan. Biro Pantura :Trias Purwadi
(Kepala), Wahidin Soedja, Saiful Bachri, Nuryanto Aji, Arif Suryoto, Riyono Toepra, Dwi Ariadi, M Achid Nugroho, Wawan Hudiyanto, Cessna Sari, Bayu Setiawan, Teguh Inpras Tribowo, Nur Khoerudin. Biro Muria : Muhammadun Sanomae (Kepala), Prayitno Alman Eko Darmo,
DjamalAG, Urip Daryanto, Sukardi,Abdul Muiz,Anton Wahyu Hartono, MulyantoAri Wibowo, Ruli Aditio, Moch Noor Efendi. Biro Kedu/DIY: Komper Wardopo (Kepala), DoddyArdjono, Tuhu Prihantoro, Sudarman, Eko Priyono, Henry Sofyan, Nur Kholiq,Amelia Hapsari, Supriyanto,
Sony Wibisono. Daerah Istimewa Yogyakarta: Sugiarto, Asril Sutan Marajo, Agung Priyo Wicaksono, Juili Nugroho. Bandung :Dwi Setiadi. Koresponden : Ainur Rohim (Surabaya). Alamat Redaksi : Jl Raya Kaligawe KM 5 Semarang 50118.Telepon : (024) 6580900 ( 3 saluran ),
6581925. Faks : (024) 6580605. Alamat Redaksi Kota : Jl Pandanaran No 30 Semarang 50241. Telepon : (024) 8412600. Manajer Iklan :Bambang Pulunggono. Manajer Pemasaran: Berkah Yuliarto, Manajer Markom: Yoyok Gumulyo. Manajer Riset dan Pengembangan : Adi
Ekopriyono. Manajer TU :Amir AR. Manajer Keuangan : Dimas Satrio W. Manajer Pembukuan : Kemad Suyadi. Manajer Logistik/Umum : Adi P. Manajer HRD: Budi Susanto. Alamat Iklan/Sirkulasi/Tata Usaha:Jl Pandanaran No 30 Semarang 50241. Telepon: (024) 8412600.
Faks : (024) 8411116, 8447858. ■HOT LINE 24 JAM024-8454333 ■REDAKSI:(024) 6580900 Faks (024) 6580605 ■EMAILREDAKSI: redaksi _ sumer@suaramerdeka.com Dicetak oleh PTMasscom Graphy, isi di luar tanggung jawab percetakan.
8
MINGGU, 8 JUNI 2014
KOS
LOWONGAN
KOST ADA AC, SPRINGBED Rp 400Rb
Jl.Selomas Raya Hub:089633317893
DibutTngCuciMtr Hub:Rossi Motor,
Jl.Medoho 34A Smg.T:081325709100
01A08F141GM-2
PUTRA/PUTRI AC/NON,SUYUDONO 74,
Dkt PsrBulu.3557528/087888460444
01A08F141RZ-2
01A08F141HZ-2
** MESIN **MESIN
01A08F144SL-2
PUTRI AC/KpsAngin Rp.250rb Promo
MahesaMukti 1/303Pdrngn 70438181
01A08F14GRA-2
KOST Pa/Pi/Suami Istri,AC,S.Bed
550rb Cakrawala Tmr 2/19-7604220
00493062014-2
** LAIN-LAIN
**
LAIN-LAIN
SGT BTH DANA Mndsak?Pny Brbagai
mslh? Km Bntu Mslh Anda Akn tra
tasi.Hub:A.Wardoyo 081932296448
JL MESIN BUBUT,MESIN PECAH BATU
Tekuk Plat,Kanguru Slt III/5 Smg
6708340/08122876985,BsKrdt 1-3Th
02A08F14BNS-3
** MOBIL
DICARI DICARI
**
MOBIL
DIBELI SEJUTA LEBIH TINGGI-CASH
BursaMblDian,Mjpht 35 T70227022
01A08F14GRA-2
ANDA INGIN JUAL MOBIL T.70106220
Dtg Sgr Ke Rmh Anda Pasti Dibeli
01A08F144SL-3
JUAL BRANKAS BARU & 2ND.Hub:Unta
Raya 12A T.6704353/08122869762
01A08F141CK-2
** MOBIL
DIJUALDIJUAL
**
MOBIL
01A08F141TT-2
SEDIA PERAWAT ORG TUA/SAKIT
Hub:024-70463658
* BMW *
01A08F141PT-2
SAMA BARANG SAMA MERK-TERMURAH
Beli di Mbl Sampurna,Depok51 SMG
00482062014-2
** LOWONGAN
**
LOWONGAN
BURSA MBL DIAN ....Berkualitas
Majapahit 35,&Supriadi 60 Smg
BMW 320i A/T'10 Silver Nopil
BMW 318i'00/01 Silver Istimewa
BMW 318i'99 Merah Mulus Antik
01A08F14GRA-5
DBTHKN BANYAK TNG MUDA,Syrt:Min
SMA/Sdjt,Max 25Th,Tidak Phobia
Ketinggian,Bersedia Dinas Luar
Daerah,Krm Lmr&CV+No.Telp Ke Jl
Karangrejo Tgh 19A Gajahmungkur
Smg/ email:hr @ soonpoh.co.id
Plg Lmbt 16 Juni'14 Stempel Pos
00414062014-7
ALAT BERAT
JL:LODER, BEGU,FORKLIFT 1-10 TON
Hub:081 127 1069,Bs Kredit 1-3Th
BIRO PERJALANAN
* HAJI *
02A08F14BNS-2
**
BAHAN BANGUNAN
**
BAHAN
BANGUNAN
ANJASA BAJA RINGAN JUAL BATANGAN
&PemasanganBerkwalitas.HrgPabrik
Hub:(024) 70177774/ 081226567899
00484062014-3
LANTAI MOTIF 40X40 KWI=40rb/m
Abadi, Pekojan 25 Ph3541561 Smg
SEGERA DAFTAR! Tempat Terbatas
Umrah Liburan & Puasa Berangkat
21 Juni & 29 Juni,Kaisa Lil Hajj
T:024-3559 678 / 081 228 777 58
01A08F141GM-4
MEGA ROZAQ IjinD/21.UmrohRmdn25j
Full37jt,Lailatul29jtDes22jtJanJuni 2015,20jt,15Grts1.BwJamaah1
Fee1,5jSiliwangi640-081326047718
01A08F141CH-2
**BINATANG
BINATANG RUMAH
**
RUMAH
00495062014-4
UMROH & HAJI PLUS Bs Bayar Pakai
Tnh/Mbl:08122871112/Pin 29E3C58B
00489062014-2
ANDA BOSAN ANJING RAS / KUCING
Mau Dijual,Hrg Oke.Hub: 70122228
* KENDARAAN SEWA *
01A08F141CK-2
** BIRO JASA
** JASA
BIRO
* JASA PROPERTY *
DESIGN GAMBAR Rmh,Kantor 20Rb/m2
Renov,BangBaru,Standart 1,8Jt/m2
Mnengah2,2Jt/m2,MwahMlai2,5Jt/m2
Hub: Ir.Joko.S, 081 6425 3315
BUS NUGROHO AC/NON AC/EKONOMIS
59/50/38/31/27/13 Seat Th'2013
Melayani Tour Jl.Kawi I/13 smg
Ph(024)8318454-8504071-70286647
01A08F141CH-4
TRANS SUKSES: ELF/BUS TH.2013
Ph.6921059,33058808
01A08F141CM-2
Weding550rb MercyKompresor Camry
Altis Civic Accrd Alphrd70193776
00489062014-4
INTI KARYA Rancang Bgn Bangunan
Trjangkau&Brkualitas.08112998168
00500062014-2
ELF 13SEAT LUX KARAOKE 2000 LAGU
Nugroho(024)8318454-8504071 Smg.
01A08F141TT-2
Terima:Bngun Br,RenovasiRmh,Ruko
Murah Berpengalaman:085741530665
01A08F141CH-2
* TOUR/TRAVEL *
00507062014-2
* PENGIRIMAN BARANG *
TS TRAVEL: SMG-BDG, SMG-PWKT
Telp:7609958,6921059,33059888
01A08F141CM-2
SRT MOVERS JASA PINDAHAN,PACKING
Trucking Indonesia & Int'I. 0247618570/081390247559/08170196266
** BOGA ** BOGA
00507062014-3
* PERIJINAN *
Srtfkt,IjinCV PT,SIUP,TDP,KRK,HO
IMB,dll.02470566050/082265124949
01A08F141AL-2
* SERVIS (PANGGILAN) *
HARI LIBUR BUKA ServiceKhususKul
kas 2 &3Pintu,AC,M.Cuci.W.Heater
KGas,PAir,TV SgalaMerk.Panggilan
Dlm &Luar Kota *3558O36-7O992918
* KATERING *
PKT PERKAWINAN Rias+Mbl,Katering
Dll,Hemat-Murah.Hub:024-7605320
00484062014-2
**BPR/BUTUH
BPR/BUTUH UANGUANG
**
GESTUN BCA 1,3% & VM 2,1%Pelnsan
MayjenSutoyo 24 Ungr*O8994O48736
00496062014-2
GESTUN 1,3% PLNSAN 1,4% TGH KOTA
70346999 UNDIP Tmbalang 70563999
00496062014-4
JALA TEKNIK Ph.6715658/70269445
Specialis:AC,Bkr/PsgAC,Kulkas,M.
Cuci Dll.GrnsS/d6Bln.Libur Buka
01A08F141RZ-3
MULYA TEHNIK Ph.70618222/8445879
Specialis:AC.Kulkas.WHeater.PAir
MCuci.24J-LiburBuka.Jl.Sriwijaya
00498062014-3
SERVICE TV SGL MERK LsgJadi24Jam
AC,AC,Kulkas,MCuci,JPump.7626373
01A08F141CK-2
BU JMNAN BPKB Rd 2/4 100% Cair
Bng0,4% Syariah.Hub:085600071686
00490062014-2
** ELEKTRONIK
**
ELEKTRONIK
AHLI PASANG ANTENA TV(125rb) Dpt
1Ant,Kbl,Jek,Psng,Agen(CCTV 4jt)
(Parabola 1jt)(Indovision 149rb)
Grnsi 024-70432233/ 081399138205
00484062014-2
SERVICE 24JAM AC-KULKAS-M.CUCI,P
Air,Grns 6 Bln.Hub:024-70192207.
00495062014-4
** HIBURAN
**
HIBURAN
01A08F141RZ-2
* SUMUR/WC *
SEDOT WC JGN TGODA HRG MRH CPT
Penuh Lg Rugi 2X.Hb:Doremon Jaya
Sjk 1980.T:024-6722939/76729596
00489062014-3
CENDANA KRS WC MOBIL BARU
Dijamin Cepat,Bersih&Memuaskan
Hub:(024)3542653 - 3562498
01A08F14WWS-3
ZEBRA KURAS WC Dijmn Bersih&Puas
Mahal Tidak Jadi Jaminan.Hubungi
CakrawalaTmr18.Ph7609683/7601651
* KOLAM RENANG *
SWIMMING POOL GOLDEN HILL Bukit
Duta 2-4 Bkt Sari.Ph.024-7473191
01A08F141TT-2
** KEHILANGAN
**
KEHILANGAN
HlgSTNK H3765KW an.Susanti Jl.Ku
mudasmoroTghRT2RW14.085641215703
01A08F141GM-2
HILANG STNK H-8938-JR An.TONY
Temandja Sukardi.081325100362
00484062014-3
00489062014-2
BINTANG SEDOT LIMBAH WC MURAH
Bersih(024)70646596/081901141395
00489062014-2
SANTOSOJAYA KRS WC&LBH,TANJUNG 8
Ph(024)3548090-3542438-3542439
01A08F141PT-2
* TIKET *
** KOST **
KOS
02071052014-7
BUKA 24JAM PASTI DAPAT TERMURAH
TiketPswt,Kereta,Htl.Cendrawasih
17 T:024 3559 678 /081 2287 7758
01A08F141GM-3
BURSA TIKET MURAH - ONLINE !!!
Smg:3584141-8442468, Ung:6924040
01A08F141GM-2
TIKET PSWT MURAH.Gajahmada 70B
j8-21.T70170333-3585777-3515345
01A08F141TT-2
01A08F146JP-7
PRSHN PERAK BTH :1.Sales Market
ing;2.Kryw/tiProd(Stone Casting
Micro Setting,Ukir/Pahat/Master
Model,Cor Gips,Poles,Cukit)
Lok:SMG/UNG.Krm Lamrn Lngkp Ke
Jl.Jendral Sudirman No.261,SMG
01A08F141AL-6
MNC LIFE Membthkn Tng Pemasaran
Income sd min 11,5Jt/bln,jalan2
keluar Negeri,dikhususkan Ibu RT
(Menikah/sdh prnh Menikah)HubSgr
Recruitment 0856 9319 8888 (Can
tumkan Nama & Koran Yg Dibaca)
01A08F146JT-6
DBTHKN Staff Document Expor,Ber
pglmn,Pria,Blm Menikah,Max 29th
Ditmpatkn di SMG,Bs Komptr,Kirim
PT.Jasindo Trans Samudra.Puri An
jasmoro B8 No24 Semarang
01A08F144SL-5
PERSH.BRIDAL Membthkan Penjahit,
Tk.Payet,Pglm dibid.Bridal utk
Baju Pesta,Sales Asisten,Jiwa
Service,Supel,Fashionable.Kirim
lamaran Jl.Moh Suyudi 75 Smg
01A08F141TT-5
NEW ATLAS TAXI Bth 50 Pengemudi
Pria&50Wnt u/Taksi KhususWnt,Max
35th,PnmplnMnrk,SimA/B,FcKTP,Fas
Gaji+Bnus.T024-91164524,91021181
01A08F141GM-4
PT.MADU NUSANTARA BUTUH:SPG & MD
Fasilitas,Gaji Pokok,Komisi,THR
dll,Minat Hub:Jl.Brigjend
Katamso A5 Smg Telp.8453042
01A08F141CM-4
DICR:FULL TIME MUSIK,Teknisi Key
board/Elektro.Syarat Lihat
www.theophilus-music-ministry.
blogspot.com (0899 5572 494)
01A08F141CK-4
DIBUTUHKAN: MARKETING PROPERTY,
Pendidikan terakhir SMA,Cow/Cew,
Diutamakan mempunyai Kendaraan
Pribadi. Hub:085727737198
00498062014-4
DICR FO,HK~L/P LlsnSMK/SMAlmrnKr
m diDe Kalijogo,Jl.SunanKalijgNo
2-4PenumpingLwy,Solo.0271-736095
01A08F144SL-3
CARI STYLIST/CAPSTER AHLI POTONG
Grup Bsr Salon DiMeteseh-Ungaran
Sekaran-Gunungpati.085713028880
TRM KOST PUTRI,Fas:AC,TV,Meja,
Lemari.Lokasi:"Griya Devina"
Jl.Ketileng Tmr VI/69,Dekat
RS.Kodya Ketileng(Bgnan Baru).
Hub:024-70123472/081325767717
BTH CPT APTKER,D3,Prwt,D3 Aktsi,
D3 Farmasi,RM,Wnt,IPK.3, Lmrn
ke Jl.Perintis Kemerdekaan 3 Pkl
BUTUH SOPIR Sim B1,LAMARAN+SKCK
Kirim Jl.Candi III Blok G No.3
Kawasan Industri Candi Krapyak
00266062014-3
DICARI 2 Tenaga Serabutan, Pria
Diut. Dom Luar Smg,Bisa Kendarai
Roda 3.087832017143/085740802471
00493062014-3
DICARI:DRIVER KANVAS,SimB1,Pria.
Pengalman.Lam:Jl.Madukoro Blok C
No.39-41(PergudanganMadukoro)Smg
00495062014-3
DICARI TNG SRABUTAN u/Kafe/Bakmi
Pria/Wnt,Max35Th,MinSMP.Lok.Smg,
Mau Krj Krs.T:0818293777(JamKrj)
KOS AC,KM Dlm,Pntry Dlm,Prkr Mbl
Hny 3 Kmr,Cck u/Mhsw Kedokteran.
Jl.Kelud SMG.Hub:085741839090
01702052014-3
BMW 530i AT Th'97,45Jt ISTIMEWA
081 2287 1112 / 081 393 909 075
00489062014-2
BMW 520i'2003 SLVR,KM RNDAH,ISTW
Kunci Serep ada,108jt. 70208788
00498062014-2
DIJUAL: BMW GS 1200 th 2006,Jrg
Pakai Low KM.Hub:081325008880
BursaDIAN Mjphit35,95&Supriadi60
3AccordVTiL'05'04&'00 Htm & Slvr
NewCivicVTi01/02 Tgn1 SilverIstw
2Jazz VTEC & IDSI'07&04 Slvr&Htm
AllNewCivic'07'06&NewCity'07'06
2All New Jazz RS AT'09'08 Hitam
2Stream 1.7'04 &02 Silver OrsCat
2AllNew CRV 2.0 &2.4 A/T'07 Htm
2New CRV 2.0 M/T&A/T'04 Silver
Freed PSD'12 PutihSptBaru100%Ors
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
New CRV MT '03 / AT '05 , New
City AT'03, All New CRV 2,4 '07
Jazz AT '04-07, Stream AT/MT'04,
Vtec MT '06 , All New Jazz RS'08
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
Accord Vti'00 H Pjk Pjg 65Jt
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
00444062014-5
JAZZ IDSi'2005 ABU2 MET,ISTIMEWA
(H),An.Sendiri,120Jt/Nego,Hub:
Perum Korpri Sambiroto Asri
Tmr IV/433 Rt.14,HP:085725968076
00238062014-4
AN.CRV 10/11 AT 236JT&'07 MT,175
Accord VTiL'05 AT H.AnPmbl,120jt
Kurnia,Jl.Pemuda107,024-70208788
00498062014-3
JL JAZZ'2005 ,H,MANUAL,Istw,99Jt
& Accord VTi'2000,AB,79Jt
081 2287 1112 / 081 393 909 075
00489062014-3
JAZZ S'08 Ang3,5Jt,RS'08Ang3,7Jt
Elysion A/T'05 Hitam Angs 5Jt
Citra Mobil,Supriyadi21 T6708989
01A08F141GM-3
JAZZ MANUAL'04 FULLVAR TGN.I (H)
SilverStoneIstw105jt/Ng:74059922
01A08F141PT-2
ALL NEW CIVIC 1,8'08 AT (H)AnSdr
Slvr.Sidomukti I/26-081228521823
00495062014-2
00493062014-2
WONDER 2pnt th 84 AC,TP,Vrac,
Istimewa 085848817271 ' 70327300
* DAIHATSU *
01A08F141CN-2
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
All NewXenia M'13,Espass ZSX'05,
TeriosTX'07-10,EspassZL'06,Espas
'05, Xenia Li'04 - 11 , Xenia Xi
'10, All New Sirion'11 , All New
Xenia R'13,Taruna CSX'00, CSR'01
00495062014-6
BURSA MBL DIAN ......Berkualitas
Majapahit 35&Supriadi 60 Smg
Terios TX'11/12 Putih Nol Spet
Terios TX'08/09 Elegant Hitam FV
Taruna FGZ EFi'01/02 Ors Antik
Taruna CSR'00 Hitam Istimewa
01A08F14GRA-6
LUXIO'12/13 HTM H,an.Pembl,115jt
XeniaXI'11 H Pjk Pjng,Slvr,105jt
Sirion'12 Putih,H,an Pmbli,115jt
Gran Max'12 PU Hitam Istw,60jt
Kurnia,Jl.Pemuda107,024-70208788
00498062014-5
ZLXTRA'06 (Master)DP14JAng1,69Jt
Xenia Xi+'10 DP 21Jt Angs 2,95Jt
PU Box'13(New)DP16,75JtAng2,71Jt
LuxioX'11,D'11DP22,75JtAng2,73Jt
Zirang Siliwangi 504 T:7605972-3
JAZZ RS A/T 08 (H) PUTIH TGN1 KM
30Rb Antik Skl Tdk Kcw 70168940
01A08F141CN-2
JAZZ RS MT/2010,Abu2 Mtlk,Istmw,
Komplit,(H).Hub:081.2291.5505
00478062014-2
JAZZ MANUAL 2005 No.Pol.H,An.Sdr
Merah Ferari :081 7055 1541
01A08F141PT-2
ALL NEW CRV '07 SILVER(2.0)/JAZZ
RS '11 Putih,AT. 082 32 777 8178
00484062014-2
JAZZ 2005 FullVar Istw,H,Hrg 105
Jl.Kanfer Ry Blok S-8.T:70114171
00490062014-2
HONDA NEW CITY IDSi 2004,AT,
Silver,Plat H.Hub:085727122747
00370062014-2
HONDA FERIO'96 Biru Tua Metalik,
77Jt/Nego,(H).Hub:081325745224
01A08F141CN-2
BU:CITY Z '2003 H Terawat Istw
Hub: 087 731 31 81 88
01A08F141GM-2
NewCity'05 FullOrs.Mulus.PjkPnjg
Tggal pake.Tdk Kcw. 081234241466
00498062014-2
JAZZ'05 IDSi,M/T,Hitam,Trwt,(H),
Istmw,112jt/Nego.Hp:085641549437
00444062014-5
DIJUAL CEPAT XENIA Li '07
Km Dikit Istimewa. Hub: 7617575
082221985180/081567606577 No SMS
01A08F141GM-3
TARUNA CX'99 Full Variasi BrgBgs
Hub:Jl.Kebon Agung Utara I/17
Pucang Gading. Hp:082138046458
01A08F141TT-3
JUAL ESPASS ZL '05(H)Istw skl
Rejosari I/15,Hp:081 2283 77775
01A08F141TT-2
BU:XENIA 2008 Xi Delux + 100jt
Hitam,No H Baru. 082133728973
00487062014-2
XENIA DP 11jtn .Pick up DP 6jtn
Ayla angs 1jtn.T:024-70334648
01A08F141CN-2
00480062014-2
LGS PEMAKAI Civic '08 Manual,Htm
Plat H, Hub:081 2291 5658 (Pagi)
01A08F141GM-2
ALL NEW JAZZ '10/09 MT,Hitam,H,
mulus,terawat.T:70070087
01A08F141TT-2
* HYUNDAI *
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
Hyundai i.10 '11 , Gets '05
00495062014-2
TRAJET'01 VR18" CROME,RoofRack,H
081 2290 2117/Pin 22D4EC70 Bs TT
00489062014-2
HYUNDAI ATOZ GLS Th'2004,HITAM
Mulus Hub: 7032 9396
D.ESPASS STATION Th'97 KALENG
Istw,Nopol.G 35Jt/Nego :74059922
XENIA,GRAN MAX, TERIOS,Disc&Angs
PlgMrhBukti081229258778/70452626
01A08F141CK-2
D.CERIA'04 SILVER,TGN.I,ISTW,
BBM Super Irit.0857 1224 9595
01A08F141CK-2
XENIA Xi Famely Silver th 2010
Asli H,Tgn I.Hub:024-70618411
00493062014-2
BU:XeniaLi*04 GoldMet(H)A/N Sdri
Variasi,BanBaru,87jt.08122902577
00498062014-2
ESPASS'2002 Pick Up Hitam NoBaru
Hub: 081 325 729 555
01A08F141GM-2
XENIA Xi '09 Istw Skl DP 20Jt
ZirangMobilTeukuUmar14A *8315350
01A08F141GM-2
PU Grnmx Dp 5jtan,Xenia Dp12jtan
T:02470879079/085799762060
01A08F141CN-2
00489062014-2
* ISUZU *
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
Panther PU'10 H Biru Pjk Pjg 78J
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
00444062014-5
ELF HD Harimau Dump Ready, GIGA
FVM34T HP285PS PanjangChasis9,5M
DP Ringan Angs Ringan. Hub: KZU
Jl. A.Yani 166 Smg T.8310375/76
01A08F141GM-4
JL CPT & MURAH Bs.BELI UNIT/UNIT
Elf'09,10,11 (Bak,Chasis,Dump)
SaudaraMtr,Dr.Cipto 168 :8413333
01A08F141PT-3
PANTHER LS 2002 Orsnil,AC Dbl(H)
Tgn1,IstimewaSkl.085.84.235.9904
01A08F141CN-2
PANTHER LS TURBO'08 Asli H,Tgn I
Istimewa .Hub:081390788827
00493062014-2
PANTHER Th.2000,Turbo Matic,(B),
Silver,Tng2 Pk Sdri.024-70107088
00465062014-2
CARI SOPIR PRIBADI:Berpglmn.
Krm Lam Meranti Raya 143 Bymnk
00503062014-2
BTH SGR: STYLIST/Tk Potong,Pria
/Wnt.Serius.Hub:0838 9689 5577
01A08F141TT-2
CR KAPSTER&Tng u/CAFE(BUBLE TEA)
Dtg:Jl.Moh Suyudi 64-66,T3552334
00484062014-2
DICARI:TUKANG LAS PAGER TRALIS
Kanopi:024-70102581 / 0811297199
DIBUTUHKAN: PENGAWAS SIPIL / ME
Hub:Ruko Semawis A.16 Smg
01A08F141CK-2
DICARI Tenaga Cuci Mobil,Rajin,
jujur,Ulet,SMU.Hub:7011 8878
01A08F141TT-2
00477062014-2
* FORD *
PANTHER LV/LS 05 Hrg127,5Jt Bgs
Trwt,082221985180/081567606577
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
Ranger PU'11 Silver 110Jt
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
00444062014-5
ALL NEW FORD FOCUS'2013/2012(H)
Merah TgI dr baru-024-70231900
01A08F141TT-2
FORD RANGER Single Cabin Th 2009
Hub:08112772276
00490062014-2
Ford Ranger10 XLT Slv,TdkBks Pro
yek,125jt& '08 Htm,88jt.70208788
00498062014-2
TRAVELO'06 Pth,59Jt & SHUMA'00
S.Roof: 08122871112/081393909075
00489062014-2
* MAZDA *
PAKET DP.10JTan MAZDA 2 & VX 1
ProsesMudah,Cepat.0822 2553 2563
01A08F141CK-2
MAZDA CapellaHB'88,H,Putih,AnSdr
Bgs,PS,PW,EM,AC 27Jt081326755653
00507062014-2
JUAL/TT: MAZDA CAPELLA TH.85
Warna Putih ( H ). 0888 257 3723
01A08F141CK-2
01A08F141GM-2
PANTHER PU '05 HITAM
Hub: (024) 7074 9658
01A08F141GM-2
* KIA *
BURSA MBL DIAN ....Berkualitas
Majapahit 35,95&Supriadi 60 Smg
Visto AT'03 SilvrNolSpet 100%Ors
Carnival AT'00 SilverIstimewa
01A08F14GRA-4
PROMO BELI ALL NEW PICANTO GRTS
Undian Kia Morning.Angs2Jtn,Unit
Ready.Hub:0821 3591 8709/7616300
01A08F141GM-3
PROMO SPSIAL SUZUKI PST 70410500
Disc s/d 17Jt MurahDP PU 4 R3 22
APV PU 10,Dst Beli KarimunWagonR
Dpt Home Teater:081222219996 AGA
* NISSAN *
01A08F141PT-4
BURSA MBL DIAN ...Berkualitas
Majapahit 35,95&Supriadi 60 Smg
2GrandLivinaXV'12Putih 100&SptBr
X-Trail XT AT'03/04 Hitam Antik
Terano GrandRoad 97 MulusAntik
01A08F14GRA-5
NISSAN X-TRAIL 05XT,AT,Hrg135Jt
Istimewa KM Dikit Terawat Bagus
082221985180/087835723307 NoSMS
01A08F141GM-3
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
XTrail XT AT'07,Terano Spirit'01
SV'11, Livina XV'08-09, LV'01-02
KATANA'90 PUTIH BAN BESAR,39Jt
081 2287 1112 / 081 393 909 075
00489062014-2
BALENO'97 (H) Hijau Istw 63jt
(Nego) Hub:08122886520 / 8411029
00493062014-2
SGR:SX4 X-OVER 07 MT,SILVER,TG.I
110Jt.Sriwijaya 10 Smg(70091158)
01A08F141CK-2
Mega Carry Box'13 Istimewa Putih
Hub: 0822-2622-0040
01A08F141CN-2
JUAL SUZUKI AERIO'2003,TERAWAT
Abu2 Met.80Jt/Nego.081901482966
00495062014-3
NISSAN XTRAIL Th'2004 MATIC,Istw
Brg Simpanan Hub:085 950 866 366
00469062014-2
NEW AERIO'04 (H)Full Var Terawat
Bagus 95jt.Hub:089 675 304070
* MERCEDEZ *
01A08F141TT-2
00489062014-2
"MATAHARI AUTO GALLERY"
Brig.Katamso 37/8411357-8413555
Mercy E250CGI avandgrade'10 Istw
01A08F141TT-3
E200K'07 Slvr 288jt&E320Mstrpice
94,AD Br,Tg1,75jt. 024-70208788
00498062014-2
MERCY C230 2006 ECXL,HITAM,Velg
Rac,KM 46Rb,Istw,Hub:08112630117
00359062014-2
MERCY A140'2000 Km 90Rban,H,Istw
081 2290 2117/Pin 22D4EC70 Bs TT
00489062014-2
LANGKA! LATIO A/T'08 LTD EDITION
Km50Rb,PthMls,143Jt*081215555350
00489062014-2
JL:GRAND LIVINA XV A/T'11 SILVER
Istw:0818322339 Imam Bonjol 152
01A08F141PT-2
G.LIVINA XV'12,H,ISTW,FULL VAR,
Silver.081901577701/08122938508
00375062014-2
X-TRAIL XT'11 NEW MODEL,KM 30RB,
225jt& '06 SlvrIstw.024-70208788
00498062014-2
New Grand Livina Dis 23++,New
March Dis 16jt++, 081225135599
* MITSUBISHI *
01A08F141CN-2
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
Colt Dsl Double Box'07 125Jt
Colt Dsl Engkel Box'09 142Jt
Colt Dsl Double Box'10 153Jt
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
NEW GrandLivina DP30jtan ang3jtn
Proses Cepat.081 6426 6404
Livina Ultimate th 13 Istw,Tngan
pertama.Hub:024-70219125
01A08F141CN-2
Nissan Ramadhan Big Sale.Disk
Besar,unit ready.024 70460501
01A08F141CN-2
GRAND LIVINA 13,XV matic,pjk mrt
156jt. 08119107236/087881546417
01A08F145SY-2
GRAND LIVINA XV AT'2011 Istw Skl
Hub: 081 390 880 828
01A08F141TT-2
01A08F14GRA-5
OUTLANDER SPORT'12,Pth,Tgn1,(H),
KM7rb,Istw.Pekunden Brt 861 SMG.
081222402732/8411187/0818452014
00383062014-3
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
ColtDisel'11,Maven07KudaGLS D'01
Kuda Grandia D'02,Colt TSS PU'08
00495062014-3
JL CPT TRUK Disel PS100 Th2003(H
AnSndri:08883986154/081904385000
00495062014-2
L300 PU'05 Coklat,Tgn1,Mls,Ori
Cat Kaleng.68Jt.Hub: 08998978511
TRITON'10=188JT & GRANDIS'10 HTM
Sgt Istw=198jt. Hub:024-70208788
00498062014-2
PU T120SS '13 DP 7Jt Angs 2,18Jt
Zirang A.Yani 179 T:8414322
01A08F141GM-2
STRADA TRITON 4X4 GLS,HITAM,TRWT
H,Modif,SiapTouring.081325767717
00267062014-2
LANCER Th'82 FULL VAR,ISTIMEWA
Hub: 081 2290 0770
00489062014-2
BU:KUDA GLS SOLAR '2000 MERAH,FV
No.H Salatiga,68Jt. 081325945536
00484062014-2
00498062014-2
FUTURA MB'2005 SIAP PAKAI 45Jt
SaudaraMtr,Dr.Cipto 168 :8413333
01A08F141PT-2
CPT DPT KATANA GX'94(H)Oris,Istw
AC DVD VR15. 47,5jt.087833824141
00501062014-2
X-OVER SX-4 H 2010/2011 A/T Isti
mewa, Silver. Hub: 024- 70686881
01A08F141CK-2
APV L'07 Silver TgnI,No PolH
Harga Nego,Hub: 081 9044 077 88
01A08F141GM-2
CARRY FUTURA 1.5 PU 2010/2011
Istw Skli 75jtNego. 081325404575
00504062014-2
* TOYOTA *
BursaMblDIAN Mjphit35&Supriadi60
2Altis G M/T'01/02&'04 100% Ors
3Yaris E'10'09&07 Hitam&SlvrLmtd
3AllNewAvanza G M/T&A/T'12Silver
2KijangLGX 1.8EFI'03 SilverAntik
InnovaG A/T'06 Disel Hitam Istwa
2GrandNewInovaG'13&05 Htm Spt Br
Wish AT'04 SlvrNolSpet100%OrsCat
Harrier2.4 G AT'05 Hitam Istmwa
FortunerG A/T'10 Dsl Hitam Nopil
01A08F14GRA-10
* OPEL *
BLAZER MONTERA'01 Hitam Istimewa
BursaMblDian,Mjphit 35 T70227022
01A08F14GRA-2
* SUZUKI *
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
Altis J'10 158J;Innova E'09 137J
Avanza E'10 105J;Avanza G'11 125
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
00444062014-6
BURSA MBL DIAN ...Berkualitas
Majapahit 35,95&Supriadi 60 Smg
X-Over AT'08'09HtmNolSpet100%Ors
2Splash MT'10/11 NolSpet 100%Ors
Escudo No Made'98 Antik
Carry Extra 1.0 STN 93/94 Antik
01A08F14GRA-6
00482062014-2
BU:KATANA'91.H. PUTIH.SIAP PAKAI
Hub:0813 2551 5926
01A08F141CN-2
00444062014-7
BURSA MBL DIAN ....Berkualitas
Majapahit 35,95&Supriadi 60 Smg
Mirage'13 Putih SptBaru 100% Ors
Grandis Mivec AT'05/06 SlvrNopil
Kuda Grandia'02 Biru Istimewa
00475062014-2
JAZZ RS'12 AT Putih Km 30rb
sgt Istimewa 02470337774
01A08F141GM-5
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
G.Max 1.3BV 75J;Xenia LI'11 90Jt
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
00502062014-2
00495062014-5
01A08F141CN-2
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
Chevrolet Optra Tahun 2003
00495062014-2
KIA VISTO ZIPDRIVE'2002 Akhir:
Hub:08985446336 /081 2252 4674
01A08F14GRA-10
01A08F141GM-2
CHEVROLET Spin all type Dp cuma
25jt.Hub.Sigit 082221571898
H.ACCORD'85 Utuh 100%,Utk Kolek
tor,Tiada2nya diInd.Arjuna 19Smg
00503062014-2
NewOdyssey (Absolute)04HtmH Istw
143Jt.GWoodEstSeruni3/5*70850772
* CHEVROLET *
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
All New Picanto Tahun 2012
* HONDA *
00212062014-2
DBTHKN SGR S1 Sipil&D3 Sipil.Krm
Lam Ke:Jl.Abimanyu IX/7,Semarang
00495062014-2
00332062014-5
01A08F144SL-3
01A08F141PT-2
00241062014-3
01A08F141CH-3
Ngekost Bisa Dapat Mobil Hanya
ada di D'Paragon Fasilitas Lengkap:AC,TV Kabel,Wifi,Laundry
Full Furnished,Mulai 1,5Jt/bln,
150rb/hr.2 Lokasi Strategis Tembalang&Veteran.Hub:081229992200
www.dparagon.com
BMW 318 2Doors,E36 Cabriolet'96
;375Jt(2Unit) Sangat Langka.Hub
ungi: 0812 1823 7309
01A08F141PT-3
00458062014-7
DIBTHKN SEGERA:1.Pembelian in
door outdoor 2.Penjaga Oven
3.Pengawas produksi lamaran krm
ke:PT.Indoexim international
Jln.Ry Jepara-Bangsri km.5 gang
Gempol rt.02/01 mambak Jepara
mail:indoexim.jepara10 @ gmail.com
01A08F144PL-3
00354062014-2
SEDOT WC&LIMBAH Mobil Baru,Jujur
MurahTdkBau:7608717/081228770338
BUTUH GURU (S1 PGSD & S1 PEND OR
Menguasai Word & PPt),ADM (SMKAkunt,Menguasai Excel) Bisa Baca
Tulis Alqur'an,Lam.Bw Lngsng Ke:
SD Islam Tunas Harapan,Jl.Tunas
Harapan No.1 Sendangmulyo Smg,
Plg Lbt:Sls:10-Juni'14,Jam.14.00
JL CPT & MURAH Bs.BELI UNIT/UNIT
Hino'89,95,97,00,01-11
SaudaraMtr,Dr.Cipto 168 :8413333
DIBUTUHKAN: Tng Pria/Wanita
Lmr Lngsung Ke:Jl.Pekojan 81,SMG
00418062014-2
KOS KOMPLIT ,Jl AGUNG 7/7 Gajah
Mungkur,Hub: 0857 2958 7946
MOBIL ANTIK
WEEKEND SURPRISE SUPER DISKON*
6-8 Juni 2014 Hadiah Langsung*
Apv GX'11 111J;Apv GA'09 73J
Futura GX'09 75Jt
Mobil88(Astra Group) Semarang
024-76633188 / 085741896688
00444062014-6
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
Futura GRV'00,FuturaPU'09,Futura
05,Escudo'04,APVArenaGX'08,Arena
SGX'09,APV X'05 Splash'10 Baleno
NexD'03SwiftST'05-11,FuturaHB'09
00495062014-5
GRAND Vitara'07 AT an.Sndri dr
Baru - Hitam Plat K 08156631731
01A08F146JP-2
BURSA MBL DIAN ....Berkualitas
Majapahit 35,&Supriadi 60 Smg
Kjg Super G 1.8'96 Merah 100%Ors
Kjg Super/GrandExtra'95 Istimewa
2Kjg Krista Dsl&1.8 EFi'00 Antik
All New Corolla SEG'96/97 Hitam
01A08F14GRA-6
BURSA MOBIL GIANT PENGGARON
YarisE AT'10,YarisJ AT'12,InovaG
07,Krista'02,KristaD'01,Avz E'11
G'04-11,AllNewAvz G'12,Rush G'11
Vios'05-06, Camry'00,LGX D'00-02
00495062014-5
GRAND NEW INOVA G'12(H)SLVR,188j
New Vios G'07 Silver,Istw,125jt
Innova G'05 Pjk Pjng,110jt& V'10
Kurnia,Jl.Pemuda107,024-70208788
00498062014-4
LGX '02 Dsl DP18,5Jt;Avanza G'09
DP21,5Jt; Soluna GLi '00 DP 14Jt
Zirang A.Yani 179 T:8414322
01A08F141GM-3
KE HALAMAN 9
MINGGU, 8 JUNI 2014
S P O R T O TA K M I N G G U
PERTANYAAN SOM 762:
MENDATAR:
1. Cekungan; sela; celah
terutama pada muara
kelenjar
4. Kapasitas, kedudukan, kualitas
7. Tikus (Inggris)
9. Pemandu profesional untuk
ekspedisi pendakian
pegunungan Himalaya; salah
satu suku bangsa di Nepal
dan Tibet
10. Alih tugas
11. Hutan belantara
12. Taktik; akal; daya; kiat
14. Bulu halus pada anak yang
baru lahir
16. Anak udang windu
18. Kantor berita Vietnam
20. Orang yang berpindah dari
desa ke kota
23. Uni Pos dunia
26. European Monetery Institude
27. Selatan; kanan
29. Babi kecil yang banyak
anaknya
30. Akhir; final
31. Ketepatan, ketelitian
34. Ibu kota Kabupaten Muna,
Sulawesi Tenggara
36. Ampun, sori
39. Bagian badan yang harus
ditutupi
42. Ancaman
45. Penyakit yang diakibatkan
oleh jamur
48. Pertapa, aulia
49. Ampelas
50. Atom yang bermuatan listrik
51. Azimat, jimat
52. Janji
MENURUN:
1. Soal; perkara
2. Telur buaya
3. Negara dalam dunia
pewayangan
4. Putri malu
5. Abdi, negara, aparat,
pegawai negeri
6. Nyanyian duka dari daerah
Toraja
8. Universitas di Yogyakrta
13. Bulu mata
15. Satuan dasar ukuran berat
16. Dunia, jagat, benua
17. Gradasi, spektrum,
perbedaan
19. Ketajaman penglihatan; daya
lihat
21. Informasi, kabar
22. Jumlah harta benda minimum
yang dikenakan zakat
24. Kapal penjelajah; perahu
peronda
25. Lubang pelepasan
27. Ratus
28. Saleh; berilmu
32. Saham; modal
33. Dambaan, impian
35. Dahaga
37. Anak perempuan China,
panggilan anak perempuan
China
38. Favorit, kesayangan, pujaan
39. Masakan yang terdiri atas
daging cincang dengan
bawang merah dan cuka
40. Kru, regu
41. Lautan; samudra
43. Diulang; jenis obat terlarang
44. Surat resmi yang disahkan
notaris
46. Bahasa digunakan di Wilayah
Maluku Daerah Sekitar
Ambon Timur
47. Kantor Berita Sri Lanka
Jawaban SOM 760
Mendatar
1.LEM 3.TEKSTUR 7.KAR 9.ADA
10.UNO 11.USG 12.PROGENI
13.NAN 14.ANCALA 18.AGRESI
21.DALIL 23.SIPI 25.ASLI
28.ABLASI 29.RASIAL
30.RAKYU 31.TENAGA
33.ISTIWA 35.LULUS 38.CALO
39.ENAK 41.AGATS 43.GENTA
46.LAWAN 48.KONDISI
49.ALIAS 50.NOKEN 51.ALIANSI
Menurun:
1.LEUCA 2.MAGIC 3.TAPAL
4.KNOT 5.TREN 6.RUING
7.KONDE 8.RANJI 15.NAIB
16.ASIA 17.ADMIRAL
18.ALTRUIS 19.RUAS 20.SILA
22.LETKOL 23.SALTO
24.PLAN 26.SISI 27.ILHAM
32.ATLET 34.TUNDA
36.URGENSI 37.UNTAIAN
40.AGRAD 42.INANG 44.NAIK
45.AKSA 46.LINI 47.WIKU
Pemenang SOM 760:
1. Dinda Rasendria: Jl. Rinjani
Cilacap
2. Marlyna: Wirogunan
Kartasura, Sukoharjo
3. Tuti Pudji Atmi: Jl. Satria
Timur Semarang 50265
4. Siti Sunarsih: Siswodipuran
Boyolali 57311
5. Rudi Wahyono: Mlati Kidul
Kudus 59319
KUPON S.O.M 762
Ketentuan Menebak:
Jawaban ditulis di Kartu pos
dengan ditempeli Kupon
S.O.M pada sudut kiri atas,
lalu kirimkan ke Redaksi
Suara Merdeka
Jl Kaligawe Km 5 Semarang.
Disediakan hadiah untuk
5 orang pemenang
masing-masing
Rp 200.000 dipotong
PPh 5 % Hadiah akan
dikirimkan melalui
Rekening Bank.
Catatan:
Pengirim wajib melampirkan
nomor Rekening Bank dan
nomor telepon atau
hand phone.
MOBIL VARIASI
FORTUNER BENSIN 2006 AKH HITAM
Body & Mesin Terawat TgnI drBaru
KM.80rb IstwSkl Hub:024-70338045
01A08F141PT-3
AVANZA '05/06 85Jt, LGX 1.8 M/T
'04 Efi New Model 105Jt Terawat
T:761 7575 / 081 9044 077 88
01A08F141GM-3
"MATAHARI AUTO GALLERY"
Brig.Katamso 37/8411357-8413555
Avanza G th'10 Abu2 mtl Istw
01A08F141TT-3
INOVA V '05 Hitam Istw DP 20Jt
Kijang LGX '97 Diesel, H, 75Jt
ZirangMobilTeukuUmar14A *8315350
FORTUNER G AT 2005,H,Istw,199Jt
081 2287 1112 / 081 393 909 075
00489062014-2
NEW COROLLA'00 (H) A/T,Hitam,
Terawat,Dp 10jt.Hub:081326600093
00498062014-2
KIJANG SPR'94 HITAM,POWER STR,H,
Velg Rac,No.Baru.Hub:08112630117
00361062014-2
INNOVA G AT 2007 Grey Plat H
Pribadi. Hub: 7015 2222
01A08F141TT-2
T.Altis 07 Type G,Warna Silver
Ismtw Hub: 081904906655
01A08F141GM-3
AVANZA G'05 (H) Hitam a/n.Sdri
No.Baru,FullVar,Istimewa-3557171
00497062014-2
LSX UP'01 Disel,Bgs-Trwt(Spt LGX
Pjk Br-H,Biru Tua: 081 2291 3200
00489062014-2
AVANZA G'2011 Hitam 125Jt
Hub:081542416965
00507062014-2
VELLFIRE V 2012 PREMIUM,3 KAMERA
18 SPK, Spt Baru. 081 225 662222
KIJANG SGX Th 2000,Bagus,Coklat
Plat H. Hub: 081 228 499 35
00482062014-2
JUAL:AVANZA 2010 TGN.I,PLAT H,
Istw,Hrg 125Jt.Hub:081 2253 2299
01A08F141CK-2
BU:CORONA ABSLT '93,BiruMuda,(H)
TerawatNego:8319158/ 08164885151
00495062014-2
INNOVA TH'11 BENSIN/MANUAL,ISTW
Tgn1 DrBr.Tambakmas9/87-70102262
INNOVA V DIESEL MATIC 2005 ISTW
Hub: 087 888 555 668
STARLET 1.3 TH 1987 HITAM,BAGUS
Siap Pakai.Hub:Ph.(024)70164375
CROWN SS AT LTD 91,VR18,BanBaru2
AB,Istw:08122902117/Pin 22D4EC70
00504062014-2
INOVA V Diesel Automatic 2006
Akhr Silver.158jt. 08122814238
01A08F146SG-2
KJG LGX 1.8EFI'00 a/n sdri,BsKrd
Puspogiwang V/23 Smg.T:70791997
01A08F141CN-2
00488062014-2
BU:CORONA Abs 95(H)Istimewa Skl
Oris.57,5jt Bs Krdt.087833824141
00501062014-2
SGR: KIJANG LSX DSL 97 AC DOBEL,
75Jt.Sriwijaya 10 Smg (70091158)
01A08F141CK-2
D.JUAL GREAT CRLA TH 92,MERAH,
IstwSkl081575570012 Solotigo ORI
00507062014-2
FORTUNER Dsl G Turbo T'08,B,Htm
Mls,Gagah irit,263Jt*08122935968
SONIC 125 '01 MERAH,Plat B.9,5Jt
Kond Bgs,Jrg Pakai. 089663936519
00484062014-2
BU REVO CW 2010 BARANG SPT BARU
7,6Jt.Smg Indah D.3/18D;70131622
00489062014-2
BEAT CW'2010 Biru AnSendiri TgnI
Asli smua,Wnt,Mulus.Hub:74007579
00490062014-2
GREAT COROLLA SEG 94 (B) BIRUTUA
A/n.Sdri,Istimewa.0857 4242 4212
01A08F141CK-2
NEW:AVANZA DP32Jt/Angs2Jtan.AGYA
DP26Jt/Ang1Jtan.HP 081 6426 6457
JUAL:REVO 2009 HITAM,A/n.SENDIRI
Hub: 0888 257 3723
SMBUT BLN RAMADHAN DPTKN SUVENIR
Cntk+Disc15% Kursus Komp&English
Alfabank T:8310002 s/d 28 Jun
02040052014-3
PENGOBATAN
** PENGOBATAN
**
01A08F14BNS-4
ELIS MENADO MASAGE,TrpEjklsiDini
081575840208 Ada Tmpt,Pgln 24Jam
BU:SPACY'11 Merah90%Baru,a/nSdri
KiosPakanBurungTrumtumRy70509933
TRADITIONAL Massage'N Rilex Call
Aja VERA 081391333058 TdkTrm SMS
01A08F141CM-2
01A08F141CN-2
DIDIK Pjt Kebugaran&Problem Pria
DewasaDtempt/Pnggln:089690243495
* VW *
01A08F141CK-6
PER.Meteseh Cangkiran CM 14 UNIT
Type 36 Cm 15OJtan,Kusen,Almnium
,Baja Ringan, Cash Back Rp.5Jt
O85799865572/ 7O312552 /7O192552
00496062014-4
RMH Di UNGARAN DktKampus UNDARIS
JlRy,Alun2 Asmara,JlTol,Kmr2,Km1
Garasi 2,LT 138m2,Tipe 75,Sumur+
PDAM,TP.08122525245/081390267482
00490062014-4
SEDAYU MADANI Harga 200Jtan,Cash
Back s/d 100%.Hub:089 857 58661
- 085 640 740 210
01A08F141CK-3
Rmh2Lt 100%Baru,T/B=75/60m2,100m
Dr Jl.KetilengRy(Bel.SuperSwalay
an)450JtNego Bs KPR:081325858413
00507062014-3
DIJUAL CEPAT RUMAH HM,Ls.220m2,
Jl.Kawi I No.69 Smg,Rp.800 Juta
Bisa Nego,Hub:085 815 109 098
00489062014-2
PELET KERIS SEMAR MESEM Lsg Bisa
Dibuktikan 550rb. 0812 2506 6283
00493062014-2
SPCL TLT Bln&Haid TdkTrtur2-3Jam
Tuntas 100%Garansi.085728299955
01A08F141GM-2
01A08F144SL-2
SPSIALIS Impten,Lemah ED,Jantung
Bsar Panjg.JengPeni.081326614119
* KAWASAKI *
DP HANYA 97JT RMH BESAR ISTIMEWA
Baru 100%, T.85/129 Desain Mewah
4 KT,2 KM, Lantai Full Granit,Ku
sen Aluminium Putih, Plafon Ting
gi (Spti 2 Lantai) Cluster, Keamanan 24 Jam.Hub: 081 22444 8888
Pijat capek +reflexi u/pria&wani
ta,Tng pria.Rezza 024-70947476
00484062014-2
JUAL HONDA SUPRA '2007
Tanpa Perantara. 081 566 12 666
RUMAH DIJUAL
00481062014-2
01A08F141CK-2
00505062014-2
JUAL CPT: NINJA RR'11 KM3000,Htm
SprtiBaru,HP29jt.Jl.Arjuna 19Smg
CLARA MASSAGE RAMAH,SABAR,CANTIK
Dan Profesional,Hub:081229519666
00256062014-3
RMH HM 2Lt Ls:125m2,8KT,KM,R.Tm,
Dpr,Gdng,Carport,2200W,Jl.Mugas
Dalam 8/31 SMG.Hub:085876176733
00471062014-3
JL RMH Bgs Pggr Jl.Raya Hook Pla
mongan Indah H2 No.12-14 Lt/Lb.
291/230 HM 4KT 2KM. 081325018898
00493062014-3
JL RMH HM LT.215m2 LB:175m2 List
PAM,Telp,Jln Lebar,Jl.Srinindito
Raya Simongan.Hub: 085875520107
03A08F14BNS-2
"MATAHARI AUTO GALLERY"
Brig.Katamso 37/8411357-8413555
VW Caravelle GL th'03 185jt
DIJUAL:VW COMBI JERMAN TH 74
AC,Tape,V.Rac.Hub:024-70790909
00484062014-2
MOBIL
SERVICE
** MOBIL
SERVICE
**
AC MOBIL ANDA TIDAK DINGIN? BAU?
Dg TeknologiKomputer AC Mbl Anda
Dijamin Dingin Maximal. "Bengkel
Binaan Astra" Spesialis AC Mobil
Majapahit160 SmpgTOLGayam6703009
SoekarnoHatta50 Arteri Tlogosari
(6725757)Sukun58 Bymanik:7460358
PerintisKemerdekaan 80 PdkPayung
(7478026)Jl.Barito No.9(8448119)
00502062014-2
00450062014-9
NEW TERUS MAJU JAYA.Majapahit700
T.76747531.TuneUp,Balance,Rem,AC
Oli,Spooring,InstalasiKabel,Cuci
BU:AXELO 125cc'2011 TGN 1,CW Dbl
Cakram,Htm,Istmw,9,5Jt.70314150
00493062014-3
TERMURAH RmhKost Baru 555m2 37KT
1,6 M(Bwh Hrg Standar) Jl.Nangka
88 Sekaran dktUNNES 085640615111
00473062014-5
00484062014-3
Dicari Mitra sbg Agen Cargo Ti
tipan Kilat utk Wil: Jogja-Jtg
T: 082134492457/087738862352
00489062014-2
RADIO
00398062014-3
JUAL RMH GRAHA ESTETIKA Tahap 2
Blok J-5E. LT/LB.150/90,3KT,2KM,
Carport Hub: 081 2283 9626
INVESTASI SYARIAH TERNAK LELE
Modal 10Jt/Kolam, 5X Panen Balik
Modal 100%,Bagi Hasil sd 5 Tahun
Perjanjian Resmi Notaris, CCTV
On Line 24Jam HP:081.227.227.171
OPER:USAHA LAUNDRY +3 Mesin Cuci
+2 Pengering+Pelanggan,Jln Utama
Dpn Undip Tembalang.081333971858
01863052014-3
TOM HOUSE 081 328 162 808. TOMY
Bromo Raya Ls=365M2=7,5Jt/m.Blim
bing Raya Ls=280/230=1,85M.Gatsu
Ls 1HA=1,5Jt/m.Wahidin 374m-200m
=2,25M.P.Anjasmoro LT=400m2=1,2M
/Ls=500m=1,95M.NgesrepTmr,Ls=220
-100=1M.Randu Garut Ry Ls=2,5HA=
850Rb/m,4900-1000=10,5M.Seteran
Ls=180M2 2Lnt=4,5M.Mranggen=1830
=33x55=4,5Jt/m.S.Agung LT=1760
01A08F144YG-3
RADIO
CENTURY21*STAR /HARDI/024-708 52
708/0812 250 2121*Jual Beli Sewa
Properti / Tanah Dan Bangunan*
DIJUAL RUKO Uk.Luas113x2 m2,2Lt,
SHM,Hrg 2,75M,Ltk SMG,Jl.Indraprasta 99b.Hub:Andri 08884905604
** PELUANG
USAHAUSAHA
**
PELUANG
BISNIS MEWAH Hasil Melimpah!!!
Ikuti Pelatihan + Pendampingan
Buka Usaha Rental Mobil Dari Nol
(Bs Tanpa Modal) H:081 838 1233
00493062014-3
01A08F141GM-3
00462062014-2
00484062014-3
TJS SPECIALIS SUNTIK Shock Brea
ker,Gas & Olie, BMK, 7059 7564
RUMAH
** RUMAH
DIJUALDIJUAL
**
* SUZUKI *
01A08F144SL-4
00503062014-2
RADIO
** PENDIDIKAN
**
PENDIDIKAN
01A08F141TT-2
00489062014-2
GREAT COROLLA 94 Silver Orisinil
H 73Jt Nego.Hub:024.70710500
01A08F141GM-2
00489062014-2
01A08F141TT-3
READY STOCK Innova 2.0G AT White
Bayar Bawa Pulang-085741526669
BTH Agen/Freelance,ProdDetBu2k/
Cair,SoftnrCupiParfum02470937979
TELATBULAN Cpt,Aman,Akrt,Tuntas,
(Aws Wnt Hml) Hub:085726925934
024-74001568,087832125700 Tmbh
Trpi/Herbl Dinkes44620Brt0381104
* HONDA *
01A08F141CK-2
00484062014-2
HARRIER Type G 2.4 Hitam VR R20
250jt Terima a/n. 081325404575
** MOTOR
DIJUALDIJUAL
**
MOTOR
00484062014-2
YARIS S LIMITED 2006 SILVER
Istimewa. Hub: (024)- 70575253
01A08F141PT-2
TOYOTA ALTIS'02 HITAM,Ors,V.Rac
113Juta.Hub:Ph.70790909
00486062014-2
01A08F141TT-2
00503062014-2
INNOVA G 2005 SILVER BENSIN TgnI
130Jt HP.081 311 284 183
00507062014-2
KACA FILM 200Rb FULL/Mobil,Kusus
hr ini.Reza Variasi 024-70444360
00450062014-2
01A08F141CK-2
PROMO LEBARAN Nasmoco Gratis
1xAngs.Siap Mudik.085 6191 9474
01A08F141TT-4
HARAPAN JAYA Kdmundu 54:6703044
Spcl KcFilmBlock Dpn 90Rb MgguBk
01A08F144PL-2
01A08F141GM-3
Corolla Altis G A/T'08Htm Ang4Jt
Innova G A/T Dsl'08Htm Angs4,2Jt
Citra Mobil Supriyadi21 T6708989
NIKI VELG Selalu ada yang baru
Velg Import R15 belang=3,2jt
Velg Import R17=4,2jt,R18=5jt
Jl.Jend.Sudirman 188/7622267 Smg
PELUANG USAHA
GRIYA DEPOK Type 45/140,380Jt,HM
Bns Kanopi+Pgr,Bngnn Berkualitas
Hub:08883916006 / 085641744117
00464062014-3
Jual Rmh! T.45/100.Jl.Depok Dlm
III(Syuhada),2KMT.Hub: 70223226/
74006050/ 083838883357
01A08F141CN-3
RMH BARU SIAP HUNI T60: 400jt-an
Kwltas OK,AC TandonTower.Lok Sen
dngmulyo.024-70070033/0811270662
00484062014-10
RADIO
00498062014-3
RADIO
RUMAH DIJUAL
JUAL RMH Fatmawati Raya 2Lantai
Hub: 087.832.07.0383
01A08F141TT-2
JUAL CPT RUMAH LT.190 Jl.Mahesa
Mukti I/303 Pedurungan T70438181
01A08F14GRA-2
JUAL MURAH BU: RMH Kuala Mas XII
CMT(230Jt)Hub:70661625/70628787
00484062014-2
HRG 600JTan CASHBACK s/d100% Lok
Panda Majapahit Smg.082225002008
01A08F141CK-2
JL CPT:RMH KOST JL.PADI RY,17KMR
LT.350,Strtgs.Hub:081 326 123202
01A08F141CK-2
DIJUAL RUMAH 20x20(TP),Jl.Lamper
Tengah Raya 669.HP.081228560224
00467062014-2
JUAL:RMH JL.MUWARDI TMR RY LT243
LB250 Hrg900jtNego082322280090TP
00495062014-2
RUMAH Di Graha TmnBunga BSB Hook
,LB/LT:7O/199 SHM. TP:O811298884
00496062014-2
RUMAH Sri Rejeki Utr 8/13 RT7/1
Kalibanteng Kidul.T:087700177988
01A08F141TT-2
PRM MEDOHO INDAH B.10 Hrg=510jt
3KT 3AC Heater.Hub:081.2254.1567
RUMAH KONTRAK
RUMAH JL.SIDODRAJAT I NO.71
Tlogosari Bbs Banjir Keramik
HUB: 081328177582
01A08F144YG-3
DKONTRAKN RUKO 2LT,Hook,LT=215m
LB=430m,Parkir Luas,Bgs,Jl.Puri
Anjasmoro EE 3/10-081.808.222224
01A08F141TT-3
KIOS U/ Barber Laundry Wr Mkn Jl
SidoluhurRy14Tlgsari081325556588
00490062014-2
DIKONTRAKAN RUMAH 2LT.LB8O MIJEN
Sumber Sari.Rita *O838 4333 1986
00496062014-2
KTRK PAV 2KT,AC,Tlp,PAM,2200W,
Dpr,KM.H:0248411037/081229162416
00373062014-2
KONTRAK RMH 240m2,KT3,KM1.Garasi
FasLkp.JL.Beton Utara215.3555773
01A08F141AL-2
** SALON **
SALON
TANAH DIJUAL
BU JUAL CPT Tanah 400m2,375Rb/m2
Meteseh Tembalang.T:08122507987
00454062014-2
BU JL SLH 1 TNH 314m2 HM(125JT)&
408m2(115jt).081319922490 No.SMS
00493062014-2
KEBUN Ls.1700m 250Jt/Nego,Daru
pono-Kaliwungu,Hub:082135188240
00335062014-2
JUAL TNH HM Ls.150m,CANDI GOLF
Jl.Guitar,3,7Jt/m2.085866316168
00386062014-2
SIAP BGN 30JTan Lok.20M drJl Uta
ma Smg Boja Mbl Msk.087831055092
01A08F141CK-2
JUAL TANAH SgtMurah LokDkt SMP34
Uk±1100m2,Minat.Hub:081392666900
00490062014-2
** TELEPON
**
TELEPON
BELI BB/TAB/iPHONE Pin:24C37E2D
Dr.BB: 7017_4000 / 081_7417_4000
JASMIN SPA DISC.SMOOTING 40%,Semir Makariso30%.Spa Komplit Disc
40%.Jl.Brigjend Sudiarto 205 Smg
DBELI HP RUSAK/NORMAL,Serv HP,Mu
lai35Rb,BsNunggu,TrmKrs.70886642
00455062014-3
00484062014-2
** TANAH
DIJUAL DIJUAL
**
TANAH
00499062014-2
AMBARAWA
*** AMBARAWA
***
01A08F141TT-2
RMH LUX Strgs dkt Simpang5 &IKIP
bbs bjr,Grs 2Mbl. 081325779696
01A08F141TT-2
Rmh SmgIndah Blok D1/22,LT124,LB
120,2200W,PAM,300Jt 081390305013
00489062014-2
HARGA 600JTan CASH BACK s/d 100%
Lok.Ganesha Kudus.08222 500 2007
01A08F141CK-2
RMH HM Sgt Strategis LT=300
(12x25)Tgh Kota.081575427342(TP)
01A08F141TT-2
KONTRAK
** RUMAH
RUMAH KONTRAK
**
UANG SEWA ANDA SLAMA INI HANGUS?
Kuno...?
Ruko Strategis Srondol 3Lt,
Bisa Disewa Gratis,Krn Uang Sewa
Kembali Semua Penuh 100%
Terbatas,Cepat,Dapat.
Hub:Shinta BB:27F1656A
00189062014-7
DIKONTRAKKAN RUMAH di Perum Bumi
wanamukti Blk D1 No12 SMG,2Kmr,R
Tamu,R.Keluarga,Teras,Dapur,KM,G
udang,Garasi.Listrik 1300,Hub:
081325693820,085647447431
01A08F144SL-5
RUKO 3lt, JL.WOTGANDUL DALAM 158
sebelah foto ketawa Rp.50jt/thn
Nego 08122923435 Open Listing!!
01A08F141GM-3
BU:TNH SERTIFIKAT 254m2 DEPAN Jl
Aspal Di Jl.Sriwibowo (Penerbad)
Smg,BbsBanjir 250Jt:081575215543
KIJANG KRISTA '00 (H)Tgn I Hijau
Metalik,Mulus,Trawat.0818295862
01A08F141TT-2
01A08F141PT-3
DIJUAL: TANAH KEBUN JATI, HM.
Luas=2.627M2.Rp.95Rb/M2 Di Toroh
-Purwodadi. Hub: 0856 4104 0499.
00484062014-3
Kavling SHM diTengahKota, Paving
Block 7m,Gorong2. Angsuran 800rb
an/bln. Hub: Ali 0853 85 833 777
*** UNGARAN
***
UNGARAN
TNH 5644m2 Lbr:40m,Mt Haryono
Kalirejo Ung.Hub:024-70933166
00507062014-2
*** SALATIGA
***
SALATIGA
01A08F141GM-3
KAV.JATISARI TALIASIH,SHM,300m;
Wonosari,SHM,1080m;PndanaMerdeka
SHM,687m Sudadi,7618825;7629085
GRAHA VETERAN Jl.KrgKepoh Ready
Stock T61/90,T63/84,T67/88
Hub:JendSud 97 LT2. 0298-328400
00489062014-3
JUAL TANAH HM 8x17,5m,Perum
Sinar Waluyo.Hub:08122911882
00468062014-2
01A08F146SG-3
PURI WAHID Regency Jl.Argo boga
Disc 20%.Type:40/72,49/84
Hub:JendSud 97 Lt.2. 0298-328400
TNH HM 200m2 Radius 1KM,Kampus
UNNES,350jt.H:Aziz-085640136996
01A08F146SG-3
00186062014-2
TNH HM 112m2:Bulusan Tembalang
Undip Bgs Rmh/Kost. 08157753163
00503062014-2
INVEST ! TANAH TEMBALANG SLT V,
LT.320. Hub: 0888 0191 6488
01A08F141CK-2
Tnh HM Uk.6,5x12M,Wergu Kulon
Gg.BandunganKudus-087831564320
01A08F14SMY-2
TNH HM ±200m2 BLAKANG GREEN WOOD
Smg,Jln Paving 85Jt T.74059922
01A08F141PT-2
*** KENDAL ***
KENDAL
WORKSHOP & Peluang Usaha Agen
Perumahan Di Kendal. Prospek
Menguntungkan.Pndaftarn/Info
Ruky024-6707363/085274271617
01A08F141GM-4
MUTIARA RESIDENCE Cluster Modern
Terbesar &Terlengkap.Bebas biaya
KPR, Gratis Angs/bulan slm 1th,
Bonus Genset, Security 24Jam.
Hub:0294-3681242 / 085726186568
01A08F141GM-5
MINGGU, 8 JUNI 2014
Keistimewaan Musim Panas
Mukjijat Pasti
Nyata
Hari : Sabtu (16/6)
Pukul : 15.30 WIB
P
rogram Mukjizat Pasti Nyata Sabtu (16/6) pukul 15.30
WIB akan membahas tema ''Summer of Right''. Tayangan
ini akan dipandu host Samuel Santosa akan menampilkan
narasumber Pdt Monique E Suarni.
Musim panas musim yang istimewa bagi umat Kristiani.
Pasalnya musim panas diyakini bertepatan dengan kelahiran
Yessus. Dalam Injil (Lukas 2:1-8 dan Matius 2:1, 10, 11) digambarkan Yesus dilahirkan saat bintang-bintang di langit dan gembala
yang sedang menjaga kawanan domba yang dilepas bebas di padang
rumput beratapkan langit dengan bintang-bintangnya yang gemerlapan.
Ini menunjukkan kondisi musim panas sehingga gembala
berdiam di padang rumput dengan domba-domba mereka pada
malam hari untuk menghindari sengatan matahari. Hal ini bertentangan dengan keyakinan hari Natal yang diperingati setiap 25
Desember, karena saat itu merupakan musim dingin.
Episode kali ini membahas keutamaan musim panas bagi Umat
Kristiani. Apa saja keutamaannya? Dan apakah mukjizat benarbenar nyata? Temukan jawabannya dalam program ini. (Ita-92)
Kesuksesan Dinus Fest 2014
Selasa (27/5) Udinus menggelar Dinus Fest
2014 di Mal Paragon Semarang. Acara yang
mengusung tema ''Creativity, Technology dan
Entrepreneurship'' ini bentuk kepedulian Udinus
terhadap perkembangan pendidikan di tanah air.
D
inus Fest 2014 terbilang sukses menyedot perhatian
pengunjung. Banyak pihak mengapresiasi acara tersebut.
Menurut Edy Mulyanto, Ketua
Panitia Dinus Fest 2014, penye-
lenggaraan acara ini didasari rasa
tanggungjawab dalam meningkatkan pendidikan karakter
bagi para generasi muda.
Ada beberapa acara yang
berlangsung di Dinus Fest 2014,
di antaranya peluncuran komik
digital Kawanku, pameran robot
animasi fotografi serta berbagai
lomba untuk siswa SMA/SMK
di Kota Semarang.
Puncak acara launching
komik pendidikan versi digital
yang dibuat oleh sekelompok
mahasiswa Udinus.
Kearifan Lokal
Kawanku merupakan komik
anak-anak yang mengangkat
kearifan lokal Indonesia. Tokoh
dalam komik tersebut antara lain
Udin, Dian, Nunus dan Toro.
Komik ini bercerita tentang
kehidupan sehari-hari yang
penuh pesan moral.
Komik pendidikan ini dipublikasikan secara gratis dan bisa
dibaca dalam format digital
untuk sarana pendidikan.
Mengapa digital?
Agar siapa saja, di mana saja,
bisa mengakses dan menyetak
komik ini di situs www.dinuscomic.com.
Dosen Desain Komunikasi
Visual Udinus, Godham Eko
Saputro menjelaskan, ide pembuatan komik pendidikan digital
ini semata karena Udinus ingin
berkontribusi di dunia pendidikan dengan media komik.
Pasalnya, komik banyak disukai
anak-anak.
''Harapan kami, komik ini
bisa membantu memperbaiki
bangsa Indonesia mulai generasi
muda,'' tandas Rektor Udinus, Ir
Edi Noersasongko MKom. (Ita92)
dua di antara personel tim pembuat film berjudul LayangLayang tersebut berangkat ke
Jepang memperdalam ilmu film
animasi.
Game Edukasi
Fakultas Ilmu Komputer juga
memiliki game developer dengan
salah satu karyanya berupa game
edukasi matemarikan, penggabungan antara matematika
dengan tema besar kemaritiman.
Sementara itu, program S1
Ilmu Komunikasi sebagai program studi anyar, menawarkan
berbagai pengembangan skill
dalam industri kreatif.
Hal ini diharapkan dapat membawa keunggulan penguasaan
kompetensi komunikasi berbasis
teknologi informasi dan creativepreneurship.
Fasilitas yang diberikan berupa penggunaan Tvku sebagai
teknopark, laboratorium studio
broadcasting, laboratorium multimedia dan fotografi.
Di masa depan, lulusan progdi
ini berpeluang kerja di dunia
penyiaran, komunikasi bisnis,
kewirausahaan, agen periklanan,
dunia pendidikan serta industri
media. (Ita-92)
Liputan
Khusus
Hari : Minggu (8/6)
Pukul : 16.00 WIB
Talkshow Terbaik Versi KPID Jateng Fasilitas bagi Mahasiswa
Berprestasi
Hari : Selasa (10/6)
Top Profile
P
Pukul : 16.00 WIB
rogram Top Profile baru-baru ini meraih penghargaan
sebagai ''Program Talkshow Televisi Terbaik'' dari KPID
Jateng. Penyerahan penghargaan berlangsung Jumat
(30/5) di Hotel Gumaya Semarang dan dihadiri Wali Kota Semarang
Hendrar Prihadi, komisioner KPI Pusat, Komisioner KPID Jateng
dan sejumlah pejabat Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, Kominfo
serta Kodam IV/Diponegoro.
Ketua KPID Jawa Tengah, Budi Setyo Purnomo mengatakan
penghargaan dimaksudkan untuk memacu supaya televisi lokal
dapat terus berkembang dan menyajikan program tayangan terbaiknya. Kegiatan ini adalah puncak dari rangkaian kegiatan Hari
Penyiaran Nasional ke-81.
Episode Top Profile yang mendapatkan penghargaan tersebut
berjudul ''Sahabat Mata'' akan ditayangkan kembali pada Selasa
mendatang, pukul 16.00 WIB. (Ita-92)
Kabar
Udinus
Hari : Kamis (12/6)
Pukul : 12.00 WIB
P
rogram Studi S1 Desain
Komunikasi Visual
(DKV) Udinus adalah
salah satu Prodi yang terusmenerus melakukan inovasi. Prodi
yang bernaung di bawah Fakultas
Ilmu Komputer ini mengolaborasikan teknologi dan seni. Barubaru ini, prodi DKV telah menggelar acara ''Dandan Taman''.
Pada program Kabar Jawa
Tengah siang, dalam segmen
Kabar UdinusKamis mendatang,
akan dibahas pemberian fasilitas
kepada mahasiswa yang
berprestasi. Narasumber yang
akan memaparkan tema ini
Kaprogdi Dekave Udinus, Edy
Mulyanto SSi MKom dan Dosen
Ilmu Komunikasi Udinus,
Mukaromah MIKom.
''Dandan Taman'' beberapa
waktu lalu digagas karena
kepedulian mahasiswa Udinus
terhadap ruang publik yang penting namun sering dilupakan
masyarakat Kota Semarang. Ide
ini diharapkan dapat memberi
sumbangsih dalam tata ruang
publik kota Semarang dan bisa
diaplikasikan langsung di taman
kota Semarang.
Progdi DKV Udinus juga
kerap menorehkan prestasi. Di
antaranya, juara pertama Film
Animasi Tingkat Nasional. Kini,
Jalan Santai Hari Lansia
Liputan Khusus
D
alam ranga memperingati Hari Lanjut
Usia (Lansia) 2014,
Dinas Sosial Provinsi Jawa
Tengah menggelar jalan sehat.
Ribuan Lansia mengikuti kegiatan
jalan sehat tersebut. Rute jalan
sehat sejauh tiga kilometer. Acara
ini dibuka Asisten Gubernur Jawa
Tengah bidang Kesra, Djoko
Sutrisno dan Kepala Dinas Sosial
Jawa Tengah, Budi Wibowo.
Selain jalan sehat, berbagai
kegiatan juga diselenggarakan,
seperti pemeriksaan kesehatan
dan senam sehat yang bertempat
di halaman kantor Dinas Sosial
Jateng. Sebelumnya, Dinas
Sosial Jateng juga telah mengge-
Hari : Rabu (11/6)
Pukul : 16.00 WIB
lar bakti sosial dengan memberikan bantuan kepada Lansia.
Kepala Dinas Sosial Jawa
Tengah, Budi Wibowo mengatakan, Lansia di Jateng berjumlah
2,9 juta jiwa. Jumlah tersebut
terbagi dalam kategori potensial
dan nonpotensial. Oleh karena
itu, Dinsos akan memberikan
keterampilan bagi lansia nonpotensial agar bisa berkarya.
''Kepedulian dan penghormatan bagi lanjut usia merupakan suatu keniscayaan. Dinsos
terus berupaya meningkatkan
kesejahteraan sosial melalui program terpadu dan menjalin kerja
sama dengan berbagai pihak,''
tandasnya. (Ita-92)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Novel Bersampul Kulit Manusia
Janjikan Persatuan, Pertahankan Crimea
● Poroshenko Presiden Ukraina
WASHINGTON - Sebuah buku dari abad ke-19 di
perpustakaan Houghton di Universitas Harvard, Amerika Serikat, ternyata memiliki sampul yang terbuat
dari kulit manusia. Fakta ini ditemukan setelah dilakukan beberapa penelitian para ahli. Diberitakan Sky
News baru-baru ini, buku tersebut adalah salinan dari
novel Prancis berjudul Des destinees de l'ame yang
dikarang oleh penulis Arsene Houssaye. Peneliti
menyimpulkan bahwa sampul buku itu 99,9 persen
terbuat dari kulit manusia asli. Menurut pustakawan,
novel tentang ”meditasi jiwa dan kehidupan setelah
kematian” itu dipersembahkan penulis pada temannya, seorang dokter bernama Ludovic Bouland pada
pertengahan 1880-an. Di lembaran awal, Bouland
mengakui sendiri bahwa itu adalah kulit manusia.
”Buku tentang jiwa manusia layak disampuli dengan
manusia.” Setelah melalui beberapa pengujian,
Direktur Laboratorium Mass Spectrometry dan
Proteomics Resource Harvard, Bill Lane, memastikan
bahwa itu adalah kulit manusia. (viva-66)
KIEV - Presiden baru Ukraina Petro Poroshenko
menegaskan negaranya tidak akan menyerahkan Crimea dan tidak akan ada kompromi
dengan Rusia mengenai sikap pro-Eropanya.
Sayembara Rp 35 M untuk MH370
KUALALUMPUR - Keluarga penumpang Malaysia Airlines MH370 menggelar sayembara berhadiah
3 juta dolar AS (sekitar Rp 35 miliar) bagi mereka yang
bisa memberikan petunjuk soal hilangnya pesawat
tersebut. Mereka juga mengklaim telah mengambil
alih penyelesaian kasus itu.”Kami mengambil alih kasus tersebut,” ungkap Sarah Bajc, seorang guru ekonomi di Beijing seperti dikutip news.com.au, Sabtu
(7/6) kemarin. Pasangannya, Philip Wood (50), berada di dalam pesawat dengan rute Kuala LumpurBeijing yang hilang pada tanggal 8 Maret tersebut.
Meski pencarian secara ekstensif dan mahal telah
dilakukan, menurut Bajc tidak ada bukti yang kredibel
yang menunjukkan pesawat itu berada di selatan Samudra Hindia. ”Saya meyakini seseorang tengah merahasiakannya,” ujarnya. Penggalangan dana sayembara dilakukan melalui laman indiegogo dengan
minimal donasi 5 dolar AS. Total dana yang terkumpul
adalah 5 juta dolar. Sebanyak 3 juta dolar akan diberikan kepada sang pembocor rahasia, sedangkan
sisanya digunakan untuk biaya penyelidikan. (dtc-66)
Pencabutan Jam Malam Berlanjut
BANGKOK - Junta militer Thailand, Jumat (6/6)
malam, mengumumkan akan mencabut jam malam di
Provinsi Krabi dan Phang Nga, distrik Hua Hin Prachuab Khiri Khan, dan distrik Cha-am Phetchburi.
Tempat-tempat tersebut adalah tujuan wisata yang
akan dikecualikan dari jam malam yang diberlakukan
saat ini. Jam malam diberlakukan mulai tengah malam
sampai pukul 04.00 waktu setempat. Sebelumnya jam
malam di kota wisata timur Pattaya dan resor selatan
Pulau Phuket dan Koh Samui juga telah dicabut.
Pengumuman ini dibuat setelah pidato mingguan di
televisi oleh Kepala Dewan Nasional untuk Ketenteraman dan Ketertiban (NCPO), Prayuth Chanocha. Dia mendesak agar wisatawan asing di negara
itu menyadari bahwa undang-undang harus ditaati dan
Thailand bukanlah tempat di mana orang dapat
melakukan apa saja yang mereka sukai. (dtc-66)
SM/rtr
Pameran Foto Kaki
SEORANG perempuan melihat instalasi ”My Feet” karya Erik Kessels dalam Festival Fotografi
F/Stop di Leipzig, Jerman, kemarin. ”My Feet” adalah koleksi ribuan foto selfie dengan objek kaki. (66)
Kampus Diserang, Ratusan Disandera
RAMADI - Sejumlah pria
bersenjata menduduki sebuah universitas di Provinsi Anbar, kemarin.
Mereka menyandera ratusan mahasiswa dan profesor kampus tersebut.
Polisi menyatakan, para militan
menyusup masuk ke dalam Universitas Anbar dari daerah terdekat AlTasha. Mereka membunuh para penjaga kampus dan meledakkan jembatan
menuju pintu gerbang utama agar
pasukan keamanan tidak bisa bergerak
masuk.
Pasukan keamanan mengepung
kampus tersebut dan terlibat baku tembak yang para militan yang menyiagakan para penembak jitu di atap gedung.
Sumber-sumber di rumah sakit Ramadi mengatakan, mereka menerima
sejumlah jenazah, termasuk seorang
mahasiswa dan seorang polisi.
Seorang profesor yang terperangkap di dalam fakultas fisika menyata-
kan, pada saat kejadian sejumlah staf
kampus yang kediamannya di luar Kota
Ramadi harus menginap di universitas
tersebut karena saat ini sedang ujian.
”Kami mendengar suara tembakan bertubi-tubi sekitar pukul 04.00.
Kami kira itu pasukan keamanan yang
datang untuk melindungi kami,
namun kami terkejut karena mereka
ternyata para pria bersenjata tersebut,”
kata profesor itu kepada Reuters
melalui telepon. ”Mereka memaksa
kami masuk ke sejumlah ruangan dan
kini kami tidak bisa pergi kemanamana.”
Serangan Ketiga
Identitas para penyusup tidak jelas. Namun Ramadi merupakan satu
dari dua kota di Anbar yang sejak awal
tahun ini menjadi sasaran serangan para pemberontak, termasuk kelompok
Negara Islam Irak dan Levant (ISIL).
Serangan kemarin merupakan
operasi besar ketiga oleh kelompok
garis keras dalam tiga hari, setelah
pertempuran seru dan serangan bom
bunuh diri di Provinsi Nineveh, Irak
utara pada Jumat dan satu serangan
besar di Kota Samarra, Kamis lalu.
Pada serangan di Nineveh, sedikitnya
36 orang tewas.
Tahun ini aksi kekerasan di Irak
berada dalam tingkat tertingginya
sejak tahun 2006-2007 ketika puluhan
ribu orang tewas dalam konflik sektarian antara kelompok mayoritas Syiah
dan minoritas Sunni.
Para pejabat menyalahkan faktorfaktor luar atas meningkatnya pertumpahan darah, terutama perang saudara
di negara tetangga Suriah. Tetapi para
pengamat mengatakan kemarahan
warga Arab Sunni yang meluas terhadap pemerintah yang dipimpin
Syiah juga menjadi satu faktor penting. (rtr,afp-mn-66)
Poroshenko dilantik sebagai
presiden Ukraina kelima pascaSoviet, Sabtu (7/6) kemarin.
Miliarder berusia 48 tahun yang
memenangi pemilihan presiden
pada 25 Mei dengan 54,7 persen
suara itu mengambil sumpah di
parlemen Ukraina di Kiev.
”Saya menerima tanggung
jawab kepresidenan dalam rangka menjaga dan memperkuat persatuan Ukraina,” kata Poroshenko dalam satu pidato dengan bahasa Ukraina dan Rusia, kemarin.
Berbicara kepada khalayak
yang hadir, termasuk Wakil
Presiden AS Joseph Biden, dia
berjanji kepada penduduk
wilayah Donbass, yang sebagian
besar berada di tangan pemberontak, bahwa dia akan mendesentralisasikan kekuasaan dan
menjamin penggunaan bebas
bahasa Rusia.
Tetapi ia juga mengatakan
bahwa tidak akan ada kompromi
dengan Rusia mengenai sikap
pro-Eropanya dan status semenanjung Krimea.
”Crimea telah dan akan tetap
menjadi wilayah Ukraina,” tandasnya. ”Saya menyatakan dengan jelas kepada pemimpin Rusia di Normandia,” tambahnya,
mengacu pada pertemuan dengan
Presiden Rusia Vladimir Putin
pada acara peringatan D-Day
pendaratan di Normandia pada
Perang Dunia II, Jumat
(6/6) lalu.
Sebelumnya pada Jumat,
Presiden AS Barack Obama mengatakan Rusia harus mengakui
pemimpin Ukraina yang baru terpilih jika ingin menyelesaikan
krisis yang telah berlangsung
beberapa bulan.
Obama, yang juga bertemu
secara informal dengan Putin,
mengatakan bahwa dia menghargai kerja sama dengan Rusia pada
sejumlah isu termasuk perang
Afghanistan dan kesepakatan
sementara nuklir dengan Iran.
”Tetapi diperlukan resolusi
situasi di Ukraina,” kata Obama
kepada NBC Nightly News.
”Dan Putin juga harus mengakui bahwa Ukraina baru saja
memilih Poroshenko sebagai
presiden yang sah, yang akan
dilantik Sabtu, (dan) bahwa Putin
harus bekerja secara langsung
dengan Poroshenko serta pemerintah Ukraina untuk upaya
menyelesaikan perbedaan antara
kedua negara,” kata Obama.
Membaik
Dia memperingatkan, Moskwa harus berhenti membiayai
dan mempersenjatai separatis.
”Jika Rusia mulai bertindak
sesuai dengan prinsip-prinsip dasar internasional, maka saya yakin hubungan Amerika SerikatRusia akan membaik,” katanya.
Obama menyampaikan pesan
serupa dalam pertemuannya dengan Putin, kata Ben Rhodes,
wakil penasihat keamanan nasional AS. Dari Moskwa, Presiden
Rusia Vladimir Putin kemarin
memerintahkan Layanan Keamanan Federal (Federal Security
Service) untuk memperketat perbatasan negara itu dengan Ukraina
guna mencegah masuknya
warga secara ilegal.
(rtr,afp-mn-66)
Petro
Poroshenko
SM/rtr
Prabowo...
(Sambungan Hal 1)
”Berdasarkan definisi tersebut, maka perbuatan terlapor
tidak memenuhi unsur-unsur
kampanye yang menurut undang-undang tersebut diatur
secara kumulatif. Kami sudah
memeriksa terlapor, dan setelah
kami mintai klarifikasi, memang
Beda...
(Sambungan Hal 1)
”Seperti yang kami perkirakan, Montolivo mengalami
patah tulang tibia (tulang kering),” kata tim dokter Italia Enrico
Castellacci seperti dikutip dari
AP. ”Saya belum melihat hasil
X-ray untuk mengevaluasi.”
Seminggu sebelum kejadian
itu, Montolivo baru saja menikahi seorang model yang sudah lama dipacarinya, Cristina
De Pin. Bersama tim Italia, pemain 29 tahun itu sudah mencetak dua gol dari 58 kali penampilan. Posisi Montolivo kemungkinan akan ditempati pemain
Paris Saint-Germain, Marco
Verratti dan gelandang Lazio,
Antonio Candreva. Keduanya
tampil bagus di klub.
Cedera Punggung
Pemain sayap Prancis
Franck Ribery mengalami nasib
yang sama. Bintang Bayern
Muenchen itu dipastikan tidak
akan membela Les Bleus di Brasil nanti. Dengan sedih, pelatih
Didier Deschamps mengumumkan pemain 31 tahun tersebut mundur akibat cedera
punggung saat latihan hari
Jumat lalu.
”Dia harus berhenti total saat
latihan sprint karena merasakan
sakit yang parah,” ujar Deschamps seperti dikutip The
Guardian. ”Kenyataan yang ada
membuat kami menyimpulkan
bahwa tidak mungkin dirinya
kembali berlatih dalam beberapa minggu ke depan, apalagi
main dalam pertandingan.”
Ribery membantu Prancis
lolos ke babak final Piala Dunia
2006, meski Tim Ayam Jantan
kemudian ditumbangkan Italia
melalui adu penalti. Di bawah
asuhan Deschamps, Ribery
terlapor tidak melakukan pemaparan visi dan misi,” ujarnya.
Menurut dia, Jokowi memang
mengajak memilih nomor urut
dua dalam pidato singkatnya. Itu
semata-mata bentuk apresiasi dan
pengenalan nomor urut pasangan
Jokowi-Jusuf Kalla. ”Hanya
seperti itu, bukan berniat
menyampaikan visi dan misi.”
Di sisi lain, Bawaslu juga
menyebutkan anggota Badan
Pemeriksa Keuangan (BPK) Ali
Masykur Musa, yang hadir di KPU
saat pengambilan nomor urut
capres 1 Juni lalu, tidak melanggar
aturan kampanye. Tindakan Ali,
yang masuk tim pemenangan
Prabowo-Hatta, tidak dikategorikan sebagai kampanye. Namun,
Bawaslu menyatakan perbuatan
Ali melanggar peraturan BPK.
”Tidak melanggar ketentuan
peraturan perundang-undangan
tentang pemilu,” jelas Nelson.
Ia menambahkan, menurut
Pasal 6 ayat 2 Peraturan BPK
Nomor 2/2011, anggota BPK,
pemeriksa, dan pelaksana BPK
lainnya dilarang menunjukkan
keberpihakan dan dukungan
dalam kegiatan politik praktis.
”Jadi jelas tindakan terlapor
diduga melanggar Peraturan
BPK Nomor 2/2011 tentang
Kode Etik BPK,” tuturnya.
Konsekuensinya, Ali Masykur Musa harus mundur dari tim
kampanye capres. Menurut
Nelson, kemarin pihaknya telah
menerima surat pengunduran
Ali dari jajaran tim kampanye
nasional Prabowo-Hatta.
Sementara itu, markas tim
pemenangan Prabowo-Hatta,
Rumah Polonia, diancam bom.
Direktur Komunikasi dan Media
Timkamnas Prabowo-Hatta,
Budi Purnomo Karjodihardjo,
mengaku menerima ancaman itu
lewat sms dari seseorang dengan
nomor ponsel 087876018197.
Pelaku menyatakan akan meledakkan Rumah Polonia bila acara Prabowo-Hatta tak dibubarkan.
”Sejak pukul 15.47, saya menerima sms dari nomor
087876018197. Isinya begini
'Akan ada ledakan di Polonia, le-
bih baik acara Prabowo dibubarkan agar tidak ada korban'.
Saya menerima sms itu empat
kali. Saya mencoba menghubungi nomor tersebut beberapa kali,
namun tidak aktif,” kata Budi.
Walau ada ancaman bom,
situasi di Rumah Polonia tetap
kondusif. Agenda deklarasi yang
akan diadakan tetap berjalan
seperti. Pengamanan pun tidak
ditingkatkan. (F4,dtc,viva-59)
berkembang menjadi sosok
penting dengan menyumbang
enam gol dan 12 assist dalam
12 kali pertandingan.
Sebagai penggantinya, Deschamps memanggil gelandang
Montpellier, RÈmy Cabella, dan
pemain Southampton, Morgan
Schneiderlin.
Deschamps tidak memilih
pemain tengah Manchester
City, Samir Nasri, sebagai pengganti Ribery. Pemain yang mengantar City juara Liga Premier
musim lalu itu dianggap berpotensi memberi pengaruh yang
buruk bagi tim. Karena itu, ia
lebih memilih Cabella.
Selain Ribery, Prancis juga
kehilangan pemain tengah
Lyon, Clement Grenier. Akan
tetapi, absennya Grenier bisa
disiasati dengan memasukkan
Schneiderlin. Pemain Southampton ini memiliki skill dan pergerakan yang dibutuhkan. Prancis
akan memainkan pertandingan
pemanasan terakhir melawan
Jamaika hari Minggu ini sebelum terbang ke Brasil. Prancis
tergabung di Grup E berama
Swiss, Honduras, dan Ekuador.
Pemain bintang lain yang terpaksa absen karena cedera
adalah Radamel Falcao. Striker
AS Monaco itu tak dimasukkan
ke dalam skuad Kolombia karena gagal pulih dari cedera lutut.
Falcao diragukan tampil sejak ia
menjalani operasi lutut, Januari
lalu. Tapi masyarakat Kolombia
berharap terjadi keajaiban dan
Falcao pulih tepat saat Piala
Dunia digelar.
”Bisa kami katakan kepada
semua rakyat Kolombia bahwa
ia telah melakukan lebih dari
yang ia bisa, namun semua tetap di luar kekuasaannya untuk
bermain,” kata pelatih Jose
Pekerman.
Pemain 28 tahun itu menga-
takan, ia tak memiliki kebugaran
yang cukup sebagai salah satu
syarat tampil. Hal terbaik yang
bisa dia lakukan adalah berada
di pinggir lapangan untuk memberi dukungan. Ia berencana
terbang ke Brasil untuk menghibur rekan-rekannya.
”Saya punya harapan besar
untuk bermain, tapi saya harus
mendukung tim dari luar dan
berharap yang terbaik,” kata
Falcao, yang mencetak 20 gol
dari 51 penampilan bersama
Los Cafeteros, julukan tim Kolombia.
Dari daratan Eropa Timur,
kapten tim Rusia Roman Shirokov juga absen karena cedera
punggungnya kembali kambuh.
Pelatih Fabio Capello mengatakan, Shirokov akan diterbangkan ke Finlandia hari Senin
besok untuk menjalani operasi.
Gelandang Zenit St Petersburg itu melewatkan tiga pertandingan pemanasan, termasuk
ketika Tim Beruang Merah mengalahkan Maroko 2-0, Jumat
lalu. Posisi Shirokov diganti gelandang berusia 21 tahun, Pavel
Mogilevets, yang baru sekali
tampil bersama timnas Rusia.
Jauh hari sebelumnya,
winger Arsenal Theo Walcott
dipastikan tidak akan memperkuat Inggris di Piala Dunia
akibat cedera lutut. Pemain berusia 24 tahun itu cedera saat Arsenal menang 2-0 atas Tottenham awal Januari lalu. Walcott
telah bertanding 36 kali bersama tim Inggris dan mencetak
lima gol.
Deretan pemain kunci lain
yang dipastikan hanya menjadi
penonton Piala Dunia 2014
karena cedera adalah Victor
Valdes, Thiago Alcantara (Spanyol), Gregory van der Wiel,
Kevin Strootman, Rafael van
der Vaart (Belanda), Christian
Benteke (Belgia), Ilkay Gundogan (Jerman), dan Luis Montes (Meksiko). Piala Dunia 2014
akan terasa kurang tanpa kehadiran mereka.
Tak semua pemain cedera
dicampakkan oleh pelatih.
Banyak juga yang tetap dibawa
ke Brasil, meski nasib mereka
juga tidak menentu.
Belum Ditentukan
Cristiano Ronaldo salah
satunya. Dia tetap dimasukkan
dalam daftar 23 pemain Portugal yang akan berlaga di Piala
Dunia meski kondisinya belum
pulih benar akibat cedera tendonitis. Bintang Real Madrid itu
tidak memperkuat Seleccao das
Quinas dalam uji coba terakhir
melawan Meksiko, kemarin.
Pelatih Paulo Bento belum
bisa menentukan kapan pemain
terbaik dunia itu akan fit sepenuhnya. ”Saya tidak tahu kapan
kami dapat memainkannya. Itu
yang kami katakan Jumat lalu.
Jika tidak ada perbedaan, kami
masih mengatakan demikian,”
kata Bento.
Ronaldo sejauh ini belum
bisa mengikuti sesi latihan
bersama rekan-rekannya sejak
bergabung di pemusatan latihan tim Portugal seminggu lalu. Ia
juga absen dalam laga persahabatan melawan Yunani, Sabtu
pekan lalu.
Bersama Portugal, Ronaldo
telah mencetak 49 gol dalam
110 kali pertandingan. Peran
pemain 29 tahun ini begitu penting. Ia mampu bermain di posisi
striker ataupun di sayap. Ia
bagus dalam penyelesaian
akhir, dribel, penempatan diri,
umpan, dan tendangan bebas.
Portugal tergabung di Grup
G bersama Jerman, Amerika
Serikat, dan Ghana. Muncul
cerita menarik di balik cedera
Ronaldo. Entah benar atau tidak, seorang dukun The Black
Stars, julukan Ghana, mengaku
bertanggung jawab atas cedera
yang diderita kekasih supermodel Irina Shayk itu. Ia sengaja
mengguna-guna Ronaldo agar
tidak bisa bermain di Piala Dunia
dan Ghana lolos ke putaran
kedua.
Nasib sama dialami striker
Spanyol Diego Costa. Sempat
diragukan masuk skuad La
Furia Roja, oleh Vicente del
Bosque ia tetap dimasukkan
dalam 23 nama yang akan diterbangkan ke Brasil. Kondisi striker Atletico Madrid itu dipastikan
fit untuk mengikuti laga pembuka Spanyol melawan Belanda
pada 13 Juni mendatang.
”Tentu saja saya sangat
senang. Ini merupakan hari
bahagia untuk saya. Saya
senang bisa pergi ke Piala Dunia di Brasil dengan Spanyol.
Saya sangat senang,” ungkap
striker kelahiran Brasil tersebut.
Costa musim ini mencetak
36 gol bersama Atletico, 27 gol
ia cetak di La Liga sedangkan
sisanya di Liga Champions. Ia
memberi kontribusi besar dalam
keberhasilan Atletico meraih
gelar La Liga.
Sementara itu, Ekuador
tetap akan membawa Segundo
Castillo ke Piala Dunia meski
gelandang itu harus menepi
lebih dari dua minggu ke depan
karena cedera lutut.
Pemain 32 tahun itu mengalami cedera saat negaranya
kalah 1-3 dari Meksiko, Sabtu
pekan lalu. Saat itu, pelatih
Ekuador Reinaldo Rueda mengatakan, ”dokter telah memeriksa kondisinya dan ia menegaskan butuh tiga minggu agar
pulih. Meski cedera, dia masih
akan bersama kami.”
Bersama Ekuador, Castillo
(32), yang kini bermain untuk
klub Al-Hilal, menyumbang
sembilan gol dari 81 kali penampilan. (Nurul Muttaqin-59,43)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Wayang Klaras
TARSIH (60) membuat
wayang dengan
memanfaatkan daun pisang
kering (klaras) di Desa
Karanglo, Kecamatan Cilongok,
Banyumas (3/6).
Wayang ini nantinya akan
digunakan untuk
mementaskan cerita rakyat
Banyumas, Nini Thowok.
Wayang klaras
merupakan bentuk
komodifikasi seni
pertunjukan agar dapat
dinikmati semua kalangan. (58)
SM/Dian Aprilianingrum
Dilatari Dendam, Korban
Dikeroyok hingga Tewas
SEMARANG - Warga Kelurahan Karangroto, Kecamatan Genuk,
digegerkan dengan sesosok mayat yang tergeletak di pinggir Jalan Kiai Haji
Zainuddin Raya, Sabtu (7/6) malam. Darah berceceran di pinggir jalan. Ratusan
warga yang menghuni rumah di sekitar jalan kampung itu langsung mengerubuti korban. Akses jalan sempat tertutup karena polisi melakukan olah kejadian
perkara.
Dendam diduga memicu tiga orang pemuda mengeroyok seorang korban
hingga tewas pada pukul 19.30 itu. Kejadian itu kemudian dilaporkan polisi
yang sedang berpatroli. Tiga orang pelaku diamankan saat akan kabur dari lokasi
kejadian.
Pelaku yang diamankan, yakni Susilo Sudanoko (22) warga Karangroto,
Sulistiyono (29) dan Andre Maizal (19), warga Genuksari, Kecamatan Genuk.
Sementara korban Mohammad Sofyan (42), warga RT 8 RW 7, Kelurahan
Kudu, Genuk.
Pada Sabtu (7/6) sore korban yang menyukai kakak perempuan dari pelaku
Sulistiyono bertandang ke rumahnya di Genuksari. Kakak Sulistiyono sudah
beberapa kali didatangi, tetapi menolak. Menurut Kapolsek Genuk Kompol
Catur Cahyono Wibowo, Sulis kemudian terpancing kemarahannya setelah
mengetahui korban yang ternyata pada Sabtu malam datang lagi ke rumah
perempuan lainnya. “Ya saat itu dicarilah korban dan dikeroyok lalu dibacok
leher dan kepalanya,” katanya saat ditemui di lokasi kejadian. (H74, K44-85)
Seluruh Jembatan Timbang Ditutup
membawa dampak lebih parah terhadap kerusakan jalan raya.
Penutupan justru membuat tidak
ada pengendalian terhadap truk
angkutan barang. Pasalnya, keberadaan jembatan timbang memiliki
tiga fungsi, yakni pengendalian
muatan, keselamatan, dan konstruksi
jalan. “Saya kaget dengan langkah
Gubernur Jateng yang sangat drastis
dengan menutup semua jembatan
timbang tersebut. Kebijakan ini
merupakan langkah kontrapoduktif,”
paparnya.
Belum Ada Solusi
Seharusnya, paska temuan pungutan liar (pungli) dalam inspeksi
mendadak (sidak) yang dilakukan
Gubernur di jembatan timbang
Subah, Batang, pada 27 April 2014,
dilakukan pembenahan sumber daya
manusia (SDM) dan manajemen
SEMARANG - Seluruh jembatan timbang di Jawa
Tengah ditutup oleh pemerintah provinsi
(Pemprov). Penutupan 16 jembatan timbang itu
telah dilakukan pada 19 Mei 2014.
Anggota Komisi D DPRD Jateng, Hadi Santoso, mengatakan,
penutupan 16 jembatan itu disampaikan oleh Kepala Bidang Transportasi
Darat Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) Jateng, Bekora, saat dengar
pendapat dengan Komisi D beberapa
waktu lalu. “Kami telah mengadakan
peninjauan di lapangan dan ternyata
benar semua jembatan timbang telah
ditutup,” ujarnya, kemarin.
Adapun 16 jembatan timbang di
Jateng itu, antara lain Subah
(Batang), Butuh (Purworejo), Ba-
nyudono (Boyolali), Tugu (Kota Semarang), Gubug (Grobogan), Pringsurat (Temanggung), Selogiri
(Wonogiri), Labuawu (Jepara), Aji
Barang (Purwokerto), ToyogoSembungmacan (Sragen), Salam
(Magelang), Tanjung (Brebes),
Sambong (Blora), Sarang (Rembang), Klepu (Kebupaten Semarang), dan Wanareja (Cilacap).
Penutupan 16 jembatan timbang
tersebut dinilai bukan langkah cerdas
untuk mengatasi pungutan liar
(pungli) di sana. Sebab, penutupan
jembatan timbang tersebut akan
petugas.
“Kebijakan gubernur ini ibarat
membunuh nyamuk dengan meriam.
Akhirnya memang tidak ada pungli,
karena semua jembatan timbang
ditutup,” tandasnya.
Pengamat transportasi dari Unika
Soegijapranata, Djoko Setijowarno,
mengatakan, sampai saat ini belum
ditemukan solusi untuk jembatan
timbang. Seharusnya gubernur segera mendesak pusat untuk mencari
solusi karena Jateng mengalami
kerusakan jalan paling parah bila
dibandingkan dengan Jatim dan
Jabar.
“Tidak bisa menyalahkan Dishubkominfo atau gubernur.
Harusnya segera ada revolusi transportasi, memperlakukan jalan raya
sama dengan jalan kereta api,”
katanya. (J8, H68-86)
Dampingi Anak Main Gadget
SM/Fani Ayudea
SM/Hanung Soekendro
GELAR DEKLARASI : Sukarelawan Blangkon PKS menggelar
deklarasi pemenangan Prabowo-Hatta di Kota Magelang, kemarin.
(85)
BAGI KAUS DAN BENDERA : Penanggung Jawab dan Ketua Tim
Pemenangan Jokowi-JK, Sri Sumarni dan Agus Siswanto, secara simbolik menyerahkan kaus dan bendera pada kader, kemarin. (85)
PKS Siapkan 3.000 Sukarelawan Blangkon
Tim Jokowi-JK Bagi 3.000 Bendera
SEMARANG - Dewan Pengurus
Wilayah (DPW) Partai Keadilan
Sejahtera (PKS) Jateng menyiapkan
3.000 sukarelawan blangkon untuk
pemenangan Prabowo-Hatta dalam
Pilpres 2014. Mereka akan dibekali
keterampilan taktis kehumasan.
“Kami akan memberikan amunisi
kepada para sukarelawan PKS yang
tersebar di 35 kabupaten/kota,” kata
koordinator Media Center PKS Jateng,
Muntafingah, kemarin.
Menurut dia, selain melakukan aktiv-
GROBOGAN - Tim Pemenangan
(TP) Capres-Cawapres Joko WidodoJusuf Kalla Kabupaten Grobogan membagikan 3.000 bendera, 3.000 rontek,
1.040 spanduk, dan 2.500 kaus. Semua
alat peraga kampanye (APK) yang
bergambar pasangan capres-cawapres
tersebut dibagikan secara bertahap pada
sukarelawan di lima daerah pemilihan
(Dapil).
Dapil II menjadi yang pertama
menerima. Dapil II meliputi Kecamatan
Brati, Klambu, Karangrayung, Godong,
itas kampanye di darat, sukarelawan
blangkon tersebut akan dioptimalkan
untuk terus melakukan kampanye kreatif
melalui udara.
Selama ini kampanye melalui udara
terbukti sangat efektif mendongkrak
suara.
“Kami memiliki jaringan hingga
tingkat desa. Mereka akan terus kami
maksimalkan untuk melakukan kampanye positif dan kreatif memenangkan Prabowo-Hatta,” ujarnya.(J8,
H68-85)
Penawangan. Penyerahan dilakukan di
RM Mekarsari pada acara Rakor
Pemenangan Jokowi-JK, Sabtu (7/6).
Ketua Tim Pemenangan Tingkat
Kabupaten Agus Siswanto mengatakan,
kaus diberikan dan menjadi milik
masing-masing sukarelawan. Sementara
bendera dan rontek di pasang di titik-titik
strategis.
”Kalau bisa dipasang di tempat-tempat nongkrong. Semakin banyak orang
yang melihat maka semakin baik untuk
sosialisasi,” kata Agus. (H81-85)
KEMAJUAN teknologi telah menuntut model, presenter, bintang
sinetron dan pembawa acara infotainment salah satu televisi swasta
kelahiran Jakarta, 14 Mei 1979, Ersa Mayori, untuk selalu sharing dan
meminta kedua anaknya, Aiska Fairana (10) dan Talula Maaika (6), izin
sebelum menggunakan gadget miliknya
maupun milik suaminya, Otto Satria Jauhari
Putra.
‘’Gadget yang saya miliki sering
dipakai bersama. Tentu ada aturan dan
konsistensi. Ketika anak-anak mau
bermain, tugas sekolah harus selesai
terlebih dahulu. Waktunya mandi ya
harus mandi. Saya tidak membatasi,
karena dengan aturan yang terlalu
kuat, efeknya pasti dilanggar,’’ ujar
pemilik nama lengkap Ersa Mayori
Aurora Yatim saat ditemui di selasela peluncuran Samsung Galaxy
Tab 4 Series di The Ice Palace
Lotte Shopping Avenue,
kemarin.
Menurut Ersa yang
akrab disapa Echa,
maksimal anakanaknya menggunakan
gadget hanya 30 menit.
(Muhammad
Syukron-85)
Kontingen 8 Kota Ramaikan
Vastenburg Carnival
SM/Yoma Times Suryadi
VASTENBURG CARNIVAL: Peserta Vastenburg Carnival dengan kostum bambu melintas di Jalan
Jendral Sudirman, Solo, Sabtu (7/6) malam. (85)
SOLO - Ribuan penonton yang
menyemut memadati Benteng
Vastenburg mendapat hiburan pada
Vastenburg Carnival, semalam.
Delapan kontingen dari delapan kota
menampilkan atraksi di panggung
dengan mengenakan kostum karnival,
kecuali dari Yogyakarta dan Bengkulu,
yang lebih memilih mengenakan kostum tradisional daerah masing-masing.
Pergelaran yang kali pertama
diadakan itu juga dimeriahkan oleh
hadirnya artis penyanyi multitalenta
Endah Laras dan pelepasan seribu lampion yang diawali oleh Wali Kota
Surakarta, Wakil Wali Kota Surakarta,
serta anggota Muspida maupun
Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis)
Kota Surakarta.
Meski baru kali pertama digelar di
salah satu venueyang kerap digunakan
untuk pertunjukan budaya, animo
masyarakat cukup tinggi untuk melihat
bentuk kostum karnival yang diberi
tema Bamboo, Its My Costume itu.
Penonton tidak hanya melihat di dalam
benteng, namun juga di sepanjang
Jalan Jendral Sudirman mulai dari
halaman Balai Kota menuju benteng.
Antusias
Wali Kota Surakarta FX Hadi
Rudyatmo sangat antusias membuka
bentuk kirab sekaligus pertunjukan
seni di benteng peninggalan kolonial
Belanda itu. Selain berharap di tahun
mendatang Vastenburg Carnival bisa
lebih berkembang dan mendatangkan
kontingen dari kota-kota lain dalam
jumlah besar, Rudy juga disibukkan
dengan menyalakan api untuk menerbangkan lampion itu ke udara.
Beberapa kali dia melepas balon
didampingi panitia dari Rumah
Karnival Indonesia maupun Red
Batik.
Kontingen Kota Solo mengawali
pertunjukan di panggung berkolaborasi dengan penyanyi Endah Laras.
Namun sebelum model karnival naik
panggung, sejumlah anak panti asuhan
dan YPAC juga di atas panggung
membacakan sejumlah puisi. Selesai
menari diiringi lagu nostalgia Belanda,
“Bunga Anggrek”, “Ayun-ayun”, dan
“Nasi Goreng”, seluruh peserta berjalan menuju tembok benteng dan ikut
menyaksikan atraksi dari kelompok
lain.
Di belakang Solo, hadir kelompok
dari Kota Bengkulu. Mereka tidak
mengenakan kostum karnaval, namun
menampilkan sajian atraksi musik tradisional. Disusul oleh kontingen
Magelang, Pekalongan, Boyolali,
Yogyakarta maupun Banyumas. (sri,
H73-85)
MINGGU
8 JUNI 2014
HALAMAN 14
HALAMAN 15
Darmanto Jatman Terima
Psikologi USM Award
HALAMAN 16
Pencuri Motor Lintas
Provinsi Ditangkap
Ketertiban Lalu Lintas
Jadi Materi Pelajaran
di Sekolah
Jabar Unggul
di FLS2N 2014
● Jateng Urutan Kedua
SEMARANG- Kontingen
Jabar boleh berbangga
karena keluar sebagai
juara umum di Ajang
Festival dan Lomba Seni
Siswa Nasional (FLS2N)
2014.
Satu peringkat dibawahnya adalah
tuan rumah Jateng yang juga berjaya
di tiga besar bersama Jatim di peringkat tiga.
FLS2N resmi ditutup di
Marina Convention Center (MCC) Jumat (6/6)
malam. Hadir dalam acara
penutupan Dirjen Dikdas
Kemdikbud Hamid
Muhamad, Kepala Dinas
Provinsi Jateng Nur
Hadi Amiyanto,
Sekre-
taris Dinas Pendidikan jateng M
Kartono, serta ribuan perwakilan
kontingen dari 33 provinsi se Indonesia.
”FLS2N 2014 resmi ditutup. Pemerintah Provinsi Jawa Tengah selaku
tuan rumah menyampaikan apresiasi
setinggi-tingginya atas kehadiran
perwakilan kontingen se Indonesia
di Kota Semarang. Semuanya
berjalan lancar termasuk para
peserta yang telah menyukseskan acara ini dengan
baik,” ujar Nur
Hadi Amiyanto kepada wartawan.
Penutupan ikut ditandai penampilan Siswa SMKN 3 Surakarta
menyuguhkan Tari Jemparing,
pemukulan genderang dan pengibaran pataka FLS2N.
Nur Hadi menambahkan, para
juara FLS2N 2014 telah menerima
hasil dari jerih payah selama
mengikuti perlombaan. Mereka juga
sangat termotivasi untuk bisa
meningkatkan potensi dan bakat
yang dimiliki.
”Selebihnya
harus dikembangkan untuk batu loncatan, ke kompetisi yang lebih tinggi
lagi dimasa yang akan datang.
FLS2N juga menjadi wahana menjaring siswa-siswi berprestasi di
bidang seni budaya,”
terangnya.
Medali
Jabar keluar sebagai
juara umum menyabet emas
(13), perak (2), dan
perunggu (3). Selisih
satu perangkat
yaitu tuan rumah
Jateng dengan
perolehan emas (8),
perak (5), dan
perunggu
(3).
Adapun Jatim bertengger di urutan
tiga mempersembahkan emas (5),
perak (9), dan perunggu (3). Tidak
ada protes atau walk out atas putusan
final dewan juri. Semua kontingen termasuk Jateng menerima dengan baik
hasil akhir FLS2N.
Tim dari Jateng yang mempersembahkan medali antara lain Viktor
Pradipta dkk siswa SMK 8 Surakarta
yang mempersembahkan emas
untuk penyajian musik.
Susinta dkk siswa SMK 2
Semarang yang menyabet emas
untuk kategori teater. Selebihnya juga
muncul nama Yusnanda Yudhi Saputra dan Kinan Maulana Resannor
yang mengondol perak untuk festival
pantomim.
”Kami sudah berupaya semaksimal
mungkin. Mudah-mudahan Jateng
bisa kembali berjaya di ajang FLS2N
berikutnya,” tutur Susinta.
Penutupan FLS2N ditandai
penampilan siswa-siswi yang
menyuguhkan tari jemparing. Tarian
ini menggambarkan prajurit adu
ketangkasan dalam menggunakan
jemparing atau panah. (H89,H41-88)
TARI JEMPARING: Siswasiswi menampilkan tari
jemparing menandai
penutupan FLS2N 2014
di Marina Convention Center
(MCC) Semarang,
Jumat (6/6) malam. (88)
SM/Hari Santoso
Total untuk Kemajuan Desa
BERLATAR belakang pesantren, namun H Yusuf Murtiono (48) kini justru ”terjerumus” ke dunia pergerakan.
Bahkan praktis hidupnya diabdikan untuk memajukan desa
dan pemerintah desa.
”Bagi saya pergerakan itu
selalu memberi darah segar dan
semangat baru, karena pada dasarnya aktivitas ini juga membawa nilai-nilai pesantren serta
nilai sosial,” tandas Dewan Presidium Forum Masyarakat Sipil
(Formasi) Kebumen ini.
Bapak lima anak tersebut
mengaku, semula ketika dia terjun sebagai aktivis LSM sempat
mendapat tantangan. Namun
saat bergelut di pesantren di
Banyuwangi tahun 1980-an,
memang sudah sering menjalin
jejaring dengan organisasi di
luar pesantren.
Bahkan saat hirah ke Kebumen pada 1998 dan menjadi
salah satu pengajar di Pondok
Pesantren Darussa’adah Buluskritig, Kecamatan Petanahan,
Kebumen, Yusuf pun terus
mengembangkan hobinya di
dunia pergerakan.
Perencanaan Partisipatif
Di sela-sela mendidik para
santri, lelaki kelahiran Surabaya 1967 ini juga aktif memberikan advokasi kepada warga
Gombng selatan yang akan
terkena proyek pabrik semen.
Pada 1998, Yusuf men-
dirikan Lembaga Pengembanga Pesanten dan Masyarakat
(LP2M) Kebumen bersama
tokoh asal Petanahan Agus
Khanif. Dia juga mendirikan
LSM Formasi pada 2003 . Sejak itu Yusuf dan staf total memikirkan pemberdayaan desa
dan persoalan seputar desa.
Salah satu konsentrasi atau
bidang garap LSM Formasi
yakni perencanaan partisipatif.
Ia ingin mayarakat desa dan
pemerintah desa ikut terlibat
dalam perencanaan program
pembangunan di desanya.
Sejak itu Yusuf dan Formasi
tak dapat dipisahkan dari berbagai kegiatan untuk kemajuan
dan pemberdayaan desa. Bahkan berkat andil LSM tersebut
kini hampir semua desa di Kebumen telah mampu menyusun
perencanaan desa yang partisipatif.
Yusuf sendiri juga makin
dikenal sebagai konsultan
perencanaan desa. Bahkan
berkat menjalin jejaring dengan
berbagai LSM nasional dan
LSM asing, lelaki yang pernah
aktif di partai politik itu juga
sering menjadi narasumber atau
fasilitator pemberdayaan desa
di Sulawesi Selatan, Sulawesi
Barat, Gorontalo dan Bali.
Lalu apa hikmah yang diperoleh setelah belasaan tahun terjun sebagai orang gerakan?
Yusuf mengaku, memberdayakan masyarakat dan pemerintah desa memang menjadi
obsesinya sejak muda.
Ia memiliki kepuasan batin
bila masyarakat dampingan dan
pemerintah desa makin mandiri
seperti dalam hal melek anggaran dan desa-desa lebih berdaya.(KomperWardopo-88)
Harga Sembako Mulai Naik
● Menjelang Ruwahan dan Ramadan
KLATEN - Beberapa hari ini,
sejumlah harga kebutuhan pokok
mulai merangkak naik. Kenaikan
itu dipicu menjelang ruwahan dan
ramadan. Harga bumbu dapur
mencatatkan kenaikan dominan
meskipun harga beras masih stabil,
Jumat (6/6).
Di Pasar Kota Klaten harga bumbu dapur naik cukup tinggi. Harga
bawang merah dari Rp 15.000
menjadi Rp 19.000/kg, bawang putih dari Rp 10.000 menjadi Rp
12.000/kg. Bumbu merica yang
semula Rp 120.000 menjadi Rp
135.000/kg. ”Justru saat ini yang
stabil beras,” kata seorang pedagang, Soyimah, Sabtu (7/6).
Menurutnya, harga beras jenis IR
64 tetap pada Rp 7.500/kg dan
jenis membramo Rp 8.000/kg.
Harga beras sejak sebulan terakhir tidak terpengaruh oleh kegiatan Pilpres. Selain beras, harga
daging stabil sebab harga daging
sapi masih Rp 80.000 dan ayam
Rp 25.000. Penurunan harga cukup drastis malah dialami komoditas cabai. Cabai merah keriting
hanya seharga Rp 7.000/ Kg padahal sebelumnya dua kali lipat. Demikian juga cabai biasa Rp 10.000.
Tradisi Warga
”Kenaikan harga bumbu merata
di semua daerah. Di Boyolali juga
naik dan hampir semua pasar,”
jelas Sulami, pedagang lain.
Kenaikan itu, kata Sulami, dipicu
musim dan tradisi warga di Jawa.
Kenaikan bukan semata karena
SM/Achmad Hussain
TUNGGU PEMBELI : Pedagang bumbu dapur di Pasar
Kota Klaten menunggu pembeli, Sabtu (7/6). Belakang ini
harga bumbu dan sembako mulai naik. (88)
kampanye Pilpres. Harga bumbu
naik karena tradisi Ruwahan menjelang Ramadan yang membuat
warga banyak memasak untuk
keperluan tradisi. ”Kenaikan itu sudah rutin terjadi setiap tahun menje-
lang Ramadan.”
Menurut Kabag Perekonomian
Pemkab Klaten Ir Pri Harsanto
saat ini pengawasan harga barang
terus dikoordinasikan agar terpantau aman. (H34-88)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Tempat Karaoke Disegel
● Memicu Tindak Kriminal
SEMARANG - Aparat Polrestabes Semarang
melakukan operasi penertiban terhadap
sejumlah tempat karaoke liar di pinggiran tembok
pagar SMK Pangudi Luhur, Jalan Brigjen
Katamso, Jumat (6/6) sekitar pukul 22.00.
SM/dok
TERIMA PENGHARGAAN : Prof Darmanto Jatman SU menerima Psikologi
USM Award dari Dekan Psikologi USM, Dr Hardani Widhiastuti (kanan). (36)
Darmanto Jatman Terima
Psikologi USM Award
SEMARANG - Prof Darmanto Jatman SU
dianugerahi Psikologi USM Award dari Fakultas Psikologi USM dalam rangka Lustrum Ke-3
di Auditorium Ir Widjatmoko Jl SoekarnoHatta, Jumat (6/6).
Dekan Fakultas Psikologi USM, Dr Hardani
Widhiastuti mengatakan, Darmanto Jatman
adalah psikolog senior sekaligus Psikolog Jawa.
Selain itu, Darmanto Jatman adalah budayawan
dan pendiri Fakultas Psikologi USM.
”Kami memberikan penghargaan atas peran
serta dalam membesarkan Fakultas Psikologi
USM dan ide serta gagasan-gagasan ilmiahnya
yang patut diteladani,” ujarnya.
Menurutnya, Drmanto Jatman selalu mengajarkan mengenai falsafah pentingnya karakter
manusia dalam meraih kebahagiaan hidup.
Sebagai budayawan yang kental dengan
karakter budaya Jawa, katanya, Darmanto Jatman dikenal sebagai Psikolog Jawa.
”Dalam penelitiannya mengenai Suryamentaraman, Pak Darmanto Jatman mengajarkan
falsafah Mulur Mungkret, bahwa manusia
dituntut untuk fleksibel dalam menghadapi tuntutan hidup. Kita sebagai manusia harus bisa
menyesuaikan dengan lingkungan di mana kita
berpijak,” ungkapnya.
Dalam falsafah tentang Kramadangsa yang
ditulis Darmanto Jatman, dikatakan bahwa
dengan Kramadangsa, maka manusia berbeda
satu sama lain. Kramadangsa itulah yang membuat orang tidak pernah bahagia, tidak pernah
puas dan selalu merasa celaka.
”Maka sebaiknya seseorang dapat melihat keaku- annya, sehingga dapat keluar dari celaka
dan merasakan bahagia yang sesungguhnya,”
tuturnya.
Hardani mengatakan, sejumlah kegiatan digelar untuk memperingati 15 tahun berdiri Fakultas
Psikologi USM antara lain seminar mahasiswa
tentang Hipnotis untuk meningkatkan prestasi
belajar, bakti sosial ke Panti Wredha, dan ziarah ke
makam Drs Eddy Hendrarno SU yang pernah
menjabat sebagai dekan.(B18-36)
Melepas Sekat lewat Saturday Story #2
SEMARANG - Ribuan pengunjung yang terdiri atas mahasiswa dan anak-anak muda
memeriahkan Saturday Story #2
di pinggir Kali Gambir Pelataran
Kampus Universitas Pandanaran
(Unpand), baru-baru ini.
Kegiatan yang diselenggarakan
Komunitas Tembalang Kreatif
(KTK) itu bertujuan mengguyubkan anak-anak muda Tembalang dan sebagai wadah untuk
apresiasi seni, kreativitas dan juga
entrepreneurship di kawasan
Tembalang Semarang.
Event berlangsung mulai pukul
15.00-22.00. Rektor Unpand,
Erwin Dwi Edi Wibowo mengatakan, kegiatan ini membawa misi
untuk melepas “sekat-sekat” yang
ada di Tembalang, sekat antarkampus, antarkomunitas, antarmahasiswa serta warga. Pengunjung
yang hadir pada event ini tidak
dikenakan biaya masuk/free entry.
Empat Konten
Ada empat konten inti acara
dalam eventtersebut yakniArt Perform, Night Market, Screening dan
gathering community. Art perform
diisi dengan berbagai macam
gelaran seni seperti perkusi, tari,
baik tradisional maupun modern
sampai band. Night Market dira-
SM/dok
HIBUR PENGUNJUNG : Anggota Komunitas Tembalang Kreatif (KTK) menghibur pengunjung dalam Saturday Story #2 di pelataran Kampus Universitas Pandanaran (Unpand), baru-baru ini. (36)
Jalan Sehat Dies Natalis USM
DALAM rangka Dies Natalis Ke-27 Universitas Semarang
(USM) akan digelar Jalan Sehat dan Senam bersama Putri
Indonesia Jateng 2014, Rakhmi Wijiharti pada 15 Juni di halaman kampus USM Jl Soekarno-Hatta. Panitia menyediakan
hadiah antara lain sepeda motor, sepeda gunung, kulkas,
mesin cuci, handphone, televisi, beasiswa studi di USM. Informasi hubungi Hp 0811276284.(B18-36)
Turnamen Golf RS Columbia Asia
TURNAMEN golf RS Columbia Asia akan digelar Sabtu
(21/6) pukul 06.30 di Gombel Golf. Kegiatan ini berkaitan
dengan beroperasinya rumah sakit di Jl Siliwangi no 143 itu, pada Minggu (8/6). Informasi 024-762999 atau 081901616318.
(D7-36)
Zuhur
Asar
Magrib
Isya
Subuh
11.41
15.01
17.33
18.44
04.26
Sumber: Kementerian Agama
Untuk Semarang dan Sekitarnya
Zuhur
Asar
Magrib
Isya
Subuh
11.40
15.00
17.32
18.43
04.27
Konversi: Rembang - 2m, Pati - 1m, Blora - 3m, Jepara +1m
Sumber: Ponpes Sirajul Hannan, Jekulo, Kudus
maikan oleh berbagai stan antara
lain stand fashion, kuliner, games,
barbershop sampai tato artist
dengan total partisipan sekitar 30
peserta yg mengisi 40
”Di area screening diputar
beberapa film pendek, web series
semarangan dan beberapa video
clip band asal semarang. Di area
gathering community mulai dari
komunitas hobi seperti Semarang
toys community, entrepreneur
seperti ikatan wirausaha kaskuser
Semarang, komunitas sosial satoe
atap, komunitas youth Future
Leader Summit, komunitas otomotif vespa polines sampai berbagai komunitas pecinta hewan
seperti Komunitas Moesang
Semarang, T-Rec Semarang,
Komunitas pecinta iguana dan
lain lain,” ujar Erwin.
Dia mengatakan, kegiatan ini
tambah menarik dengan photobooth yang dipotret oleh juru foto
secara gratis. Para pengunjung
dapat berfoto di depan background Saturday Story yang telah
disediakan dengan memakai
topeng unik seperti topeng Batman, kapten Amerika, dan lainlain. Pengunjung juga bisa membawa tulisan-tulisan unik seperti
“Aku Jomblo”, “Love Her Love
Him”, “Aku Wes NduweBojo”,
dan lain-lain. (H85-36)
Jadwal Pembayaran
Biaya Haji Diundur
KUDUS- Jadwal pembayaran biaya
perjalanan ibadah haji (BPIH) dipastikan
bakal mundur. Kepala Kantor Kementrian
Agama (Kemenag) Kudus, Hambali menjelaskan, sedianya pembayaran biaya haji
dilakukan Mei. Namun berdasarkan informasi dari Pusat diundur Juni.
”Namun tepatnya kami belum mendapatkan informasi,” katanya.
Kemudian soal manasik haji akan dilakukan setelah Lebaran. ”Kami imbau untuk
calon jamaah haji (calhaj) Kudus memperhatikan hal ini. Pasalnya informasi ini belum
diketahui masyarakat,” terangnya.
Oleh karena itu pihaknya juga akan
melakukan sosialisasi melaui kelompok
bimbingan haji supaya informasi ini bisa
dipahami.
”Hal ini akan lebih efektif dan bisa tepat
sasaran,” jelasnya.
Mengenai estimasi jumlah total total calhaj Kudus yang tahun ini berangkat kurang
lebih 1.100 orang, di antaranya 200 orang
dari calhaj dari kategori tunda lunas aktif
(TLA) atau calhaj yang tahun kemarin
gagal berangkat.
”Kemudian jumlah calhaj yang sudah
bisa melunasi BPIH yaitu 863 orang,
meski belum ditetapkan berapa nominal
resminya dari pemerintah,” paparnya.
(J18-36)
Tindakan tersebut dilakukan
lantaran keberadaan tempat
karaoke liar tersebut dikeluhkan
oleh warga sekitar.
Adapun aktivitasnya kerap kali
menganggu kepentingan warga
dan memicu adanya tindak kriminalitas yang terjadi di Semarang.
Dalam penindakan itu, petugas
mengamankan sound system,
minuman beralkohol di sejumlah
karaoke yang dilengkapi AC dan
televisi layar datar itu. Adapun, saat
itu petugas masih menemukan para
pemandu karaoke berpakain seksi
sedang menunggu pelanggan di
sejumalah ruang karaoke yang
tersedia.
Belasan waniata tersebut juga
ikut diamankan dan didata untuk
mengetahui apakah ada gadis di
bawah umur yang dipekerjakan
atau tidak.
Penindakan itu berlangsung lancar, namun sebelumnya beberapa
pemilik karaoke di lokasi tersebut
sempat menghalangi petugas saat
hendak mengeladah dan menga-
mankan barang-barang serta
minuman beralkhol tersebut.
Penertiban terhadap sejumlah
tempat karaoke tersebut ternyata
menarik perhatian warga yang
melintas di lokasi. Hingga mereka
sengaja berhenti untuk menyaksikan penindakan itu.
Terkikis Habis
Diana Retnowati (26), waga
yang melintas di lokasi mengatakan, dia sangat mendukung dengan
apa yang dilakukan oleh pihak kepolisian. Sebab, dengan penindakan tersebut maka keberadaan tempat karaoke liar yang kini menjamur
di Semarang akan terkikis habis.
”Tidak hanya karaokenya saja,
tapi para pemandu karaoke (PK)
juga cukup merusak pemandangan,” ungkapnya, kemarin.
Tak hanya itu, dia juga kerap kali
melihat pemandu karaoke yang
masih di bawah umur berada di
lokasi tersebut. Menurut dia,
penindakan yang dilakukan polisi
di sejumlah karaoke di lokasi tersebut bukan kali pertama, namun
sebelumnya penindakan yang
sama telah dilakukan.
”Kalau tidak salah sekitar enam
atau tujuh bulan lalu operasi serupa
juga dilakukan di sini,” ujarnya.
Dia berharap, apa yang dilakukan petugas akan mempunyai efek
jera baik bagi pemilik, pengelola
maupun pemandu karaoke. Adapun kegiatan operasi seperti itu
terus dilakukan apalagi mendekati
datangnya Ramadan.
Kapolrestabes Semarang,
Kombes Djihartono yang memimpin langsung penertiban itu
mengatakan, penindakan tersebut
merupakan rangkaian kegiatan
cipta kondisi menjelang bulan
puasa serta masa kampanye calon
presiden dan calon wakil presiden.
”Ini untuk menciptakan situasi
aman dan nyaman, tertib tanpa
gangguan,” jelasnya. (K44,H7436)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Pencuri Motor Lintas Provinsi Ditangkap
WONOGIRI - Tiga dari lima orang buronan
tersangka pelaku kasus pencurian kendaraan
bermotor lintas provinsi, berhasil ditangkap
polisi di Dusun Tambakrejo, Desa Trukan,
Kecamatan Pracimantoro, Kabupaten
Wonogiri.
Kasus ini menjadi perbincangan hangat masyarakat, karena
warga dikejutkan adanya suara
tembakan berkali-kali. Warga
mengira, saat polisi melakukan
penggerebekan, telah terjadi
kasus baku tembak antara polisi
dengan kawanan buron penjahat
curanmor tersebut.
''Yang saya tahu, ada penangkapan pelaku pencurian yang
dilakukan Polres Gunungkidul,''
tegas Kapolres Wonogiri, AKBP
Tanti Septiyani, Sabtu (7/6). Soal
pakai baku tembak, itu diragukan
Kapolres. Sebab kalau betul, tentunya itu sudah bikin heboh.
''Cuma anggota Polres Gunungkidul, melepaskan tembakan
peringatan saja,'' tandas Kapolres.
Keterangan yang dikumpulkan
dari Pracimantoro, menyebutkan,
penangkapan terhadap buron
kawanan curanmor lintas provinsi
itu, dilakukan Tim Resmob dari
Polres Gunungkidul, Daerah
Istimewa (DI) Yogyakarta pimpinan Kasat Reskrim AKP Suhadi.
Ini dilaksanakan, dalam kiat
memburu kawanan tersangka
yang sebelumnya telah masuk
dalam Daftar Pencarian Orang
(DPO) yang jadi target penangkapan.
Sembunyi
Dari hasil penggrebekan itu,
Tim Resmob Polres Gunungkidul
berhasil menangkap tiga tersangka. Ketiganya warga asal
Kabupaten Boyolali, yang diduga
sembunyi dari kejaran polisi,
dengan memilih tempat di Dusun
Tambakrejo, Desa Trukan, Kecamatan Pracimantoro, Kabupaten
Wonogiri.
Ketiganya mengaku bernama
Sugeng P, Dian Rismawan dan
Beni Arliyasin. Trio tersangka
ini, bersama kawanan lainnya
diduga telah melakukan pencurian tiga unit mobil pikap jenis bak
terbuka.
Pencurian dilakukan di wilayah
Kabupaten Wonosari Gunungkidul, DI Yogyakarta, dan masuk
dalam kategori pencurian dengan
pemberatan. Karena itu, para tersangka menjadi buronan Tim
Resmob Satreskrim Polres
Wonosari Gunungkidul. Saat
melakukan penangkapan pada
tiga tersangka, polisi juga mengamankan tiga unit kendaraan
bermotor mobil jenis open cup
yang dijadikan barang bukti.
Modus pelaku dalam melancarkan aksi curanmor, dilakukan
dengan menggunakan kunci
palsu dan alat kunci T. Kecuali
melakukan pencurian mobil di
wilayah Polres Wonosari
Gunungkidul DIY, diduga
kawanan ini juga telah beberapa
kali melakukan curanmor di
wilayah Provinsi Jateng. Karena
itu, polisi memasukkan kejahatan
mereka sebagai tersangka curanmor lintas provinsi.
Awalnya, polisi yang akan
melakukan penggerebekan di
Dusun Tambakrejo, Desa Trukan,
Kecamatan Pracimantoro, Wonogiri, menerima informasi kalau
jumlah tersangka kawanannya
ada sebanyak lima orang. Mereka
dikenal sebagai kawanan Tarno
Cs. Tapi saat dilakukan penggerebekan, ada dua anggota kawanan
yang kabur, diduga salah satunya
tersangka Tarno. (P27-32)
SM/Muhamad Nurhafid
HIBUR WARGA : Koes Plus menghibur warga Boyolali di Alun-alun Kompleks Perkantoran Terpadu Pemkab
Boyolali Kemiri, Kecamatan Mojosongo, Jumat (6/6) malam. (32)
Puluhan Pelanggar Lalu Lintas Ditindak
SM/Bambang Pur
DIBUATKAN SURAT TILANG : Para pelanggar lalu
lintas dibuatkan surat tilang (bukti pelanggaran) untuk
menjalani sidang di Pengadilan Negeri. (32)
Jokowi Kunjungi Ponpes
Alquraniy Azzayadiy
SOLO - Kepulangan Capres Joko Widodo (Jokowi), ke kampung
halamannya Solo, dimanfaatkan untuk mengunjungi sahabatnya,
KH Abdul Karim, pengasuh Pondok Pesantren (ponpes) Alquraniy
Azzayadiy, Bumi,Laweyan. Sambutan khusus disampaikan kepada
mantan wali kota Solo tersebut lewat lantunan shalawat oleh
puluhan santri. Usai pertemuan dengan Gus Karim (sapaan KH
Abdul Karim), Jokowi mengaku mendapatkan pencerahan.
Gus Karim mengatakan, kenal Jokowi sudah sejak mencalonkan
diri sebagai wali kota Solo periode pertama. Saat itu, dirinya mau
bergabung menjadi tim sukses.
Atas dasar itulah, Gus Karim mengajak para santri dan
masyarakat Solo di mana pun untuk memilih Jokowi dalam Pilpres
9 Juli mendatang. Kedatangan Jokowi ke Ponpes Ponpes Alquraniy
Azzayadiy, juga disambut kegembiraan para santri. Mereka bahkan
berebut untuk berfoto bersama. ''Saya sangat bangga, Jokowi bisa ke
sini, dan foto bareng. Jokowi itu orangnya tulus, jujur, beriman, tidak
korupsi, merakyat dan bertanggung jawab,'' ucap Nia (20), salah satu
santri di ponpes tersebut. (J5-32)
SM/Budi Sarmun
FOTO BERSAMA : Capres Joko Widodo berfoto
bersama dengan keluarga besar KH Abdul Karim. (32)
WONOGIRI - Puluhan
pelanggar lalu lintas (lalin) terkena penindakan dalam razia penertiban gelar Operasi Simpatik
Candi (OSC) 2014. Gelar OSC
dipimpin Kasat Lantas Wonogiri,
AKP Budiyono, dilaksanakan di
ruas Jalan Krisak jalur WonogiriSolo kilometer 6.
Selama satu jam dilakukan
operasi penertiban, terjaring
sebanyak 81 pelanggar yang dikenai penindakan. Terkait ini, polisi
memberikan bukti pelanggaran
(tilang) dengan menyita barang
bukti berupa 73 Surat Tanda
Nomor Kendaraan (STNK), 6
Surat Izin Mengemudi (SIM), dan
dua kendaraan bermotor.
Budiyono, menyatakan, para
pelanggar lalin yang terkena penertiban di Krisak ini, menambah
jumlah pelanggar di Wonogiri
selama digelarnya OSC 2014.
Karena sebelumnya, telah ditindak sebanyak 826 pelanggar.
Bisu Tuli
Ada kejadian menarik ketika
operasi penindakan ini digelar.
Yakni mendapati seorang pengemudi sepeda motor yang tidak
dapat diajak ngomong. Selidik
punya selidik, ternyata yang
bersangkutan menderita bisu tuli.
Melalui komunikasi tertulis, dia
menuliskan namanya Sutrisno
dari Kecamatan Purwantoro,
Wonogiri, dan bermaksud akan
bepergian ke Sragen. Petugas
tidak menemukan KTP-nya,
karena identitas itu disebutkan
dibawa ayahnya.
Sebuah mobil terpaksa dihentikan, karena plat nomornya
diubah menjadi tidak standar.
Yang seharusnya AD 11 BU, dituliskan AD 1 IBU. Wanita pengemudinya menyatakan kalau istri
anggota polisi. ''Dilarang merubah pelat nomor,'' tegas Kasat
Lantas Polres Wonogiri AKP
Budiyono. (P27-32)
Pemasaran Hasil Pertanian Bermasalah
● Pejabat Dinilai Kurang Berperan
MAGELANG - Direktur
Pengembangan Agribisnis, PT
Paskomnas Indonesia, Ir H
Soekam Parwadi, mengatakan,
karut-marut pemasaran hasil pertanian disebabkan kurangnya
peran pejabat di daerah.
''Belum ada yang bekerja
menuntun petani agar dapat
berusahatani secara profesional
dan komprehensif. Belum ada
perencanaan pembangunan pertanian yang berbasis pada peluang
atau informasi kebutuhan pasar,''
katanya, kemarin.
Kebanyakan petani itu
menanam jenis tanaman atas
keinginan, kebutuhan atau
bahkan karena tradisi. Pasar dan
konsumen adalah raja dengan
segala kebutuhan, keinginan,
daya beli dan kesukaannya.
''Para konsumenlah sebenarnya
yang menentukan jenis barang,
mutu, jumlah dari setiap barang
yang diminta pasar,'' tutur
Soekam, mantan Kabid Usaha
Tani, Dinas Pertanian Kabupaten
Magelang.
Menurut dia, prosedur perencanaan pembangunan pertanian
SM/Tuhu Prihantoro
Soekam Parwadi
yang dibuat pemerintah itu sudah
baik. RPJMD, RPKD, Renstra
menjadi tuntunan daerah dalam
membangun, termasuk membangun bidang pertanian.
Dalam bidang pertanian ada
angka yang ingin dicapai untuk
jangka waktu tertentu, tetapi itu
umumnya baru terbatas pada
angka luas dan produksi.
''Belum tampak pada setiap
perencanaan menyebutkan angka
capaian BEPper komoditi, angka
pendapatan persatuan luas, angka
tingkat pendapatan petani, angka
tingkat pendapatan tenaga kerja,''
katanya.
Peluang Pasar
Umumnya yang disebut, angka
sasaran produksi. Hal itu dianggap menjebak pelaku usahatani
saat panen. Di satu pihak pejabat
mungkin bangga target produksi
tercapai, tetapi petani menangis
karena usahataninya merugi. Hal
itu yang harus diperbaiki.
Menurut Soekam, dalam
menyusun perencanaan pembangunan pertanian tersebut, sebenarnya hanya kurang satu langkah
saja, yaitu menggunakan informasi dan peluang pasar.
Dalam menyusun rencana produksi komoditi yang akan diusahakan petani, disarankan agar
diawali dari melihat peluang
komoditi itu yang ada di pasar.
Untuk informasi dan peluang
pasar komoditi hortikultura,
Paskomnas Indonesia dapat
membantu menyediakan data itu.
Data itu dapat dimanfaatkan,
untuk berusaha merebut peluang
itu dengan merencanakan produksi sesuai potensi agronomi
daerahnya. (pr-32)
Hari ini HUT Keempat CFD
SOLO - Pada hari ini, Minggu
(8/6) masyarakat Solo Raya yang
berencana mengunjungi Jalan
Slamet Riyadi untuk berekreasi
atau berolah raga bakal mendapatkan suguhan menghibur.
Pasalnya, hari ini Solo Car Free
Day (CFD) berulang tahun ke-4.
Untuk merayakannya, pengunjung CFD yang datang diberi suguhan spesial, yakni bernyanyi dan
menari bersama ribuan lapisan
masyarakat.
Kasi Pengembangan Komunikasi dan Informasi, Dinas
Perhubungan Komunikasi dan
Informatika (Dishubkominfo)
Kota Surakarta, Isnan Wihartanto
menyatakan, sebanyak 2.014
peserta telah siap menari secara
massal Solo Destination Dance.
"2.014 peserta ini adalah pelaku
wisata Solo, seperti hotel, pusat
perbelanjaan, biro jasa, serta pelajar dan yang lainnya. Sejak beberapa pekan lalu 2.014 peserta ini
berlatih keras menghapalkan gerakan tarian Solo Destination.
Minggu ini siap menggebrak
CFD," katanya saat berkunjung ke
kantor Suara Merdeka Biro Solo,
Sabtu (7/6).
Tarian Masal
Isnan menyatakan, tarian masal
(flash mob Solo Destination ini
merupakan acara favorit di antara
rangkaian acara lainnya. Performa
yang tak kalah menarik, yakni peragaan busana karya Batik Danar
Hadi yang diperagakan model dari
Ibu Kota dan Bandung, serta hiburan dari Owah Band.
"Panitia sudah menyiapkan
tempat khusus bagi peragaan
busana di depan gedung Hotel
Dana, sehingga bisa dinikmati
tamu undangan dan warga.
Khusus saat pelaksanaan flash
mob mengambil tempat sepanjang Hotel Dana ke barat hingga
Plaza Sriwedari," katanya.
Isnan menambahkan, peringatan HUT CFD tahun lalu mengangkat tema keselamatan berlalu
lintas. Tahun lalu tema yang
diangkat tentang perkembangan
informasi teknologi.
"Bentuknya nanti Dishubkominfo bersama Telkomsel
Surakarta akan meluncurkan
"Solo Destination" yang bakal tercatat dalam Museum Rekor
Indonesia (Muri)."
Solo Destination merupakan
aplikasi terintegrasi city guide,
sosial media, pemantauan lalu lintas berbasis mobile. Ini merupakan
yang pertama diluncurkan di
Tanah Air. (J5-32)
SM/Yusuf Gunawan
GLADI RESIK: Sejumlah penari mengikuti gladi resik Solo
Destination Dance di ruas Jalan menteri Supeno depan kantor Dishubkominfo Kota Surakarta, kemarin. (32)
Kerinduan pada Koes Plus Terobati
BOYOLALI - Kerinduan masyarakat Boyolali pada Koes Plus
terobati. Jumat (6/6) malam, Koes Plus, menghibur ribuan massa
Boyolali di Alun-alun Kompleks Perkantoran Terpadu Pemkab
Boyolali Kemiri, Kecamatan Mojosongo.
Malam itu, meski sudah tidak tampil dalam formasi komplet, aksi
panggung Koes Plus mampu membuat ribuan massa bergoyang.
Di usianya yang sudah di atas 70 tahun, pentolan Koes Plus, Yon
Koeswoyo tetap dapat tampil prima. Sebagai pembuka, Yon melantunkan lagu ''Bujangan'' yang langsung menghentak para Koes Plus
mania di Boyolali.
Kolam Susu dan lagu-lagu lain yang pernah berjaya di era 1960-an
hingga 1980-an pun tak ketinggalan, dia nyanyikan. Para penonton
tampak menikmati tembang-tembang lawas yang dibawakan.
"Seperti kembali ke masa lalu," ucap Sukardi (53) seorang penonton
yang turut bernyanyi dan bergoyang.
Sebelum konser, Yon berjanji akan memanjakan penonton. Meski
sudah tidak muda lagi, Yon menyatakan tidak membatasi jumlah lagu
yang bakal dinyanyikannya. "Selama tenaganya masih ada, saya akan
terus menyanyi untuk memuaskan penonton. Lagunya tergantung
permintaan penonton," ujar pria 74 tahun itu.
Konser Koes Plus digelar dalam rangka peringatan HUT Boyolali ke167. Konser dibuka dengan penampilan dua band lokal, yakni Matahari
Band dan Solo Band. Bupati Boyolali Seno Samodro, juga sempat naik ke
pentas dan menyanyikan dua lagu bersama Koes Plus. Sementara Ketua
DPRD Boyolali, S. Paryanto membawakan sebuah lagu.
Seno Samodro menuturkan, jumlah Koes Plus mania di Boyolali
cukup banyak. Hal itulah yang menjadi alasan Pemkab mengundang
salah satu grup musik legenda ini ke Boyolali. Rencananya di kemudian hari, setiap pekan juga akan digelar acara sejenis untuk
menghibur masyarakat. Namun dengan tema berbeda. Pertunjukan
diadakan secara tematik, yakni Koes Plus-an, tembang kenangan,
campursari, dangdut, serta musik top 40.
Rangkaian acara malam itu berjalan lancar. Namun sayang, ketika
sejumlah wartawan mengambil foto di sisi kiri atas panggung, diminta
berhenti seorang panitia. Alasannya, upaya wartawan memotret
menghalangi pandangan pejabat teras. Merasa tidak dihargai dengan
perlakuan itu, seluruh wartawan yang meliput acara langsung pulang.
"Kalau tidak boleh mengambil gambar dari atas panggung, tolong
buatkan lokasi khusus buat wartawan," tandas seorang wartawan.
(K23-32)
Zuhur
Asar
Magrib
Isya
Subuh
11.42
15.02
17.34
18.45
04.27
Untuk Magelang dan Sekitarnya
Zuhur
Asar
Magrib
Isya
Subuh
11.39
14.59
17.31
18.42
04.24
Untuk Klaten dan Sekitarnya+1 menit
Sumber: Masjid Agung Surakarta
PEREKAT KOMUNITAS JAWA TENGAH
MINGGU, 8 JUNI 2014
Ketertiban Lalu Lintas Jadi Materi Pelajaran di Sekolah
PURWOKERTO - Materi tentang ketertiban berlalu lintas akan
menjadi pelajaran yang akan diajarkan kepada siswa di Kabupaten
Banyumas. Pendidikan lalu lintas
tidak menjadi mata pelajaran
tersendiri, tetapi akan diintegrasikan
pada kurikulum sekolah yang sudah
ada pada jenjang pendidikan anak
usia dini, SD, SLPdan SLTA.
Pendidikan lalu lintas menjadi
materi yang terintegrasikan pada
kurikulum sekolah itu akan segera
dilaksanakan, setelah Sabtu (7/6),
dilakukan penandatananan nota
kesepahaman (MoU) antara Polres
Banyumas
dengan
Dinas
Pendidikan Kabupaten Banyumas.
Nota kesepahaman itu ditandatangani Kapolres Banyumas AKBP
Dwiyono dan Kepala Dinas
Pendidikan Kabupaten Banyumas
Purwadi Santoso, disaksikan Bupati
Banyumas Achmad Husein.
Para kepala sekolah dari jenjang
PAUD, SD, SLTPhingga SLTAserta
Kepala Unit Pendidikan Kecamatan
serta para Kapolsek se-Polres
Banyumas juga hadir pada acara
tersebut.
Purwadi dalam kata sambutannya,
maksud dan tujuan penandatanganan nota kesepahaman itu antara
lain adalah untuk memberikan
pengetahuan, pemahaman serta
pembentukan sikap disiplin, sehingga tercapai landasan moral yang kuat
melalui integrasi nilai dalam pendidikan berlalu lintas.
Peserta didik dapat menjaga keamanan dan keselamatan diri dan
orang lain, meningkatnya kesadaran
hukum, etika, disiplin serta memiliki
PURWOKERTO - Kebijakan program bina lingkungan dalam
penerimaan siswa baru tetap akan
dipertahankan, meski tahun ini Dinas Pendidikan Banyumas
bakal menerapkan sistem penerimaan online.
SM/Sigit Oediarto
TANDA TANGANI MOU : Kapolres Banyumas AKBP Dwiyono dan Kepala Dinas
Pendidikan Kabupaten Banyumas Purwadi Santoso disaksikan Bupati Banyumas Achmad
Husein, menandatangani MoU pengintegrasian lalu lintas dalam mata pelajaran di sekolah,
Sabtu (7/6).(40)
rasa tanggung jawab dalam menciptakan kamseltibcarlantas.
Kapolres Banyumas AKBP
Dwiyono mengatakan, dengan
adanya MoU tersebut, semua sekolah mulai dari jenjang PAUD, SD,
SLTP hingga SLTA di Banyumas
akan mengajarkan pendidikan lalu
lintas.
Teknisnya, pendidikan lalu lintas
tersebut diintegrasikan atau disisip-
kan pada mata pelajaran tertentu,
seperti Pendidikan Kewarganegaraan. Atau dengan cara Kapolsek atau anggota Satlantas yang
dihadirkan ke sekolah menjadi
inspektur upacara atau melalui
kegiatan ekstra kurikuler.
Tanggung Jawab
''Diharapkan dengan adanya mata
pelajaran pendidikan lalu lintas di
sekolah-sekolah, ke depan tidak ada
lagi pelanggaran yang dilakukan
anak usia sekolah atau kecelakan lalu
lintas yang melibatkan anak usia
sekolah,'' terangnya.
Apabila sudah ada pendidikan lalu
lintas, siswa yang sudah memahami
tentang tertib berlalu lintas, kalau
memang belum saatnya naik sepeda
motor ke sekolah karena belum
memiliki SIM, dengan sendirinya
tidak lagi naik motor. (G23-40)
Warga Diajak Perangi "Juminar"
TEGAL - Pemkot Tegal mengajak masyarakat untuk bersamasama memerangi praktik perjudian, minuman keras (miras) dan
penyalahgunaan narkotika dan
obat-obatan terlarang (narkoba)
atau disingkat Juminar.
Tindakan maksiat itu, selain
bertentangan dengan norma agama, kesusilaan dan adat, judi, miras
dan narkoba, juga berdampak
buruk pada sendi-sendi kehidupan
masyarakat. Imbauan menjauhi
tiga tindakan maksiat tersebut,
sudah sering kali disampaikan
lewat kegiatan yang bersentuhan
langsung dengan masyarakat.
Bahkan, untuk selalu mengingatkan masyarakat, Pemkot
Tegal melalui Bagian Humas dan
Protokol Setda Kota Tegal akan
membuat baliho dan spanduk yang
berisi ajakan kepada masyarakat
untuk memerangi segala bentuk
perjudian, miras dan narkoba.
Dalam spanduk tersebut, terdapat gambar Wali Kota dan Wakil
Wali Kota Tegal serta Forkompinda. Kepala Bagian Humas dan
Protokol Markus Wahyu Priono
mengatakan, dalam waktu dekat,
instansinya akan memasang baliho
Menyimpan Ganja, Pria
Setengah Baya Ditangkap
KAJEN - Ridwan alias Joko Dolok (55), pria setengah
baya, warga Dukuh Kambang, RT 02/RW 03, Gang 9,
Desa Ambokembang, Kecamatan Kedungwuni,
Kabupaten Pekalongan, ditangkap kepolisian karena
kedapatan menyimpan dan menguasai tujuh buah paket
ganja.
Selain kedapatan menyimpan dan menguasai
sebanyak tujuh buah paket ganja, pihak kepolisian juga
memperoleh empat linting rokok berisi daun ganja kering,
tiga bandel kertas paper warna putih, dua buah pipet kaca
dan tiga buah bungkus plastik transparan yang di dalamnya terdapat sisa sabu-sabu dari tangan tersangka.
Ridwan sendiri, ditangkap kepolisian Polres
Pekalongan, kemarin, sekitar pukul 19.00, di depan RSI
Pekajangan, Jalan Raya Ambokembang, Kecamatan
Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan.
Kasus ini, terungkap setelah anggota kepolisian mendapat informasi dari masyarakat pada pukul 17.00, yang
menyatakan bahwa ada seseorang yang membawa
narkotika jenis ganja.
Setelah mendapat informasi tersebut, petugas langsung melakukan penyelidikan tentang informasi tersebut
dan ternyata benar, petugas mendapati tersangka menyimpan, menguasai ganja.
Guna mendukung penyidikan lebih lanjut, pelaku langsung digelandang ke Polres Pekalongan beserta barang
bukti.
''Terkuaknya kasus ini, berkat kerja sama atau bantuan
dari masyarakat yang resah. Kami akan terus berusaha
memberantas peredaran narkotika di Kabupaten
Pekalongan, agar masyarakat merasa lebih aman dan
nyaman,'' kata Kabag Humas Polres Pekalongan AKP
Guntur Triharjani. (H79-40)
Pekalongan, Batang, dan Sekitarnya
Zuhur
11.33
Asar
14.55
Magrib
17.27
Isya
18.40
Subuh
04.16
Keterangan : Kota dan Kab Tegal : +2 menit, Pemalang : +1 menit,
Sumber: www.pkpu.or.id
Kab Brebes: + 3 menit
Zuhur
Asar
Magrib
Isya
Subuh
11:46
15:06
17.38
18.49
04:31
Untuk Wilayah Banyumas dan Sekitarnya
Program Bina
Lingkungan
Dipertahankan
Sumber: Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Kab Banyumas
dan spanduk tersebut, di sejumlah
titik strategis yang tersebar di
empat kecamatan.
Baliho
"Baliho akan dipasang di lima
gawang milik humas dan protokol,
yang ada di depan Balai Kota (dua
buah), DPRD, depan stasiun dan
pertigaan Tirus. Selain itu juga dipasang di gawang milik DPPKAD
yang ada di Langon, Jalan Pancasila
(depan Gedung Bani Saleh) dan
depan Kantor BRI Cabang Tegal,"
terang Markus, Jumat (6/6).
Markus menyebutkan, hingga
kemarin Bagian Humas dan
Protokol masih minta foto kepada
anggota Forkompinda. Setelah
semua foto terkumpul, baru baliho
dan spanduk dicetak.
Sebelumnya, Ketua Majelis
Ulama Indonesia (MUI) Kota
Tegal Abu Chaer Annur mendesak
Wali Kota Tegal Abu Chaer Annur
dan Kapolres Tegal Kota AKBP
Bharata Indrayana untuk memerangi praktik perjudian dan menertibkan tempat hiburan karaoke
dan pemandu lagu (PL) yang telah
meresahkan masyarakat.
Abu Chaer menyebutkan, saat
silaturahmi dengan Wali Kota
Kepala SMP 1 Purwokerto Bangun
Sukono Ferdinan, kemarin, mengungkapkan program bina lingkungan dalam penerimaan siswa baru tahun ini tetap ada, meski
bentuknya tidak dalam kuota, tetapi dalam
bentuk penambahan nilai, yakni nilai potensi lingkungan (NPL).
Adapun penentuan skor NPL mengacu
pada lokasi tempat tinggal maupun asal
sekolah calon peserta didik yang akan
mendaftar.
Dia menjelaskan, bagi calon siswa baru
yang akan mendaftar di salah satu sekolah
yang tempat tinggalnya masih berada
dalam satu kecamatan dengan lokasi
sekolah tersebut, maka dia akan mendapatkan tambahan satu poin bila mendaftar
di sekolah tersebut.
Adapun bagi calon peserta didik yang
tempat tinggalnya dari kecamatan lain,
tetapi masih dalam satu kabupaten, maka
nilai poinnya hanya 0,5. Poin tersebut
yang akan menjadi nilai tambah bagi
calon peserta didik.
Menurut dia, mekanisme penghitungan
secara keseluruhan skor calon peserta
Tegal bersama sejumlah ulama
belum lama ini, dia telah meminta
kepada Wali Kota untuk memberantas judi, miras, narkoba termasuk menertibkan tempat karaoke
dan PL. "Kami sudah sampaikan
kepada Kapolres, saat memperkenalkan diri pada acara safari jumat
di masjid Baitul Hikmah. Saya
juga sampaikan dua hal, pertama
karaoke dan 1.000 PL. Kedua,
masalah judi. Dasar hukumnya
sudah jelas. KUHP303, Inpres dan
Quran," jelasnya.
Terkait permohonannya tersebut, Abu Chaer menyatakan,
pihaknya tidak membutuhkan
jawaban dari Wali Kota maupun
Kapolres. Yang lebih penting
adalah pelaksanaannya.(H45-40)
didik pada jenjang SMP, adalah 2xnilai
ujian sekolah+nilai prestasi+NPL.
Dengan cara seperti ini, maka peserta
didik yang berada di satu wilayah kecamatan dengan sekolah yang dituju tetap
mendapatkan perhatian.
Harus Jeli
Terkait dengan hal itu, dia menilai,
operator harus jeli dalam memasukkan
data ke dalam sistem komputerisasi.
''Operator harus melihat dari mana tempat tinggal calon siswa yang mendaftar,
sebab ini menyangkut tambahan poin,''
terangnya.
Di samping program bina lingkungan, dalam PPDB online tetap diberlakukan adanya kuota bagi siswa luar
kabupaten.
''Kuota dari dalam kabupaten sebesar
85 persen, adapun untuk luar kabupaten
ditetapkan sebesar 15 persen,'' jelas dia.
Kepala Dinas Pendidikan Banyumas
Purwadi Santoso mengatakan, salah satu
alasan diterapkannya PPDB onlineadalah
untuk meningkatkan akuntabilitas dalam
penerimaan peserta didik.(H48-40)
SM/Cessnasari
MENUNJUKKAN DESAIN : Kabag Humas dan
Protokol Setda Kota Tegal Markus Wahyu Priono menunjukkan desain baliho dan spanduk yang dibuat
instansinya, Jumat (6/6).(40)
Hadapi Kemarau, Desa Serang Bentuk Pengelola Air
KARANGREJA - Menghadapi
musim kemarau, Pemdes Serang,
Kecamatan Karangreja membentuk
kelompok pengelola air untuk mengatur
pengadaan air yang berasal dari Tuk
Sikopyah. Pasalnya, jika kemarau
datang, sekitar 490 rumah desa di lereng
Gunung Slamet itu, akan kesulitan mendapat air.
Kepala Desa Serang, Sugito menjelaskan, ada puluhan titik yang sudah dibuat bak penampung dan disalurkan kembali ke ratusan rumah tersebut.
Para pengguna air itu dikenakan biaya
wajib per bulan Rp 5.000. Namun saat
pasang baru akan dikenakan biaya
dengan melihat jarak pipa, minimal bisa
Rp 500 ribu.
"Semua dikelola secara transparan oleh
kelompok yang ada. Misalnya, dari Rp
5.000 per bulan, yang Rp 3.000 masuk
kelompok dan sisanya masuk kas desa.
Untuk mengharapkan dari PDAM, kami
masih belum yakin. Sehingga di desa
membentuk kelompok pengelola yang
mengatur dan desa memfasilitasi
prasarananya," jelasnya.
Pada awal-awal kemarau, warga juga
masih mengandalkan sebuah penampung
air dengan volume 250 meter kubik.
Namun ketika kemarau berada di puncaknya, debit air di penampungan itu
turun, bahkan kadang tidak ada sama
sekali.
Kesepakatan
Prasarana air bersih dengan andalan
Tuk Sikopyah itu sudah dibangun sekitar
tiga tahun yang lalu.
Semua atas kesepakatan warga, karena
melihat jika kemarau sangat susah mendapatkan air bersih. Mereka harus membeli maupun mengambil dari sumber air
lainnya yang jaraknya cukup memakan
waktu.
"Uang hasil pengelolaan oleh kelompok itu di antaranya digunakan kembali
untuk perawatan sekitar Tuk dan
melakukan perbaikan dan pemeliharaan
jaringan pipa," rincinya.
Ia optimistis, tahun ini ribuan jiwa dari
490 rumah itu tidak akan kekurangan air
bersih lagi. Tak ada krisis air bersih,
meskipun kemarau.
Namun begitu, warga masyarakat
harus ikut menjaga instalasi air itu, dan
jika ada kerusakan maka diharapkan
segera melapor.
Manfaat adanya pemanfaatan sumber
air juga sangat berpengaruh pada
pelayanan wisata berupa homestay. Dari
puluhan homestay yang ada, rata- rata
mengandalkan air bersih itu. Menjelang
libur dan Lebaran tahun ini, persiapan
harus dimulai sejak awal. (H82-40)
Jateng Ditarget Raih 65 Persen
● Sukarelawan untuk Prabowo-Hatta
BANJARNEGARA - Untuk
bisa memenangkan pasangan
Capres-Cawapres Prabowo-Hatta
dalam Pilpres, maka Jateng ditargetkan bisa meraih kemenangan
hingga 65 persen.
Hal itu ditegaskan tim pemenangan pasangan tersebut,
Romahurmuziy yang juga sekjen
DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP), saat memberi arahan
pada sukarelawan gardu Prabowo-Hatta di Banjarnegara, kemarin.
''Kita targetkan di Jateng 65
persen karena secara nasional
menargetkan 60 persen. Di Jateng
perolehan partai koalisi merah
putih sudah 54 persen, karena itu
dengan bekal keutuhan koalisi,
maka untuk mendapatkan tambahan 11 persen bukan hal yang
sulit,'' ujarnya.
Selain itu, lanjut dia, banyak
kepala daerah yang memberikan
dukungan secara langsung dan
tidak langsung.
Terbentuk
Hal tersebut memberikan
semangat tertentu dan motivasi
bagi tim pemenangan di tingkat
provinsi, sehingga optimistis target akan tercapai.
Apalagi kelompok sukarelawan terus terbentuk di beberapa
daerah hingga kini.
Disinggung mengenai kantong
suara, disampaikan antara lain di
Banjarnegara, Kebumen, Cilacap,
Purworejo, juga Magelang.
Adapun di wilayah pantura di
antaranya Rembang, Jepara dan
Pekalongan. ''Semuanya bisa jadi
basis untuk bergerak ke daerah
lain,'' katanya.
Wakil Ketua Gerakan Rakyat
Mendukung Prabowo-Hatta
(Gardu Prabowo-Hatta) Kabupaten Banjarnegara, Suharno
mengatakan, pihaknya memandang bahwa pasangan capres dan
cawapres tersebut mampu
memimpin bangsa dan membawa
ke arah kemajuan.
Di samping juga dipandang
mampu mengurai masalah yang
sekarang ini ada. ''Juga mampu
memajukan masyarakat desa dan
kaum tani melalui kemandirian
dalam hal pangan. (H25-40)
SM/M Syarif SW
BERI SEMANGAT: Sekjen DPPPartai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahurmuziy
(tengah), Ketua DPW PAN Jateng Wahyu Kristianto (kanan) dan Ketua Tim Pemenangan
Prabowo-Hatta Banjarnegara, Gus Hamzah (kiri), memberi motivasi dan semangat pada
sukarelawan Gardu Prabowo, kemarin.(40)
MINGGU, 8 JUNI 2014
SM/Ike Purwaningsih
Menyulap Sampah
Jadi Rupiah
Sampah bukan lagi barang yang menjijikkan bagi ibu-ibu di
Kelurahan Krobokan, Kecamatan Semarang Barat. Kemasan
kopi, mi instan, deterjen, dan lainnya bisa saja sudah tidak
berguna ketika isi di dalamnya telah habis.
amun, bukannya dibuang, sampah
itu mampu mereka sulap menjadi
rupiah. Adalah Ika Yudha
Kurniasari, perempuan yang kali
pertama mempunyai ide untuk
tidak membuang sampah begitu saja di kawasan
tersebut.
Sampah yang berlimpah kala itu memancing
N
kreativitasnya. Ia berpikir, setiap barang selalu
punya nilai, tak terkecuali sampah.
Di tangan Ika dan teman-temannya, barang
yang biasanya berada di tong sampah itu berubah
menjadi tas, dompet, tas minuman, pakaian, dan
lain-lain dengan label ’’Koelon Kalie
Production’’. Mereka adalah para perempuan
yang mempunyai kepedulian terhadap lingkung-
kesan barang sampah adalah barang murah, bahkan tak bernilai.
Sampah memang barang tidak terpakai,
namun setelah mengalami berbagai proses
pengerjaan, sampah berubah menjadi barang
yang indah, bermanfaat, dan sama sekali tidak
kotor. Sayang, banyak orang yang belum bisa
memahami itu.
’’Dulu pernah ada orang yang bilang ke saya,
bahwa ia diberi saja tidak berminat, apalagi harus
membeli. Pengalaman itulah yang selalu
memicu saya untuk terus berkreasi,’’ujar Ika.
Berkat usaha mereka, sekarang kesan negatif
pada barang-barang yang terbuat dari sampah
semakin memudar.
’’Yang masih terus kami lakukan adalah
meningkatkan variasi produk. Dengan begitu,
semakin banyak barang yang bisa dibuat dari
sampah plastik,’’kata perempuan 41 tahun itu.
Mengisi Waktu Luang
Berkreasi dengan sampah, menurut mereka,
tidaklah mudah. Bahan yang berbeda dengan
bahan pada umumnya, terkadang membuat proses pengerjaan membutuhkan waktu tertentu.
’’Bahan dari plastik itu cenderung licin. Jadi,
membutuhkan kesabaran dan ketelitian,’’kata
Siti Imronah.
Perempuan yang kerap disapa Im itu
mengatakan, kesulitan yang ada adalah tantangan yang membuatnya makin bersemangat.
Bayangan hasil jadi yang apik selalu menepis
putus asa ibu dua putra itu.
’’Saya selalu penasaran ketika melihat hasil
jadi yang ditunjukkan teman kepada saya. Jika
mereka bisa, mengapa saya tidak,’’ungkap
perempuan yang sehari-hari sibuk sebagai penjahit itu.
Tidak hanya uang, Im mendapatkan hal lain
dalam komunitas ini. Bersama para ibu lainnya,
ia selalu mendapat ide, motivasi, dan teman
berbagi cerita. Hal itulah yang membuat perajin
tas dari sampah ini menjalani rutinitas dengan
bahagia.
Im sebenarnya juga ingin menularkan semangat yang sama kepada orang lain. Namun,
diakuinya, berkreasi dengan bahan yang unik itu
belum tentu menarik banyak peminat. ’’Saya siap
mengajari siapa saja yang ingin belajar. Sambil
menggunting plastik sampah, silakan melihat
proses dari awal sampai jadi,’’tuturnya.
Hal yang sama juga dilakukan Naryati. Ibu
rumah tangga yang awalnya ogah bergabung itu,
kini semakin antusias membuat anyaman dari
bungkus minuman. ’’Sambil mengisi waktu
luang, saya belajar menganyam dan membuat
aneka tas, dompet, dan lainnya. Saya semakin
bersemangat setelah tahu bahwa sampah-sampah ini bisa menghasilkan uang,’’kata perempuan ramah itu.
Karena itu, reaksi yang berbeda kini
dirasakannya. ’’Dulu melihat tumpukan sampah
rasanya biasa saja, tapi sekarang kalau melihat
sampah, ingin mengambil dan saya jadikan
bahan untuk membuat sesuatu,’’ungkapnya.
Naryati dan para perempuan yang kian akrab
dengan sampah ini optimistis, usahanya akan
terus berkembang. Itu karena mereka yakin
upaya mengelola sampah selalu berdampak baik
bagi masyarakat. Selain itu, tren industri yang
menghargai lingkungan, semakin lama akan
semakin naik.
Masih dengan semangat menyelamatkan
lingkungan, para perempuan ini berharap usahanya akan menular ke masyarakat yang lebih
luas lagi. Dengan begitu, lingkungan rumah tangga akan bebas dari masalah sampah yang kumuh.
(37)
an.
Karena itu, kegiatan mengolah sampah menjadi aneka barang-barang bernilai jual, menjadi
kegiatan menyenangkan. Bukan mengejar keuntungan sebesar-besarnya, namun mengelola
sampah lebih bertujuan untuk mengajak masyarakat untuk berdamai dengan sampah.
’’Usaha kerajinan ini kami jalankan karena
dua hal, yaitu baik bagi lingkungan dan modal
nol rupiah,’’kata perempuan yang mengoordinatori ’’Koelon Kalie Production’’dan Bank
Sampah Resik Becik itu.
Sejak memulai sekitar dua setengah tahun
lalu, usaha para perempuan ini bukannya tanpa
tantangan. Ada banyak pekerjaan rumah yang
harus mereka lakukan, salah satunya mengubah
SM/Ike Purwaningsih
Menabung Sampah Anorganik
ebelum proses berkreasi, perajin harus
mempunyai persediaan sampah plastik yang cukup. Dari bank sampah
’’Resik Becik’’, para perempuan ini
tidak harus bersusah payah mengumpulkan
dari rumah ke rumah.
Tidak hanya memudahkan para ibu
yang akan membuat kerajinan, bank sampah ’’Resik Becik’’ juga mengajarkan
masyarakat cara menabung sampah.
Pada awal pembentukan bank sampah
oleh masyarakat Kelurahan Krobokan masih
terasa asing. Namun, sang pendiri, Ika Yudha
Kurniasari tak pantang menyerah mengajak
warga untuk menabung sampahnya ke ’’Resik
Becik’’.
Sampah yang bisa ditabung untuk sementara adalah sampah anorganik. Saat menabung pun
sampah itu digolongkan menjadi tiga.
’’Ada sampah campur, sampah yang sudah dipilah-
S
SM/Ike Purwaningsih
Jeli Membedakan Jersey
emam piala dunia tak
hanya dirasakan para
pria yang gandrung
terhadap sepak bola.
Para wanita juga tak
ketinggalan ikut memeriahkan.
Salah satunya dengan mengoleksi
jersey dari negara atau klub sepak
bola yang diidolakan.
Tentu saja mengoleksi baju
kebesaran dari klub sepak bola,
bukan lagi dominasi kaum pria.
Para wanita juga bisa menunjukkan
apresiasinya terhadap olahraga ini,
dengan memadupadankan jersey
dengan busana atau aksesori tertentu, sehingga terlihat modis.
Dan, sebagai fans sejati, tentu
Anda harus membeli jersey yang
100% asli. Bukan KW Hong Kong,
Grade Ori, atau KW-KW lainnya.
Masalahnya, kalau bukan
ahlinya, membedakan antara jersey original dengan yang KW
sangat sulit, karena jersey replika
memiliki kemiripan yang benarbenar menyerupai yang asli. Jika
D
Anda tak ingin tertipu ketika membeli jersey, maka sebaiknya
mengikuti langkah-langkah
berikut.
Pertama, ajak teman pria yang
memang kolektor jersey dan bisa
membedakan mana jersey yang
asli dan yang palsu. Perbedaan tak
hanya pada bahan atau logo sponsor di dada, tapi juga detail-detail
kecil, seperti bordiran logo merek,
tag harga, logo barcode, washing
tag, hingga kode ukuran. Untuk hal
semacam ini, insting pria lebih jeli
daripada wanita.
Jika dengan terpaksa Anda
harus membeli sendiri (tanpa
didampingi teman yang ahli),
pastikan sudah memahami betul
berbedaan antara yang asli dan
KW. Anda bisa mempelajari terlebih
dahulu dari teman, dengan melihat
sendiri jersey yang original dan
yang palsu. Dengan begitu, Anda
bisa lebih yakin ketika akan membeli.
Kedua, ada banyak sekali pilihan toko yang menyediakan jersey
original, termasuk yang online.
Namun, meskipun beberapa toko
tersebut mengklaim hanya menjual
produk original, Anda tetap harus
lebih cermat, apakah toko itu bisa
dipercaya.
Selain membeli di outlet resmi
(misalnya pada outlet Adidas atau
Nike), pastikan toko yang akan
Anda kunjungi memang hanya
menjual barang berkualitas dan
original. Lagi-lagi tanyakan kepada teman Anda yang kolektor.
Minta rekomendasi dari mereka.
Anda juga bisa berinvestasi
dengan mengoleksi jersey. Jika tertarik untuk memulainya, Anda
harus punya budget khusus untuk
membeli jersey yang langka, lawas
(misalnya jersey tim Inggris tahun
1980-an), atau collectible item milik
pemain sepak bola legendaris.
Jangan kaget jika Anda bisa menemukan sebuah jersey yang harganya lebih mahal daripada kelly
bag branded Anda.
Terakhir, jika Anda berniat untuk
terus menambah koleksi jersey dan
berniat menjadikan bisnis/investasi,
sebaiknya memahami perawatannya.
Karena, jersey dengan kualitas
yang menurun, seperti warna
yang memudar, tentu nilainya
akan turun. Namun, jika jersey
milik Anda masih terawat bagus
dan suatu saat pamornya naik,
Anda bisa menjualnya dengan
harga sangat tinggi. (Irma M
Manggia-37)
Jika segala
sesuatu
sempurna,
Anda tidak
akan pernah
belajar dan
tidak akan
pernah
tumbuh
Beyonce
pilah, dan sampah plastik kemasan. Sampah-sampah itu
dihargai bergantung dari jenisnya, mulai dari Rp 300 hingga
Rp 1.700 per kilogram,’’ kata Sri Hartati, yang bertugas
mencatat pembukuan bank sampah.
Sejauh ini ’’Resik Becik’’ telah merangkul 395 nasabah.
Jumlah ini sebagian besar adalah nasabah dari masyarakat
Kelurahan Krobokan dan sebagian lainnya adalah nasabah
dari berbagai daerah, bahkan luar kota.
Dulu masyarakat belum cukup tahu cara memilah
sampah. Lama-kelamaan sampah yang disetor sudah
terbagi sesuai golongannya. ’’Ada yang menabung dalam
bentuk lembaran-lembaran plastik yang sudah bersih dan
rapi. Hal itu tentu saja memudahkan tugas kami,’’ ujar
Hartati.
Sampah yang terkumpul setelah itu dibersihkan dari
kotoran yang menempel. Kemasan yang masih rapi
ataupun sudah sedikit rusak akan dibedakan. Plastik-plastik itu lalu disimpan dalam kotak dan siap untuk digunakan
sebagai bahan berkreasi atau dijual kepada mereka yang
membutuhkan.
Sebagai penggagas bank sampah di Kelurahan
Krobokan, Ika Yudha Kurniasari bersyukur, karena partisipasi dan kesadaran masyarakat sudah mulai meningkat.
Baginya, sehari ada satu orang yang menabung sudah
membuatnya bersyukur.
’’Setiap hari ada yang menabung dan setiap bulan
selalu ada peningkatan nasabah baru adalah hal yang
membuat saya senang. Saya ingin semua warga Kelurahan
Krobokan menjadi nasabah bank sampah,’’ harap peraih
juara I Lomba Kreativitas Pengolahan Limbah Menjadi
Suvenir itu. Bank sampah ’’Resik Becik’’ yang kini berkembang baik adalah bukti masyarakat dapat hidup berdamai
dengan sampah.
Dalam menabung sampah, mereka tak lagi
memikirkan akan memperoleh berapa rupiah dari hasil
tabungan sampahnya, tapi mereka berpikir tentang penyelamatan lingkungan sekitar. Ya, menabung sampah adalah
menabung untuk masa depan ramah lingkungan. (37)
Siti Khatijah
MINGGU, 8 JUNI 2014
Ulet dan
Berpikir Positif
Oleh Miftahun Nikmah
Delapan tahun meniti karier
sebagai marketing di PT Rahayu
Perdana Trans Semarang,
Eropeana Puspitasari SPsi
membuktikan dedikasinya hingga
kemudian dilantik menjadi
kepala cabang di kantor tersebut.
saya rasa target akan mudah dilampaui,’’lanjut perempuan berjilbab itu.
Kunci Sukses
Tak dimungkiri, Anna merasa puas dan bangga,
kerja kerasnya beroleh hasil apresiasi oleh direksi.
Namun, semua tidak ia peroleh dengan mudah. Anna
punya tiga kunci sukses, yaitu ulet, pantang menyerah,
dan berpikir positif.
’’Perusahaan forwarding di Semarang berjumlah
ratusan. Tak sedikit yang buka tutup. Dua belas
tahun saya berkiprah di bisnis ini, kunci
agar bisa bertahan adalah kualitas
pelayanan nomor satu,’’katanya.
Ya, perusahaan tempat dia
berkarier merupakan perusahaan jasa pengurusan eksporimpor reefer container
berpendingin. Ia khusus
melayani produk yang dibawa dengan kontainer
berpendingin, seperti buah,
sayuran, ikan, dan lain-lain.
Menurut Anna, di Jawa
Tengah tak banyak perusahaan
yang menyediakan material tersebut, karena laut di Jawa Tengah
termasuk perairan laut dangkal
yang tak banyak mengandung ikan
untuk ekspor.
’’Jumlah customer yang terdiferensiasi tersebut membuat kami harus utamakan kualitas
pelayanan, agar customer setia pada kami.
Apalagi, produk yang kami ekspor nilai
value-nya tinggi,’’sambung dia.
Bagaimana tidak? Material yang diek-
P
erempuan cantik yang biasa dipanggil
Anna itu kini menjabat sebagai kepala
cabang PT Rahayu Perdana Trans
Semarang, perusahaan forwarding ekspor
impor khusus reefer container berpendingin. Ia menjejakkan kiprah di dunia forwarding sejak 2002.
’’Selepas lulus kuliah, saya
diterima di perusahaan ini sebagai marketing. Padahal, ijazah
saya sarjana Psikologi, nggak
nyambung sebenarnya, tapi
saya gigih ingin mencoba
menaklukkan ranah ini,’’
kisah perempuan berusia
35 tahun tersebut.
Ketika itu Anna
awam terhadap bidang
pekerjaannya. Alih-alih
menyerah, ibu dua putra ini
tertantang ingin sukses di
bidang forwarding.
Ia belajar secara autodidak, rajin
membaca buku, dan belajar dari rekan
sejawat di perusahaan. Waktu membuktikan,
Anna terus berkembang, hingga pada tahun kedelapan
ia bekerja, direksi mengangkatnya menjadi kepala
cabang.
’’Posisi marketing sering dianggap momok, karena
berkaitan erat dengan target. Jika pola pikir target
diubah, menjadi pola pikir ulet dan pantang menyerah,
spor menggunakan jasa perusahaan Anna
membutuhkan pengaturan temperatur yang
khsusus. Kesalahan suhu dapat memengaruhi
kualitas produk. Karena itu, Anna beserta tim
menjamin 24 jam pengawasan temperatur dalam
reefer container berpendingin hingga sampai di
tempat tujuan.
Meski sudah menduduki jabatan di
perusahaan, Anna tak lantas
ongkang-ongkang kaki.
Penyuka warna ungu ini
mengatakan, hingga kini
dirinya masih memonitor langsung semua
pelayanan, dan juga
membantu tugas
marketing.
Ia juga terus
memikirkan strategi bisnis, agar bisa
memajukan perusahaan menjadi lebih besar
lagi. (37)
Target Umrah Setahun Sekali
esibukan menjadi kepala cabang PT
Rahayu Perdana Trans Semarang
membuat waktu Eropeana Puspitasari
SPsi lebih banyak ia habiskan di kantor.
Konsekuensinya, waktu bersama dua buah hati
terbatas.
Namun, dengan keterbatasan waktu itu, ia
mencurahkan kasih sayang lewat pemberian
yang terbaik untuk dua putranya.
’’Khususnya untuk pendidikan mereka, saya
upayakan memberi yang terbaik. Baik ilmu
umum dan ilmu agama, dua-duanya diusahakan seimbang,’’ ungkapnya sembari tersenyum.
Bagi Anna, dua buah hatinya yang selalu
membuat dia kuat mengarungi bahtera
kehidupan. Ia single parent, praktis tanggung
jawab yang diemban lebih berat, menjadi ibu
sekaligus ayah bagi dua pelita hatinya.
’’Ini memang garis takdir yang harus saya
lalui. Saya ikhlas dan pasrah kepada Tuhan.
Bersyukur, Tuhan sangat baik pada saya.
Karena itu, saya ingin menjadi lebih baik lagi,
untuk
Tuhan,
K
dan untuk mereka yang menyayangi saya, terlebih untuk dua anak saya,’’ tuturnya.
Melihat senyum ceria buah hatinya, segala
penat dan lara di hati terobati. Ia seketika kuat dan
makin optimistis bisa meraih sukses demi membahagiakan anak-anaknya. Dari pagi hingga
malam ia bekerja untuk meraih kesuksesan.
Demi lebih mendekatkan diri kepada Tuhan,
perempuan yang hobi travelling itu menargetkan
umrah setahun sekali. Beberapa tahun ini target
itu tercapai, dan ia berupaya agar target itu selalu ia tepati setiap tahun.
’’Travelling paling nikmat memang ke rumah
Allah di Mekkah. Semoga saya bisa istiqomah
dengan target tersebut,’’ harapnya.
Selain Mekkah, Anna juga suka jalan-jalan
ke Hong Kong, Turki, dan Singapura. Tiap enam
bulan sekali ia mengajak dua putranya berlibur
ke luar negeri.
’’Karena saya jarang ada waktu buat
anak-anak, jadi tiap ada waktu, saya ingin
quality time bertiga. Budget untuk itu selalu
saya sisihkan tiap bulan,’’ tandasnya. (37)
Miftahun Nikmah
SM/Miftahun Nikmah
SM/Miftahun Nikmah
Mari Lebih Optimistis
Oleh Nawa Sri
pakah Anda siap menghadapi perubahan
dalam hidup? Disadari atau tidak, perubahan
selalu terjadi di dalam hidup kita. Entah itu
suatu perubahan yang drastis maupun perubahan-perubahan kecil yang mungkin saja
tidak kita sadari.
Tanpa terasa waktu terus berlalu, hari cepat
berganti dan usia kian bertambah. Begitu kita sadari,
kebanyakan dari kita ternyata sudah terlalu larut
dalam kesibukan yang kian padat dan tekanan hidup
yang kian meningkat.
A
Sering kita jumpai, banyak orang yang merasa ‘’galau’’
akan kehidupannya dan tak tahu ke mana arah hidupnya.
Namun tak jarang pula kita jumpai orang-orang yang selalu optimistis dalam menghadapi segala macam kemungkinan yang terjadi dalam hidup mereka.
Orang-orang seperti inilah yang selalu memandang
positif segala hal yang terjadi, termasuk mengambil
hikmah dari suatu musibah.
Banyak keuntungan bagi kita bila menjadi orang yang
selalu optimistis di segala suasana. Orang optimis terbukti
lebih panjang umur, lebih rendah tingkat stresnya dan
lebih sukses.
Kita tentu saja bisa melihat begitu banyak contoh
orang-orang yang sukses dengan optimisme yang mereka
miliki. Dan saya, selalu ingin belajar untuk menjadi orang
yang lebih optimis dan sukses seperti mereka. Nah, seperti
halnya saya, Anda tentu ingin menjadi orang yang lebih
optimis bukan? Apa langkah-langkah sederhana yang bisa
mulai kita lakukan?
Yang pertama, melakukan persiapan. Kita akan merasa
lebih optimistis jika kita selalu mempersiapkan segala
sesuatu dengan sebaik mungkin sehingga bisa
meminimalisasi kegagalan.
Apapun yang akan kita lakukan, entah itu dalam hal
studi, pekerjaan maupun kehidupan sehari-hari, ada
baiknya kita melakukan persiapan agar kita merasa lebih
yakin dalam menjalaninya. Membuat persiapan juga
membuat kita menjadi lebih percaya diri menghadapi
apapun kemungkinan yang terjadi.
Kedua, menegaskan sukses. Jika terjadi sesuatu yang
menyenangkan atau baik pada diri kita, jangan selalu
berpikir bahwa itu semua hanya kebetulan saja atau hanya
sedang beruntung saja. Tegaskan pada diri kita bahwa kita
memang berhak untuk sukses serta ucapkan selamat dan
terima kasih pada diri kita atas segala usaha dan pencapaian yang telah kita lakukan.
Ketiga, fokus pada masa depan yang cerah. Apapun
yang terjadi pada diri kita saat ini, tetaplah yakin dan selalu
fokus bahwa masa depan kita akan selalu cerah. Hal ini
akan membuat perasaan kita menjadi lebih baik dan pikiran kita lebih positif sehingga kita akan selalu berusaha
dengan lebih baik lagi.
Ada ungkapan, ‘’Never stop believe in hope, because
miracle happens everyday’’(Jangan pernah berhenti berharap karena keajaiban selalu terjadi setiap harinya).
Apapun yang terjadi baik kini maupun nanti, kita harus
tetap berusaha untuk lebih optimistis, terus berusaha yang
terbaik, selalu berharap dan percaya bahwa keajaiban akan
selalu terjadi pada hidup kita. (62)
— Nawa Sri, pebisnis, alumnus YPI Trainning Centre,
sekretaris BSpeak.inc Community
MINGGU, 8 JUNI 2014
Jakarta Fashion and Food Festival 2014
Desainer APPMI
Unjuk Gigi
S
Sofie
alah satu sesi Jakarta Fashion
and Food Festival (JF3) di
Sentra Kelapa Gading Jakarta
diisi dengan unjuk karya para
desainer yang tergabung
dalam APPMI (Asosiasi Perancang dan
Pengusaha Mode Indonesia). Lebih dari
20 desainer memamerkan karya mereka
dalam parade show, mini show maupun
show tunggal. Karya-karya mereka
mendapat aplaus luar biasa dari para
fashionista yang memenuhi kursi di
Ballroom Hotel Harris Kelapa Gading
sepanjang siang hingga malam hari.
Diawali dengan parade show pada
Senin (19/5) sebanyak 12 desainer yang
kebanyakan baru bergabung dengan
APPMI memamerkan karya mereka
dalam balutan tema ”Harmonious”.
Sebagian besar desainer masih mengangkat kain berbasis budaya yang diolah menjadi busana modern. Seperti
Bintang Mira yang memilih kain ikat
Bali untuk bahan utama koleksi bertema
”Ikat for the World” kali ini.
Tenun Sulatera Barat yang unik dan
indah dipilih Berry Mirsha dalam koleksi bertajuk ”Si Kumbang Jati”. Busanabusana bergaya feminin-maskulin dihiasi keindahan batu akik Si Kumbang Jati
yang identik dengan warna-warna kehijauan.
Mahdalia memilih baju adat
Mandar, Sulawesi Barat. Dengan sentuhan aksen lace dan detail mote pada
setiap karya, Mahdalia menggunakan
sutera tenun bermotif elegan dan unik
menambah keindahan baju pokko tersebut. Poppy Dharsono yang setia dengan
batik, kali ini memilih batik Brebes
dalam busana koleksinya. Salah satu
yang menarik adalah busana rancangan
Reala Tulisia, yang bertema ”Minang
Embroiderry”. Reala menerapkan sulam
benang emas dan sulam suji cair atau
suji koto gadang dalam busana-busana
yang menggunakan bahan sifon. Kesan
modern dari cutting menjadi semakin
indah dan anggun dengan hiasan sulam
di sana-sini.
Masih ada karya Jinny Fei Fei,
Elok Re Napio, Jazz Pasay, Riani,
Verena Mia, Veronika Vidyanita dan
Yurita Puji dalam parade show kali itu.
Folkulture
Dalam sesi berikutnya, 4 desainer
APPMI yakni Khanaan Shamlan,
Sugeng Waskito, Phillip Iswandono dan
Yogiswari Prjanti tampil dalam mini
show berbalut tema ”Folkulture”.
Sugeng dan Phillip memilih batik dalam
sajin mereka kali ini, dengan kekhasan
masing-masing. Sementara Khanaan
yang menyebut busananya hijab
friendly menyuguhkan busana
bergaya retro yang saat ini tengah
populer.
Sementara itu dalam show
tunggalnya, Ali Charisma
memilih tema ”The Butterfly
and Crow” yang menggali
lebih dalam dua sisi
perempuan seperti yin dan yang.
Menggabungkan dua bahan yang bertolak belakang, seperti kulit yang dikombinasikan dengan lace sebagai gaun.
Siluet secara keselurhan menggambarkan wanita dengan karakter yang
kuat, warna cerah, maupun gelap
dengan bahan yang berat. Dipadukan
dengan kepangan modern dan poni sisi,
serta natural make-up dengan smokey
eyes, membuat koleksi ini secara keseluruhan maskulin, namun feminin secara
bersamaan.
Ali Charisma
sendiri sudah
mengeksporasi
kolesinya sejak
tahun 2005 ke
Amerika, Italia,
Spanyol, Jerman,
Lebanon, Yunani,
Singapura,
Korea,
Rafi
Defrico
Hongkong, Australia, Rusia serta beberapa Negara di Timur Tengah. Lain lagi
dengan Lenny Agustin, yang senantiasa
menampilkan koleksi bergaya centil dan
masa kini. Menggunakan bahan batik
Madura karya seniman Medzi Djaka,
Lenny memadukannya dengan bahan
denim, tenun sarung Kalimantan, lurik
dan katun. Berbagai pilihan dres longgar
atau fitted, adimetri, mini sampai maksi
dres. Atasan berupa blus dipadu celana
panjang longgar bervolume,
celana superpendek
maupun rok span dan
rok serut.
Sementara Sofie
mengusung eksistensi kaum urban dalam
show bertajuk
”Urban
Morphology”. Sofie
dengan cerdas menggabung berbagai
motif dalam warna
hitam putih sehingga
menjadi busana yang
begitu dinamis. Motifmotif geometris, garis
lurus, lengukung sudut,
lingkaran diwujudkan
dalam potongan kain yang
digabung menjadi satu
dalam lembaran kain, tekstur membentuk seni patchwork yang muncul di
bagian tertentu dalam tiap
rangkaian koleksi.
Detail asimetris, tabrak
motif, paduan tekstur, bahan
pecah pola yang tak biasa
dalam palet warna dominan
hitam putih dengan aksen
warna merah dan kuning.
Mewujud dalam bentuk
busana dress bersilut linggar midi dan mini, body
fitted long dress, jaket,
bolero, fancy skirt, pencil
pants, dan short pants. (11)
Era Soekamto
Lenny Agustin
Musa
● Teks: Tresnawati
Foto: Sumardi
Ali Charisma
Poppy Dharsono
Oleh DNS Wibawa
Grilled Prawn with Thai Dressing
Bahan dressing:
- salad oil
- fish sauce
- madu
- lime juice
- cabe merah
Bahan:
- Prawn @ 20 gr 2 pcs
- Kentang
- Mentimun
- Tomat
- Daun ketumbar
Cara membuat:
Belah punggung udang setengah bagian jangan sampai putus. Buang kulit dan kepalanya dengan menyisakan ekornya. Kupas kentang dan iris dengan menggunakan mandolin, buat tiga lembar, lalu dibumbu
dengan garam dan merica kemudian digoreng.
Cara membuat Thai Dressing:
Campur salad oil, lime juice, madu dan fish sauce.
Aduk terus campur dengan chopped daun ketumbar
dan chopped cabe merah besar yang sudah dibuang
bijinya.
Tenderloin Rossini
Bahan:
- Daging Tenderloin 180200gr
- Foie Grass (Hati angsa)3040gr
- Mesculun salad(campuran
daun selada)
- Kentang rebus 1pcs
- Balsamic vinegar
Cara Membuat:
Grill daging Tenderloin sesuai
selera, panseared foie grass
dengan menggunakan sedikit
minyak.sampai matang.
Balsamic vinegar direduce hingga menjadi 1/2-nya. Sertakan
mesculun salad sebagai pendampingnya.
Baked Mushroom Gratin Salad
with Balsamic Reduction
Bahan:
- Mushroom Champignon
10 gr
- Mesclun salad (Campuran
daun selada)
- Balsamic vinegar
- Tomato cherry
- Cheese Mozarela
- Toast Bread
- Parsley
Cara Membuat:
Cuci mushroom kemudian
taburkan mozarella cheese di
atasnya kemudian baked di dalam
oven sampai matang, reduced
balsamic vinegar menjadi 1/2.
Sajikan dengan mesclun salad.
– DNS Wibawa, Executive Sous
Chef Hotel Novotel
MINGGU, 8 JUNI 2014
Pontcysyllte Aqueduct, Jembatan Air di Wales
JEMBATAN berfungsi sebagai jalan penghubung dari satu tempat
ke tempat lainnya karena harus menyebrang sungai/laut atau jurang
yang menghadang. Biasanya, jembatan dilalui pejalan kaki ataupun
kendaraan darat. Tapi di Wales, Negara Bagian Inggris, ada jembatan,
sama sebagai jalan penguhubung, namun berbentuk seperti
parit/kanal (sungai kecil) dan yang menyeberang khusus perahu
atau orang yang mau berenang. Jembatan tersebut dinamai
Pontcysyllte Aquaduct.
Oleh Rosi Meilani
P
anjang 307 meter,
menghubungkan dua desa,
Froncysyllte dan Desa Trevor,
yang terpisah karena lembah dan
sungai. Jembatan air dibangun dengan ketinggian 38 meter, ditopang 19 pilar kokoh
terbuat dari besi cor. Antara satu pilar ke
yang lain, berbentuk melengkung berjarak
16 meter.
Pontcysyllte Aquaduct menurut catatan,
dibangun selama 10 tahun (1795-1805)
rancangan seorang insinyur berdarah
Scotlandia bernama Thomas Telford.
Meski umurnya lebih dari dua abad namun
sampai saat ini masih berdiri kokoh dan
masih beroperasi serta dijadikan objek
wisata yang banyak dikunjungi.
Saat ini tercatat sebagai jembatan air terpanjang dan tertinggi di Inggris. Tak heran
jembatan yang terletak di Timur Laut
Wales ini masuk dalam daftar Situs
Warisan Dunia serta menduduki Grade I
Listed Building.
Jarak tempuh dari tempat tinggal saya di
Worcester, selama dua jam ke arah utara.
Sebelum tiba di lokasi, saya sedikit
bingung, karena GPS menuntun ke jalan
pedesaan yang sepi. Setelah melewati
jalanan sempit dan melewati rumah-rumah
tua namun terawat baik, kami bertemu
para pejalan kaki yang hendak menuju
tempat sama. Mobil terus melaju di keting-
gian. Akhirnya, terlihatlah jembatan besi
nan kokoh dari kejauhan. Di sana telah
banyak mobil terparkir. Maklumlah kala
itu cuaca sedang bersahabat, hangat. Dari
tempat parkir saya menyeberang menuju
kanal Llangollen yang ramai dikunjungi
wisatawan, baik lokal maupun manca
negara. Seperti objek wisata lain, cafe, bar,
toko suvenir, tourist information centre,
dan fasilitas umum lainnya didirikan sebagai pelengkap.
Banyak wisatawan yang duduk-duduk
menikmati matahari di bangku taman dan
cafe. Ada pula yang duduk di tepian kanal
sambil menikmati pemandangan alam
yang sangat menawan.
Di Kanal banyak boat berlabuh menunggu penumpang. Kebanyakan sudah berusia
tua, namun masih terawat dengan baik.
Beberapa melintas pelan di hadapan saya.
Salah satunya adalah perahu yang
ditumpangi sekitar 30 wisatawan. Itu terlihat dari kacanya yang berukuran lebar.
Nampak didalamnya seorang pemandu
wisata tengah menjelaskan ke penumpang.
Seru
Tentunya tidak akan bisa bercerita kalau
kami tidak mencoba naik perahu melawati
jembatan setinggi 38 meter tersebut.
Namun kali ini kami sengaja berjalan kaki
di pinggir jembatan, ada perasaan ngeringeri nyilu saat melihat ke arah samping,
Pilar-pilar jembatan yang terbuat dari besi cor.
Menggunakan kayak di jalur boat yang
berdinding pembatas sangat rendah,
menyeramkan.
namun naik perahu dan berjalan di pinggir
kanal menjadi pengalaman yang seru.
Apalagi waktu itu angin bertiup sangat
kencang, seakan-akan menerbangkan
kami. Sedangkan satu sisi jembatannya
(khusus pejalan kaki) hanya dibatasi pagar
jeruji besi setinggi dada orang bule. Tak
pelak pagar jeruji besi tersebut penjadi
pegangan para wisatawan yang melintas di
atas jembatan tersebut.
Ternyata, tidak hanya saya yang merasakan ketakutan, lemas, lutut begetar, sedikit pusing dan mual, hingga harus berjalan
amat pelan, tapi seorang biker moge pun
merasakan hal yang sama. Kami berjalan
kaki diantara air dan jurang/ lembah yang
dalam.
Kami tersenyum saat berpapasan di
tengah jembatan sambil berebut pegangan
pagar jeruji besi. Ah, rasanya ingin segera
sampai di ujung jembatan.
Lebar jembatan air 3 meter, dibagi
dalam 2 badan jalan. Satu untuk pejalan
kaki, satunya lagi untuk jalan perahu. Ada
dua jalur pejalan kaki, pulang dan pergi.
Sedangkan jalan perahu hanya memuat
satu boat. Benar-benar pas untuk satu perahu dengan ukuran stadar.
Jalur air ini tidak hanya dilewati boat,
tapi juga dilalui oleh mereka yang naik
perahu kayak. Hanya orang yang memiliki
nyali besarlah yang berani menggunakan
perahu kayak di ketinggian jembatan
seperti ini. Seperti yang saya lihat pada
waktu itu. Karena angin bertiup kencang
dan airnya tidak seperti aliran sungai maka
mereka kepayahan mengayuh kayak yang
terus mendorong ke satu sisi. Saya dan
wisatawan lainnya melihatnya ngeri.
Apalagi dibelakangnya mengantri boat
yang terpaksa harus sabar menanti hingga
kayak melaju bagaikan siput.
Tiba di ujung jembatan, saya bernapas
lega. Hal ini dirasakan pula oleh beberapa
Boat tengah melintas.
wisatawan lainnya yang cekikikan karena
terlepas dari rasa lemas, mual dan lutut
bergetar. Tak lupa, wisatawan mengambil
banyak foto di ketinggian jembatan
dengan pemandangan alam yang memesona, menakjubkan, tiada batas.
Lepas di ujung jembatan, seterusnya
saya dan wisatawan lainnya menyusuri
kanal Trevor, sebuah kanal yang berseberangan dengan kanal Llangollen tadi.
Jadi, Pontcysyllte Aquaduct ini tidak
hanya menghubungkan dua desa, tapi juga
dua kanal.
Banyak boat bersandar di kanal ini.
Beberapa wisatawan duduk di tepian kanal
sambil makan siang. Ada pula yang berjalan kaki menikmati suasananya, beberapa diantaranya mancing ikan.
Saat melewati boat-boat persewaan, tercium aroma masakan yang mengugah selera. Ehm, wangi sekali, membuat perut
jadi keroncongan, karena saat itu
bertepatan dengan jadwal makan siang.
Ada pula boat yang tengah bersandar,
dimana penumpangnya tengah bercengkerama, berjemur dan berbincang santai.
Karena harus menuju destinasi lainnya
di hari yang sama, saya memutuskan untuk
kembali. Tentunya harus melewati jembat-
an tadi dan bersiap menyiapkan nyali kembali. Tapi kali ini tidak terlalu ngeri.
Karena sudah bisa membaca medan. (11)
TIPS
- JIKA ingin merasakan bagaimana asyiknya menginap dan
beraktivitas di dalam boat, Anda
bisa menyewa dam merogoh
kocek sekitar £90 untuk satu hari.
Harga tersebut bisa lebih mahal,
tergantung dari ukuran dan fasilitas yang ada. Harga £90 boat
memiliki fasilitas 3 kamar, 1 doble
bed, 2 single bed, dapur, kamar
mandi, ruang makan, TV, kulkas
dsb.
- Manfaatkan semaksimal mungkin boat sewaan tersebut dengan
menyusuri kanal-kanal di Wales
dan sekitarnya. Jika Anda berminat menyewa dalam satu minggu,
anda bisa sepuas hati menyusuri
kanal-kanal dari Wales hingga
London. Tentu saja anda harus
merogoh kocek lebih dalam lagi.
(11)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Serius
tapi Santai
28
Sepak Bola dalam
Bus Ekonomi
S MILOKUI
angkringanfilm.blogspot.com
FILM CERITA
Tendangan dari Langit
Oleh Ike Purwaningsih
Perhelatan Piala Dunia seakan menjadi
umpan menggiurkan bagi para sineas
dunia termasuk para awak industri
perfilman untuk mendapat ikan besar.
Tahun ini, dua film bertemakan sepak bola
dan punya kaitan erat dengan Brasil siap rilis.
Goal! The
Dream Begins
fanpix.net
M
emang masih
belum bisa
dipastikan
akan rilis
kapan, tapi
yang pasti dua film tersebut
segera dirilis untuk menyemarakkan Piala Dunia 2014
yang akan mulai digelar pada
12 Juni mendatang.
Film pertama berjudul Pele,
yang tak lain adalah film
biografi pemain legendaris
Brasil Edson Arantes do
Nascimento (Pele). Film yang
digarap oleh Jeff dan Michael
Zimbalist itu fokus menceritakan perjalanan karier seorang
pemuda di Brasil yang berhasil
membawa negaranya
merengkuh trofi Piala Dunia
pertama bagi Brasil di Swedia
pada 1958.
Adapun film kedua yang
bertajuk Shooting for Socrates
bakal mengisahkan perjalanan
bintang Brazil era 1980-an
Socrates di Piala Dunia
Bend It like
Beckham
Meksiko pada 1986. Film arahan James Erskine rencananya
dirilis di bioskop Inggris Raya
pada Juni tahun ini.
Lantaran waktu perilisannya yang pas dengan momentum Piala Dunia, kedua film itu
diprediksi akan meraup keuntungan besar dari pasar film
dunia. Sebelumnya, telah
banyak pula industri perfilman
yang memroduksi dan
mengeruk banyak kocek
dari film-film bertemakan
sepak bola.
Satu diantaranya yang
cukup mencuri perhatian
adalah Bend It Like
Beckham. Film bergenre
komedi ringan itu bercerita
tentang seorang perempuan
India yang gemar bermain bola
dan bercita-cita jadi pemain
sepak bola profesional. Sayang,
niat kuatnya itu dihalangi oleh
orang tuanya karena mereka
beranggapan kodrat perempuan
tidak untuk bermain sepak bola.
Film bertemakan sepak bola
lainnya berjudul Goal!. Film
tersebut merupakan film trilogi
yang mengisahkan perjalanan
seorang pemuda Meksiko bernama Santiago Munez (Kuno
Becker) dalam mengejar mimpi
menjadi bintang sepakbola profesional. Proses yang panjang
untuk menjadi bintang lapangan
hijau digambarkan secara apik
dan runtut dalam trilogi Goal.
Ketiga judul trilogi Goal
adalah The Dream Begins
(2005), Living the Dream (2207)
dan Taking on the World (2009).
Pada film trilogi tersebut, terutama pada film pertama dan kedua,
mata penonton yang kebanyakan
adalah para pecandu sepak bola
dimanjakan dengan hadirnya
sejumlah wajah kondang di jagad
sepak bola. Sebut saja
diantaranya Iker Casillas, David
Beckham, Raul Gonzalez,
Zinedine Zidane, Sergio Ramos,
Roberto Carlos, Ronaldo,
Robinho, Michael Owen,
Thierry Henry, Cesc Fabregas,
dan Fredrik Ljungberg.
Tak melulu disajikan dalam
kemasan yang serius, beberapa
sineas mencoba membuat film
bertema sepak bola dengan sentuhan berbeda. Seperti yang
dilakukan sutradara kondang
Stephen Chow dalam filmnya
Shaolin Soccer
rottentomatoes.com
bertajuk Shaolin Soccer. Film
Hongkong yang menggabungkan sepak bola dengan kungfu
shaolin dari Tiongkok itu dikemas dalam cerita komedi yang
segar sehingga mampu mengocok perut para penontonnya.
Dari Tanah Air
Sementara di Tanah Air,
meningkatnya antusias masyarakat untuk menyaksikan kiprah
tim sepak bola Merah Putih di
berbagai ajang belakangan ini tak
ayal menarik minat para pelaku
dunia perfilman Tanah Air untuk
membuat film bertema sepak
bola. Selain membidik keuntungan, tak sedikit sineas yang mengusung unsur idealisme di dalam
ceritanya.
Pesan moral yang terkandung dalam film bertema sepak
bola umumnya ditujukan untuk
membangkitkan gairah masyarakat Indonesia dalam memberi
dukungan penuh pada cabang
olahraga sepak bola dan lebih
terkhusus dukungan bagi
Timnas itu sendiri. Seperti film
yang digarap Hanung
Bramantyo, dengan judul
Tendangan Dari Langit.
Film yang diputar di
bioskop seluruh Indonesia pada
25 Agustus 2011 mengusung
semangat dan inspirasi positif
bagi anak muda Indonesia yang
memiliki bakat terpendam
sehingga dapat menunjukkan
kemampuan terbaiknya, terutama di bidang sepakbola.
Inspirasi dan semangat
positif yang sama juga coba
digambarkan melalui film
Garuda di Dadaku (2009) yang
terbilang sukses secara komersial. Kendati plot film berjalan
datar lantaran kurang didukung
konflik yang tajam, tapi secara
keseluruhan, film ini layak
untuk dikonsumsi, terutama
untuk anak-anak. Lewat film
besutan Ifa Isfansyah, anakanak dapat terinspirasi untuk
terus meraih cita-cita meski
banyak rintangan menghadang.
Sementara Andibachtiar
Yusuf melalui filmnya berjudul
Hari Ini Pasti Menang (2013)
berani mengungkap sisi lain
dunia sepak bola di Tanah Air.
Ya, sepak bola yang harusnya di
dalamnya menjunjung tinggi
nilai sportifitas, tapi ternyata
ketika sepak bola sudah menjadi sebuah industri, uang
memegang kendali sepenuhnya. Uang bisa membeli
sportivitas serta hasil akhir
sebuah pertandingan.
Dalam film fiksi berdurasi
122 menit itu, Andibachtiar
menyoroti masalah perjudian
skor sepakbola. Ia menggambarkan bagaimana seorang
pemain bisa dibeli untuk mencetak gol atau tidak, hanya
dengan uang. (62)
SARONI ASIKIN
epilude99.wordpress.com
@PengendaraAngin
epada Jon Lebay saya bilang ingin menulis tentang bus kelas
ekonomi. Pasalnya, tak terhitung jumlahnya saya naik bus
kelas tersebut. Saya suka memperhatikan cara berinteraksi
awak bus yang lazimnya terdiri atas sopir, kondektur, dan kernet terhadap para penumpang. Simpulan saya: betapa berkuasanya mereka atas penumpang yang dengan ”ikhlas” memasrahkan keselamatan perjalanan kepada mereka, tentu saja dengan membayar
ongkos perjalanan.
Awak bus kelas ekonomi itu memperlihatkan muka yang manis
ketika merayu calon penumpang untuk memilih bus mereka. Sekalisekali, berbohong sedikit pun dilakukan, tapi tetap dengan ekspresi
muka manis. ”Kosong, kosong!” teriak kondektur atau kernet. Ketika
seseorang naik, tak satu pun kursi yang tersisa dan dia harus berdiri
dengan menahan gerundel. Atau, ”Laste, laste, terakhir, terakhir!” ujar
mereka. Calon penumpang yang tak mau telantar percaya begitu
saja untuk naik betapapun ia lihat di dalam bus sudah berjubal-jubal
orang. Maklum, kata awak bus, itu bus terakhir di trayek tersebut.
Penumpang itu mungkin hanya mampu mengumpat dalam hati ketika busnya disalip bus setrayek yang sekilasan terlihat kosong.
Ketika bus sudah berjalan, penumpang benar-benar harus pasrah terhadap cara sopir menyetir. Ada sopir yang memacu bus kencang-kencang dan jantung penumpang juga ikut terpacu kencang.
Lebih-lebih bila mereka sedang ”balapan”. Maksudnya, bus harus
sampai di terminal terakhir pada jam tertentu sementara tenggat
waktu itu sudah mepet, atau bus harus berpacu dengan bus
setrayek, persis tengah balapan di lintasan balap yang sialnya itu
jalan raya umum.
Ada juga sopir yang begitu lamban mengemudikan kendaraannya, yang bahkan pengendara sepeda motor yang berjalan lambat
pun bisa menyalipnya. Penumpang yang sudah punya urusan pada
jam tertentu bisa-bisa mulai galau memikirkan kemungkinan terlambat. Tapi lagi-lagi, ia hanya bisa menggerundel. Kalau saya tukang
survei, mungkin saya akan menemukan angka bahwa delapan dari
10 sopir jika tidak supercepat ya superlamban.
Bagaimana bila ada penumpang yang hendak turun di tempat
tertentu? Awak bus meminta mereka bersigegas dan akan marahmarah bila yang mau turun itu lamban jalannya. Mereka lupa, atau
sengaja cuek, terhadap sikap manis mereka ketika merayu calon
penumpang naik.
***
BEBERAPA hari lalu saya berada di bus kelas ekonomi dengan
tujuan akhir Semarang. Seorang ibu-ibu naik bersama beberapa
penumpang lain. Barang-barang si ibu dalam dua tas plastik ditaruh
di bawah kursi saya. Dari aromanya yang aduhai, saya menerka
isinya ikan basah. Jujur saja, saya terganggu oleh aroma itu. Tapi
saya juga harus ikhlas sebab si ibu berhak membawa apa saja lantaran bus tak memberlakukan peraturan mengenai barang apa yang
boleh dibawa penumpang.
Ketika hendak turun, si kondektur mengomeli si ibu soal bau amis
menyengat dan dengan enteng meminta seorang pengamen yang
juga hendak turun untuk mengambilkan dua tas plastik itu. Bahkan, ia
meneriaki sopir untuk segera kembali memacu busnya ketika baru
satu kaki si ibu yang menjejak tanah. Syukurlah, si ibu hanya sedikit
limbung ketika kedua kakinya sudah memijak tanah.
Apa kira-kira yang ada dalam benak kondektur itu, wahai
Pembaca? Saat itu saya berpikir, memang tidak enak menjadi orang
yang tidak memiliki kekuasaan terhadap perjalanan bus seperti para
penumpang itu. Ia dirayu dan diharuskan membayar ongkos tertentu,
tetapi dibiarkan begitu saja mau beroleh kursi atau berdiri, dan ketika
awak bus sudah mencapai tujuannya berupa penumpang yang
membayar ongkos, mereka bisa cuek atau bahkan memperlakukan
si penumpang seenaknya.
Masih dalam perjalanan yang sama, beberapa saat kemudian,
sebuah kopor penumpang jatuh ke jalan akibat laju bus yang kencang pada suatu jalan berbelok di wilayah Demak. Kopor itu berada
di dekat pintu bagian belakang. Ketika si kondektur menyadari hal itu,
bus yang memang kencang lajunya sudah sekitar 200 meter dari
kopor terjatuh itu. Ia bertanya siapa pemilik kopor dan ketika si pemilik
yang gadis muda itu menjawab, sang kondektur bilang, ”Mbak turun
saja dan cari bus berikut,” ujarnya sembari memberikan uang. Saya
tak tahu jumlahnya, tapi saya perkirakan itu sejumlah ongkos dari
Demak ke Semarang. Gadis itu turun dengan muka kecut dan
mengatakan, ”Kok tidak bertanggung jawab....”
Saya lagi-lagi hanya mampu membatin, ”Memang tidak enak
menjadi orang yang bukan pemilik kekuasaan atas bus.”
Sampai di sini, Jon berkomentar, ”Apa sih yang hendak kamu
tulis? Ketika orang ramai membicarakan pilpres dan persaingan
panas dua kandidat, kenapa kamu kok menulis sesuatu yang basi,
yang dialami banyak orang dan sudah dianggap biasa?”
Saya berusaha tersenyum dan bilang kepadanya, ”Jon, apa
perlu kutegaskan bahwa kita para calon pemilih itu mirip calon
penumpang dan setelah memilih, kita bernasib serupa para
penumpang dalam ceritaku itu?”
”Kamu paranoid!”
”Jon, aku yakin, bila kau naik bus kelas ekonomi, kau tak ingin
dapat awak bus seperti yang kuceritakan itu. Dan aku belum
ngomong soal calo bus yang ternyata memiliki kekuasaan terhadap
awak bus. Kalau kuceritakan, kau bakal semakin menuduhku sebagai pengindap paranoia akut. Bagaimana bila ternyata ada orangorang yang semacam calo bus dalam perjalanan bus bernama pilpres ini?” (62)
K
moviedevil.com
Tidak untuk Industri
epak bola adalah kisah dramatis yang
menarik untuk dirunut menjadi satu
cerita utuh, baik di dalam maupun di
luar lapangan. Ada drama yang lebih dari
sekadar permainan sebelas orang melawan
sebelas orang.
Douglas Gordon, satu di antara banyak
orang yang mampu melihat drama tersebut
kemudian menjadikannya karya. Bersama
Philippe Parreno, mereka membuat film
dokumenter Zidane, A 21st Century Portrait.
Mereka menempatkan Zinedine Zidane
sebagai aktor utama dalam pertandingan
Liga Spanyol antara Real Madrid kontra
Villarreal CF di Stadion Santiago Bernabeu.
Sebanyak 17 lensa kamera khusus ditujukan
untuk membidik Zidane pada pertandingan
yang dihelat pada 23 April 2005 tersebut.
S
Gerakan kaki Sang Legenda Perancis
saat berlari, merebut bola, menggiring si kulit
bundar, terjungkal, bahkan saat ia menggaruk pipi jadi sajian menarik dalam film
yang rilis di Perancis pada 2006 tersebut.
Karya serupa juga pernah ditampilkan
sineas Jerman, Hellmuth Costard pada 1970
dengan judul Football as Never Before. Film
dokumenter tersebut berkisah tentang sosok
pesepakbola, George Best. Costard khusus
membidik pemain berkostum Klub
Manchester United saat bertanding
melawan Conventry City. Dalam filmnya,
hanya ingin bereksperimen dengan film
dokumenter, bukan berorientasi profit.
Di Luar Lapangan
Agak berbeda dengan Costard, Gordon,
dan Parreno yang murni berkisah tentang
drama di tengah lapangan, film dokumenter
garapan Eric Cantona justru berbicara ten-
tang sepak bola di luar lapangan, yaitu senjata untuk memberontak.
Film dokumenter berjudul Football
Rebels yang ia rilis akhir tahun lalu tersebut
berkisah tentang lima sosok pesepakbola
yang menjadi pahlawan bagi negara mereka.
Kisah heroik penyerang Pantai Gading
Didier Drogba menjadi ”episode” pertama
dalam film Cantona. Drogba adalah
pahlawan Pantai Gading dalam gelaran
Piala Dunia 2006. Ketenarannya itu ia manfaatkan untuk bergabung dengan partai oposisi. Tujuannya, menekan rezim Laurent
Gbagbo, presiden saat itu, untuk segera
menghentikan perang sipil yang tengah
berkecamuk.
Selain Drogba, ada Rachid Mekhloufi
yang keluar dari Perancis dan kembali ke
Aljazair demi kemerdekaan negara kelahirannya pada 1958. Lalu, ada Predrag Pasic
Film Zidane: A 21st Century Portrait
asal Yugoslavia yang membangun satu
sekolah sepak bola multi-etnis di kota
terkepung perang, Sarajevo. Cantona juga
mengikuti rekam jejak pesepak bola Chile,
Carlos Caszely pada 1970-an dan kisah
heroik kapten Brasil, Socrates, melawan
keditaktoran Brasil pada era 1980-an.
dvdbeaver.com
Layaknya film Costard, Football Rebels
bagi Cantona pun tak dibuat untuk kepentingan industri. ”Ini tentang niat baik dan hati mulia,” ungkap lelaki dikenal sebagai sineas film
dokumenter khusus sepakbola tersebut. (62)
● Siti Khatijah
MINGGU, 8 JUNI 2014
Ada Ekstrakurikuler Kesukaan
Bebas Memilih
Sekolah Favorit
Oleh Ike Purwaningsih
N
ggak lama lagi para siswa kelas
VI SD bakal menerima pengumuman hasil ujian sekolah
(US). Mungkin beberapa di
antaranya termasuk kamu ya,
Sobat Yunior.
Nah, kamu pasti deg-degan dan nggak sabar
menunggu nilai US-mu keluar. Tapi yakin saja
kalau kamu bakal lulus dan mendapat nilai yang
memuaskan.
Untuk mengatasi deg-degan, beberapa Sobat
Yunior pasti punya cara tersendiri. Mungkin ada
yang rajin berdoa dan beribadah seperti yang
dilakukan teman kamu satu ini, Zulian Diva
SA.
Nggak itu aja, anak laki-laki yang
akrab disapa Diva itu juga mencoba
menenangkan diri biar nggak terus
deg-degan, yakni dengan cara
bermain sepak bola. Dengan
bermain ia bisa santai dan rileks
menunggu hasil US diumumkan.
”Saat US aku sudah
berusaha maksimal. Sekarang
aku tinggal pasrah, berdoa dan
tetap yakin kalau aku bakal
lulus dan dapat nilai
memuaskan,” kata siswa kelas
VI, SD 05 Parakan Kauman,
Temanggung itu.
Yap, Diva berharap nilai-nilai
US-nya bisa sangat memuaskan.
Soalnya, nilai-nilai US yang bagus
menjadi modal utama bagi Diva untuk
mendaftar di SMP favorit pilihannya.
Anak laki-laki yang suka banget sepak
bola itu sudah punya pilihan sendiri akan
melanjutkan sekolah di mana. Orang tua
Diva memang memberi kebebasan Diva
untuk memilih sekolahnya sendiri.
Namun begitu orang tuanya tetap membantu dalam mengarahkan, sekolah
seperti apa yang sebaiknya dipilih Diva.
”Aku ingin masuk sekolah negeri paling
favorit di kotaku. Tapi kalau nilai-nilaiku nggak
memenuhi ya aku ingin melanjutkan ke SMP
seperti SMP kakakku dulu.”
Diva punya alasan tersendiri dalam menentukan beberapa pilihan sekolah itu. Nggak cuma
mencari sekolah yang terbilang favorit karena
prestasi-prestasinya, Diva juga mengincar sekolah yang memiliki aktivitas organisasi aktif, baik
OSIS ataupun Pramuka. Soalnya, saat SMP nanti
Diva berencana untuk aktif di salah satu organisasi itu.
Hal senada juga dilakukan oleh Almas
Amalia Awanis setahun yang lalu. Sebelum
akhirnya diterima di SMP IT PAPB Semarang,
anak perempuan yang sekarang sudah duduk di
bangku kelas VII itu juga deg-degan
mencari sekolah baru. Almas
mengaku
senang sekali bisa masuk di SMP yang memang
sangat ia inginkan.
”Aku bersyukur karena pilihanku nggak
salah. Selain fasilitas dan kualitas sekolah yang
bagus, di sini juga banyak teman baik yang
membuatku tambah semangat dalam belajar,”
tuturnya.
Nggak Asal
Almas mengungkapkan dulu saat akan mencari SMP ia memang aktif berkonsultasi dengan
orang tua dan guru untuk menentukan pilihan
sekolahnya. Selain itu, ia mencari banyak informasi, baik lewat internet ataupun datang langsung ke sekolah tersebut untuk melihat-lihat kondisi sekolah. Ia nggak ingin asal-asalan dalam
mencari sekolah. Ia mencari sekolah yang
lingkungannya nyaman, mendukung dan
bisa memotivasinya untuk selalu
belajar dan berprestasi. Dan hal
itu ia buktikan sekarang.
Nah, kalau kamu
masih bingung persiapan
apa yang harus kamu
lakukan untuk mencari
sekolah lanjutan, coba
simak penjelasan Ibu Siti
Aminah, Guru Bimbingan
dan Konseling, SD
Labschool Unnes
Semarang berikut. Ibu
Siti menjelaskan,
langkah awal yang
harus kamu persiapkan untuk mencari
sekolah lanjutan
adalah menentukan
beberapa target sekolah, setelah itu cari
informasi sebanyakbanyaknya mengenai
sekolah tersebut.
Perhatikan pula persyaratan yang harus
dilengkapi, sehingga kamu
bisa menyiapkannya dengan
matang.
”Nah, untuk beberapa sekolah
dengan program khusus ada yang
mengadakan seleksi terkait kompetensi
yang harus dimiliki. Jika anak-anak ingin
mendaftar ke sekolah itu maka persiapankanlah seleksi dengan baik,” imbuh
Bu Siti. (49)
Mazaya Salma Zhafarina
Kelas VI, SD Labshool Unnes Semarang
ku sudah menentukan ke
SMP mana yang aku
inginkan. Aku memilih
SMP sesuai pilihanku sendiri dan
orang tua menyetujuinya. Aku
memilih SMP 5 Semarang karena
SMP itu termasuk SMP favorit,
banyak temanku yang juga pengin
sekolah di situ. Yang paling penting
sih karena di SMP itu ada
ekstrakurikuler dance, soalnya
aku suka menari. Sekarang
menunggu hasil US-nya dulu.
A
Veronica Anastasia Gani
Kelas VI, SD PL Bernardus Semarang
ku senang banget dan
lega karena aku sudah
diterima di SMP PL
Domineco Savio Semarang. Aku
bisa sekolah di situ karena dipilih
sekolah berdasarkan nilai-nilaiku
selama kelas IV, V dan VI. Aku
nggak sabar bersekolah di SMP.
Penasaran sama pelajarannya,
teman-teman dan guru-gurunya.
A
Konsultasikan dengan Ortu atau Guru BK
Siti Aminah
Guru Bimbingan dan Konseling, SD
Labschool Unnes Semarang
alam memilih sekolah,
siswa-siswa kelas VI ini
tidak cukup hanya ikut-ikutan dengan teman atau hanya
melihat di spanduk saja. Pasalnya,
mereka akan sekolah selama 3
tahun, jika salah pilih sekolah nanti
dapat menimbulkan ketidaknyamanan yang mengakibatkan terganggunya proses belajar.
Akhirnya justru akan menghambat
pengembangan potensi anakanak di sekolah.
Dalam memilih sekolah, anak-anak sebaiknya
berkonsultasi dengan orang tua, kakak atau guru. Tak
hanya fasilitas, ekstrakurikuler dan prestasi sekolah
yang perlu diperhatikan, jarak rumah ke sekolah juga
harus diperhatikan. Jika terlalu jauh akan memakan
banyak waktu dan tidak efisien. Nah, jika mereka masih
bingung menentukan pilihan, mereka juga bisa minta
tolong gurung BK di sekolah. Guru BK akan memberikan gambaran tentang penilaian masing-masing
sekolah dan membantu memilih mana yang paling
tepat sesuai dengan kondisi tiap anak. (49)
D
Drs Bunyamin, MPd
Birokrasi Ujian Sekolah Lebih Mudah
ada 19-21 Mei 2014 lalu, sobat Yunior
yang duduk di kelas VI SD atau MI
telah melaksanakan Ujian Sekolah
(US). Namun, masih banyak yang
belum tahu, kalau Ujian Sekolah
merupakan pengganti dari Ujian Nasional yang
biasanya dilaksanakan serentak se-Indonesia.
Agar dapat pengetahuan lebih jelas tentang
Ujian Sekolah, yuk simak wawancara Warior
Suara Merdeka dengan Bapak Drs Bunyamin,
MPd, Kepala Dinas Pendidikan Kota Semarang di
bawah ini.
Mengapa Ujian Nasional diganti menjadi Ujian
Sekolah?
Sekolah Dasar menjadi ranah wajib belajar.
Karena wajib belajar, maka trik mengaturnya
adalah dengan pola pendekatan ranah manajemen berbasis sekolah. Biar sekolahlah yang mengatur tentang sistem yang ada di sekolah. Yang
kedua, karena Sekolah
P
Dasar pada tingkatan dasar yang pertama, diharapkan kelulusan dalam penyelenggaraan pendidikan dasar di sekolah itu bisa lebih mudah, tidak
terlalu panjang birokrasinya. Sekolah boleh mengelola, manajemen berbasis sekolah.
Apa manfaat Ujian Sekolah?
Satu, untuk menilai seberapa jauh penguasaan kompetensi yang telah diterima para
anak didik usai pembelajaran. Dua, ujian sekolah
difungsikan untuk salah satu bagian komponen
seleksi masuk sekolah berikutnya. Jadi, kalau mau
masuk Sekolah Menengah Pertama (SMP) nilai
ujian sekolah diperhitungkan. Ketiga, ujian sekolah
diperlukan untuk pemetaan kualitas sekolah,
sehingga sekolah yang masih belum bagus dibantu, yang sudah bagus didorong agar lebih bagus
lagi.
Bagaimana keberhasilan
Ujian Sekolah tahun ini?
Hasil belum kami peroleh. Kami masih
menunggu, ini sedang berproses. Tahun lalu seratus persen lulus. Tapi kalau tahun ajaran
2013/2014 ini kami masih menunggu.
Alhamdulillah dalam proses pelaksanaan ujian
sekolah, beberapa waktu lalu lancar. Kami optimistis hasil Ujian Sekolah tahun 2013/2014 akan
sukses.
Apa perbedaan Ujian Sekolah dan Ujian
Nasional?
Ujian Nasional penyelenggaraannya terpola
secara nasional. Kalau Ujian Sekolah lokal tingkat
provinsi, kemudian soal diterima oleh kabupaten
dan kota, dan diteruskan ke sekolah. hanya perbedaan pengelolaan saja. Semua mata pelajaran
sekolah diujikan. Hanya tiga mapel yang dikendalikan oleh provinsi, yaitu Matematika, Bahasa
Indonesia dan IPA. Yang lain dibuat oleh sekolah
sendiri atau kelompok sekolah.
Apa harapan Bapak untuk seluruh anak-anak
di Indonesia?
Kepada seluruh anak-anak di Indonesia, karena kita sudah masuk di era global, mulai tahun
2015 era ASEAN, nanti anak ASEAN mana pun
bisa sekolah di sini. Guru ASEAN bisa mengajar di
sini, begitu pula sebaliknya. Terbuka sekali. Kita
harus berjuang bareng-bareng. Saya punya
empat konsep. Satu, belajar dengan keras, bekerja dengan cerdas, bekerja dengan tuntas, dan
bekerja dengan ikhlas. Empat konsepsi ini akan
menghasilkan generasi yang hebat. Biasa belajar
keras pasti nggak akan mengeluh. Biasa kerja
cerdas artinya berbekal ilmu. Bekerja dengan tuntas, selalu menuntaskan kewajiban sebelum
melakukan hal lain, dan bekerja dengan ikhlas,
karena kita punya Allah Swt, dengan
keikhlasan kita, Allah akan memberi yang terbaik. (49)
Melihat Syuting Film
ada hari Minggu aku melihat syuting film di
kampungku. Judul filmnya ”Sebelum
Serangan Fajar.” Tempat syutingnya di timur
pasar dekat rumahku. Aku melihat dari pagi, pukul
07.00 sampai sore pukul 15.00, tapi siang pukul
13.00 aku pulang dulu untuk makan. Sesudah
makan aku kembali mau menonton syuting, ternyata tempatnya pindah di dalam pasar. Filmnya
bercerita tentang perjuangan bangsa Indonesia
untuk meraih kemerdekaan. Pemainnya banyak
yang berasal dari kampungku, tapi ada juga orang
bule. Ternyata untuk membuat film itu tidak mudah,
syutingnya harus sering diulang-ulang. Sampai
malam hari belum selesai. Tapi aku senang melihatnya, karena bisa menambah pengalamanku. (49)
P
Theodosia Putri Dinanti
Kelas 4 SD Kanisius
Jalan Mangga Badegan
Bantul
● Audrey Padma RS, kelas V SD
Warior
Peliput:
Sendang Mulyo 4 Semarang
● Pendamping : Miftahun Nikmah
Ceritakan pengalaman lucu atau mengesankan yang
kamu alami di sini. Cerita harus asli ya. Kirim ke
Redaksi Yunior Suara Merdeka Jl Kaligawe Km 5
Semarang atau yunior_sm@yahoo.co.id.
MINGGU, 8 JUNI 2014
Jambu Air dan Ikan Guppy
Oleh T Nugroho Angkasa
M
inggu pagi matahari
bersinar cerah. Secerah
wajah Doni yang
sedang duduk di beranda rumah. Ia menunggu kedatangan Tuti sambil bersiul-siul.
Mereka berdua sudah janjian hendak
bersepeda dan berkunjung ke rumah nenek
Doni di desa.
''Doni!'' suara ibu memanggil namanya
dari arah dapur.
''Piring yang kamu pakai untuk sarapan
tadi kenapa belum dicuci?'' tanya ibu yang
tiba-tiba sudah berdiri di depan pintu.
''Ah, nanti saja Bu,'' jawab Doni santai.
Doni memang sering menunda-nunda.
Tak lama berselang, Tuti datang dengan
menaiki sepeda mininya.
''Selamat pagi Doni,
maaf ya aku baru
sampai. Tadi
aku membantu
dulu ibu
men-
cuci piring setelah sarapan,'' kata Tuti.
Tuti memang rajin membantu orangtua.
''Ayo kita segera berangkat,'' sahut Doni.
Ia menaiki sepeda BMX-nya. Doni
bersemangat sekali karena akan berkeliling
dan mengunjungi nenek di desa.
Setelah puas bersepeda melintasi daerah
pedesaan yang masih asri, Doni dan Tuti
singgah ke rumah nenek.
Nenek Doni suka sekali berkebun dan
memelihara ikan hias. Di pekarangan rumah
beliau, ada taman sayuran, buah, obatobatan, dan umbi-umbian. Mulai dari
kangkung, sawi, bayam, jambu air, mangga,
rambutan, kelengkeng, jahe, lengkuas, sirih,
dan lain-lain.
Tanaman sayur ditanam nenek di polybag atau pot kecil. Tanaman buah ditanam
nenek di tabulampot atau pot besar.
Sedangkan, tanaman obat-obatan dan umbi-
umbian ditanam nenek langsung di tanah.
***
Pada siang hari bolong, lingkungan di
taman depan rumah nenek tetap sejuk.
Mereka bisa betah duduk di bawah pohon
sambil memberi makan ikan hias di kolam.
Ada ikan komet, guppy, molly, dan lain-lain.
Nenek memang tekun merawat tanaman
dan memelihara ikan hias.
Doni dan Tuti berbincang-bincang
dengan nenek di tengah taman tersebut.
Mereka beristirahat sambil menikmati sajian
buah segar. Kebetulan pohon jambu air di
tabulampot nenek sedang berbuah lebat.
Mereka bisa memetik langsung dari
pohon yang tak terlalu tinggi tersebut. Cukup
dengan sedikit berjinjit, Doni sudah bisa
memetik beberapa jambu air yang bewarna
merah muda. Ketika
jambu air itu digigit mak kress,
rasanya segar
sekali.
Sebelum mereka berpamitan hendak
pulang, nenek memberi Doni dan Tuti oleholeh. Bukan buah jambu air tersebut tapi
masing-masing mendapat tunas pohon
jambu air dan sepasang ikan guppy.
''Kalian berdua bisa belajar menyayangi
dan merawat tanaman jambu air dan ikan
guppy ini. Tunas jambu airnya bisa ditanam
di tabulampot atau pot besar. Sedangkan sepasang ikan guppy-nya bisa dipelihara dalam
akuarium,'' pesan nenek.
Setibanya di rumah, Tuti segera
menanam tunas jambu air tersebut di tabulampot. Ia memanfaatkan bekas tong cat
ukuran besar. Bagian bawahnya sudah
dilubangi untuk perembesan air. Sedangkan
media tanamnya tanah, pupuk kompos, dan
sekam. Semua dicampur menjadi satu.
Setiap pagi dan sore, Tuti selalu rajin menyi-
rami.
Sedangkan sepasang ikan guppy dari
nenek ditaruh di akuarium. Ia senang sekali
memandangi ikan guppy aneka warna ini
berenang lincah. Tak lupa ia memberi makan
dengan jentik-jentik nyamuk atau cacing
sutra. Jika sedang libur, Tuti juga mengganti
air dalam akuarium dengan air baru yang
segar dari sumur.
Berbeda dengan Doni, ia hanya menancapkan tunas jambu air tadi di pekarangan
rumah yang gersang. Ia juga sering lupa
menyiraminya. Sepasang ikan guppy dari
nenek juga hanya ditaruh di akuarium begitu
saja. Donny juga sering menunda memberi
makan ikannya dan mengganti airnya.
Akibatnya, sepasang ikan guppy itu
mati. Begitu juga tanaman jambu air di
pekarangan rumahnya, layu sebelum
berkembang.
Ia sedih dan menyesal sekali. Tapi ibarat
kata pepatah, nasi sudah menjadi bubur. Ia
juga merasa malu kepada nenek yang telah
memberi tunas jambu air dan sepasang ikan
guppy tersebut.
Lain halnya dengan Tuti, ia merasa bahagia dan bersyukur sekali. Tunas jambu air di
tabulampot-nya telah tumbuh besar dan
mulai berbunga. Sebentar lagi, ia sekeluarga
juga bisa memetik jambu air yang segar dan
kaya vitamin.
Sepasang ikan guppy di akuariumnya
juga sudah bertelur. Tinggal menunggu
waktu untuk menetas. Ia akan segera melihat
lebih banyak ikan guppy aneka warna yang
berenang lincah di dalam akuariumnya.
Akhirnya, Doni sadar bahwa menundanunda pekerjaan kecil bisa berakibat fatal.
Ia berjanji akan lebih tekun melakukan apa
yang menjadi kewajibannya. Tak lagi
menunda-nunda tugas. Misalnya dengan
mencuci piring sesudah makan, menyirami
tanaman di pekarangan rumah, memberi
makan ikan hias, dan mengganti air di akuarium. Terima kasih jambu air dan ikan guppy,
kalian telah memberi pelajaran yang sangat
berharga. (49)
Redaksi menerima kiriman cerita pendek atau dongeng.
Karangan harus asli dan belum
pernah diterbitkan. Panjang
karangan 3-4 halaman,
diketik dua spasi. Karangan yang
layak akan diberi imbalan yang
layak. Kirim ke Redaksi Yunior
Suara Merdeka Jl Kaligawe Km 5
Semarang atau email
yunior_sm@yahoo.co.id
”Luar Angkasa”
Samantha Tjia
TK B Bina Bangsa School
Jangli Boulevard, Ngesrep, Banyumanik, Semarang
Bunga Indah
Oh...bungaku begitu indah warnamu
Engkau memberikan keindahan tamanku
Oh...bungaku
Begitu banyak bentukmu
Mahkotamu, warnamu, dan bentukmu
Begitu indahnya...
Oh...bungaku
Mekarlah engkau setiap hari
Dan sepanjang kumenatapmu
Mekarlah setiap hari....
Annisa Nur Rizqy Yudenita
Kelas 3 SD Negeri Kalipelus
Manggunan, Banjarnegara
”Pemandangan Jalan”
Ayranee Dewey Habsari (Rara)
TK A Sekargading, Kalisegoro
Gunungpati
Bukuku Sahabatku
Wahai bukuku di mana engkau
Aku mencarimu dalam mimpi
Ternyata kau bersembunyi
Di tumpukan buku-buku berdebu
Aku ingin sekali membacamu
Karenamu aku menjadi pandai
Oh, bukuku kau membuatku
Selalu menjadi juara dalam lomba
Jika kau tiada
Aku merasa kehilangan sahabat
Yang menyemangatiku dalam lomba
Kau sahabat baikku
Aku tak mau kau tinggalkan
Biarlah kubaca halaman-halamanmu
Kaulah teman setiaku
Terima kasih bukuku
Kurindu dirimu
Selalu
Lyna Anifa
Kelas V A
MIN Gubug, Grobogan
”Pohon Kelapa di Pinggir Pantai”
Aurel
Kelas 4 E SD PL Bernardus
Jalan Dr Soetomo, Semarang
Silakan kirim puisi dan gambar karya kamu ke Redaksi Yunior Suara Merdeka
Jl Kaligawe Km 5 Semarang atau yunior_sm@yahoo.co.id. Karya yang dimuat akan
diberi imbalan.
MINGGU, 8 JUNI 2014
Lelaki Tak Bermata dan Anjing Kudisan
dengan nyawaku sendiri.
/3/ Pengakuan Kedua Lelaki Tak
Bermata
AKU tak lagi punya mata tapi masih
dapat memahami segala yang terjadi dalam
keributan itu. Sejak kehilangan kedua bola
mataku, aku telah melatih indra penciuman
hingga tingkat paling tajam. Aku seperti
mampu melihat dengan cuping hidungku
dan aku tahu bahwa penduduk desa ini akan
membunuh anjing kudisan itu. Aku harus
mencegah tindakan brutal mereka.
Aku telah memperhitungkan dengan
matang, senjata mereka akan dapat terjinakkan dengan rasa iba yang mengembang
ketika mereka melihat wajahku yang tak
bermata. Aku tahu persis hal itu. Tinggal
mengalirkan sedikit air dalam rongga
mataku, dan itu bukan perkara sulit bagiku,
untuk memiriskan suasana. Aku yakin akan
dapat menundukkan mereka tanpa kekeras-
memang lantas pergi meninggalkan kami,
aku mengelus kepala anjing kudisan yang
amis ini. Dia seperti makin sayang padaku
dan cuping hidungku menyadap bola mata
anjing ini. Aku tergetar. Kucium sorot mata
manusia dari tatapannya. Tiba-tiba terbersit
niatku untuk juga mencungkil sepasang
mata anjing ini dan memasangnya di
belakang kepalaku. Ini akan menjadi sesuatu
yang luar biasa. Hidup dengan empat mata.
Sepasang untuk melihat segala yang di
depan dan sepasang lagi untuk menyaksikan
semua yang di belakang. Aku akan semakin
sakti.
/4/ Muasal Prasangka Sumber Bala
PERISTIWANYA bermula dari dini
hari yang laknat. Kutukan itu seperti menetas dari cangkang malam yang paling
jahanam. Desa itu terserang bala yang dipercaya dibawa oleh seekor anjing kudisan.
Para perondalah yang pertama kali melihat
anjing itu memasuki gerbang desa. Menurut
pengakuan mereka, mata anjing asing itu
menyala begitu terang melebihi kilatan mata
Dengan kemarahan memuncak, dicarilah
anjing kudisan itu. Mereka menemukannya
di pinggir pemakaman. Anjing itu sedang
tiduran pada nisan di bawah pohon kamboja
saat mereka mengepungnya. Mereka
serentak menghunus senjata lalu salah satu
dari mereka mengomando penjagalan.
/5/ Kesaksian Pertama Penunggu
Makam
AKU sudah lama melihat anjing kudisan
itu. Ia adalah anjing pendatang yang
kemungkinan ingin menetap di pemakaman
ini. Setiap kali aku membersihkan nisannisan aku selalu melihatnya nyaman tiduran
di bawah pohon kamboja. Ayahku yang jadi
juru kunci makam ini juga sering melihatnya. Bahkan beberapa kali kulihat anjing itu
mengendus-endus sesuatu di depan pondok
kami yang berada di samping pintu masuk
pemakaman.
Memang terjadi peristiwa aneh beberapa
saat lalu. Kulihat anjing itu menggondol
sesuatu ke sarangnya. Pada awalnya kupikir
itu usus ayam atau binatang lainnya tapi
an yang menguras tenaga. Maka dengan
kepercayaan diri penuh, aku menyeruak
kerumunan yang menyerupai lingkar penjagalan itu.
Anjing itu terus menyalak. Dari bau
tubuhnya dapat kupastikan bahwa anjing
itulah yang selama ini kucari dan saat ini
harus kulindungi. Aku menerjang,
memeluknya, menjadikan tubuhku perisai
baginya seraya menjerit memilukan. Aku
bisa merasakan dengan segera perubahan
suasana. Penduduk desa mengurungkan niat
menyerang tapi beberapa pukulan masih
sempat bersarang di tubuhku. Rasanya sebetulnya bagai sentilan bagi tubuhku yang dilambari ilmu kebal tapi aku pura-pura menjerit tertahan dan itu membuat mereka menjauh.
Aku juga merasakan anjing ini menjinak
padaku. Dia merapatkan tubuhnya di
pelukanku. Mungkin dia mengira aku akan
menjadi tuan baru yang penyayang baginya.
Baguslah kalau begitu karena itu berarti aku
tak perlu repot-repot untuk membawanya
pulang dan membedah perutnya hiduphidup untuk menemukan kembali sepasang
mataku di sana. Ya, aku harus melakukan
pembedahan itu selagi anjing ini hidup karena jika ia telah mati maka sepasang mataku
yang berada di perutnya juga akan menjadi
mata yang mati. Mata itu tak akan berguna
lagi. Semoga saja mataku juga masih utuh di
perut anjing ini.
Demi meyakinkan penduduk desa yang
anjing biasa.
Semula mereka tidak menggubris kedatangan anjing itu tetapi petaka terjadi pada
esok paginya. Beberapa warga desa tiba-tiba
menderita sakit mata dan penularannya terjadi begitu cepat. Dalam waktu singkat hampir seluruh penduduk desa menderita sakit
mata. Anehnya hanya mata anak-anak saja
yang terselamatkan dari serangan wabah.
Mata orang-orang dewasa memerah, perih,
dan selalu berair. Selang beberapa hari setelah penyakit aneh ini menggila, mata penderitanya bernanah.
Balai pengobatan terdekat dengan desa
itu merasa kewalahan menghadapi ledakan
pasien sakit mata ini. Obat yang tersedia
selain jumlahnya tidak memadahi juga
terasa kurang berkhasiat. Maka mereka
menunggu pasokan obat dari rumah sakit
pusat yang perlu waktu berhari-hari untuk
sampai di desa terpencil itu
Masa penantian panjang akan obat ini
merangsang pikiran warga desa yang masih
begitu percaya pada klenik untuk
bertakhayul. Dan entah dari siapa tepatnya
bermula, tapi yang pasti dari salah satu peronda, muncul syak wasangka bahwa anjing
kudisan yang datang tempo hari itulah biang
keladi semua bala ini. Mereka berpegang
pada anggapan bahwa sebelum anjing itu
datang, desa mereka aman tenteram.
Prasangka itu menyebar lebih cepat dibandingkan wabah sakit mata. Mereka
berkeyakinan harus membunuh anjing itu
untuk menghentikan bala.
betapa terkejutnya aku setelah mendekatinya
karena ketertarikan yang janggal, aku
menyaksikan sendiri anjing itu sedang
menyantap sepasang bola mata.
/6/ Pembelaan Diri Pertama Anjing
Kudisan
AKU adalah anjing yang bebas, tanpa
tuan, dan bisa pergi ke mana saja. Aku menjelajah segala ranah yang aku mau dan
singgah di segala kenyamanan yang kusebut
rumah. Tapi aku bukan anjing maling. Aku
tak pernah mencuri. Makananku tersedia di
sepanjang jalan. Aku hanya perlu mengaisnya dan aku tidak akan makan sesuatu yang
bukan hakku.
Hari itu pagi di puncak musim kemarau.
Aku berjalan tenang menyusuri sungai yang
mulai mengering dan minum sedikit air. Di
atasku ada jembatan kecil yang sepi karena
tak dipakai lagi. Di situlah aku mendapatkan
berkah perjalanananku. Berkah yang datangnya tak dapat diduga-duga. Hidungku yang
peka mencium bau anyir yang masih segar.
Aku segera menuju sumber bau di bagian
lain bawah jembatan. Betapa terkejutnya
aku ketika mengetahui bahwa aroma menggoda itu bersumber dari sepasang bola mata.
Aku menyalak antara kegirangan dan dorongan hewani sebagai tanda bahwa akulah
pemilik sepasang mata itu. Aku segera
menggondolnya dan berlari pulang menuju
pemakaman yang menjadi rumah baruku.
Sepasang mata ini menjadi menu makan
siang yang sangat lezat. Aku mengunyah
kedua bola mata itu hingga lumat, hingga
Cerpen Gunawan Tri Atmodjo
/1/ Kesaksian Kedua Penunggu
Makam
AKU melihat sendiri betapa lelaki tak
bermata itu meratap dan memohon pada
penduduk desa yang sedang sakit mata itu
untuk tidak membunuh anjing kudisan di
pelukannya. Lelaki itu menjadikan tubuhnya
sebagai perisai bagi anjing itu. Beberapa
pukulan yang sempat dilancarkan penduduk
desa mengenai bagian belakang tubuhnya.
Lelaki itu menjerit tertahan sedangkan
anjing kudisan itu terus menyalak dengan
ganasnya. Anjing itu tidak berlari tetapi justru meringkuk dalam dekapan si lelaki.
Suasana seketika haru oleh pemandangan tak wajar itu. Kemarahan penduduk
seakan padam. Mereka menjauhi lelaki dan
anjing itu. Meski mata mereka merah dan
bernanah, mereka seakan tak kuasa melihat
lelehan airmata dari rongga mata lelaki itu.
Tetapi mata anjing kudisan yang memelas
seperti mata manusia itulah yang justru
membuatku terharu.
/2/ Pembelaan Diri Kedua Anjing
Kudisan
AKU sudah bertekad akan sekuat tenaga
melawan mereka. Meski aku paham senjataku cuma sepasang taring yang tak akan
mampu melawan parang dan pentungan.
Tapi kebenaran telah mengobarkan nyaliku.
Aku tak takut mati. Lebih baik mati dalam
perlawanan daripada menghadapi fitnah
keji.
Mereka mengepungku dan aku membalasnya dengan nyaring salakan. Aku melihat
sorot mata mereka yang merah dan
bernanah. Hampir semuanya tatap iblis yang
diliputi kemarahan. Hanya sepasang mata
yang kulihat memancarkan pengampunan
yaitu sorot mata anak juru kunci makam
yang melihat peristiwa keji ini dari jarak
aman. Sejenak aku menikmati tatapan itu
sebelum mereka serentak menyerangku
tanpa ampun.
Aku menyalak kian nyaring dan siap
menghadapi kematianku tapi tanpa kusangka ada seorang lelaki menyibak kepungan
dan menjadi santa bagiku. Lelaki itu menjerit dan memelukku, menjadikan tubuhnya
sebagai perisai bagi tiap serangan yang
diarahkan kepadaku. Tindakan berani lelaki
itu membuat penduduk desa mengurungkan
niat untuk menyerangku meski beberapa
pukulan sempat bersarang di tubuh lelaki
itu.
Aku merinding dan merapatkan diri
pada tubuh lelaki itu. Ada sesuatu di luar
sifat kebinatanganku yang memaksaku
untuk terharu. Sebuah perasaan yang teramat ganjil bagi keanjinganku. Ketika ketegangan mereda aku menatap wajah lelaki
itu. Raut mukanya sungguh mengundang
iba. Ada rongga kosong di pelupuk matanya.
Anehnya dari ceruk menyedihkan itu
meleleh airmata yang beberapa tetesnya
mengenai badanku. Tetesan yang kurasakan
begitu hangat seperti doa di pagi hari.
Tak terasa mataku juga merebak. Inilah
saat terindah dalam hidupku, ada manusia
yang rela mengorbankan nyawa untukku.
Aku sesenggukan yang mungkin mereka
dengar sebagai kaingan tertahan lalu meringkuk di pelukannya. Lelaki ini telah
menyelamatkanku. Aku tak akan melupakan
dermanya ini dan berjanji akan membalas
budi baiknya dengan apapun, bahkan
KRITIK SASTRA
ependek apa pun sebuah cerita,
kita senantiasa berharap ia
mampu berkisah. Namun
nyatanya, tak mudah menyajikan
cerita yang mampu berkisah dalam
bingkai seketat cerpen. Banyak pengarang hanya menyajikan fragmen dengan
cara yang tergesa-gesa, dengan tokoh
dan banyak hal yang berebut ingin
dihadirkan.
Membaca buku kumpulan cerpen
Aksara Amananunna karya Rio Johan
(Penerbit KPG, 2014) sama halnya melihat polah-tingkah seorang pemuda 20-an
tahun yang melakukan banyak hal dalam
hidupnya berdasar naluri kelaki-lakian
yang penuh nafsu, juga tunduk pada orientasi seksual. Tubuh yang digunakan
sebagai modal dan sebagai peranti seks
yang dengan mudah dapat dieksploitasi.
Demikian banyak dilahir-hadirkan Rio
Johan, pada cerpen ’’Komunitas’’,
’’Kevalier d’Orange’’, ’’Robbie Jobbie’’,
dan ’’Susanna, Susanna!’’ dalam buku ini.
Saya ingin membahas empat cerpen
itu sebagai bahan perbincangan, jika tak
ingin disebut kritik, tentang tubuh, seks,
dan modal. Karena menurut Nirwan
Dewanto, kritik sastra ’’baru bisa berlaku
di atas karya yang memperlihatkan anasir
kritis dalam dirinya sendiri’’. Cerita dalam
buku ini melihat tubuh dan seks sebagai
modal penting dalam hubungan interaktif
manusia dengan manusia lain dalam
berbagai kepentingan. Lebih dari sekadar
itu, tubuh sebagai modal untuk menguasai.
Di tengah kebanyakan pengarang
yang memutuskan untuk memilih kecanggihan berbahasa dalam cerpen yang
mereka rakit, cerita yang tak fantastis dan
absurd juga sebuah pilihan. Ada pula cerpen ’’Aksara Amanunanna’’ yang berkisah
S
serpih terkecil sebelum menelannya. Setelah
tandas, beberapa tetes lendir masih terasa
gurih menggaris lidahku.
/7/ Pengakuan Pertama Lelaki Tak
Bermata
AKU ingin sekali menguasai kesaktian
ini. Aku ingin dapat melihat yang tak terlihat. Aku ingin menyaksikan segala yang
tersembunyi. Aku ingin dapat memandang
kegaiban dan segenap rahasia yang tersimpan di dalamnya. Aku ingin melacak yang
tak nampak.
Tapi guruku bilang bahwa ini adalah
ilmu yang sulit. Aku harus melatihnya di
ketinggian, penuh konsentrasi, dan tidak
boleh kehilangan keseimbangan. Tahap
mula ilmu ini adalah mampu melihat dengan
jelas benda yang berada di kejauhan, maka
aku memilih jembatan sepi ini untuk
berlatih. Dari jembatan ini, aku dapat lurus
menatap bukit di kejauhan. Jika tahap ini
berhasil maka aku akan dapat dengan jelas
melihat sebatang pohon yang telah kutandai
di bukit itu.
Aku segera merapal mantra dan berkonsentrasi. Pandanganku tertuju ke bukit itu.
Tapi hari itu memang hari naasku. Seekor
burung gereja terbang ke arahku dan mengejutkanku. Konsentrasiku buyar dan aku
kehilangan keseimbangan sedang segala
tenaga terpusat di mataku. Aku hilang
kendali. Sepasang mataku direnggut gravitasi, terjatuh ke sungai yang mulai mengering. Kepalaku tiba-tiba menjadi pening dan
di bawah jembatan aku mendengar salak
anjing. Dengan limbung aku meninggalkan
jembatan mencari sepasang mataku yang
jatuh.
/8/ Muasal Harapan Penolak Bala
SUDAH sebulan desa itu diserang
wabah sakit mata. Bantuan obat-obatan dari
rumah sakit pusat belum datang juga.
Harapan kesembuhan kini dibebankan kepada tetua desa yang telah tiga hari tiga malam
bersemadi di petilasan keramat di desa itu.
Setelah mendapat petunjuk, tetua adat itu
bangkit dari semadinya dengan kelemasan
di sekujur badan tetapi terpancar kelegaan
dari wajahnya. Dia meminta air untuk
minum dan membasuh matanya yang
bernanah dan lengket karena terlalu lama
terpejam lalu meminta seluruh warga desa
berkumpul di halaman rumahnya.
Warga desa segera berkumpul mengelilinginya seperti laron mengerubuti
lentera di malam hari. Dengan tenang, tetua
desa itu menjelaskan bahwa sang penolak
bala akan segera datang ke desa itu dan dia
meminta warga desa menyiapkan
penyambutan dan perjamuan. Sontak saja
seluruh warga desa diliputi kegembiraan
mendengarkan kabar itu. Kepala desa memberanikan diri bertanya kepada tetua desa
mengenai sosok sang penolak bala itu. Tetua
adat menjawab sesuai wangsit gaib yang
didapatnya bahwa sang penolak bala itu
adalah seorang laki-laki bermata anjing. (62)
Solo, 2012 -2014
— Gunawan Tri Atmodjo , cerpenis
tinggal di Solo
Kirimkan cerpen, sajak, esai budaya,
dan biodata Anda ke
swarasastra@gmail.com.
Tubuh, Seks, dan Modal: Menyusur Aksara Amananunna
Oleh Dhoni Zustiyantoro
tentang ketakmampuan mempertahankan
bahasa, Mubi yang bermimpi jadi tuhan
dan ingin menulis novel dalam ’’Ketika
Mubi Bermimpi menjadi Tuhan yang
Melayang di Angkasa’’, ’’Tidak Ada Air
untuk Mikhail’’ yang tak lebih dari sebuah
diari anak kos. Selain itu ada ’’UndangUndang Antibunuh Diri’’, ’’Ginekopolis’’,
’’Pisang Tak Tumbuh di Atas Salju’’,
’’Riwayat Benjamin’’, dan ’’Apa Iya Hitler
Kongkalikong dengan Alien?’’.
Setidak-tidaknya pengisahan yang
berulang tentang aktivitas seksual yang
’’tak lazim’’ dalam film dewasa ada pada
keempat cerita itu. Tokoh Aku dalam
’’Komunitas’’ terpaksa harus bekerja pada
tempat yang mulanya tak dikehendaki,
namun akhirnya dinikmati. Itu setelah Aku
tak diterima bekerja pada agensi model
karena ’’tampan, tapi terlalu pasaran’’,
sebuah hal yang benar-benar diharapkan
ada dan tidak kebetulan.
Dan kita dengan mudah bisa
menebak. Aku yang bekerja melayani
orang-orang yang punya kelainan pada
orientasi seksual, dengan mudah memerintah ’’para klien yang bukan orang sembarangan’’. Setelah belajar dari senior
dan ’’mengesampingkan nilai moral’’, Aku
dengan mudah bekerja dengan melemparkan tamparan, lalu ’’wanita itu kembali
menyembah kakiku, mendongak padaku,
sambil menguik dan memohon hukuman
yang lebih pantas lagi, kulemparkan lagi
tamparan pada pipinya yang sudah
menyala, dan wanita itu kembali
menyembahku.’’ (hlm. 15-16).
Entah kenapa Rio Johan tak tertarik
bermain detail, sebuah hal yang justru
penting dan membuat cerita mampu
berkisah. Dalam cerita ini, kematian
seorang klien berusia 60 tahun yang
sedang ’’kulayani’’ dengan cara ’’kucekik
lehernya’’, sama sekali ia biarkan begitu
saja. Hanya diceritakan, ’’Terang saja aku
panik. Aku belum pernah membunuh
orang sebelumnya’’ (hlm. 23).
Latar waktu dan setting tempat hanya
disampaikan secara sekilas, bukan
sepanjang narasi penceritaan. Kita hanya
akan merasa cerita itu ada di kebanyakan
kota negeri ini, bukan seperti ia harapkan,
’’secara singkat kujabarkan bahwa aku
cuma pemuda dari kampung kecil di
Rusia... maka kutanggalkan kuliahku dan
kupertaruhkan nasibku di Prancis,
sekalipun sampai sekarang belum jelas
hasilnya’’ (hlm. 10). Tak ditunjukkan pula
dialog dengan bahasa ibu, yang akan
sangat berguna sebagai identitas, hanya
ketika bertemu dengan wanita pencari
bakat, ’’dengan bahasa Prancis yang
agak terbata-bata kuperkenalkan diriku’’.
Tubuh sebagai Orientasi
Tubuh, sebagaimana disebut Foucault
dalam The Will to Knowledge (bagian
pertama dari Sejarah Seksualitas, 1976),
bukanlah suatu objek yang dengan
mudahnya dapat diteliti lalu disimpulkan
secara reduktif dan sempit. Tubuh adalah
tujuan untuk mencapai rasa, bukan terbatas pada perannya sebagai alat, tetapi
merupakan tujuan itu sendiri. Juga tak
keliru jika Kamasutra menganggap
kenikmatan adalah hal terpenting bagi
tubuh. Di dalamnya kita menjadi paham
tujuan serta hakikat tubuh tiada lain
adalah merasakan kenikmatan. Namun
Centhini menolak dan memberi tafsir lain.
Ia berkisah karena mungkin benar-benar
kitab, yang seolah tak ingin ditafsirkan
menjadi sesuatu di luar dirinya. Karena
mungkin ia mampu berkisah.
Sayangnya kita masih pula disodori
’’Kamasutra’’ dalam ’’Susanna,
Susanna!’’, cerita terpanjang dalam buku
ini (hlm. 165-237). Narasi utama cerita
yang ’’diharap’’ berlatar waktu musim dingin 1712 ini adalah penyamaran Aku
sebagai seorang lelaki. Alih-alih menyamar dan mencari penghidupan, Aku yang
sering melihat Susanna menyetubuhi
wanita dan berganti pasangan di pelacuran saat kapal sedang singgah, justru ikut
hanyut dalam aktivitas seks itu. Susanna
mengenakan penis buatan yang ia buat
sendiri, yang mampu memuaskan siapa
pun yang menjadi ’’lawan’’-nya.
Sepanjang cerita, aktivitas itu diulangulang hingga menjadi narasi utama yang
membosankan.
Meski mulanya muak dan jijik melihat
kelakuan Susanna, tapi pada akhirnya
’’Aku tidak mengeluh selama dia tidak
menistaiku dengan perkakas-perkakas
mengerikan, dan yang paling penting aku
mulai yakin kami sama-sama memilikidemi semua itu kutepis semua prasangka
buruk yang muncul tentangnya.’’ (hlm.
196). Peralihan dari yang semula ’’jijik’’
menjadi ’’aku tidak mengeluh’’ sebenarnya tak cukup diceritakan dengan,
’’Entah mengapa aku merasa langsung
tak punya daya, tubuhku sudah duluan
bergetar sebelum aku mampu melawan...
’’ (hlm. 194).
Aku kemudian mengikuti kelakuan
Susanna yang menganggap sesama
jenis lebih memuaskan aktivitas seksual. Jika dilihat dari kaca mata psikoanalisis Sigmund Freud dalam Three
Contributions to the Sexual Theory
(1910), Aku dan Susanna adalah
absolutely inverted, objek seksual mereka harus selalu dari jenis kelamin yang
sama. Seorang wanita invert cenderung
merasa dirinya sebagai lelaki dan mencari seorang wanita. Dalam cerita ini,
akhirnya Aku berperan sebagai lelaki
dan Susanna perempuannya, yang
selalu mengenakan penis palsu ketika
melakukan aktivitas seksual.
Kuasa dan orientasi tubuh yang
menyimpang juga ada pada ’’Robbie
Jobbie’’. Tokoh Aku dapat menghibur
mereka yang menonton pertandingan
gulat yang telah diskenario, setelah
menonton lewat video yang telah diunggah ke YouTube, mereka berkomentar,
’’Suka sekali ekspresi nyeri yang intens
pada 0:23, jurus leg split yang sangat
erotis’’.... Kedua pegulat sama-sama
punya otot tajam, dada bidang, perut
bersekat, lengkap dengan gumpal pantat imut dan puting lucu yang efek
getarnya sewaktu bergerak di gelanggang sangat menggiurkan’’ (hlm. 129130).
Logika yang Diabaikan
Rerinci, ketersambungan, dan ’’nalar
ilmiah’’, banyak diabaikan dalam Aksara
Amanunanna. Memang, pendeknya cerita pendek sering menjadi alasan utama
para pengarang memangkas kompleksitas dan ingin segera mengakhiri cerita.
Namun, bukankah dalam cerita, pengarang sendiri yang menuntut cerita mampu
bernalar sendiri semenjak kalimat pertama cerita itu ditulis?
Tidak hadirnya rerinci tentang kematian klien dalam ’’Komunitas’’ adalah
pengabaian yang fatal. Bagaimana
mungkin di era ini seorang yang terbunuh, sekalipun secara tak sengaja,
tidak menjadi sebuah kasus atau tak
terendus media? Tokoh Aku malah sering
terjebak dengan ’’keheranan’’ dan
’’keanehan’’-nya sendiri. Nampak pada,
’’Aku sendiri sampai heran... barangkali
pihak yang bersangkutan menutupi kasus
tersebut demi menjaga nama baik, dan
penyelidikan dilakukan secara sembunyisembunyi... Sayangnya entah bagaimana
caranya, Komunitas akhirnya menemukanku di kota pinggiran di Tajikistan...
Aku menolak, dan anehnya utusan itu
tidak memaksa... ketika kuantar menuju
pintu keluar, tanganku segera dikuncinya
dari belakang...’’ (hlm. 23-24).
Kebetulan yang tak perlu juga
banyak ditemukan dalam ’’Susanna,
Susanna!’’, semisal, ’’Bagaikan sebuah
kebetulan, hari itu aku juga menyaksikan
seorang perempuan dihukum gantung di
Tryburn... Apalagi perempuan itu juga
berambut pendek, sama sepertiku’’ (hlm.
191).
Kita juga akan sedikit kebingungan
mencari sebab mengapa Jacqueline
d’Orange harus susah-payah menyamar
menjadi perempuan dalam ’’Kevalier
d’Orange”. Tokoh yang diceritakan
banyak berjasa kepada kerajaan itu
ketahuan berkelamin laki-laki setelah
kalah melawan penantang ke-1235. Di
akhir cerita, lelaki tangguh itu hanya
’’dimatikan’’ dengan cara menenggak
setengah botol racun.
Berlogika penting bagi sebuah cerita.
Itu jika pengarang menganggap bahwa
kegiatan kreatif-kepengarangan bukanlah hasil kerja kerajinan semata: yang
dilakukan hanya dengan menata segenap bagian-bagian yang belum menyatu. Ketika pengarang telah mampu
menyerahkan diri ke lingkaran para
tokoh yang ia buat, maka pembaca
mungkin akan mendapat kehidupan,
sebuah kisah dari dunia yang baru,
sebuah cerita yang berkisah. Bukan cerita yang mendikte.
Saya mengira Rio Johan lebih ingin
membuat novel ketimbang cerpen. (62)
— Dhoni Zustiyantoro, pemerhati
sastra dan budaya, mahasiswa Magister
Ilmu Susastra Undip Semarang
MINGGU, 8 JUNI 2014
Rajaban di Makam
Oleh Indra KS
ada bulan Rjab, sebagian masyarakat Jawa akan melakukan syukuran dengan menyembelih kambing dan membuat nasi tumpeng.
Itulah antara lain yang berlangsung di Banyumas. Tepatnya di Desa
Tanggeran, Kecamatan Somagede.
Ada yang unik dari tradisi rajaban di Tanggeran. Prosesi acara itu akan
dilakukan di pemakaman umum. Dari penyembelihan kambing, pengolahan, sampai pada acara kenduri dan makan bersama di lakukan di
pemakaman.
Tradisi nyleneh itu sudah berlangsung secara turun-temurun sejak
puluhan tahun lalu. Konon, prosesi rajaban itu sebagai wujud ucapan rasa
syukur karena selamat dari kejaran penjajah serta wujud syukur karena
hasil bumi melimpah. Di Tanggeran memang beredar cerita, dulu warga
desa dikejar-kejar oleh penjajah. Mereka berlindung di pemakaman. Entah
apa yang menutupi mata tentara penjajah, mereka tidak dapat melihat
warga yang bersembunyi di pemakaman itu. Karena itulah, untuk mengungkapkan rasa syukur, warga Tanggeran selalu mengadakan rajaban saat
bulan Rajab tiba.
Dengan iuran warga membeli kambing. Banyak atau sedikit kambing
yang disembelih tergantung pada kesepakatan warga. Kelak tetua adat
akan menetapkan hari yang sesuai atau hari baik untuk melaksanakan rajaban. Biasanya Kamis Wage atau Jumat Kliwon. Acara dimulai dengan
penyembelihan kambing di area pemakaman. Setelah kambing dibersihkan selanjutnya diolah dan dibuat becek (mirip gulai). Sembari mengolah
biasanya warga desa bekerja bakti untuk membersihkan pemakaman.
Sementara itu, di rumah kaum ibu membuat tumpeng beserta laukpauk yang akan dibawa ke pemakaman. Setiap kepala keluarga membuat
sebuah tumpeng. Setelah semua siap, warga berkumpul di pemakaman
untuk berdoa bersama. Setiap warga akan menerima takir, wadah dari daun pisang, yang berisi becek. Dalam keakraban itulah warga makan bersama. Acara itu sekaligus dapat merupakan wahana silaturahmi antarwarga.
Pro-Kontra
Baik dan buruk tradisi rajaban di pemakaman tentu melahirkan pro dan
kontra. Banyak pihak menganggap tradisi itu tidak menghormati leluhur.
Namun pihak lain menyatakan, tradisi itu merupakan penghormatan terhadap leluhur. Sebab, mereka menjalankan apa yang sudah dicontohkan
leluhur dan harus menjaga kelestarian acara.
Orang Jawa umumnya memang menjaga adat, apalagi berkaitr fdengan hal pantangan. Bila melihat secara keseluruhan, menyembelih kambing dan mengolahnya di pemakaman memang kurang etis. Sebab, itu
bukan pada tempatnya. Jadi lebih bijak bila acara itu tidak dilakukan di
pemakaman. Bisa saja, misalnya, memilih tempat lain seperti lapangan,
halaman rumah. Bila berdoa di luar pemakaman terasa kurang greget,
tentu dapat mengambil jalan tengah: mengirim doa di makam. Usai berdoa,
kembali lagi ke tempat yang ditentukan untuk melakukan rajaban.
Rajaban memang tradisi yang patut untuk dilestarikan. Namun apabila
dilaksanakan di pemakaman, itu perlu ditinjau ulang. Sebab, pemakaman
bukan tempat untuk kegiatan di luar mengubur orang mati dan mengirim
doa. Jika pemindahan acara rajaban tidak menjadi masalah, walau
pemakaman itu mempunyai nilai historis yang penting bagi warga sekitar.
Sebab, bagaimanapun kita patut menghargai orang-orang yang telah mati
dan dikubur di tempat itu. (51)
P
SM/maspatikrajadewaku.wordpress.com
Semua Mau Jadi Ratu
Oleh Surahmat
Tuduhan bahwa warga Banyumas adoh ratu cedhak
watu tak pernah terbantah. Ungkapan lebih menyerupai
olok-olok itu justru diakui, lalu diamini sebagai kondisi
yang dikehendaki. Mereka (kami?) memilih lebih dekat
batu (alam) daripada ratu (kekuasaan). Pengakuan itu
berpotensi dituduh naif. Sebab, di mana pun kekuasaan
tetap “manis”; didekati untuk direbut dan dicecap. Bahkan
kekuasaan tak lagi alat, melainkan tujuan yang diburu
untuk dinikmati.
D
alam babad Banyumas pun tercatat, sejumlah perang perebutan kekuasaan yang melibatkan
Kerajaan Pasir Luhur. Salah satu perang
paling menyejarah melibatkan Banyak
Tole dan Patih Wirakencana. Meski
Pasir Luhur diserang, itu bukti persoalan kekuasaan tak absen dalam
membentuk wajah kultur banyumasan.
Kekuasaan juga persoalan yang hadir
dalam sengketa pemikiran masyarakat.
Ratu kerap dipersepsi sebagai keagungan dalam arti konotatif dan denotatif. Ratu adalah manusia pinilih.
Menjadi ratu berarti mengemban tugas
ilahiah besar dan berat. Ratu merepresentasikan kebajikan yang luas, kebijaksanaan yang massal. Segala titah ratu
wajib digugu karena dipersepsi selalu
mengandung kebaikan. Pilihan tunduk
pada ratu seperti terungkap dalam unenunen sabda pandhitaning ratu didasari
kesadaran kolektif itu.
Watu punya makna berkebalikan
nuansa. Watu benda alam tak berharga,
tersebar di kali, sawah, kebun, dan
pekarangan rumah. Baik wujud fisik
maupun struktur unsurnya, batu tidak
istimewa. Benda itu keras dan berat,
hasil proses geologis panjang dan
purba. Jumlah melimpah membuat batu
dihargai murah.
Persepsi Kekuasaan
Sikap seseorang terhadap kekuasaan
dipengaruhi persepsinya. Persepsi dibangun atas pelbagai informasi yang
berkelindan dan membangun konsep
nilai yang utuh. Sebagai makhluk yang
hidup dalam kesendirian, sumber informasi paling tepercaya adalah refleksi
diri. Namun sebagai makhluk sosial,
informasi bisa dari manusia lain, kitab
suci, mitos, dan media.
Bagi orang Banyumas setidaknya ada
dua sumber pengetahuan yang membentuk persepsi kekuasaan. Pertama,
ajaran leluhur yang terwariskan secara
lisan. Nilai-nilai itu disampaikan
melalui mitos, dongeng, legenda, atau
cerita yang diklaim lebih faktual, yakni
babad. Tokoh baik dinarasikan sebagai
teladan dan tokoh buruk dihadirkan
untuk dihindari.
Dalam mite asal-usul
MONUMEN
Nusakambangan, misalnya, diceritakan
Prabu Aji Pramosa yang haus
kekuasaan berseteru dengan Resi Kano.
Aji Pramosa mengusir Resi Kano yang
dia khawatirkan akan menggulingkan
kekuasaan. Usai bertarung, Aji Pramosa
menerima bunga wijaya kusuma dari
Dewi Wasowati, gadis yang tak diketahui muasalnya. Konon, siapa pun
yang dapat mencangkok bunga itu akan
jadi penguasa di Jawa. Namun saat
berlayar dalam perjalanan pulang Aji
Pramosa kehilangan bunga itu. Bunga
itu terdampar di sebuah pulau kecil di
selatan Jawa, Nusakembangan.
Lantaran kehilangan bunga itu, Aji
Pramosa tahu tak pernah memiliki
kekuasaan besar yang dimaksudkan
Dewi Wasowati. Dalam kekecewaan
mendalam ia sadar, kekuasaan telah
diatur Tuhan. Dia tak akan mendapatkan, meski dengan segala daya upaya.
Warga Banyumas juga memahami
kekuasaan melalui tokoh pewayangan.
Jika warga negaragung merefleksikan
nasib kekuasaan pada sosok kesatria,
warga Banyumas merefleksikan pada
sosok Bawor. Tokoh punakawan itu
dinilai merepresentasikan jati diri dan
dunia batin orang Banyumas, termasuk
dalam memersepsi kekuasaan.
Dalam pakeliran, Bawor dinarasikan
sosok bertampang jelek, gendut, dan
pendek. Ia suka ndhagel (melucu),
ndablong (omong besar), sekaligus
bodoh. Ia tak dipercaya dimintai nasihat
seperti Semar, tetapi dipercaya mengerjakan berbagai pekerjaan. Bawor representasi rakyat kelas bawah, abdi dalem,
atau unthul.
Namun Bawor memiliki kemuliaan
sikap. Selain jujur, dia membangun sistem logika yang tak terikat logika
komunal yang normatif. Dia juga glogok soar, kerap mengumbar penge-
tahuan. Dengan tipikal itu, Bawor tak
punya ambisi kekuasaan. Ia nyaman
hidup sederhana sebagai orang biasa,
pidak pedarakan, namun rajin, rukun,
dan gembira.
Namun apakah konsep kekuasan itu
hidup dalam ingatan kolektif warga
Banyumas hingga kini? Pertanyaan itu
penting karena kondisi ketika konsep
tersebut dihadirkan berbeda dari saat
ini. Batas karakteristik subkultur
Banyumas dan subkultur lain di Jawa
kini sangat longgar. Fragmentasi pengetahuan dan ideologi tak tajam lagi.
Akses terhadap pengetahuan memungkinkan siapa pun di Banyumas dan
bukan memahami dan mengafirmasi
informasi yang sama.
Batasan kultural yang melonggar itu
tergambar, misalnya, dalam konsep
demokrasi. Konsep itu dipahami secara
nasional oleh jutaan warga dari berbagai kultur sebagai sistem tata kelola
kekuasaan yang baik. Demokrasi
memungkinkan siapa pun melakukan
mobilitas politik sesuai dengan aturan
main yang disepakati. Sistem itu
memungkinkan siapa pun menjadi ratu.
Konsep itu diamini secara politis dan
kultural di Banyumas. Sebagai bagian
tak terpisahkan dari Indonesia, di
Banyumas juga digelar pemilihan
umum, secara berkala memilih bupati
dan wakil bupati. Warga Banyumas
juga jadi partisipan aktif pemilihan
anggota legislatif, baik sebagai anggota
DPR, DPD, maupun DPRD.
Itu menggambarkan, adoh ratu cedhak watu tak lagi jadi ideologi dominan
warga Banyumas. Justru seperti di
banyak tempat lain, kekuasaan telah
jadi ideologi. Siapa pun mau menjadi
ratu. (51)
- Surahmat, pegiat Komunitas
Nawaksara Banjarnegara
- Indra KS, mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Universitas Muhammadiyah Purwokerto (PBSI UMP), pegiat Komunitas
Sastra Penyair Institute dan Penamas
SM/history1978.wordpress.com
MINGGU, 8 JUNI 2014
Awas, Bahaya
Pelantang Telinga!
Mendengarkan musik bagi sebagian orang kurang asyik
jika tidak mengenakan pelantang telinga atau headset.
Alat tersebut dapat membuat suara yang dikeluarkan
pemutar musik terdengar lebih keras di telinga.
Oleh Siti Khatijah
C
ara memakainya mudah,
hanya dengan menempelkan
ke telinga serta mengatur volumenya sehingga membuat
siapa saja bisa menggunakannya.
Menyumbat telinga dengan speakerkecil
itu bertujuan mencegah masuknya suara
dari luar. Suara akan terdengar lebih keras
karena langsung mengarah ke indra pendengaran.a
Dalam proses mendengar, telinga
mempunyai dua sistem hantaran dalam
menerima bunyi dari luar. Pertama hantaran udara (air conduction)dan kedua
hantara tulang (bone conduction). Pada
hantaran udara, bunyi dihantarkan udara
lalu masuk ke telinga dan meggetarkan
gendang telinga. Kemudian, getaran tersebut akan terus masuk pada rumah siput
(koklea). Cairan dalam rumah siput
mengarah ke bulu-bulu halus untuk
merangsang serabut syaraf pendengaran.
Syaraf pendengaran lalu menyampaikan
ke otak sehingga kita bisa mengartikan
atau mengidentifikasikan suara tertentu.
Proses yang hampir sama terjadi
pada hantaran tulang, bedanya getaran
bunyi tidak disampaikan udara melainkan tulang-tulang tengkorak ke cairan di
telinga dalam. Jenis ini berperan dalam
penghantaran bunyi yang sangat keras.
Nah, jika kita menempelkan pelantang telinga, maka yang terjadi adalah
telinga menerima bunyi dari dua jenis
hantaran sekaligus, yaitu udara dan
tulang. Ditambah dengan tidak adanya
suara dari luar yang masuk ke telinga,
maka pelantang telinga memang selalu
berhasil membuat pendengar fokus pada
suara yang didengar.
Sayangnya, banyak yang belum
memahami bahwa di balik kebiasaan
mendengarkan musik dengan volume
keras, indra pendengaran terancam
mengalami kerusakan. Hal itu bisa terjadi
jika kita mendengarkan suara sangat
keras dan dalam waktu yang lama.
Secara normal, ambang pendengaran
manusia sangat fleksibel, sehingga
kadang kala nilai ambang dapat begeser
susuai lamanya papaparan suara atau
intensitas suara yang didengar.
Saat suara mencapai 90 desibel, kita
tidak disarankan mendengarkannya lebih
dari 30 menit. Namun, hal tersebut
seringkali tidak diindahkan oleh kaum
muda yang gemar mendengarkan musik
dengan pelantang telinga berjam-jam.
Mereka mendengarkan lagu sembari
melakukan aktivitas lain seperti dalam
perjalanan jauh, berolahraga bahkan saat
tidur.
Sebenarnya, secara otomatis, telinga
memiliki kemampuan meredam suara
keras menjadi tidak bermasalah bagi pendengaran. Namun, telinga mempunyai
batas kemampuan untuk mendengar.
Jadi, saat telinga terkena paparan suara
keras, kita harus mempertimbangkan
waktunya. Semakin tinggi intensitasnya,
telinga hanya boleh mendengar dalam
waktu singkat.
Apabila telinga terus-menerus terpapar suara keras rumah siput akan mengalami gangguan karena terjadi perubahan
energi mekanik menjadi energi listrik.
Akibatnya sel-sel rambut getar yang
seharusnya mentransmisi suara mekanik
menjadi rusak.
Gangguan pendengaran adalah
risiko paling mungkin terjadi jika pelantang telinga digunakan secara berlebihan.
Gangguan bisa berupa berkurangnya
daya pendengaran secara perlahan-lahan,
bahkan akhirnya tuli.
Kondisi itu diawali telinga berdengung (tinnitus). Memang telinga berdengung bukanlah penyakit, namun itu
merupakan gejala adanya gangguan pada
saraf telinga. Biasanya itu terjadi karena
telinga terkena hantaran suara volume
tinggi pada waktu lama, infeksi telinga,
serta benturan atau cedera kepala.
Efek Jangka Panjang
Kerusakan akibat terlalu sering
menggunakan pelantang telinga
memang tidak segera bahkan tidak membahayakan jiwa. Namun, berkurangnya
daya pendengaran seringkali tidak disadari dan sangat memungkinkan seseorang kehilangan pendengaran di usia
muda.
Sebuah penelitian menemukan,
murid-murid yang mendengarkan musik
dengan tingkat kekerasan di atas 110-120
desibel. Dengan tingkat kekerasan tersebut, mereka dapat mengalami kehilangan
pendengaran sementara sesudah satu
sampai 15 menit. Jika jangka panjang,
kemungkinan terburuk adalah tuli.
Tuli akibat terlalu sering menggunakan pelantang telinga termasuk jenis tuli
hantaran. Menurut dr Dwi Antono Sp
THT-KL(K), kesadaran masyarakat terhadap bahaya kebisingan termasuk
kebisingan akibat pelantang telinga
masih sangat rendah.
’’Jika di jalan terdapat standar kebersihan udara, tapi di jalan tidak ada informasi tentang batas toleransi kebisingan,’’
katanya.
Dokter yang kini menjadi Ketua
Perhimpunan Dokter Spesialis Telinga
Hidung Tenggorok Bedah Kepala Leher
Indonesia (Perhati -KL) Jawa Tengah
dan Komite Daerah Penanggulangan
Gangguan Pendengaran dan Ketulian
(Komda PGPKt Jateng) itu menghimbau para anak muda menyadari volume
yang mereka dengarkan saat menggunakan pelantang telinga.
Selain berbahaya bagi telinga,
gelombang elektromagnetik yang
dihasilkan alat tersebut juga akan mempengaruhi otak. Namun, seberapa besar
pengaruhnya terhadap otak, belum ada
penelitian yang mengungkapkan hal itu
secara detail.
Oleh karena itu, kita harus menjaga
kesehatan indra pendengaran. Tidak
sekadar bijak mengurangi kebisingan
dari pelantang telinga, mengkonsumsi
asupan makanan kaya antioksidan juga
bisa membantu telinga tetap berfungsi
dengan baik.
’’Aliran darah ke telinga terletak
paling ujung sehingga jika mengalami
penyumbatan darah, maka akibatnya
organ tersebut tidak akan berfungsi. Oleh
karena itu, suplay makanan dan oksigen
ke darah harus banyak supaya aliran selalu lancar.
Salah satu cara menjaganya adalah
dengan banyak mengkonsumsi bahanbahan yang mengandung antioksidan.
Antioksidan bisa kita dapat pada
makanan dan buah-buahan,’’ujar dokter
yang berpraktik di RSUPDr Kariadi dan
RSI Sultan Agung Semarang.
Jadi, cintai indra pendengaran kita.
Pelantang telinga memang salah satu
perangkat untuk menikmati musik.
Namun jika tidak mengetahui informasi
tentang dampak dan cara penggunaannya, maka justru akan merugikan kita
sendiri. (92)
Agar Telinga Tetap Sehat
Hindari Tuli pada Usia Dini
DEWASA ini, mendengarkan musik dengan menggunakan pelantang telinga sudah
menjadi gaya hidup sebagian
besar orang. Sayangnya, kesadaran terhadap pengaruh buruk
akibat penggunaan pelantang
telinga masih sangat rendah.
Kendati sebenarnya tak sedikit
orang yang telah mengetahui
bahaya yang mengancam kesehatan telinga jika menggunakan
alat tersebut.
Rendahnya kesadaran itu
wajar saja lantaran efek buruk
pelantang telinga tidak langsung
dirasakan. Badan kesehatan
dunia, WHO melalui program
sound hearing 2030 telah membuat program untuk mengurangi
kasus gangguan pendengaran
dan tuli hingga 50 persen pada
2015, dan 90 persen dalam 15
tahun berikutnya. Masalah utama yang disorot adalah gaya hidup yang salah seperti kebiasaan
menggunakan pelantang telinga.
Sementara itu, berdasar riset
yang dilakukan The Royal National Institute for Deaf People
(RNID), penggunaan pelantang
telinga terlalu sering dapat
menyebabkan tuli dini. Terbukti
dari hasil penelitian yang dilakukan pada 2 dari 3 orang pengguna earphoneberusia 18-30 tahun
yang mendengarkan suara dalam volume tinggi. Pada usia 40an tahun mereka mengalami tuli
atau tuli usia dini (presbiakusis).
Padahal secara normal tuli akan
dialami ketika seseorang sudah
menginjak usia 60-70 tahun.
Di AS kian banyak orang
dewasa dan remaja yang didiagnosis mengalami tuli usia dini.
Menurut hasil riset yang dilakukan, para remaja dan orang
dewasa muda itu adalah orangorang yang setiap hari mendengarkan earphoneselama berjam-jam.
Akumulasi
Menurut ahli audio dari
Cape Town Medi-Clinic, Lisa
Nathan, akumulasi suara bising
atau keras memang akan berkembang secara perlahan dan
nyaris tanpa gejala.
‘’Butuh waktu beberapa
tahun sebelum gangguan pendengaran muncul,’’ungkapnya.
Seorang remaja 15 tahun
yang sering mendengarkan MP3
atau iPod menggunakan earphone dengan volume suara keras setiap hari, mungkin baru mengalami gangguan pendengaran
saat usianya menjelang 30-an.
Suara diukur berdasarkan
desibel (dB), dengan nilai 0
merupakan suara paling lembut
yang bisa didengar manusia dan
180 adalah suara bising yang
ditimbulkan oleh roket yang
akan diterbangkan ke luar
angkasa.
Rata-rata level suara percakapan sekitar 60 dB, sementara suara konser musik rock mencapai 115 dB. Para ahli percaya,
paparan suara melebihi 85 dB
dalam jangka panjang sangat
berbahaya. Volume suara tertinggi pemutar MP3 atau iPod sekitar
100 dB. Level maksimal yang
Berbahayakah Sumbatan
Jalan Napas Waktu Tidur?
TONSILITIS kronik (radang amandelkronik) merupakan infeksi atau peradangan yang terjadi pada jaringan tonsil dan berlangsung selama lebih dari
tiga bulan. Kasus ini merupakan penyakit yang sering ditemukan terutama pada
anak-anak. Salah satu yang sering
dijumpai adalah tonsilitis kronik hipertrofi.
Pada tonsilitis jenis ini penderita dapat
mengalami obstruksi atau sumbatan
jalan nafas pada saat tidur (dalam berbagai derajat pembesaran/hipertropi)
‘’Manifestasi klinis yang terbanyak
adalah kesulitan bernafas pada saat
tidur yang biasanya berlangsung perlahan-lahan. Mendengkur merupakan
gejala yang mula-mula timbul. Dengkuran pada anak dapat terjadi terus menerus (setiap tidur) ataupun hanya
pada posisi tertentu,’’ kata Dr. Willy
Yusmawan Sp THT Msi Med dari
Rumah Sakit Telogorejo Semarang.
Pada Obstructive Sleep Apnea
Syndrome (OSAS) umumnya anak
mendengkur setiap tidur dengan suara
yang cukup keras dan terlihat episode
apne (henti nafas). Biasanya diakhiri
dengan gerakan badan atau terbangun.
Sebagian kecil anak tidak memperlhatkan dengkur yang klasik, tetapi berupa dengusan atau hembusan nafas,
noisy breathing (nafas berbunyi). Usaha
bernafas dapat terlihat dengan adanya
retraksi. Posisi pada saat tidur biasanya
tengkurap, setelah duduk, atau hiperekstensi leher untuk mempertahankan
potensi jalan nafas.
Faktor risiko terjadinya OSAS pada
anak antara lain sebagai akibat hipertrofi
adenoid (pembesaran amandel yang
terletak di belakang hidung) dan
tonsil/tonsila palatina (amandel yang terletak di dinding samping tenggorokan),
disproporsi kraniofasial, obesitas.
Hipertrofi adenoid dan tonsil merupakan keadaan yang paling sering
menyebabkanOSAS pada anak.
Walaupun umumnya ukuran tonsil dan
adenoid yang besar akan menimbulkan
OSAS namun ukuran keduanya tidak
berbanding lurus dengan berat ringannya OSAS.
Terdapat anak dengan hipertofi adenoid yang cukup besar, namun OSAS
yang terjadi masih ringan. Anak lain
dengan pembesaran adenoid ringan
menunjukkan gejala OSAS yang cukup
disarankan kurang dari 85 dB.
Jika hal semacam itu diabaikan maka pada 2015 akan ada
lebih dari 700 juta penduduk
dunia mengalami gangguan pendengaran. Menurut WHO, setengah jumlah ini berada di Asia
Tenggara termasuk Indonesia.
Data WHO menyatakan,
pada 2000 ada 4,2 persen atau
sekitar 250 juta penduduk dunia
mengalami gangguan pendengaran dan sekitar 50 persennya,
75-140 juta berada di Asia Tenggara termasuk Indonesia. Penderita gangguan pendengaran di
Indonesia cukup dominan.
Indonesia menduduki nomor
empat dengan prosentase (4,6 %)
sesudah Sri Lanka (8,8%), Myanmar (8,4%) dan India (6,3%).
Karena itu kita harus bijak
dalam menggunakan pelantang
telinga demi menjaga alat pendengaran kita. (92)
■ Ike Purwaningsih
berat. Hal itu terjadi karena OSAS
dipengaruhi beberapa hal. Pada
dewasa obesitas merupakan penyebab
utama OSAS, sedangkan pada anak
obesitas bukan penyebab utama.
Mekanisme terjadinya OSAS pada obesitas karena terdapat penyempitan
saluran nafas bagian atas akibat penimbunan jaringan lemak di dalam otot dan
jaringan lunak baik di sekitar saluran
nafas, maupun kompresi eksternal leher
dan rahang.
Lakukan Polisomnografi
Diagnosis OSAS pada anak adalah
dengan melakukan polisomnografi,
dimana pemeriksaan ini merupakan
pemeriksaan baku emas untuk menegakkan OSAS. Pemeriksaan ini memberikan pengukuran yang obyektif
mengenai beratnya penyakit dan dapat
digunakan sebagai parameter untuk
mengevaluasi keadaan setelah operasi.
Diagnosa lain menggunakan kuesioner berupa penilaian skor meliputi
kesulitan bernafas, apnea, snoring.
Dengan menggunakan skor tersebut
dapat diprediksi kemungkinan terjadi
OSAS pada penderita. Teknik lain yang
bisa digunakan adalah review videotape
yang kemudian diamati beberapa hal di
antaranya frekuensi bangun, banyaknya apnea, retraksi dan nafas dari mulut.
Pada beberapa penelitian sebelum-
BERLEBIHAN menggunakan
pelantang telinga akan berdampak
buruk pada fungsi pendengaran kita,
bahkan bisa mengakibatkan tuli usia
dini. Agar terhindar dari ketulian atau
efek lain dari alat itu, berikut ini enam
langkah yang perlu diikuti.
1. Gunakan alat pemutar musik
yang memiliki volume control. Atur
volume agar tidak lebih dari 80 db atau
amannya tombol volume dipasang
pada maksimal 50-60 % total volume.
2. Copot pelantang telinga tiap 20
menit. Jangan terlalu lama mendengarkan musik melalui pelantang
telinga, apalagi terus menerus. Beri
istirahat telinga sebab jika organ
dalam koklea terlalu lelah, pendengaran bisa mengalami rusak permanen.
3. Jangan gunakan pelantang telinga dalam pesawat terbang atau pada
lingkungan dengan kondisi ramai,
sebab dalam situasi itu Anda cenderung menaikkan volume yang ujungujungnya akan mengganggu hingga
merusak pendengaran.
4. Gunakan headphone yang besar
nya terbukti derajat OSAS yang cukup
berat dapat mempengaruhi fungsi kognitif, psikologik dan kualitas hidup secara
umum. Maka apabila dijumpai OSAS
dengan faktor penyebab utama berupa
sumbatan jalan nafas karena adenoid
hipertrofi dan tonsillitis kronik, tentunya
tindakan operatif berupa adenoodektomi dan tonsillektomi perlu dipertimbangkan.
Menurut dr Willy Yusmawan, kelainan atau penyakit amandel pada anak
harus ditangani secara tepat. Pemberian pengobatan dengan terapi konservatif berupa pemberian antibiotika
umumnya merupakan langkah yang
diambil pertama kali.Apabila keadaan ini
(tipe yang lama) yang menutup seluruh permukaan telinga. Pada headphone suara lebih terdistribusi dan
lebih menutup suara bising dari luar
dibanding earphone yang kecil.
5. Jangan gunakan earphone saat
menyetir atau saat berada di jalan yang
bising. Hal ini akan membuat pengguna tidak mendengar suara peringatan
orang dari kendaraan lain, hingga kemungkinan besar bisa menyebabkan
kecelakaan.
Penggunaan earphone saat berkendara dapat menurun self-awareness
karena pengalihan konsentrasi dari
lingkungan sekitar dan jalan lebih ke
suara dari earphone.
Tak itu saja, keseimbangan badan
pun bisa kacau karena tekanan
udaranya memengaruhi keseimbangan badan saat Anda menggunakan
earphone di jalan atau sedang menyetir.
6. Jangan abaikan gangguan yang
terjadi pada indera pendengaran. Jika
terlanjur mengalami ketulian akan
sulit disembuhkan. Untuk itu, Anda
harus sadar benar bahwa kesehatan
telinga dan pendengaran merupakan
hal yang sangat vital. (92)
■ Ike Purwaningsih
terus berulang perlu dipertimbangkan
tindakan operatif berupa adenotonsilektomi. Tetapi tindakan ini harus dilakukan
dengan indikasi yang tepat serta pemeriksaan akurat dan cermat sehubungan dengan pentingnya amandel
dalam mempertahankan imunitas tubuh
anak.
Untuk informasi lebih lanjut, anda
dapat mengunjungi Klinik Spesialis di
Rawat Jalan lt 3 Semarang Medical
Center (SMC) RS Telogorejo Semarang, Telp. (024) 8446000 ext 6300,
6319 atau menghubungi HOTLINE
SERVICE 24 JAM SMC RS Telogorejo
081 6666 340. (92)
MINGGU, 8 JUNI 2014
Mitos Pacaran
di Sekitar Kita
Oleh Siti Khatijah
Di Tanjakan Cinta, Semeru, Jatim, beredar mitos
yang menarik. Siapa saja yang mendaki tempat itu
tanpa menoleh ke belakang sembari menyebut nama
cewek pujaannya, maka harapan
tentang cinta bakal terwujud.
afran dan Ian mendaki
dengan semangat Tanjakan
Cinta. Masing-masing
menyebut nama cewek
gebetannya, berharap hati si
cewek bakal kecantol. Sayangnya,
belum mencapai puncak, Zafran dan
Ian menoleh ke belakang karena dipanggil Genta.
Itu adalah salah
satu adegan
menggelikan
dalam film 5
Cm. Namun
mitos yang
populer di
kalangan
para pendaki itu
sudah
ada
sejak
Z
lama. Yap, Tanjakan Cinta jadi tempat
romantis para anak muda menyatakan
cintanya.
Nah, buat kamu yang lagi pacaran,
pastinya pernah mendengar mitosmitos serupa itu, kan? Lalu, bagaimana
kamu menanggapinya?
Kalau Hany Windri Astuti dengan
tegas bilang nggak percaya pada
mitos. Meski siswi kelas XII
STM Pembangunan
Semarang itu mengaku
sudah mendengar adanya
mitos bahwa memberikan hadiah kaus
kepada kekasih bisa
bikin putus, toh ia tetap
melakukannya.
‘’Pas jalan-jalan ke
Yogyakarta, aku membelikan kaus buat pacarku
yang dulu. Sewaktu memberikan kaus, aku nggak
berpikir soal mitos itu. Aku
juga nggak percaya kalau
akhirnya putus,’’cerita
cewek berjilbab itu
sembari tertawa.
Setahun
kemudian, Hany putus hubungan
dengan cowok tersebut. Ia pun nggak
mengaitkan mitos dengan pengalaman
putusnya. ‘’Aku tetap nggak percaya
meski sudah mengalaminya,’’katanya.
Jika Hany nggak percaya dengan
mitos kaus, Dwi Putri Melliana nggak
percaya dengan mitos sapu tangan.
Seperti halnya kaus, barang-barang
seperti sapu tangan, parfum, dan sepatu
juga sering disebut-sebut sebagai hadiah yang kudu dihindari, menurut mitos.
Pasalnya, ada yang bilang barangbarang itu juga bikin hubungan seseorang jadi kandas.
Meski hubungan Dwi akhirnya
putus juga, namun ia nggak pernah
mengambinghitamkan sapu tangan.
Menurutnya, hadiah apa saja, nggak
boleh dimaknai negatif. Mana ada
orang memberi hadiah yang berharap
akan mendatangkan masalah.
‘’Orang yang berniat baik memberi
hadiah, harus kita hargai usaha dan
ketulusan hatinya. Jangan berpikir
yang aneh-aneh,’’ujar mahasiswi
Jurusan Pendidikan Geografi
Unnes.
Jadi Pelajaran
Sebagai anak muda masa
kini, mitos memang terlihat
nggak bisa kita terima dengan
nalar. Namun saat terjadi betulan, Abireza Malik cuma bisa
bilang percaya nggak percaya.
Tapi, cowok yang gemar
bermain
musik itu lebih senang mengambil
pelajaran pada hal yang sudah terjadi
padanya.
Malik pernah menjomblo beberapa
waktu setelah putus dari pacarnya.
Semasa itu, ia mengaku masih mengenakan kaus pemberian si mantan. ‘’Kan
ada yang bilang, kalau kita masih
memakai barang yang diberikan mantan, kita nggak bakal dapat pacar lagi
atau pacaran nggak bakal lancar,’’ceritanya.
Namun, mahasiswa Fakultas
Kesehatan Masyarakat Undip itu
menganggap belum dapat pacar karena
memang belum waktunya. ‘’Kupikir,
memang belum saatnya aku pacaran.
Mungkin saja menunggu aku semester
akhir biar pacaran bisa menjadi penyemangatku mengerjakan skripsi,’’ujar
cowok yang kini telah melepas kaus
dari mantannya karena sudah nggak
cukup lagi.
Yap, sebagian anak muda yang
pacaran, pasti pernah
mengalami hal-hal
yang mengandung mitos.
Meski terjadi
betulan, tapi
bukan berarti
kita kudu percaya. Yang penting, kita harus
tahu bahwa
hubungan bakal
baik-baik saja
jika kita
menjaganya.
(62)
SM/dok
Gembok cinta di Namsan
Dari Korea
hingga Indonesia
amu penggemar film Korea? Pernahkah kamu melihat
ada adegan berlatar di Menara Namsan, Korea Selatan?
Tempat bersejarah itu nggak jarang mewarnai drama atau
film percintaan dan itu bukan tanpa alasan, lo.
Menara komunikasi dan pengamatan yang terletak di
Namsan itu menjadi tempat favorit muda mudi Korea. Pasalnya,
di tempat itu ada sebuah tradisi yang disebut ‘’Love Lock’’. Itu
adalah sebuah tradisi mengabadikan cinta lewat gembok.
Jadi, ceritanya para pasangan di sana sering datang dan
memasang gembok ang berisi tulisan atau nama diri dan kekasihnya. Gembok itu lalu mereka kaitkan di pagar dan kuncinya
mereka buang jauh-jauh dari atas menara. Mereka berharap
cinta yang disematkan dalam gembok itu bakal abadi.
Sekarang, gembok yang ada di sana sudah ribuan jumlahnya. Itu artinya, meski nggak bisa diterima logika, tradisi tersebut
tetap favorit bagi anak muda Korea. Yap, mitos tentang cinta
memang nggak kudu ditanggapi sinis. Sebaliknya, kamu juga
nggak kudu jauh-jauh datang ke Korea biar hubunganmu tetap
langgeng.
‘’Tempat-tempat yang mengandung mitos di baliknya, justru
terkadang membuat kesan romantis. Gembok cinta yang di
Korea misalnya. Mereka datang dan mengabadikan cinta di
gembok itu saja sudah bikin hubungan makin erat,’’ pendapat
Rani Andrea.
Cewek yang menyenangi jalan-jalan ke pegunungan itu juga
sering mendengar mitos serupa di Indonesia. Mitos tentang
cinta memang dapat kita jumpai di berbagai belahan dunia. Tapi,
seolah nggak mau termakan mitos, cewek yang sudah jadian
dua tahun lalu percaya diri mendatangi Bukit Cinta di Kabupaten
Semarang.
‘’Banyak yang bilang, pasangan yang datang ke sana,
hubungannya bakal gagal. Tapi banyak juga yang jadian di sana
dan hubungan mereka masih awet,’’ katanya.
Ya, Rani merasa nggak perlu repot dengan mitos positif atau
negatif yang sempat mampir ke telinganya. Ia lebih bisa merasakan keseruan jalan-jalan dengan pacar karena nggak semata
melihat tempatnya, tapi perjalanannya. Jadi, kamu sebaiknya
juga begitu. Jangan terlalu takut dengan mitos. Jalan-jalan ke
mana sajalah, lalu beromantislah. (62)
K
Siti Khatijah
Ponsel Pintarmu
Rentan Disadap
Cekidot!
Kamu Caper,
Aku Boam
iapa sih yang nggak suka diperhatikan? Mayoritas anak muda
suka diperhatikan biar kelihatan
eksis dan bisa narsis. Bahkan, saking
penginnya, nggak sedikit juga yang
berulah aneh-aneh karena cari perhatian atau caper. Nah, istilah ‘’caper’’ yang
bakal kita bahas di Cekidot kali ini.
Caper merupakan singkatan dari
‘’cari perhatian’’. Seseorang yang dibilang caper, jika sikapnya berlebihan,
atau bikin sensasi, sehingga bikin
orang lain memerhatikan dirinya.
Mengapa caper? Ya jelas biar dapat
perhatian, seperti dapat komentar atau
pujian. Namun seringkali, caper diasosiasikan dengan hal negatif.
Yup, perhatian kok
dicari. Kalau kamu
punya sesuatu
yang membanggakan,
nggak
perlu
caper,
maka
akan
ada
orang
yang
melihat
‘’punyamu’’.
Mau lihat contoh penggunaan
kata caper yang
berasosiasi negatif?
Simak di bawah ini:
‘’Si Andi caper banget, dari tadi liriklirik aku melulu. Dikira aku naksir sama
dia? Ogah!’’
‘’Bikin status BB galau dikit dibilang
caper. Suka-suka aku, keleus.’’
Selain caper, kali ini akan dibahas
kata boam, singkatan dari kata ‘’bodoh
amat’’. Boam dan caper ini kontradiksi
banget. Kalau caper bermaksud pengin
S
diperhatikan, sedangkan boam untuk
menyampaikan maksud nggak mau
diperhatikan.
Penggunaan kata boam hampir
sama dengan istilah EGP atau emang
gue pikirin. Kata-kata ini digunakan
untuk menegaskan bahwa seseorang
nggak peduli dengan perhatian,
komentar, kritikan, dan anggapan dari
orang lain. Mau dianggap norak dan
alay juga nggak apa-apa, memang
begitulah adanya.
Istilah Boam sering dipakai oleh
anak muda, karena jiwa muda yang
cenderung memberontak dan pengin
beda, kalau terlalu diurusin bakal
‘’gerah’’ juga. Hampir sama dengan
caper, boam juga berasosiasi
negatif karena terlalu kasar.
Ya, kata ‘’bodoh’’ adalah
umpatan yang kurang
sopan digunakan,
apalagi ditambah
kata ‘’amat’’ yang
artinya terlalu.
Kata ‘’boam’’
ditujukan untuk
penutur sendiri,
karena dia nggak
mau menghiraukan
orang lain. Apa yang
dilakukannya untuk
kesenangan hatinya,
tanpa perlu merisaukan
anggapan orang lain, pantas atau tidak, baik atau tidak.
Yuk simak penggunaan kata boam
di bawah ini:
‘’Lagi senang pakai baju retro. Mau
dibilang norak dan alay juga boam.’’
Singkat kata, lebih baik jangan
menggunakan kata ‘’boam’’, karena
kata ini kurang sopan. Apalagi mengucapkan kata ‘’boam’’ waktu lagi
dinasehati orang tua. Duh, jangan sampai, ya. (62)
Miftahun Nikmah
i satu sisi, kecanggihan ponsel
saat ini memang banyak membantu penggunanya untuk berkomunikasi dengan banyak orang. Tapi di
sisi lain ponsel pintar yang saat ini menjamur di pasaran rupanya memiliki celah
berbahaya.
Celah berbahaya macam apa? Yap,
peretas punya celah cukup besar untuk
menyusup lalu mengaktifkan kamera
ponsel untuk mengintai. Seperti yang tertulis di blog keamanan internet Sophos
mengenai beberapa kemungkinan
aplikasi yang bisa menyusup ke dalam
sistem operasi Android, seperti salah
satunya aplikasi kamera pengintai.
Aplikasi pengintai itu mirip sekali
dengan aplikasi kamera pada umumnya.
D
Hanya saja aplikasi itu tetap bisa aktif
kendati ponsel dalam keadaan tertidur.
Nah, yang lebih mengerikan lagi, program jahat itu bisa saja diaktifkan oleh
pembuatnya dari jarak jauh.
Hmm, program semacam itu
sebenarnya bukan hal baru.
Sebelumnya sudah banyak ditemukan
kasus serupa pada komputer berbasis
Windows. Tapi karena pengguna
Android semakin banyak, akhirnya
mereka pun menjadi incaran baru para
penjahat cyber.
Lalu, ngomong-ngomong masalah
perlindungan, Android sebenarnya
sudah punya proteksi untuk mengantisipasi hal itu, yakni dengan tidak mengizinkan kamera berjalan tanpa memperlihatkan preview di layar. Tapi rupanya
peretas punya cara untuk mengakali proteksi itu. Aplikasi buatan peretas itu
menggunakan preview sebesar 1x1
pixel. Sangat kecil, bukan? Bahkan
nyaris nggak terlihat untuk ponsel-ponsel
terkini yang sudah menggunakan resolu-
si HD.
Nah, untuk menghindari aplikasi
jahat semacam itu jika kamu menggunakan Android lebih baik kamu berhati-hati.
Kalau pengin mengunduh sesuatu
mending hanya mengunduh melalui
Google Play Store. Jika memang masih
kurang maka bisa menggunakan
aplikasi perlindungan yang disediakan
oleh pihak ketiga. Nggak cuman pengintaian, celah-celah yang ada pada ponsel
pintar bahkan bisa dimanfaatkan untuk
melakukan penyadapan. Bisa dengan
menembus sistem dan infrastruktur
jaringan maupun handset yang digunakan si target penyadapan.
Seperti diketahui penyadapan bertujuan untuk mengambil data percapakan
dan data pribadi yang menjadi sasaran
penyadap. Maka itu, kamu perlu berhatihati benar dalam memilih aplikasi.
Jangan meninggalkan jejak ketika mencoba berbagai aplikasi. Secepatnya
delete dan bersihkan ponsel dari aplikasi
yang nggak ramah. (62)
Ike P
BINTANG BICARA
CAPRICORN
ARIES
Cuma kamu yang tahu
baik buruknya pacaran.
Ditimbang-timbang dulu
saja kali ya.
AQUARIUS
Jangan suruh doi bersikap normal sama mantannya dong! Biar gimana
kan ada kenangannya.
PISCES
Nggak bisa lupain dia.
Hati-hati kelepasan
ngucap namanya pas
bareng pacarmu lo!
TAURUS
Si doi udah di depan
sana. Ayo maju dan
katakan cinta. Jangan
maju mundur yang
ujung-ujungnya nggak jadi!
LEO
LIBRA
Hei, doski ada di dekatmu, kok masih sibuk di
dumay? Pacaran saja di
dunia nyata!
SCORPIO
Ngomong cinta mati?
Eealah, belum waktunya karena pacaran
saja baru seumur
jagung. Santai, Sob!
caputus.
Kamu memang pintar
bertopeng. Tapi kamu
bukan Spiderman yang
bakal baik-baik saja ditinggal pacarnya, Gwen Stacy.
GEMINI
VIRGO
SAGITARIUS
Cinta yang membawa
kegelisahan, bukan
cinta namanya. Itu
cuma hasrat ingin
memiliki.
CANCER
Hengot terus unggah
fotomu di jejaring sosial
biar mantan tahu,
kamu nyantai saja pas-
Saat rindu nyentuh
ubun-ubun en rasanya
nggak bisa ditahantahan lagi, carilah kesibukan!
Saat hubungan cinta
lagi panas, alangkah
bijaksana jika kamu
nguping lagu-lagu yang
Cinta jadi membosankan
karena pandangan kalian
sudah sama. Nggak ada
lagi drama. Jadi?
adem.
● Siti Khatijah
MINGGU, 8 JUNI 2014
Percaya Diri
Dong!
A
Serius tapi Santai
A
da masa atau momen tertentu yang bikin kamu
pengin berada di zona
abu-abu, alias nggak
hitam dan nggak putih.
Atau, nggak pengin tampil formal,
tapi juga enggan berpenampilan
santai. Maka, zona abu-abu itu adalah menggabungkan gaya formal dan
kasual. Dan jadilah gaya smart-casual.
Kalau untuk cewek, menggabungkan gaya
rapi atau formal dengan gaya santai, biasanya dikenal
dengan istilah preppy. Dan khusus buat para cowok,
menggabungkan dua kutub gaya yang berbeda ini lebih
sering disebut smart casual. Para cowok kadang nggak
peduli dengan tampilan smart/casual, sebagaimana
mereka berusaha menyeimbangkan antara satu gaya
dengan gaya lainnya. Misalnya, musim panas adalah
lebih sedikit memadupadankan pakaian (tapi bukan
berarti enggak sama sekali). Dan untuk musim atau
cuaca Asia yang memang cenderung lebih panas,
bukan berarti cowok nggak bisa memadupadankan gaya berpakaiannya.
Menyeimbangkan gaya antara smart-casual,
dilihat dari pemilihan jenis pakaian apa saja yang
bisa mendukung, sehingga menghasilkan sebuah
gaya yang lebih spesifik. Dan gaya. Gaya yang terlalu smart akan membuatmu overdressed alias
lebay. Terlalu kasual, kadang bisa membuatmu terlihat sloppy.
Trik buat bisa menyelam kedalam penampilan smart atau business casual adalah, mengikuti
kata kunci pertama yang menggiringmu pada
gaya ini. Maksudnya, menetapkan pilihan pada
produk yang sudah kamu tentukan, dan kamu
benar-benar akan sedikit lebih condong pada sisi spektrum yang lebih ‘’pintar’’. Masukkan kemejamu, semir
sepatumu, dan mulailah bergaya.
Tapi, sebelum pede dan gagah berani bergaya,
kamu harus tahu hal-hal atau benda-benda dasar yang
masuk kategori smart-casual. Yakni blazer, tailored
shorts, celana chino, kemeja, dan kombinasi sepatu yang
‘smart’. Tren memakai celana chino masih nge-hit, jadi
kamu nggak perlu kuatir sudah ketinggalan zaman.
Celana chino menjadi pilihan yang paling bisa diterima
untuk menyadur gaya smart-casual, daripada jenis
celana kain (tailored trousers) lainnya.
Memakai setelan jas (suit), juga bisa masuk kategori
smart-casual jika materialnya dari bahan yang ‘’ringan’’
seperti katun, linen, tweed, wool atau korduroy, serta
warna (atau plus motifnya) yang lebih eye-catching,
seperti biru, hijau atau peach. Warna-warna blazer atau
jas yang populer dan selalu menjadi favorit adalah yang
bernuansa netral. Seperti warna batu, biru navy, abu-abu,
dan varian corak lainnya. Memakai celana denim yang
kamu kombinasikan dengan kemeja dan jas, juga bisa
disebut smart-casual.
Kalau kurang suka memakai jas, maka pilihanmu
bisa jatuh pada padu-padan kaus atau polo shirt dengan
sweater atau kardigan. Kalau kamu suka, atau ingin mencoba bergaya ‘’serius tapi santai’’ dengan memakai jas,
maka padanan atau dalaman yang pas adalah kaus.
Kalau kamu nggak suka memakai kaus, memadukannya
dengan polo shirt juga oke. Jangan pernah bermain
tabrak warna antara jas dan dalamannya. Kecuali masih
dalam satu tone warna. Bagaimana, sudah siap bergaya
di wilayah abu-abu? (62)
Teks: Mutiara Manggia
Foto: Garbage Lapsap
da sebuah kutipan bijak yang barangkali bisa
menenteramkan hatimu. ‘’God believes in you,
and it’s about time you believe in yourself’’(Tuhan
percaya pada dirimu, dan ada saatnya kamu percaya pada dirimu sendiri).
Quote itu menjurus pada kamu percaya atau enggak
dengan kemampuanmu terhadap sesuatu. Seperti mampu
menyelesaikan ujian akhir, bisa mengemudi mobil, bisa hidup
jauh dari orang tua, bisa melawan penyakit yang sedang kamu
derita, bisa sukses presentasi di hadapan orang banyak, bisa
lancar berbahasa asing, bisa berdamai dengan orang yang
memusuhimu. Dan intinya, kamu yang berdamai dengan
dirimu sendiri.
Ketika kamu meragukan kemampuanmu dalam hal tertentu, itu adalah kamu yang nggak berdamai dengan dirimu
sendiri. Maka, kamu harus punya kekuatan super, untuk mengusir jauh-jauh rasa nggak percaya dirimu. Saya akan curhat
ketika saya berhadapan dengan hal semacam ini.
Ini ketika saya mengikuti sebuah ajang maraton internasional yang berlalu belum lama ini. Saya cukup grogi dan
nggak pede. Padahal ajang yang saya ikuti ini bersifat fun.
Bukan perlombaan resmi, serius atau perlombaan khusus
bagi para atlet.
Saya grogi karena nggak percaya saya bakalan bisa berlari
menempuh jarak sekian kilometer, yang pastinya bikin kaki
saya pegel, gemetaran dan nggak bakalan kuat, deh. Rasa
grogi itu bertambah hebat lagi karena melihat peserta-peserta
lain yang penampilannya sungguh yahud bak atlet. ‘’Alamak,
saingannya kok berat-berat amat gini, ya?’’ pikir saya waktu
itu.
Tapi ketika saya sudah berada pada
posisi start,
saya akhirnya pasrah, dan berdoa, yang doanya
cukup simpel. ‘’Tuhan, semoga saya bisa sampai garis finish.
Nggak dapat medali nggak apa-apa, yang penting saya kuat
sampai finish.’’Doa saya dikabulkan. Plus, dapat medali pula.
Rasa percaya diri saya mulai tumbuh ketika saya mulai
berlari. Melihat kanan-kiri, sebagian peserta yang penampilannya yahud tadi, ternyata kemampuannya nggak canggihcanggih amat, dibawah saya. Sebagian peserta, kemampuannya sama dengan saya. Dan sebagian lagi, punya kemampuan
prima.
Akhirnya, saya nggak berpikir macam-macam lagi. Saya
hanya berlari mengikuti rute, mengatur napas, dan menikmati
suasana. Sampai akhirnya kira-kira satu setengah jam
kemudian saya sampai garis finish. Dan pada akhirnya, saya
percaya bahwa jika Tuhan percaya sama kemampuan kita, ya
kita juga harus percaya sama kemampuan kita sendiri. (62)
Irma Mutiara Manggia
Hasrat Ngemil Nggak Tertahan
Ayo Melompat
Rubrik mejeng alias narsis kita hidupkan lagi mulai edisi ini ya. Ayo kirim
foto gokil dan cetar kamu, baik yang isinya kamu sendiri maupun bareng
teman-teman segeng. Kirimkan ke ekspresikawulamuda@gmail.com.
IWANALIT
IAIN Purwokerto
‘’Judul foto narsis yang dikirim Iwan Alit ini adalah Karimunjawa. Di foto, keempat personel kelihatan semringah banget. Tapi belum jelas, mereka
pada tertawa karena senang bisa melompat, atau
senang bisa buka ketek lebar-lebar. Udah pada
pakai deodoran belum, Kak? Hehehe....’’
EKAPUTRIANANDA
kelas XII IPA4 SMA2 Ungaran
‘’Selamat ulang tahun Bu Surti. Itulah judul foto
yang dikirim oleh Eka. Bu Surti, guru biologi di
SMA2 Ungaran dapat kejutan dari siswa kelas
XII IPA4. Semoga setelah mengabadikan
momentum di atas, nggak ada adegan coretcoret muka si ulang tahun pakai kue, telur atau
tepung. Bahaya.’’
embari nonton tim sepak
bola favorit yang main
malam-malam, tentu
paling enak sambil ngemil.
Melembur tugas sekolah di
malam hari juga paling asyik kalau
ditemani sama camilan. Kamu pasti
tahu kalau ngemil di malam hari nggak
dianjurkan. Namun, terkadang perut
nggak mau kompromi. Sadarkah
kamu camilan dalam jangkauan bakal
jadi cara ampuh nambah berat badanmu dalam sekejap?
Nah, biar kamu nggak harus bekerja keras menahan hasrat untuk ngemil,
ada baiknya simak tips berikut ini.
S
pukul delapan malam. Hal itu
berkaitan sama jam biologi
tubuh atau irama sirkadian
seseorang.
Maka, normal banget kalau
kamu merasa lapar di malam hari.
Padahal, makanan yang masuk ke
tubuh kebanyakan diolah jadi lemak,
bukan tenaga seperti pas siang hari.
Itulah yang mengancam bobot idealmu. Ya, sebisa mungkin jangan lawan
irama sirkadian tersebut. Berusahalah
untuk tidur teratur biar nggak kelaparan
di malam hari. Jika tubuhmu sudah terpola untuk tidur di jam tertentu, secara
otomatis kamu juga bakal terhindar
dari kelaparan di malam hari. Nggak
bangun malam, nggak ngemil, nggak
tambah gemuk!
TIPS
PERTAMA, jangan lawan
jam biologis. Secara teknis tubuh kita
memang diset untuk merasa lapar di
malam hari. Satu riset yang dimuat
dalam jurnal Obesity pernah mengungkapkan dorongan untuk ngemil
sesuatu yang manis, asin, atau
bertepung mencapai puncak sekitar
KEDUA, jauhkan diri dari camilan. Seperti pameo klasik: kejahatan
muncul karena ada kesempatan,
keinginan ngemil juga muncul karena
ada camilan. Maka, jangan sekali-kali
naruh camilan favorit kamu di sekitar
tempat tidur. Bunuh diri namanya!
Cobalah jauhkan camilan dari
jangkauan. Eits, tapi kalau hasrat
laparmu terlalu besar, terkadang ke
lemari penyimpanan makanan pun
kamu jabanin. Maka, mending nggak
usah nyimpan makanan atau camilan
apapun di rumah. Berusahalah buat
menghabiskan makanan sebelum
jam delapan malam.
KETIGA, sediakan
camilan sehat. Kalau kamu
tipe orang yang nggak bisa
ngerjain PR atau konsentrasi ngelembur kerjaan di
malam hari tanpa
camilan, cara
kedua pasti
Universitas Muhammadiyah Purwokerto
ABDUS SHOMAD
Ponpoes Nurul Burhany Mranggen Demak
‘’Lihat foto ini, jadi pengin menyanyi deh. ‘Suasana di
Kota Santri. Asyik tenangkan hati’. Yup, yang lagi
mejeng di rubrik Narsis kali ini adalah teman-teman
santri dari Pondok Pesantren Nurul Burhany
Mranggen Demak. Foto diambil waktu mereka lagi
jalan-jalan ke Malioboro. Kapan-kapan ditunggu foto
narsisnya waktu jalan-jalan ke Simpanglima, ya. (62)
Otit
Yang Unik dalam Perayaan Ultah
ENDAH KUSUMANINGRUM
‘’Chibi chibi chibi hak hak hak. Ups, salah. Yang lagi pose
chibi-chibi di atas bukan girlband Cherrybelle. Tapi temanteman mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas
Muhammadiyah Purwokerto. Biar pose chibi-chibi, yang
penting semangat pentas drama sampai pagi. Ganbatte.’’
nggak bakal bisa. Maka, ngemillah
dengan camilan ringan yang nggak
mengandung lemak, manis, atau asin.
Mm, sebelum memutuskan buat
ngemil, coba minum segelas air putih
yang dikasih sedikit perasan jeruk nipis
atau lemon. Barangkali hasrat lapar itu
sebenarnya cuma rasa haus. Tunggu
reaksinya sekira 10 menit berselang.
Kalau ternyata benar-benar masih
merasa lapar, pilih camilan
sehat, semisal popcorn. Eits,
tapi pilih yang tanpa mentega, gula, atau garam ya.
Roti gandum, sereal, dan
oatmeal juga boleh. Tapi
ingat, jangan terlalu
banyak!
(62)
ehari menjelang hari ulang tahun dirinya,
Sindi malah tampak cemberut. Alih-alih
hepi karena esok bakal dapat banyak kado
dan ucapan, cewek berambut sebahu itu malah
sebal membayangkan ‘’kejutan’’ apa yang akan
dia dapat besok. Kejutan yang bikin Sindi
merengut itu, seperti dikerjain, dilempar telur dan
tepung, atau bahkan mukanya dicoret-coret kue
ulang tahun. Iyuh!
Yup, beberapa kejutan menyebalkan khas
perayaan ulang tahun di atas ibarat udah jadi tradisi bagi kawula muda. Rasanya nggak afdal
kalau belum ngerjain teman yang ulang tahun.
Namun, bagi yang sedang berulangtahun, dapat
kejutan seperti itu kadang bikin keki juga.
Tapi, tahukah kamu, selain tradisi ‘’ngerjain’’
teman saat berultah, masih ada tradisi uniknya.
Lihat saja tradisi yang berlangsung di Kanada.
Anak laki-laki dan perempuan yang tinggal di
S
wilayah yang berbatasan dengan Samudera
Atlantik akan digosok hidungnya saat berultah.
Apa yang digunakan buat menggosok hidung?
Mentega! Mitosnya, hal ini dilakukan untuk mengusir nasib buruk.
Lain lagi dengan tradisi ultah masyarakat
Tiongkok. Di sana, anak-anak maupun orang
dewasa wajib makan mi panjang. Mi itu melambangkan panjang umur. Saat memakan mi panjang, orang Tiongkok akan menyeruput mi
sebanyak mungkin, kemudian menggigitnya di
akhir. Penuh deh itu mulutnya.
Sedangkan di Jerman, pria lajang berusia 30
tahun yang berultah disuruh menyapu jalanan
dekat Balai Kota masing-masing. Sambil dia
menyapu jalan, teman-temannya akan melempar sampah dengan maksud mempermalukan.
Pasalnya, pada usia 30 tahun, umumnya pria
sudah punya istri dan anak. Wah, kasihan juga,
ya.
Kalau kamu bete jika dilempari telur dan
tepung saat berultah, kamu masih lebih beruntung ketimbang anak-anak di Irlandia. Di sana
ada tradisi yang aneh, yaitu anak yang berultah
akan digendong dan diayun naik turun. Setelah
itu, si anak dibenturkan ke lantai sebanyak dua
kali, ditambah satu kali lagi benturan untuk
keberuntungan si anak.
Sedangkan di Vietnam, seluruh warga di
sana merayakan hari ultah pada hari yang sama,
yaitu Hari Tet atau Tahun Baru Vietnam. Terlepas
dari tanggal berapa mereka berultah, ada anggapan yang sudah turun temurun diyakini,
bahwa saat perayaan Hari Tet, mereka juga
bertambah tua. (62)
Ita N